penyuluhan kesehatan mata

Upload: ade-sofyan

Post on 13-Oct-2015

180 views

Category:

Documents


13 download

DESCRIPTION

kes mata

TRANSCRIPT

Penyuluhan keehatan mata

Menjaga Kesehatan Mata

1

Jaga mata yukkk

Gimana ih caranya?????pusingggg2CARA/ TIPS MERAWAT MATA AGAR TETAP SEHATHarus Selalu mengkonsumsi Vitamin A.- Wortel- Bayam- Pepaya- Tomat

32. Mata tidak boleh memandang langsung sinar matahari atau sinar ultra violet pada jam 09.00 s.d. 14.00

43. Menonton Televisi sesuai aturan medisa) Jarak menonton TVJarak minimal 3 meter untuk TV 14 inchiJarak lebih dari 3 meter untuk TV lebih dari 14 inchib) Tidak boleh sambil tiduranc) Ruangan tempat menonton TV harus terang tidak boleh gelap atau remang-remangd) Menggunakan 10 banding 1

54. Melakukan senam mata setiap hari selama 15 menit

65. Tidak boleh menggunakan kacamata lungsuran atau kacamata yang dibeli di emperan toko, emperan pasar, kaki lima ,dll

7PENYAKIT MATAMIOPY(RABUN JAUH)

HIPERMeTROPhy (RABUN DEKAT)

astigmatisme(rabun dekat dan jauh)

8TANDA KERUSAKAN MATAMata tidak jelas untuk melihat objek kecil seperti memasukan benang ke lubang jarumMata tidak jelas untuk melihat objek atau benda jauhKetika membaca, tulisan berbayangMata merasa gatal-gatalMata merasa perih/sakitMata sering keluar air/ merobosPundak terasa kakuSakit kepala sebelah atau migrant89Katarak

10Penyakit katarak adalah penyakit kebutaan yang dialami oleh manusia usia senja/ sepuh

Terjadi karena di lensa mata sudah terjadi pengapuran (titik putih yang berada di tengah lensa mata), kadang di lensa matanya sudah seperti klamadan salak.11Terus apa sih Tanda-tanda penyakit katarak???Melihat jauh ngrebyeng/ kaburMelihat dekat ngrebyeng/ kaburAkhirnya jauh dekat sudah tidak jelaskebutaan12Bagaimana caranya agar terhindar dari katarak?Yaitu dengan menjalankan tips merawat mata yang sudah disampaikan sebelumnya

Jika mata kita sudah terkena katarak apakah bisa sembuh? caranya?Ya..bisa sembuhCaranya dengan OPERASI MATA13PESAN......JAGALAH MATA KITA.KENAPA??

KARENA DENGAN MATA KITA DAPAT MELIHAT INDAHNYA DUNIA

SEKIAN. DAN TERIMAKASIH

14