kinematika partikel 15

Upload: satya-yudha-laksono

Post on 22-Feb-2018

248 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    1/29

    Kinematika partikel

    Gerak Lurus

    Gerak Melingkar

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    2/29

    GERAK LURUS :

    LINTASAN BERUPA GARIS LURUS

    Gerak Lurus 2

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    3/29

    BERGERAK MELINGKAR - BERPUTAR (Rotasi)Lintasan berupa Lingkaran

    melingkar

    rotasi

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    4/29

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    5/29

    GERAK LURUS

    v konstan v tidak konstan

    Ada percepatan aGERAK LURUS BERATURAN

    konstan

    tidak konstan

    GERAK LURUS

    BERUBAH BERATURAN

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    6/29

    JARAK & PERPINDAHAN

    A B C D20 km 30 km40 km

    BEDA antara jarak dan

    perpindahan = ...?

    . ,ditempuh . km, sedangkan perpindahannya adalah km

    Jarak berbeda ,

    perpindahannya sama

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    7/29

    LAJU & KECEPATAN RATA - RATA

    ebutjarak tersmenempuhuntukwaktu

    ditempuhyangjarakv rata rata =

    LAJU RATA-RATA

    7

    KECEPATAN RATA-RATA

    v rata rata = n tersebutperpindahamelakukanuntukwaktu

    terjadiyangnperpindaha

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    8/29

    GERAK LURUS, KECEPATAN v KONSTAN

    Gerak Lurus Beraturan

    6.00 8.00 10.007.00

    Gerak Lurus 8

    X

    40 km/j

    km

    40 km/j 40 km/j 40 km/j

    0 1608040

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    9/29

    GERAK LURUS v TAK KONSTAN

    6.00 7.00 8.00 9..00

    Gerak Lurus 9

    X

    40 km/j

    km

    60 km/j 50 km/j 40 km/j

    0 15010040

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    10/29

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    11/29

    KONSEP PERCEPATAN DAN PERLAMBATAN

    Naik,

    av

    DIPERLAMBAT

    BOLA DILEMPAR KE ATAS

    a berlawanan dengan v

    Konsep gerak 11

    Turun,

    av

    DIPERCEPAT

    BOLA JATUH (KE BAWAH)

    a searah dengan v

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    12/29

    GERAK LURUS, PERCEPATAN a KONSTAN

    Gerak Lurus 12

    a = g = 9,8 m/s2

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    13/29

    1. Hitung laju rata-rata dan kecepatan rata-rata sebuahperjalanan bolak-balik di mana perjalanan pergi sejauh

    240 km ditempuh dengan laju 40 km/jam, diikuti

    istirahat makan siang selama dua jam, dan perjalanan

    kembali 240 km ditempuh dengan laju 60 km/jam!

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    14/29

    2. Pada sebuah pertandingan lari, setiap peserta harus berlari

    25 m sambil membawa telur di atas sendok dan tidak bolehjatuh, berputar, dan kemudian kembali ke titik mulai. Ani

    berhasil menyelesaikan 25 m pertamanya dalam waktu 20 s.

    Pada perjalanan kembali, dia lebih percaya diri dan hanya

    menghabiskan 15 s. Berapa besar kecepatan rata-rata Ani

    untuk:a. 25 m pertama?

    b. Perjalanan kembali?

    c. Berapakah kecepatan rata-ratanya untuk perjalanan

    pulang pergi?

    d. Berapakah laju rata-rata untuk perjalanan pulang pergi

    tersebut?

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    15/29

    3. Mobil yang semula bergerak lurus dengan kecepatan 5 m/s berubah

    menjadi 10 m/s dalam waktu 6 s. Bila mobil itu mengalami percepatan

    tetap, berapakah jarak yang ditempuh dalam selang waktu 6 s itu?

    4. Sebuah mobil yang melaju dengan kecepatan 72 km/jam mengalami

    pengereman sehingga mengalami perlambatan 2 m/s2. Hitunglah jarak

    yang ditempuh mobil sejak pengereman sampai berhenti!

    5. Sebuah truk menempuh jarak 40 m selama 8 s dan melambat hingga

    kelajuan akhir 4 m/s.

    a. Carilah kelajuan awal truk tersebut!

    b. Cari percepatan truk tersebut!

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    16/29

    6. Sebuah bola dilempar vertikal ke atas dengan laju 12 m/s.

    a. Berapa lamakah waktu yang diperlukan bola untuk mencapai titik

    tertingginya?b. Berapa ketinggian maksimum yang dicapai oleh bola itu?

    c. Berapa lamakah waktu yang diperlukan bola untuk mencapai ketinggian 5 m di

    atasnya?

    7. Seekor monyet menjatuhkan buah durian dari pohonnya (g = 10 m/s2). Dari

    ketinggian berapakah buah itu dijatuhkan bila dalam 1,5 s buah itu sampai di

    8. Bayu melempar serangkaian kunci secara vertikal ke atas kepada Adi yang sedang

    berada di depan jendela setinggi 4 m. Kunci tersebut dapat ditangkap oleh tangan

    Adi 1,5 s kemudian. Hambatan udara diabaikan.

    a. Berapa kecepatan awal kunci tersebut ketika dilempar?

    b. Berapa kecepatan kunci tersebut sesaat ketika kunci tersebut akan ditangkap?

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    17/29

    9. Sebuah mobil melaju dengan kelajuan konstan 162 km/jam (batas

    kecepatan maksimum yang diijinkan adalah 150 km/jam) dan melewati

    polisi yang bersembunyi di balik papan iklan. Satu detik setelah mobil itu

    lewat, sang polisi berangkat dari balik papan iklan untuk menangkap mobiltersebut dengan percepatan konstan 3 m/s2. Berapa lama waktu yang

    dibutuhkan polisi untuk mengejar mobil tersebut?

    10. Pengemudi sebuah mobil menginjak rem ketika ia melihat sebuah pohon

    yang menghalangi jalan. Mobil tersebut melambat secara beraturan dengan

    percepatan -5,6 m/s2 selama 4,2 s, meninggalkan jejak lurus sepanjang 62,4

    , .menghantam pohon?

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    18/29

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    19/29

    GERAK MELINGKAR :

    Gerak yang lintasannya berbentuk lingkaran

    Benda/partikel bergerak melingkar dari A ke B menempuh :jarak ds atau sudut d

    Besaran ANGULAR

    19

    Kecepatan linier( tangensial ) : V m/s

    Kecepatan sudut :

    o/s ; rad/s

    dsd

    R

    B

    Percepatan sudut :

    o/s2; rad/s2Percepatan tangensial

    aTm/s2

    ds = R d

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    20/29

    ds

    Kecepatan linier( Kec tangensial ) :

    Besaran LINIER Besaran ANGULAR

    Kecepatan sudut :

    d

    RA

    B

    V

    V

    20

    dt O/s ; rad/s

    2

    2

    dt

    d

    dt

    d

    Percepatan sudut :

    0 /s2 ;rad / s2

    dt

    dR

    dt

    dsv

    Rv

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    21/29

    MEMBEDAKAN KECEPATAN TANGENSIAL vMEMBEDAKAN KECEPATAN TANGENSIAL v

    DARI KECEPATAN ANGULARDARI KECEPATAN ANGULAR

    21

    sama

    Pada pertandingan lari, pelari di jalur terluar menempuh jarak yang lebih

    panjang untuk jumlah putaran yang sama dibandingkan pelari di jalur

    yang lebih dalam.

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    22/29

    Makin besarMakin besar , makin tinggi pula, makin tinggi pula vvpada benda yang berotasipada benda yang berotasi

    ( misalkan( misalkan merrymerry--gogo--roundround atau CD), artinyaatau CD), artinya vv~~

    -- tidak tergantung pada di mana anda berada ditidak tergantung pada di mana anda berada di merrymerry--gogo--roundround, tetapi v, tetapi v

    tergantung pada posisi anda, artinyatergantung pada posisi anda, artinya vv~~ rr

    Kecepatan liniernya dua kali

    22

    Semua orang mempunyai rpm

    sama, tetapi kecepatan linier yangberbeda

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    23/29

    CONTOH SOAL 1

    Agar musik CD terdengar baik, keping CD harus berputar dengan

    kecepatan linier yang konstan. Apakah kecepatan angular keping

    CD ketika sedang memperdengarkan lagu dari trackdalam,A. Lebih besar

    B. Lebih kecil atau

    C. Sama

    dibandingkan kecepatan angular keping CD ketika memperdengarkan

    23

    v = Rv = R

    Agar kecepatan v konstan, harus mengecil bila r membesar.

    Dengan demikian jawaban yang benar adalah BB.

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    24/29

    PERCEPATAN SENTRIPETAL ( mengubah arah kecepatan )2 2

    v tak konstan

    GERAK MELINGKAR

    v konstan

    ada a

    24

    Ra R

    Ra R ( konstan ) (tak konstan)

    PERCEPATAN TANGENSIAL (mengubah besarnya kecepatan)

    0a T Rdt

    dva T

    PERCEPATAN TOTAL

    a = a R + a T

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    25/29

    V = 5V = 10

    MELINGKAR BERATURAN MELINGKAR TAK BERATURAN

    25

    V = 5 m/s

    V = 5 V = 5

    V = 5 m/s

    V = 7 V = 15

    V konstanV konstan V tidak konstanV tidak konstan

    Back

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    26/29

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    27/29

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    28/29

    Sebuah kipas angin mempunyai jari-jari 50 cm, berputar dengan kecepatan

    putar 360 rpm.

    a. berapa kecepatannya dalam rad/s?

    b. berapa frekuensi putarannya?

    c. hitung kecepatan linier sebuah titik yang berada 30 cm dari pusat

    putaran!

    d. berapa jumlah putaran selama 2 menit?

    Sebuah mesin mobil melambat dari 3600 rpm sampai 1200 rpm dalam waktu

    4 s. Hitung:

    a. Percepatan sudutnya, jika dianggap beraturan!

    b. Jumlah total putaran yang dilakukan mesin selama waktu ini!

    Sebuah blender akan digunakan untuk membuat jus jeruk. Pengaduk blender

    yang mula-mula berada dalam kondisi diam mulai berputar dipercepat

    sehingga mencapai kecepatan putar 3000 rpm dalam waktu 5 detik.

    Kecepatan ini dipertahankan selama 2 menit (sampai jus jeruk selesai dibuat)

    setelah itu blender dimatikan dan pengaduk berhenti dalam waktu 5 detik.

    Berapa percepatan sudut pengaduk blender (dalam rad/s

    2

    ) selama 5 detikpertama dan 5 detik terakhir?

    Berapa jumlah total putaran yang dilakukan pengaduk selama proses

    pembuatan jus jeruk ini?

  • 7/24/2019 Kinematika Partikel 15

    29/29