bab i karya ilmiah remaja

Upload: darmawan-muhaimin

Post on 21-Feb-2018

241 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    1/26

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 Judul

    Pemanfaatan Limbah Citrullus lanatus (Semangka)untuk Pembuatan Selai

    1.2 Latar Belakang

    Terkadang manusia dalam kehidupannya sering melupakan hal-hal kecil

    yang justru penting. Orang-orang di sekitar kita bahkan kita sendiri cenderung

    melihat sisi yang terbaik dan paling menonjol dari sesuatu tanpa berpikir sisi baik

    pada komponen-komponen lain yang kurang menonjol.

    !era"al dari konsep yang telah disebutkan diatas kita tentu dapat menarik

    kesimpulan bah"a pasti ada hal-hal yang tidak menonjol namun berdampak besar

    bagi kehidupan. Terutama dalam pemanfaatan limbah. bah"a melakukan sesuatu

    yang kecil namun dapat berdampak besar untuk kehidupan maka memanfaatkan

    limbah dapat dimulai dari hal di sekitar kita seperti memanfaatkan kulit-kulit

    buah yang tersisa.

    #"alnya memanfaatkan limbah ditujukan untuk mengurangi jumlah

    sampah yang ada. $amun ternyata pemanfaatan limbah dapat menjadi sumber

    energi alternatif kerajinan bahkan dapat bermanfaat dalam bidang kesehatan.

    Pada kali ini kami mengambil limbah dari buah semangka sebagia contoh.

    Semangka (%itrullus &ulgaris Schard) sendiri adalah tanaman merambat yang

    berasal dari #frika kemudian menyebar ke 'ndia dan %ina. Pada saat ini tanaman

    semangka penyebarannya lebih luas lagi yaitu meliputi daerah sub tropik dan

    tropik sebagai komoditi penting yang bernilai ekonomis (ukmana **+).

    Produksi buah semangka 'ndonesia pada tahun **, sebagai ,**.++ ton.

    Selanjutnya $us"amarhaeni Prihatini dan Pohan (**) menyatakan bah"a pada

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    2/26

    saat ini produksi buah semangka 'ndonesia sebanyak /-,/ ton0ha tiap tahunnya.

    !uah semangka memiliki daya simpan yang cukup pendek yaitu 1-/ hari setelah

    panen. !anyaknya produksi buah semangka masa simpan yang cukup pendek

    serta terlalu lama dipasaran menyebabkan buah ini akan cepat hancur (rusak) pada

    bagian dalam hal ini dapat pula menyebabkan pencemaran lingkungan serta

    merupakan sumber penyebaran dari berbagai macam penyakit. Selain itu buah

    yang terkenal karena kandungan airnya ini umumnya sering dikonsumsi dalam

    bentuk buah langsung tanpa kulit ataupun dijus terlebih dahulu. Sangat

    disayangkan bagian dalam kulit yang ber"arna putih dibuang begitu saja. Satu

    faktor pun bertambah dalam mempengaruhi jumlah limbah di bumi perti"i kita.

    Salah satu alternati&e untuk menanggulangi masalah tersebut adalah

    dengan penerapan bioteknologi sehingga dapat dihasilkan produk baru yang

    mempunyai nilai tambah.

    2ulit buah semangka kaya akan &itamin mineral en3im dan klorofil.

    2ulit buah semangka juga mengandung sebagian besar citrulline pektin asam

    amino besi magnesium fosfor kalium seng betakaroten dan likopen yang

    memiliki banyak manfaat.

    4enurut penelitian beberapa 3at tersebut memungkinkan diterapkannya

    prinsip bioteknologi sehingga muncul produk baru seperti selai.

    5isini kami akan berusaha menghilangkan rumor limbah buah seperti

    bagian kulitnya adalah sesuatu yang tidak mungkin untuk diolah dengan

    menerapkan prinsip ilmu pengetahuan dalam pembuatan selai dari kulit buah

    semangka. 2arena kami ingin memanfaatkan limbah kulit tersebut menjadi

    sesuatu yang lebih bermanfaat.

    ,

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    3/26

    5engan melakukan percobaan ini kami akan mengetahui sejauh mana kuli

    buah semangka dapat menggantikan berbagai jenis buah sebagai bahan utama

    dalam pembuatan selai yang akan disajikan dalam bentuk karya ilmiah dengan

    judul 6 PEMANFAATAN LIMBAH CITRULLUS LANATUS (Seangka!

    SEBA"AI SELAI#

    1.$ %uu&an Ma&ala'

    !erdasarkan latar belakang yang tersebut di atas rumusan masalah yang

    kami ajukan antara lain sebagai berikut 6

    . !agaimana cara pembuatan selai berbahan dasar limbah Semangka7

    ,. #pa saja kandungan gi3i dan manfaat yang terdapat dalam selai kulit

    semangka7

    . !agaimana tanggapan masyarakat terhadap selai yang terbuat dari limbah

    kulit semangka7

    1. Tu)uan Penel*t*an

    !erdasarkan rumusan masalah diatas maka tujuan dalam pembuatan karya

    ilmiah kami adalah sebagai berikut 6

    . 8ntuk mengetahui cara pembuatan selai dengan bahan dasar kulit

    semangka.

    ,. 8ntuk mengetahui kandungan gi3i dan manfaat selai dai kulit semangka

    . 8ntuk mengetahui tanggapan masyarakat tentang saselai dari kulit

    semangka.

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    4/26

    1.+ Man,aat Penel*t*an

    !erdasarkan tujuan yang tertulis diatas beberapa manfaat yang dapat

    dituliskan antara lain 6

    . 4enginformasikan pada masyarakat bagaimana cara pembuatan selai dari

    kulit semangka

    ,. 4enginformasikan pada masyarakat tentang kandungan gi3i dan manfaat

    selai dari kulit semangka

    . 4engetahui tanggapan masyarakat tentang selai kulit semangka

    BAB II

    TINJAUAN PUSTA-A

    1.1 LIMBAH LEMA- SAPI

    Lemak sapi (beef tallo") yang merupakan limbah rumah potong he"an

    kerapkali dibuang begitu saja. Selain terbuang sia-sia bila tidak ditangani dengan

    baik limbah ini berpotensi mencemari lingkungan. 9ang tergolong sebagai lemak

    sapi adalah lemak rongga badan dan lemak keras yang menempel pada daging

    yang tidak termasuk ke dalam karkas. Sebuah riset di 5enpasar menunjukkan

    seekor sapi bali berbobot //:/ kg menghasilkan +;:; beef tallo". !ila

    setiap hari dipotong / ekor sapi maka akan dihasilkan :, ton lemak sapi.

    (4ellyna ,//

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    5/26

    1.1.1 PTENSI LIMBAH LEMA- SAPI MENJADI ALTE%NATIF BAHAN

    DASA% PEMBUATAN SABUN

    Lemak sapi biasanya dikenal dengan istilah tallow. Tallo" adalah

    lemak sapi yang dihasilkan oleh industri pengolahan daging sebagai hasil

    samping. Lemak akan padat pada suhu kamar. Lemak dapat disimpan untuk

    "aktu yang lama tanpa perlu untuk pendinginan untuk mencegah

    dekomposisi asalkan disimpan dalam "adah kedap udara untuk mencegah

    oksidasi. (4ellyna ,//enie ,//*)

    Tallo" bahan yang berasal dari lemak he"an yang disembelih yang

    memiliki titer minimum (@suhu minimum untuk merubah dari bentuk cair ke

    padat) sama atau lebih besar dari +/o%. Proses pemanasan yang diterapkan

    dalam produksi tallo" adalah sterilisasi (,/o% dengan tekanan bar)

    kemudian pencucian panas */o%. (>enie ,//*)

    . Aarna hasil pengolahan lemak sapi adalah kekuningan.

    2ekuningan itu muncul karena sayatan halus dari kulit sapi.

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    6/26

    Setelah mengalami proses pengolahan "arna lemak sapi menjadi

    kuning pucat yang pada tahap finishing akan menjadi ber"arna

    abu-abu kekuningan

    ,. Titer adalah temperatur solidifikasi dari asam lemak. Titer pada

    tallo" umumnya di atas +/B%. Tallo" dengan titer di ba"ah +/B%

    dikenal dengan nama grease. #ngka +/B% ini merupakan angka

    standart untuk proses saponifikasi yang hasil akhirnya akan

    menghasilkan sabun dan gliserin sebagai produk sampingan.

    . #ngka ??# (?ree ?atty #cid) merupakan angka asam lemak bebas.

    Cumlah ??# dari tallo" berkisar antara /1-1/;. #ngka ??#

    dalam ruminansia merupakan angka yang menunjukkan jumlah

    asam lemak dalam tubuh ruminansia. #pabila sapi itu melebihi

    angka normal ??# untuk ruminansia (/; dari berat tubuhnya)

    maka dapat dikatakan sapi itu mengalami obesitas yang kurang

    baik untuk perkembangan.

    +. !ilangan saponifikasi menyatakan banyaknya miligram $aO>

    yang dibutuhkan untuk menyabunkan satu gram lemak. Lemak

    yang memiliki komponen yang tidak tersabunkan seperti sterol

    mempunyai bilangan penyabunan rendah (lemak sapi tidak

    mengandung sterol). Sedangkan lemak yang kandungan asam

    lemak tak jenuh tinggi maka bilangan saponifikasi juga tinggi

    yang dalam hal ini lemak sapi mengandung +1; asam oleat. (#fi

    4 ,//D)

    1.2 SI%IH

    Sirih merupakan tanaman asli 'ndonesia yang tumbuh merambat atau

    bersandar pada batang pohon lain. Sebagai budaya daun

    dan buahnya biasa dimakan dengan cara mengunyah

    bersama gambir pinang dan kapur. $amun mengunyah

    sirih telah dikaitkan dengan penyakit kanker mulut dan

    D

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    7/26

    pembentukan sEuamous cell carcinoma yang bersifat malignan. Sirih digunakan

    sebagai tanaman obat (fitofarmaka)F sangat berperan dalam kehidupan dan

    berbagai upacara adat rumpun 4elayu. ('"an 4alik ,//

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    8/26

    . !ronchitis

    +. Cera"at

    . 2eputihan

    D. Sakit gigi karena berlubang (daunnya)

    1. 5emam berdarah

    aid tidak teratur/. #sma

    . adang tenggorokan (daun dan minyaknya)

    ,. Husi bengkak (getahnya)

    . 4embersihkan mata

    Peaka*an luar 5

    . Luka bakar

    ,. 2oreng (pyodermi)

    . 2urap kaki

    +. !isul

    . 4imisan

    D. Sakit mata1. Perdarahan gusi

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    9/26

    1.$.2 7UJUD SABUN

    Sabun pada umumnya dikenal dalam dua "ujud sabun cair dan sabun

    padat. Perbedaan utama dari kedua "ujud sabun ini adalah alkali yang digunakan

    dalam reaksi pembuatan sabun. Sabun padat menggunakan natrium

    hidroksida0soda kaustik ($aO>) sedangkan sabun cair menggunakan kalium

    hidroksida (2O>) sebagai alkali. (Saepul ohman ,//*6,)

    1.$.$ PEMBUATAN SABUN

    Sabun adalah salah satu senya"a kimia tertua yang pernah dikenal. !ahan

    pembuatan sabun terdiri dari dua jenis yaitu bahan baku dan bahan pendukung.

    !ahan baku dalam pembuatan sabun adalah minyak atau lemak dan senya"a

    alkali (basa). !ahan pendukung dalam pembuatan sabun digunakan untuk

    menambah kualitas produk sabun baik dari nilai guna maupun dari daya tarik.

    !ahan pendukung yang umum dipakai dalam proses pembuatan sabun di

    antaranya natrium klorida natrium karbonat natrium fosfat parfum dan pe"arna.

    (Saepul ohman ,//*6+)

    1.$.$.1 BAHAN BA-U 5 MIN6A-3LEMA-

    4inyak0lemak merupakan senya"a lipid yang memiliki

    struktur berupa ester dari gliserol. Pada proses pembuatan sabun jenis

    minyak atau lemak yang digunakan adalah minyak nabati atau lemak

    he"an. Perbedaan antara minyak dan lemak adalah "ujud keduanya

    dalam keadaan ruang. 4inyak akan ber"ujud cair pada temperatur

    ruang (G ,

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    10/26

    Tallow. Tallo" adalah lemak sapi atau domba yang dihasilkan

    oleh industri pengolahan daging sebagai hasil samping. 2ualitas dari

    tallo" ditentukan dari "arna titer (temperatur solidifikasi dari asam

    lemak) kandungan ??# bilangan saponifikasi dan bilangan iodin.

    Tallo" dengan kualitas baik biasanya digunakan dalam pembuatan

    sabun mandi dan tallo" dengan kualitas rendah digunakan dalam

    pembuatan sabun cuci. Oleat dan stearat adalah asam lemak yang

    paling banyak terdapat dalam tallo". Cumlah ??# dari tallo" berkisar

    antara /1-1/ ;. Titer pada tallo" umumnya di atas +/B%. Tallo"

    dengan titer di ba"ah +/B% dikenal dengan nama grease.

    Lard. Lard merupakan minyak babi yang masih banyak

    mengandung asam lemak tak jenuh seperti oleat (D/ D;) dan asam

    lemak jenuh seperti stearat ( +/;). Cika digunakan sebagai

    pengganti tallo" lard harus dihidrogenasi parsial terlebih dahulu untuk

    mengurangi ketidakjenuhannya. Sabun yang dihasilkan dari lard

    ber"arna putih dan mudah berbusa.

    Palm Oil (minyak kelapa sa"it). 4inyak kelapa sa"it

    umumnya digunakan sebagai pengganti tallo". 4inyak kelapa sa"it

    dapat diperoleh dari pemasakan buah kelapa sa"it. 4inyak kelapa

    sa"it ber"arna jingga kemerahan karena adanya kandungan 3at "arna

    karotenoid sehingga jika akan digunakan sebagai bahan baku

    pembuatan sabun harus dipucatkan terlebih dahulu. Sabun yang terbuat

    dari //; minyak kelapa sa"it akan bersifat keras dan sulit berbusa.

    4aka dari itu jika akan digunakan sebagai bahan baku pembuatan

    sabun minyak kelapa sa"it harus dicampur dengan bahan lainnya.

    2omposisinya yaitu sodium palmate dan berfungsi untuk mengeraskan

    sabun dan menstabilkan busa.

    /

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    11/26

    Coconut Oil (minyak kelapa). 4inyak kelapa merupakan

    minyak nabati yang sering digunakan dalam industri pembuatan sabun.

    4inyak kelapa ber"arna kuning pucat dan diperoleh melalui ekstraksi

    daging buah yang dikeringkan (kopra). 4inyak kelapa memiliki

    kandungan asam lemak jenuh yang tinggi terutama asam laurat

    sehingga minyak kelapa tahan terhadap oksidasi yang menimbulkan

    bau tengik. 4inyak kelapa juga memiliki kandungan asam lemak

    kaproat kaprilat dan kaprat. 2omposisinya adalah %ocos $ucifera Oil

    yang berfungsi sebagai penghasil busa alami.

    Palm Kernel Oil(minyak inti kelapa sa"it). 4inyak inti kelapa

    sa"it diperoleh dari biji kelapa sa"it. 4inyak inti sa"it memiliki

    kandungan asam lemak yang mirip dengan minyak kelapa sehingga

    dapat digunakan sebagai pengganti minyak kelapa. 4inyak inti sa"it

    memiliki kandungan asam lemak tak jenuh lebih tinggi dan asam

    lemak rantai pendek lebih rendah daripada minyak kelapa.

    Palm Oil Stearine(minyak sa"it stearin). 4inyak sa"it stearin

    adalah minyak yang dihasilkan dari ekstraksi asam-asam lemak dari

    minyak sa"it dengan pelarut aseton dan heksana. 2andungan asam

    lemak terbesar dalam minyak ini adalah stearin.

    Marine Oil.4arine oil berasal dari mamalia laut (paus) dan

    ikan laut. 4arine oil memiliki kandungan asam lemak tak jenuh yang

    cukup tinggi sehingga harus dihidrogenasi parsial terlebih dahulu

    sebelum digunakan sebagai bahan baku.

    Castor Oil(minyak jarak). 4inyak ini berasal dari biji pohon

    jarak dan digunakan untuk membuat sabun transparan. 2omposisinya

    adalah icinus %ommunis Seed Oil. 2aya akan asam lemak berfungsi

    sebagai emmolient (menghaluskan serta melembutkan kulit) dan

    menghasilkan busa yang McreamyN.

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    12/26

    Olive oil(minyak 3aitun). 4inyak 3aitun berasal dari ekstraksi

    buah 3aitun. 4inyak 3aitun dengan kualitas tinggi memiliki "arna

    kekuningan. Sabun yang berasal dari minyak 3aitun memiliki sifat

    yang keras tapi lembut bagi kulit. 2omposisinya adalah Olea =uropaea

    ?ruit Oil. 2aya akan &itamin # ! !, protein mineral dan asam

    lemak esensial khususnya alpha linolenic acid yang berfungsi sebagai

    pengganti sel I sel kulit yang rusak. (Saepul ohman ,//*61)

    1.$.$.$ BAHAN BA-U 5 AL-ALI

    Cenis alkali yang umum digunakan dalam proses saponifikasi

    adalah $aO> 2O> $a,%O $>+O> dan ethanolamines. $aO>

    atau yang biasa dikenal dengan soda kaustik dalam industri sabun

    merupakan alkali yang paling banyak digunakan dalam pembuatan

    sabun keras. 2O> banyak digunakan dalam pembuatan sabun cair

    karena sifatnya yang mudah larut dalam air. $a,%O(abu soda0natrium

    karbonat) merupakan alkali yang murah dan dapat menyabunkan asam

    lemak tetapi tidak dapat menyabunkan trigliserida (minyak atau

    lemak). (Saepul ohman ,//*6

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    13/26

    !ahan baku pendukung digunakan untuk membantu proses

    penyempurnaan sabun hasil saponifikasi (pegendapan sabun dan

    pengambilan gliserin) sampai sabun menjadi produk yang siap

    dipasarkan. !ahan-bahan tersebut adalah $a%l (garam) dan bahan-

    bahan aditif.

    NaCl. $a%l merupakan komponen kunci dalam proses

    pembuatan sabun. 2andungan $a%l pada produk akhir sangat kecil

    karena kandungan $a%l yang terlalu tinggi di dalam sabun dapat

    memperkeras struktur sabun. $a%l yang digunakan umumnya

    berbentuk air garam (brine) atau padatan (kristal). $a%l digunakan

    untuk memisahkan produk sabun dan gliserin. Hliserin tidak

    mengalami pengendapan dalam brine karena kelarutannya yang tinggi

    sedangkan sabun akan mengendap. $a%l harus bebas dari besi

    kalsium dan magnesium agar diperoleh sabun yang berkualitas.

    Bahan aditif. !ahan aditif merupakan bahan-bahan yang

    ditambahkan ke dalam sabun yang bertujuan untuk mempertinggi

    kualitas produk sabun sehingga menarik konsumen. !ahan-bahan aditif

    tersebut antara lain 6 builders fillers inert anti oksidan pe"arnadan

    parfum. (Saepul ohman ,//*6*)

    1.$. MAAMMAAM SABUN DAN -E"UNAANN6A

    . Sabun mandi (padat maupun cair) untuk menghindari bau badan dan

    menjaga kelembaban tubuh

    ,. Sabun pencuci piring (cair maupun bubuk) untuk menghilangkan noda

    bekas makanan pada piring maupun peralatan rumah tangga lainnya

    . 5etergen (cair maupun bubuk) yang ditambah pelembut pakaian untuk

    menghilangkan kotoran memandel pada pakaian misalnya noda kecap

    tinta dan lainnya sekaligus melembutkannya

    +. Sabun pencuci tangan (cair) untuk membersihkan tangan sebelum dan

    sesudah makan yang biasanya digunakan oleh sarana publik

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    14/26

    . Sabun pembersih muka untuk menghaluskan mengencangkan dan

    melembutkan kulit menghindari timbulnya jera"at. 5an untuk produk

    terbaru sabun pembersih kulit dapat memutihkan kulit menghindari

    kulit terbakar akibat sinar 8# dan 8! matahariD. Sabun pembersih pembersih ruangan untuk membersihkan ruangan

    yang biasanya ditambah dengan bahan pengharum agar ruangan

    menjadi lebih "angi

    1. Sabun pembersih A% untuk membersihkan noda membandel pada

    kamar mandi atau kloset

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    15/26

    Pengertian populasi adalah sampel khusus mengenai penduduk yaitu

    jumlah tertentu dari manusia yang diteliti secara nyata. 5itinjau dari segi

    jumlahnya populasi dapat dibagi menjadi dua yaitu 6

    . Cumlah terhingga terdiri dari elemen jumlah tertentu

    ,. Cumlah tak hingga terdiri dari elemen yang sukar sekali dicari batasannya

    (Ainarno *

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    16/26

    Pemilihan metode tersebut didasarkan pada pertimbangan-pertimbangan

    tertentu sesuai dengan hakekat metode. Pertimbangan-pertimbangan tersebut

    antara lain berhubungan dengan masalah yang diteliti oleh peneliti yaitu mengenai

    proses pembuatan sabun dari limbah lemak sapi dan respon dari masyarakat

    tentang sabun tersebut.

    $.$ Alat dan Ba'an

    $.$.1 Alat

    #lat yang digunakan oleh peneliti dalam proses pembuatan sabun

    dari limbah lemak sapi adalah 6

    . !eaker glass

    ,. Termometer

    . >ot plate

    +. Spatula0pengaduk

    . %etakan

    D. Panci stainles steel

    1. Plastik0kertas lilin

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    17/26

    Catatan6 Takaran untuk masing-masing bahan disesuaikan dengan kebutuhan.

    Prinsipnya perbandingan antara limbah lemak sapi 6 larutan $aO> J air

    distilasi @ D/; 6 +/; .

    !ahan tambahan yang digunakan oleh peneliti dalam proses

    pembuatan sabun dari limbah lemak sapi adalah 6

    . Pe"angi ,/ gr

    ,. Pe"arna ,/ gr

    . 4inyak sirih ,/ gr

    $. Langka' Penel*t*an

    Langkah-langkah yang dilakukan oleh peneliti dalam penyusunan makalah

    ini adalah terlebih dahulu merumuskan masalah yang akan dibahas. 2emudian

    mencari sumber dan teori yang terkait dengan masalah tersebut. 2emudian

    peneliti mengajukan hipotesisnya dari masalah tersebut. Setelah sesuai dengan

    ketentuan penyusunan makalah untuk karya ilmiah peneliti melanjutkan membuat

    percobaan sesuai dengan judul makalah.

    Langkah-langkah yang dilakukan peneliti dalam proses pembuatan sabun

    dari limbah lemak sapi antara lain 6

    1. Siapkan alat dan bahan

    2. %ampurkan larutan $aO> dengan air dalam beaker glass caranya

    adalah memasukkan $aO> ke dalam air bukan sebalikna

    !. Panaskan larutan alkali tersebut dengan menggunakan hot plate

    ". 8kur suhunya hingga mencapai suhu */ o% menggunakan termometer

    #. Setelah suhunya telah mencapai */ o% diamkan larutan alkali tersebut

    menjadi hangat dengan suhu sekitar + o%

    1

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    18/26

    $. Sembari menunggu masukkan limbah lemak sapi ke dalam panci.

    Panci yang digunakan harus stainles steel bukan seng atau aluminium

    karena aluminium mudah korosif jika larutan alkali

    %. Setelah larutan alkali mencaai suhu +o

    % masukkan larutan alkali ke

    dalam panci

    &. #duk adonan dalam panci sampai rata dan berubah mengental

    menggunakan spatula sekirar /-D/ detik

    '. #pabila ingin menambahkan bahan tambahan pada saat sabun mulai

    mengental masukkan pe"angi pe"arna dan minyak sirih ke dalam

    panci

    1(. Setelah tercampur rata tuangkan adonan sabun ke dalam cetakan yang

    telah dialasi plastik0kertas lilin. ?ungsi dari plastik0kertas lilin adalah

    agar adonan sabun tidak lengket di cetakan

    11. Tutup bagian atas cetakan dengan plastik sedangkan permukaannya

    ditutup dengan kain tebal

    12. 5iamkan adonan sabun selama ,+ jam agar proses saponifikasi benar-

    benar sempurna

    1!. 2eluarkan sabun dari dalam cetakan dan potong-potong sesuai selera

    1". 2eringkan sabun di tempat yang cukup &entilasi selama +-D minggu

    1#. Sabun siap dipakai

    Setelah mengumpulkan data dari hasil responden konsumen peneliti

    menganalisis dan membahas hasil data tersebut kemudian menyusun makalah.

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    19/26

    $.+ Jad:al Penel*t*an

    $ama

    2egiatan

    5esember ,// 4aret ,/ #pril ,/

    4inggu ke 4inggu ke 4inggu ke

    , + , + , +Pembuatan

    proposal

    Q

    Penentuan

    guru

    pembimbing

    Q

    Perbaikan

    judul

    Q

    Persiapan

    alat dan

    bahan

    Pengambilan

    sample

    Penulisan

    laporan

    penelitian

    !#! '

    !#! ''

    !#! '''

    !#! '

    !#!

    Q

    Q

    Q

    Q

    Q

    Q

    Q

    *

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    20/26

    Pengesahan

    laporan

    penelitian

    Q

    BAB I;

    DATA DAN PEMBAHASAN

    ,/

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    21/26

    5ata yang dianalisis adalah tentang pengamatan tiap-tiap sampel. Tujuannya

    adalah agar peneliti dapat mengumpulkan data mengenai hal berikut 6

    . #nalisa data kepengetahuan

    ,. #nalisa data keefektifan pemakaian

    . #nalisa data perbedaan (dengan sabun biasa)

    +. #nalisa data tanggapan

    Data %e&8/nden U)* rgan/lekt*,

    Pertan

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    22/26

    (sapi). 4aka dapat disimpulkan bah"a *; sis"a tidak pernah mengetahui atau

    pun mendengar tentang sabun dari lemak he"ani (sapi) dan ; menyatakan

    pernah mendengar istilah sabun dari lemak he"ani (sapi).

    Anal*&a Data -ee,ekt*,an Peaka*an

    5alam tingkat keefektifan pemakaian sabun dari lemak he"ani (sapi) bila

    dibandingkan dengan sabun lain dari ,/ sampel yang diteliti sebanyak sis"a

    menyatakan bah"a keefektifan pemakaian sabun dari lemak he"ani (sapi) lebih

    bersih sis"a menyatakan sama saja dan , sis"a menyatakan kurang bersih.

    !eberapa alasan dari sampel yang diteliti menyatakan bah"a busa sabun dari

    lemak he"ani (sapi) lebih sedikit dari sabun lain namun ada juga yang

    menyatakan sebaliknya.

    4aka dapat disimpulkan bah"a presentase sis"a yang menyatakan sabun

    dari lemak he"ani (sapi) lebih efektif dalam membersihkan adalah ,;

    sedangkan yang menyatakan tidak bersih sebanyak /; dan yang menyatakan

    biasa-biasa saja adalah D;.

    Anal*&a Data Per4edaan (dengan &a4un 4*a&a!

    5alam tingkat keefektifan pemakaian sabun dari lemak he"ani (sapi) bila

    dibandingkan dengan sabun lain dari ,/ sampel yang diteliti sebanyak sis"a

    menyatakan sabun dari lemak he"ani (sapi) memiliki bau yang berbeda dengan

    sabun biasa sis"a menyatakan sabun dari lemak he"ani (sapi) lebih pekat dan

    D sis"a menyatakan pendapat yang berbeda-beda tentang sabun dari lemak

    he"ani (sapi). !eberapa sampel mengaku bah"a bau khas sabun dari lemak

    he"ani (sapi) ini sangat mencolok sedangkan sis"a lain menyatakan "arna sabun

    dari lemak he"ani (sapi) terlihat seperti keju.

    ,,

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    23/26

    4aka dapat disimpulkan bah"a presentase sis"a yang menyatakan sabun

    dari lemak he"ani (sapi) berbau menusuk adalah ; sedangkan yang

    menyatakan lebih pekat dari sabun biasa sebanyak ; dan yang berpendapat

    lain-lain sebanyak /;.

    Anal*&a Data Tangga8an Ma&

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    24/26

    !erdasarkan data yang diperoleh dari obyek atau sampel penelitian dan telah

    dianalisis sebelumnya maka peneliti menarik kesimpulan sesuai dengan rumusan

    masalah tujuan dan manfaat yang telah dikemukakan pada pendahuluan mengenai

    cara pembuatan sabun dari lemak he"ani serta tanggapan masyarakat yang dalam hal

    ini merupakan sis"a S4# $egeri Sidoarjo dari kelas '' yang dijadikan obyek

    dalam pengambilan sample mengenai pembuatan sabun lemak he"ani ini.

    2esimpulan yang dapat dituliskan adalah 6

    . %ara pembuatan sabun lemak he"ani adalah sesuai dengan langkah-langkah

    yang ada pada metode penelitian !#! ''' halaman < yang kami tuliskan pada

    2arya 'lmiah emaja ini sehingga kami bisa memberikan contoh sample

    sebagai bahan analisa kami. 5ari data kepengetahuan diketahui bah"a *;

    obyek yang kami analisis tidak mengetahui tentang sabun dari lemak he"ani

    maupun cara pembuatannya sedangkan lainnya menyatakan pernah

    mendengar. Cadi penjelasan cara pembuatan yang kami tuliskan dapat

    membantu pembaca untuk membuat sendiri hasil karya kami.

    ,. !erdasarkan hasil pengamatan dari uji organolektif terhadap ,/ responden

    yang terdiri dari sis"a kelas '' S4# $egeri Sidoarjo menunjukkan bah"a

    */; atau < sis"a memberikan tanggapan positif terhadap sabun dari lemak

    he"ani ini sedangkan /; atau dua sis"a menyatakan tanggapan negatif

    karena baunya yang terlalu asing di hidung.

    +.2 Saran

    5engan memperhatikan data-data dari hasil penelitian peneliti mengajukan

    beberapa saran. #dapun saran yang dikemukakan oleh penulis ditunjukkan kepada

    ,+

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    25/26

    para konsumen dan masyarakat luas. 9ang diharapkan oleh peneliti untuk selanjutnya

    adalah 6

    . #gar dapat membuat sesuatu atau produk baru yang lebih kreatif untuk

    membuat ino&asi sabun jenis baru.

    ,. 5apat memanfaatkan barang-barang yang pada umumnya tidak memiliki

    kegunaan dan tidak menarik menjadi sesuatu yang dapat menghasilkan produk

    yang berdampak positif.

    . 4emanfaatkan penemuan atau ino&asi baru yang telah ditemukan untuk

    dijadikan sumber komoditi baru yang dapat menghasilkan pendapatn di bidang

    ekonomi.

    5emikian saran dan pendapat yang disampaikan oleh peneliti sekaligus

    penulis makalah ini. >endaknya disadari akan pembuatan sabun dari lemak he"ani ini

    dapat memberikan dampak positif bagi masyarakat sekaligus menjadi sumber

    komoditi baru dalam perekonomian.

    La8*ran I

    AN"-ET

    ,

  • 7/24/2019 bab I karya ilmiah remaja

    26/26

    Pean,aatan Leak Sa8* Untuk Pe4uatan Sa4un

    -ela& 5

    . #pakah #nda pernah mendengar tentang limbah lemak he"an (sapi) 7

    a. Pernah b. Tidak pernah

    ,. #pakah #nda mengetahui sabun dengan bahan dasar limbah lemak sapi 7

    a. 9a b. Tidak

    . #pakah ada perbedaan antara sabun minyak nabati dengan sabun lemak

    he"ani saat menggunakannya7

    a. 9a .... b. Tidak

    +. #pakah hasil yang diberikan (membersihkan noda) sabun lemak he"ani

    seefektif sabun minyak nabati7

    a. Lebih bersih b. Sama saja c. Tidak bersih

    . #pakah tanggapan #nda tentang pemanfaatan limbah lemak sapi sebagai

    bahan dasar pembuatan sabun7

    ....