pelatihan guru workshop guru

Upload: umar-abu-langit

Post on 24-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Pelatihan Guru workshop guru

    1/1

    PELATIHAN GURU: ANTARA MENGHABISKAN ANGGARAN, ATAU

    MENINGKATKAN KUALITAS GURU

    Umar Kadafi, S.Pd,Ch,CHt,CI, Seft,MOS

    085259400094 (www.superwalikelas.com/www.Uhudeducation.com)

    Sejak tahun 2010, Saya dan TIm sudah terbiasa menerima undangan menjadi narasumber di sekolah

    Negeri maupun Swasta, dari berbagai jenjang, SD, SMP, SMA bahkan SMK. Dari sekolah umum

    maupun sekolah keagamaan, mulai YPK (Yayasan Pendidikan Kristen) hingga Madrasah yang berasal

    dari berbagai kota dan kabupaten di pulau Jawa, Nusatenggara, Kalimantan dan Sumatra. Hal yang

    menarik yang menjadi perhatian saya adalah alasan mereka mengundang saya ternyata

    beranekaragam, dan dari alasan mereka ini menentukan seberapa berkembangnya kualitas guru

    mereka saat ini.

    Perlu diketahui bahwa untuk mengundang saya dan tim, sekolah harus menyiapkan budget minimal

    10 juta untuk 6 jam pelatihan, belum lagi sekolah harus menyediakan konsumsi untuk peserta,

    panitia dan pemateri, belum lagi untuk biaya transportasi pembicara atau uang transport peserta

    dan segala macam. tentu ini bukan budget yang sedikit bagi sekolah mengingat banyaknya

    kebutuhan lain yang lebih prioritas, misal; untuk insentive guru non PNS, uang perbaikan taman,

    atau membeli ATK.

    Alasan sekolah mengundang kami umumnya hanya terdiri dari 2 alasan saja, yang pertama adalah

    menghabiskan anggaran, yang kedua adalah benar-benar ingin dan bahkan butuh untuk segera

    menguasai kompetensi yang kami tawarkan.

    readmore

    http://www.superwalikelas.com/www.Uhudeducation.comhttp://www.superwalikelas.com/www.Uhudeducation.comhttp://www.superwalikelas.com/www.Uhudeducation.comhttp://www.superwalikelas.com/www.Uhudeducation.com