buku panduan lomba poster ilmiah jogja energy forum 2014

5
 Ketentuan Lomba Poster Ilmiah Jogja Energy Forum Kantor Pusat Fakultas Teknik (KPFT) UGM, Sabtu-Minggu, 11-12 Oktober 2014 Latar Belakang Sentralisasi dibidang energi telah menyebabkan bangsa Indonesia menjadi bangsa yang sangat bergantung pada energi fosil. Sementara itu, kondisi cadangan Migas di Indonesia telah memasuki masa kritis, dengan perkiraan ketersediaan minyak bumi hanya untuk 12 tahun ke depan dan gas alam hanya 50 tahun. Tentunya hal ini akan mengakibatkan harga bahan bakar fosil semakin melambung dan akan memperburuk sektor ekonomi di Indonesia, yang mana hal ini terealisasi ketika permintaan meningkat namun berbanding terbalik dengan ketersediaan SDA-nya. Salah satu hal yang dapat dilakukan saat ini adalah dengan mengubah paradigma masyarakat mengenai status dari energi fosil itu sendiri dan posisi serta peran energi  pengganti (terbarukan) dalam kelangsungan hidup masyarakat. Berdasarkan data yang didapat, potensi energi terbarukan ( renewable energy) di Indonesia cukup besar, namun hanya 4,3% saja kontribusi energi terbarukan (yakni berasal dari panas b umi dan air) yang baru dimanfaatkan yang mana itu setara dengan 160 ribu barrel minyak. Padahal, perlu diketahui  bersama bahwa tidak hanya panas bumi dan a ir saja yang dapat dimanfaatkan, melainkan kita  juga dapat memanfaatkan cahaya dan panas dari matahari, pergerakan angin, sampah (biomassa), dsb. Semua bentuk sumber energi lain memang tidak akan sepenuhnya menggantikan energi fosil yang digunakan saat ini, namun setidaknya hal itu sudah dapat menekan biaya  pengeluaran Indonesia untuk sektor bahan bakar fosil, dan sisa dana tersebut dapat dial ihkan ke berbagai sektor yang jauh lebih penting, seperti pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan

Upload: imron-abdi-santoso

Post on 06-Feb-2018

233 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

7/21/2019 Buku Panduan Lomba Poster Ilmiah Jogja Energy Forum 2014

http://slidepdf.com/reader/full/buku-panduan-lomba-poster-ilmiah-jogja-energy-forum-2014 1/4

 

Ketentuan Lomba Poster Ilmiah

Jogja Energy Forum

Kantor Pusat Fakultas Teknik (KPFT) UGM, Sabtu-Minggu, 11-12 Oktober 2014

Latar Belakang

Sentralisasi dibidang energi telah menyebabkan bangsa Indonesia menjadi bangsa

yang sangat bergantung pada energi fosil. Sementara itu, kondisi cadangan Migas di

Indonesia telah memasuki masa kritis, dengan perkiraan ketersediaan minyak bumi hanya

untuk 12 tahun ke depan dan gas alam hanya 50 tahun. Tentunya hal ini akan mengakibatkan

harga bahan bakar fosil semakin melambung dan akan memperburuk sektor ekonomi di

Indonesia, yang mana hal ini terealisasi ketika permintaan meningkat namun berbanding

terbalik dengan ketersediaan SDA-nya.

Salah satu hal yang dapat dilakukan saat ini adalah dengan mengubah paradigma

masyarakat mengenai status dari energi fosil itu sendiri dan posisi serta peran energi

 pengganti (terbarukan) dalam kelangsungan hidup masyarakat. Berdasarkan data yang

didapat, potensi energi terbarukan (renewable energy) di Indonesia cukup besar, namun hanya

4,3% saja kontribusi energi terbarukan (yakni berasal dari panas bumi dan air) yang baru

dimanfaatkan yang mana itu setara dengan 160 ribu barrel minyak. Padahal, perlu diketahui

 bersama bahwa tidak hanya panas bumi dan air saja yang dapat dimanfaatkan, melainkan kita

 juga dapat memanfaatkan cahaya dan panas dari matahari, pergerakan angin, sampah

(biomassa), dsb.

Semua bentuk sumber energi lain memang tidak akan sepenuhnya menggantikan

energi fosil yang digunakan saat ini, namun setidaknya hal itu sudah dapat menekan biaya

 pengeluaran Indonesia untuk sektor bahan bakar fosil, dan sisa dana tersebut dapat dialihkan

ke berbagai sektor yang jauh lebih penting, seperti pendidikan, kesehatan, dan kesejahteraan

7/21/2019 Buku Panduan Lomba Poster Ilmiah Jogja Energy Forum 2014

http://slidepdf.com/reader/full/buku-panduan-lomba-poster-ilmiah-jogja-energy-forum-2014 2/4

 

masyarakat. Untuk merealiasasikan dan menerapkan hal ini dalam kehidupan bermasyarakat,

tentunya tidak lepas dari peran mahasiswa sebagai agent of change  untuk memberikan

sosialisasi melalui poster ilmiah yang dapat diupload di media sosial seperti facebook, twitter,

dll mengingat saat ini media sosial adalah media yang paling efektif dalam menyebarkan

informasi. Dengan sosialisasi melalui media sosial, diharapkan mampu menciptakan

kesadaran masyarakat, DIY khususnya, untuk lebih bijak dalam pemanfaatan energi sehingga

menunjang produktivitas ekonomi serta sebisa mungkin menghindari penggunaan BBM

selama masih terdapat sumber energi lain yang bisa dimanfaatkan.

Jogja Energy Forum

Jogja Energy Forum merupakan sebuah forum energi pertama di Yogyakarta yang akan

diselenggarakan pada hari Sabtu-Minggu, tanggal 11-12 Oktober 2014 di Kantor Pusat

Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada. Kegiatan ini terdiri dari Lomba Poster Ilmiah,Seminar, Talkshow, dan Pameran. Peserta lomba terbuka untuk Mahasiswa/i dari Perguruan

Tinggi Negeri/Swasta di Provinsi DIY. Peserta Seminar dan Talkshow terbuka untuk umum

dan mahasiswa. Sedangkan peserta Pameran terbuka untuk umum.

Jenis Lomba

Perlombaan poster ilmiah dengan tema energi terbarukan. Peserta diperbolehkan berkreasi

sekreatif dan seinovatif mungkin dalam proster ilmiah ini.

Peserta

Peserta lomba terdiri dari Mahasiswa/i dari Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di Provinsi DIY.

7/21/2019 Buku Panduan Lomba Poster Ilmiah Jogja Energy Forum 2014

http://slidepdf.com/reader/full/buku-panduan-lomba-poster-ilmiah-jogja-energy-forum-2014 3/4

 

Tanggal-Tanggal Penting

1.  17 September –  3 Oktober : Registrasi Online, Pengumpulan Karya, dan Publikasi

2. 

6 Oktober : Penjurian

3.  9 Oktober : Pengumuman Pemenang

4.  11-12 Oktober : Acara 1st Jogja Energy Forum

Ketentuan Lomba Poster

1. 

Lomba terbuka untuk Mahasiswa/i dari Perguruan Tinggi Negeri/Swasta di Provinsi

DIY.

2.  Lomba bersifat GRATIS. Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan Jogja

Energy Forum.

3.  Peserta adalah Warga Negara Indonesia.

4. 

Peserta wajib menjadi follower Twitter @jogjaenergy 5.

 

Poster adalah milik pribadi dan belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan apa

 pun.

6.  Poster merupakan sebuah sarana peserta untuk menyebarluaskan gagasan dan

 pengalamannya seputar energi terbarukan di Indonesia khususnya di Provinsi DIY.

7.  Poster dibuat menggunakan media elektronik dengan ukuran kertas A3.

8.  Poster diupload ke media sosial yang dimiliki dan mencantumkan /men-tag   akun

@jogjaenergy.

9.  Setiap karya maupun variasi yang menggunakan milik orang lain harus disertai dengan

sumber pengambilan data.

10. 

Isi poster di luar tanggung jawab panitia 1st Jogja Energy Forum.

11. Akan dipilih 3 pemenang utama dengan penghargaan berupa trophy, piagam, dan uang

 pembinaan. Total hadiah sebesar Rp.2.500.000,-.

7/21/2019 Buku Panduan Lomba Poster Ilmiah Jogja Energy Forum 2014

http://slidepdf.com/reader/full/buku-panduan-lomba-poster-ilmiah-jogja-energy-forum-2014 4/4

 

12. 10 poster terbaik akan dipamerkan dalam 1st Jogja Energy Forum.

13. Pendaftaran dapat dilakukan dengan mengisi form pendaftaran online di

tinyurl.com/formposterjef .

Setelah itu, peserta mengirimkan poster dalam bentuk attachment (image) ke email

 [email protected] dengan subjek POSTER<spasi>Nama<spasi>Unversitas.

Setelah mengirim form dan email, maka peserta diminta untuk sms konfirmasi berupa

POSTER<spasi>Nama<Universitas>ke 085743638370.

14. 

Peserta dapat mempublikasikan poster (untuk menarik perhatian publik dalam energi

terbaukan) di media sosial yang dimiliki, termasuk dapat juga dilakukan dengan

mention @jogjaenergy.

15. Masing-masing peserta diperbolehkan mengirim maksimal 3 poster (hanya 1 poster

yang berhak menjadi pemenang dan dipamerkan).

16. 

Penjurian dilakukan oleh tim Jogja Energy Forum dengan mempertimbangkan idekreatif dalam mengkampanyekan energi terbarukan, kesesuaian dengan tema,

keindahan poster ilmiah, dan publikasi.

17. Pengumuman akan dilakukan melalui email dan media sosial.

18. Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

19. Untuk pertanyaan lebih lanjut, peserta dapat menghubungi Contact Person  berikut

(sms) 085743638370.