presidential regulation no. 39 of 2014 on the negative investment list

111
 LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.93, 2014 EKONOMI. Penanaman Modal. Bidang Usaha.  Terbuka. Tert utup. Daftar. Persyar atan. PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 39 TAHUN 2014  TENTANG DAFTAR BIDANG USAHA YANG TERTUTUP DAN BIDANG USAHA YANG  TERBUKA DENGAN PERSYARATAN DI BIDANG PENANAMAN MODAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA, Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan Pasal 12 ayat (4) dan Pasal 13 ayat (1) Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2007 tentang Penanaman Modal telah ditetapkan Peraturan Presiden Nomor 36 Tahun 2010 tentang Daftar Bidang Usaha yang Tertutup dan Bidang Usaha  yang Terbuka Dengan Persyaratan di Bidang Penanaman Modal; b. bahwa untuk lebih meningkatkan kegiatan penanaman modal di Indonesia dan dalam rangka pelaksanaan komitmen Indonesia dalam kaitannya dengan Association of Southeast Asian Nations /ASEAN Economic Community  (AEC), dipandang perlu mengganti ketentuan mengenai daftar bidang usaha  yang tertutup dan bidang usaha yang terbuka dengan persyaratan di bidang penanaman modal; c. bahwa sehubungan dengan hal sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf b di atas, perlu menetapkan Peraturan Presiden tentang Daftar Bidang

Upload: levinfil

Post on 07-Feb-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    1/111

    LEMBARAN NEGARA

    REPUBLIK INDONESIANo.93, 2014 EKONOMI. Penanaman Modal. Bidang Usaha.

    Terbuka. Tertutup. Daftar. Persyaratan.

    PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

    NOMOR 39 TAHUN 2014

    TENTANGDAFTAR BIDANG USAHA YANG TERTUTUP DAN BIDANG USAHA YANG

    TERBUKA DENGAN PERSYARATAN DI BIDANG PENANAMAN MODAL

    DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

    PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

    Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan Pasal 12 ayat (4) danPasal 13 ayat (1) Undang-Undang Nomor 25 Tahun2007 tentang Penanaman Modal telah ditetapkanPeraturan Presiden Nomor 36 Tahun 2010 tentangDaftar Bidang Usaha yang Tertutup dan Bidang Usaha

    yang Terbuka Dengan Persyaratan di BidangPenanaman Modal;

    b. bahwa untuk lebih meningkatkan kegiatan

    penanaman modal di Indonesia dan dalam rangkapelaksanaan komitmen Indonesia dalam kaitannyadengan Association of Southeast Asian Nations/ASEANEconomic Community (AEC), dipandang perlu

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    2/111

    2014, No.932

    Usaha yang Tertutup dan Bidang Usaha yang Terbuka

    Dengan Persyaratan di Bidang Penanaman Modal;Mengingat : 1. Pasal 4 ayat (1) Undang-Undang Dasar Negara

    Republik Indonesia Tahun 1945;

    2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentangPemerintahan Daerah (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2004 Nomor 125, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437)

    sebagaimana telah diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang PerubahanKedua atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844);

    3. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2007 tentang

    Penanaman Modal (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2007 Nomor 67, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4724);

    4. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang

    Perseroan Terbatas (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2007 Nomor 106, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4756);

    5. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang UsahaMikro, Kecil dan Menengah (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2008 Nomor 93, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4866);

    6. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2012 tentangPerkoperasian (Lembaran Negara Republik Indonesia

    Tahun 2012 Nomor 212, Tambahan Lembaran Negara

    Republik Indonesia Nomor 5355);

    7. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2013 tentangPelaksanaan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 40,T b h L b N R blik I d i

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    3/111

    2014, No.933

    9. Peraturan Presiden Nomor 27 Tahun 2009 tentang

    Pelayanan Terpadu Satu Pintu di Bidang PenanamanModal;

    MEMUTUSKAN:

    Menetapkan : PERATURAN PRESIDEN TENTANG DAFTAR BIDANG

    USAHA YANG TERTUTUP DAN BIDANG USAHA YANGTERBUKA DENGAN PERSYARATAN DI BIDANGPENANAMAN MODAL.

    Pasal 1

    (1) Bidang usaha yang tertutup merupakan bidang usaha tertentu yangdilarang diusahakan sebagai kegiatan penanaman modal.

    (2) Daftar bidang usaha yang tertutup sebagaimana dimaksud pada ayat(1), adalah sebagaimana tercantum dalam Lampiran I PeraturanPresiden ini.

    Pasal 2

    (1) Bidang usaha yang terbuka dengan persyaratan adalah bidang usahatertentu yang dapat diusahakan sebagai kegiatan penanaman modaldengan syarat tertentu, yaitu bidang usaha yang dicadangkan untukUsaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi, bidang usaha yang

    dipersyaratkan dengan kemitraan, bidang usaha yang dipersyaratkan

    kepemilikan modalnya, bidang usaha yang dipersyaratkan denganlokasi tertentu, dan bidang usaha yang dipersyaratkan denganperizinan khusus.

    (2) Daftar bidang usaha yang terbuka dengan persyaratan sebagaimanadimaksud pada ayat (1) adalah sebagaimana tercantum dalamLampiran II Peraturan Presiden ini.

    Pasal 3Bidang usaha yang tidak tercantum dalam Lampiran I dan Lampiran IIsebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 dinyatakan terbuka tanpapersyaratan dalam rangka penanaman modal.

    Pasal 4

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    4/111

    2014, No.934

    memperluas usaha dengan melakukan kegiatan usaha yang sama di

    luar lokasi yang sudah ditetapkan dalam izin penanaman modaltersebut, penanam modal harus memenuhi persyaratan lokasisebagaimana dimaksud pada ayat (1).

    (3) Untuk memenuhi persyaratan lokasi sebagaimana dimaksud pada

    ayat (2), penanam modal tidak diwajibkan untuk mendirikan badanusaha baru atau mendapatkan izin usaha baru, kecuali ditentukanlain oleh Undang-Undang.

    Pasal 5

    Ketentuan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 dan Pasal 2 tidakberlaku bagi penanaman modal tidak langsung atau portofolio yangtransaksinya dilakukan melalui pasar modal dalam negeri.

    Pasal 6

    Dalam hal terjadi perubahan kepemilikan modal akibat penggabungan,pengambilalihan, atau peleburan dalam perusahaan penanaman modal

    yang bergerak di bidang usaha yang sama, berlaku ketentuan sebagai

    berikut:

    a. Batasan kepemilikan modal penanam modal asing dalam perusahaanpenanaman modal yang menerima penggabungan adalah sebagaimana

    yang tercantum dalam surat persetujuan perusahaan tersebut.

    b. Batasan kepemilikan modal penanam modal asing dalam perusahaanpenanaman modal yang mengambil alih adalah sebagaimanatercantum dalam surat persetujuan perusahaan tersebut.

    c. Batasan kepemilikan modal penanam modal asing dalam perusahaan

    baru hasil peleburan adalah sebagaimana ketentuan yang berlakupada saat terbentuknya perusahaan baru hasil peleburan dimaksud.

    Pasal 7

    (1) Dalam hal penanaman modal asing melakukan perluasan kegiatanusaha dalam bidang usaha yang sama dan perluasan kegiatan usahatersebut membutuhkan penambahan modal melalui penerbitan sahamdengan hak memesan efek terlebih dahulu (rights issue) dan penanammodal dalam negeri tidak dapat berpartisipasi dalam penambahan

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    5/111

    2014, No.935

    asing tersebut harus disesuaikan dengan batas maksimum yang

    tercantum dalam surat persetujuan, melalui cara:a. Penanam modal asing menjual kelebihan saham yang dimilikinya

    kepada penanam modal dalam negeri;

    b. Penanam modal asing menjual kelebihan sahamnya melaluipenawaran umum yang dilakukan oleh perusahaan yangsahamnya dimiliki oleh penanam modal asing tersebut pada pasarmodal dalam negeri; atau

    c. Perusahaan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) huruf bmembeli kelebihan jumlah saham yang dimiliki penanam modalasing tersebut dan diperlakukan sebagai treasury stocks, denganmemperhatikan Pasal 37 Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007tentang Perseroan Terbatas.

    Pasal 8

    Ketentuan Peraturan Presiden ini tidak mengurangi kewajiban penanammodal untuk mematuhi ketentuan-ketentuan dan syarat-syarat untukmelakukan kegiatan usaha yang dikeluarkan oleh:

    a. Kementerian/Lembaga Pemerintah Nonkementerian yang secarateknis berwenang di bidang usaha penanaman modal; dan

    b. Pemerintah Daerah.

    Pasal 9

    Ketentuan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 dan Pasal 2 PeraturanPresiden ini tidak berlaku bagi penanaman modal yang telah disetujuipada bidang usaha tertentu sebelum Peraturan Presiden ini ditetapkan,sebagaimana yang tercantum dalam Surat Persetujuan, kecuali ketentuantersebut lebih menguntungkan bagi penanaman modal dimaksud.

    Pasal 10Pada saat Peraturan Presiden ini mulai berlaku, peraturan yangditerbitkan dalam rangka pelaksanaan Peraturan Presiden Nomor 36

    Tahun 2010 tentang Daftar Bidang Usaha yang Tertutup dan BidangUsaha yang Terbuka dengan Persyaratan di Bidang Penanaman Modal,dinyatakan tetap berlaku sepanjang tidak bertentangan dan belum diatur

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    6/111

    2014, No.936

    Pasal 12

    Peraturan Presiden ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

    Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundanganPeraturan Presiden ini dengan penempatannya dalam Lembaran NegaraRepublik Indonesia.

    Ditetapkan di Jakarta

    pada tanggal 24 April 2014PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

    DR. H. SUSILO BAMBANG YUDHOYONO

    Diundangkan di Jakarta

    pada tanggal 24 April 2014MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIAREPUBLIK INDONESIA,

    AMIR SYAMSUDIN

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    7/111

    DAFTAR LAMPIRAN

    PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

    NOMOR 39 TAHUN 2014

    NO. LAMPIRAN JUDUL HALAMAN

    1. LAMPIRAN I Daftar Bidang Usaha Yang Tertutup Untuk Penanaman Modal 1

    2. LAMPIRAN II Daftar Bidang Usaha Yang Terbuka Dengan Persyaratan

    1. Bidang Pertanian

    4

    4

    2. Bidang Kehutanan 20

    3.

    Bidang Kelautan dan Perikanan 25

    4.

    Bidang Energi dan Sumber Daya Mineral 29

    5. Bidang Perindustrian 34

    6. Bidang Pertahanan dan Keamanan 45

    7.

    Bidang Pekerjaan Umum 47

    8. Bidang Perdagangan 59

    9. Bidang Pariwisata dan Ekonomi Kreatif 66

    10. Bidang Perhubungan 74

    11. Bidang Komunikasi dan Informatika 82

    12. Bidang Keuangan 87

    13. Bidang Perbankan 89

    14. Bidang Tenaga Kerja dan Transmigrasi 92

    15. Bidang Pendidikan dan Kebudayaan 95

    16. Bidang Kesehatan 98

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    8/111

    - 1 -

    LAMPIRAN IPERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDNOMOR : 39 TAHUN 2014

    TANGGAL : 23 APRIL 2014

    DAFTAR BIDANG USAHA YANG TERTUTUP UNTUK PENANAMAN MODAL

    NO. BIDANG BIDANG USAHA K

    1. Pertanian Budidaya Ganja 0

    2. Kehutanan 1. Penangkapan Spesies Ikan Yang Tercantum dalam Appendix I Convention on International Trade inEndangered Species of Wild Fauna and Flora(CITES)

    0

    2. Pemanfaatan (pengambilan) koral/karang dari alam untuk bahan bangunan/kapur/kalsium dan

    souvenir/perhiasan, serta koral hidup atau koral mati (recent death coral) dari alam.

    0

    3. Perindustrian 1. Industri Bahan Kimia yang Dapat Merusak Lingkungan:

    - Industri Pembuat Chlor Alkali dengan Proses Merkuri

    - Industri Bahan Aktif Pestisida: Dichloro Diphenyl Trichloroethane (DDT), Aldrin, Endrin, Dieldrin,Chlordane, Heptachlor, Mirex, dan Toxaphene

    - Industri Bahan Kimia Industri: Polychlorinated Biphenyl (PCB), Hexachlorobenzene

    - Industri Bahan Perusak Lapisan Ozone (BPO): Carbon Tetrachloride (CTC), Methyl Chloroform,Methyl Bromide, Trichloro Fluoro Methane (CFC-11), Dichloro Trifluoro Ethane (CFC-12),

    Trichloro Trifluoro Ethane(CFC-113), Dichloro Tetra Fluoro Ethane (CFC-114), 'ChloroPentafluoro Ethane (CFC-115), Chloro Trifluoro Methane (CFC-13), Tetrachloro Difluoro Ethane(CFC-112), Pentachloro Fluoro Ethane (CFC-111), Chloro Heptafluoro Propane (CFC-217), DichloroHexafluoro Propane (CFC-216), Trichloro Pentafluoro Propane (CFC-215), Tetrachloro TetrafluoroPropane (CFC-214), Pentachloro Trifluoro Propane (CFC-213), Hexachloro Difluoro Propane (CFC-211), Bromo Chloro Difluoro Methane (Halon-1211), Bromo Trifluoro Methane (Halon-1301),Dibromo Tetrafluoro Ethane (Halon-2402), R-500, R-502.

    2

    2

    22

    2

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    9/111

    - 2 -

    NO. BIDANG BIDANG USAHA K

    2. Industri Bahan Kimia Daftar-1 Konvensi Senjata Kimia Sebagaimana Tertuang Dalam Lampiran IUndang-Undang Nomor 9 Tahun 2008 Tentang Penggunaan Bahan Kimia sebagai Senjata Kimia

    3.

    Industri Minuman Mengandung Alkohol:

    - Minuman Keras

    - Anggur

    - Minuman Mengandung Malt

    2

    111

    4. Perhubungan 1. Penyelenggaraan dan Pengoperasian Terminal Penumpang Angkutan Darat

    2. Penyelenggaraan dan Pengoperasian Penimbangan Kendaraan Bermotor

    5

    5

    3.

    Telekomunikasi/Sarana Bantu Navigasi Pelayaran dan Vessel Traffic Information System(VTIS) 5

    4. Penyelenggaraan Pelayanan Navigasi Penerbangan 5

    5.

    Penyelenggaraan Pengujian Tipe Kendaraan Bermotor 7

    5. Komunikasi danInformatika

    Manajemen dan Penyelenggaraan Stasiun Monitoring Spektrum Frekuensi Radio dan Orbit Satelit 6

    6. 1. Museum Pemerintah 9Pendidikan dan

    Kebudayaan2. Peninggalan Sejarah dan Purbakala (candi, keraton, prasasti, petilasan, bangunan kuno, dsb) 9

    7. Pariwisata danEkonomi Kreatif

    3. Perjudian/Kasino 9

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    10/111

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    11/111

    - 4 -

    LAMPIRAN IIPERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDNOMOR : 39 TAHUN 2014

    TANGGAL : 23 APRIL 2014DAFTAR BIDANG USAHA YANG TERBUKA DENGAN PERSYARATAN

    1.

    Bidang Pertanian

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    1. Usaha perbenihan/pembibitantanaman pangan pokok dengan luaslebih dari 25 Ha:

    - - - - - - - - - Maksimal49%

    -

    Padi 01120

    RekomendasiMenteriPertanian

    Jagung 01111

    Kedelai 01113

    Kacang Tanah 01114

    Kacang Hijau 01115

    Tanaman pangan lainnya (ubikayu dan ubi jalar)

    01135

    2. Usaha budidaya tanaman panganpokok dengan luas kurang dari 25Ha:

    - - - - - - - - - - - -

    a.

    DicadanUsaha MMenengKoperas

    b.Kemitrac.Kepemil

    asingd.

    Lokasi t

    e.

    Perizinaf.

    Modal d100%

    g.

    Kepemilasing se

    h.

    Perizinakepemilasing

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    12/111

    - 5 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Padi 01120Jagung 01111

    Kedelai 01113

    Kacang Tanah 01114

    Kacang Hijau 01115

    Tanaman pangan lainnya (ubikayu dan ubi jalar)

    01135

    i.

    Modal d100% dakhusus

    j.Persyarakepemilasing dabagi pendari negASEAN

    3. Usaha budidaya tanaman panganpokok dengan luas lebih dari 25 Ha:

    - - - - - - - - - Maksimal49%

    - RekomendasiMenteriPertanian

    - Padi 01120

    - Jagung 01111

    - Kedelai 01113

    - Kacang Tanah 01114

    - Kacang Hijau 01115

    - Tanaman pangan lainnya (ubikayu dan ubi jalar)

    01135

    4. Usaha perbenihan perkebunandengan luas kurang dari 25 Ha:

    - - - - - - - - - - - -

    Tanaman Jarak Pagar 01118

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    13/111

    - 6 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Tanaman Pemanis Lainnya 01137Tanaman Tebu 01140

    Tanaman Tembakau 01150

    Tanaman Bahan Baku Tekstil danTanaman Kapas

    01160

    Tanaman Lainnya yang Tidakdiklasifikasikan di Tempat Lain

    01299

    Tanaman Jambu Mete 01252

    Tanaman Kelapa 01261Tananam Kelapa Sawit 01262

    Tanaman Untuk Bahan Minuman(Teh, Kopi dan Kakao)

    01270

    Tanaman Lada 01281

    Tanaman Cengkeh 01282

    Tanaman Minyak Atsiri 01284

    Tanaman Obat/Bahan Farmasi (diluar hortikultura)

    012850128601289

    Tanaman Rempah Lainnya 01289

    Tanaman Karet dan PenghasilGetah Lainnya

    01291

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    14/111

    - 7 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    5. Usaha industri perbenihanperkebunan dengan luas 25 Ha ataulebih:

    - - - - - - - - - Maksimal95% - RekomendasiMenteriPertanian

    Tanaman Jarak Pagar 01118

    Tanaman Pemanis Lainnya 01137

    Tanaman Tebu 01140

    Tanaman Tembakau 01150

    Tanaman Bahan Baku Tekstil danTanaman Kapas

    01160

    Tanaman Jambu Mete 01252

    Tanaman Kelapa 01261

    Tanaman Kelapa Sawit 01262

    Tanaman Untuk Bahan Minuman(Teh, Kopi dan Kakao)

    01270

    Tanaman Lada 01281Tanaman Cengkeh 01282

    Tanaman Minyak Atsiri 01284

    Tanaman Obat/Bahan Farmasi (diluar hortikultura)

    012850128601289

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    15/111

    - 8 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Tanaman Rempah Lainnya 01289Tanaman Karet dan Penghasil

    Getah Lainnya01291

    Tanaman lainnya yang tidakdiklasifikasikan di tempat lain

    01299

    6. Usaha perkebunan dengan luaskurang dari 25 Ha:

    - - - - - - - - - - - -

    Perkebunan Pemanis Lainnya 01137

    Perkebunan Tebu 01140

    Perkebunan Tembakau 01150

    Perkebunan Bahan Baku Tekstildan Tanaman Kapas

    01160

    Perkebunan Jambu Mete 01252

    Perkebunan Kelapa 01261

    Perkebunan Kelapa Sawit 01262

    Perkebunan Untuk BahanMinuman (Teh, Kopi dan Kakao)

    01270

    Perkebunan Lada 01281

    Perkebunan Cengkeh 01282

    Perkebunan Minyak Atsiri 01284

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    16/111

    - 9 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Perkebunan Obat/Bahan Farmasi(di luar hortikultura) 012850128601289

    Perkebunan Rempah Lainnya 01289

    Perkebunan Karet dan PenghasilGetah Lainnya

    01291

    Perkebunan Lainnya 01299

    7. Usaha perkebunan dengan luas 25

    Ha atau lebih sampai luasantertentu tanpa unit pengolahansesuai dengan peraturanperundang-undangan:

    - - - - - - - - - Maksimal

    95%

    - Rekomendasi

    MenteriPertanian

    Perkebunan Jarak Pagar 01118

    Perkebunan Pemanis Lainnya 01137

    Perkebunan Tebu 01140

    Perkebunan Tembakau 01150Perkebunan Bahan Baku Tekstil

    dan Tanaman Kapas01160

    Perkebunan Lainnya yang Tidakdiklasifikasikan di Tempat Lain

    01299

    Perkebunan Jambu Mete 01252

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    17/111

    - 10 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Perkebunan Kelapa 01261Perkebunan Kelapa Sawit 01262

    Perkebunan Untuk BahanMinuman (Teh, Kopi dan Kakao)

    01270

    Perkebunan Lada 01281

    Perkebunan Cengkeh 01282

    Perkebunan Minyak Atsiri 01284

    Perkebunan Obat/Bahan Farmasi 0128501286

    Perkebunan Rempah Lainnya 01289

    Perkebunan Karet dan PenghasilGetah Lainnya

    01291

    8. Usaha perkebunan dengan luas 25Ha atau lebih yang terintegrasidengan unit pengolahan dengan

    kapasitas sama atau melebihikapasitas tertentu sesuai denganperaturan perundang-undangan:

    - - - - - - - - - Maksimal95%

    - RekomendasiMenteriPertanian

    Perkebunan jambu mete danindustri biji mete kering danCashew Nut Shell Liquid(CNSL)

    0125210614

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    18/111

    - 11 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Perkebunan lada dan industri bijilada putih kering dan biji ladahitam kering

    0128110614

    Perkebunan Jarak dan IndustriMinyak Jarak Pagar

    0111820294

    Perkebunan Tebu, Industri GulaPasir, Pucuk Tebu, dan Bagas

    0114010721

    Perkebunan Tembakau danIndustri Daun Tembakau Kering

    0115012091

    Perkebunan Kapas dan IndustriSerat Kapas01160

    Perkebunan Kelapa dan IndustriMinyak Kelapa

    0126110423

    Perkebunan Kelapa dan IndustriKopra, Serat (fiber), Arang Tem-purung, debu (dust), Nata de Coco

    012611042110773

    Perkebunan Kelapa Sawit danIndustri Minyak Kelapa Sawit

    (CPO)

    0126210432

    Perkebunan Kopi dan IndustriPengupasan, Pembersihan danSortasi Kopi

    0127010612

    Perkebunan Kakao dan IndustriPengupasan, Pembersihan danPengeringan Kakao

    0127010613

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    19/111

    - 12 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Perkebunan Teh dan Industri TehHitam/Teh Hijau 0127010761Perkebunan Cengkeh dan Industri

    Bunga Cengkeh Kering01282

    Perkebunan Tanaman MinyakAtsiri dan Industri Minyak Atsiri

    0128420294

    Perkebunan Karet dan IndustriSheet, Lateks Pekat

    012912212122122

    Perkebunan Biji-bijian selain Kopidan Kakao dan IndustriPengupasan dan Pembersihan Biji-Bijian Selain Kopi dan Kakao

    10614

    9. Usaha industri pengolahan hasilperkebunan di bawah kapasitastertentu sesuai dengan peraturanperundang-undangan:

    - - - - - - - - - - - -

    Industri Bunga Cengkeh Kering 01630 Industri Minyak Mentah (minyak

    makan) dari Nabati dan Hewani10411

    Industri Kopra, Serat (fiber), ArangTempurung, Debu (dust), Nata deCoco

    10421

    Industri Minyak Kelapa 10422

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    20/111

    - 13 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Industri Minyak Kelapa Sawit 10431 Industri Serat Kapas 01630

    Industri Biji Kapas 10490

    Industri Pengupasan, Pembersihandan Sortasi Kopi

    10612

    Industri Pengupasan, Pembersihandan Pengeringan Kakao

    10613

    Industri Pengupasan dan

    Pembersihan Biji-bijian selain Kopidan Kakao

    10614

    Industri jambu mete menjadi bijimete kering dan Cashew Nut ShellLiquid(CNSL)

    10614

    Industri lada menjadi biji ladaputih kering dan biji lada hitamkering

    10614

    Industri Gula Pasir, Pucuk Tebu

    dan Bagas

    10721

    Industri Teh Hitam/Teh Hijau 10761

    Industri Daun Tembakau Kering(Krosok)

    12091

    Industri karet menjadi sheet,lateks pekat

    2212122122

    Industri Minyak Jarak Kasar 20294

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    21/111

    - 14 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    10. Usaha industri pengolahan hasilperkebunan dengan kapasitas samaatau melebihi kapasitas tertentusesuai dengan peraturan perundang-undangan :

    - - - - - - - - - Maksimal95% - RekomendasiMenteriPertanian

    Industri Minyak Mentah (minyakmakan) dari Nabati dan Hewani

    10411

    Industri Kopra, Serat (fiber), ArangTempurung, Debu (dust), Nata deCoco

    10421

    Industri Minyak Kelapa 10423

    Industri Minyak Kelapa Sawit 10432

    Industri Pengupasan, Pembersihandan Sortasi Kopi

    10612

    Industri Pengupasan, Pembersihandan Pengeringan Kakao

    10613

    Industri Pengupasan danPembersihan Biji-bijian selain Kopidan Kakao

    10614

    Industri Gula Pasir, Pucuk Tebu,dan Bagas

    10721

    Industri Teh Hitam/Teh Hijau 10761

    Industri Tembakau Kering (Krosok) 12091

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    22/111

    - 15 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Industri Minyak Jarak Kasar20294

    Industri Serat Kapas dan BijiKapas

    0163010490

    Industri karet menjadi sheet,lateks pekat

    2212122122

    Industri jambu mete menjadi bijimete kering dan CashewNut ShellLiquid(CNSL)

    10614

    Industri lada menjadi biji lada

    putih kering dan biji lada hitamkering

    10614

    Industri Bunga Cengkeh Kering 01630

    11. Perbenihan hortikultura: - - - - - - - - - Maksimal30%

    - -

    Perbenihan Tanaman BuahSemusim

    01139

    Perbenihan Anggur 01210

    Perbenihan Buah Tropis 01220

    Perbenihan Jeruk 01230

    Perbenihan Apel dan Buah Batu(Pome and Stone Fruit)

    01240

    Perbenihan Buah Beri 01251

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    23/111

    - 16 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Perbenihan Tanaman SayuranSemusim 01139

    Perbenihan Tanaman SayuranTahunan

    01253

    Perbenihan Tanaman Obat 0128501286

    Perbenihan Jamur 01139

    Perbenihan Tanaman Florikultura 01194

    0130212. Budidaya hortikultura: - - - - - - - - - Maksimal

    30%- -

    Budidaya Buah Semusim 01132

    Budidaya Anggur 01210

    Budidaya Buah Tropis 01220

    Budidaya Jeruk 01230

    Budidaya Apel dan Buah Batu(Pome and Stone Fruit)

    01240

    Budidaya Buah Beri 01251

    Budidaya Sayuran Daun (antaralain: kubis, sawi, bawang daun,seledri)

    01131

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    24/111

    - 17 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Budidaya Sayuran Umbi (antaralain: bawang merah, bawang putih,kentang, wortel)

    01134

    Budidaya Sayuran Buah (antaralain: tomat, mentimun)

    01133

    Budidaya Cabe, Paprika 01283

    Budidaya Jamur 01136

    Budidaya Tanaman Hias 01193

    Budidaya Tanaman Hias NonBunga

    01301

    13. Industri pengolahan hortikultura: - - - - - - - - - Maksimal30%

    - -

    Usaha Pasca Panen Buah danSayuran

    1031110320103131031410330

    14. Usaha penelitian hortikultura danusaha laboratorium uji mutuhortikultura

    72102 - - - - - - - - - Maksimal30%

    - -

    15.Pengusahaan wisata agrohortikultura

    93231 - - - - - - - - - Maksimal30%

    - -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    25/111

    - 18 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    16. Usaha Jasa Hortikultura lainnya:- - - - - - - - - Maksimal

    30%- -

    Usaha Jasa Pascapanen 01630Usaha perangkaian

    Bunga/Florist/dekorator47761

    Konsultan pengembanganhortikultura

    70209

    Landscaping 433057110081300

    Jasa Kursus Hortikultura 85499

    17. Penelitian dan pengembangan IlmuTeknologi dan Rekayasa:

    72102 - - - - - - - - - Maksimal49%

    - Rekomendasidari MenteriPertanian

    Sumber Daya Genetik PertanianProduk GMO (Rekayasa Genetika)

    18. Pembibitan dan budidaya babi:

    Jumlah kurang atau sama dengan125 ekor

    01450 - - - - - - - - - - - -

    Jumlah lebih dari 125 ekor 01450 - - - - - - - - - - Tidak ber-tentangandenganPerda

    -

    19. Pembibitan dan budidaya ayamburas serta persilangannya

    01463 - - - - - - - - - - - -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    26/111

    - 19 -

    Catatan:

    1. = Mengikuti persyaratan kolom tersebut.

    2.Dalam hal Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) meliputi lebih dari satu bidang usaha, maka persyaratan sebagaimana termLampiran II hanya berlaku bagi Bidang Usaha yang tercantum dalam kolom Bidang Usaha tersebut.

    3.Yang dimaksud dengan Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK) dalam Peraturan Presiden ini adalah orang perorangan atau yang memenuhi kriteria sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah sUndang Nomor 17 Tahun 2012 tentang Perkoperasian.

    4.Dalam hal suatu bidang usaha yang tercakup dalam komitmen Indonesia pada ASEANEconomic Community tidak tercantum pada LampirPeraturan Presiden ini, namun tercantum dalam kolom-kolom yang lain, maka penanam modal yang berasal dari negara-negara ASEAN dappenanaman modal berdasarkan persyaratan sebagaimana dimaksud dalam kolom-kolom tersebut.

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    27/111

    - 20 -

    2. Bidang Kehutanan

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d e

    Ket

    1. Penangkapan dan PeredaranTumbuhan dan Satwa Liar (TSL) dariHabitat Alam kecuali reptil (ular,biawak, kura-kura, labi-labi danbuaya)

    01701 - - - - - - - - - - - -

    2. Pengusahaan Hutan Tanaman

    Lainnya (antara lain: Aren, Kemiri,Biji Asam, Bahan Baku Arang, KayuManis)

    02119 - - - - - - - - - - - -

    3. Industri Primer Pengolahan HasilHutan bukan Kayu lainnya:

    - - - - - - - - - - - -

    - Getah Pinus 02303

    - Bambu 02308

    4. Pengusahaan Sarang Burung Walet

    di Alam

    01469 - - - - - - - - - - - -

    5. Industri Kayu Gergajian (kapasitasproduksi sampai dengan2000M3/tahun)

    16101 - - - - - - - - - - - -

    a.

    DicadanUsaha MMenengKoperas

    b.

    Kemitrac.

    Kepemilasing

    d.

    Lokasi te.

    Perizinaf.

    Modal d100%

    g.

    Kepemilasing se

    h.Perizinakepemilasing

    i.

    Modal d100% dakhusus

    6. Industri Primer Pengolahan Rotan 16104 - - - - - - - - - - - -

    7. P

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    28/111

    - 21 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    7. Pengusahaan Rotan 02131 - - - - - - - - - - - -

    8. Pengusahaan Getah Pinus 02132 - - - - - - - - - - - -

    9. Pengusahaan Bambu 02134 - - - - - - - - - - - -

    10. Pengusahaan Damar 02135 - - - - - - - - - - - -

    11. Pengusahaan Gaharu 02136 - - - - - - - - - - - -12. Pengusahaan Shellak, Tanaman

    Pangan Alternatif (sagu), Getah-getahan, dan Perlebahan

    02139 - - - - - - - - - - - -

    13. Pengusahaan Kokon/KepompongUlat Sutra (persutraan alam)

    02305 - - - - - - - - - - - -

    14. Pengusahaan Perburuan di TamanBuru dan Blok Buru

    0170193229

    - - - - - - - - - Maksimal49%

    - -

    j.Persyarakepemilasing dabagi pendari negASEAN

    15. Penangkaran Satwa Liar danTumbuhan danPenangkaran/Budidaya Koral Diluar Kawasan Konservasi

    0170202209

    - - - - - - - - - Maksimal49%

    - -

    16. Pengusahaan Pariwisata Alamberupa Pengusahaan Sarana,Kegiatan dan Jasa Ekowisata diDalam Kawasan Hutan:

    - - - - - - - - - Maksimal51% - -

    Wisata tirta 93241932429324393249

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    29/111

    - 22 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Wisata petualangan alam 93223

    Wisata gua 93222Wisata minat usaha lainnya 93229

    17. Penangkapan dan Peredaran reptil(ular, biawak, kura-kura, labi-labidan buaya) dari habitat alam

    01701 - - - - - - - - - - - Rekomendasidari MenteriKehutanan

    18. Pengembangan teknologipemanfaatan genetik tumbuhan dansatwa liar

    02409 - - - - - - - - - - - Pernyataankerjasamadengan

    lembaga yangterakreditasi/laboratorium dIndonesia/lembaganasionalbidang litbangyang ditunjukoleh Menteri

    Kehutanan19. Pemanfaatan (pengambilan) dan

    peredaran:- - - - - - - - - - -

    Koral/karang hias dari alam untukakuarium *)

    0311946206

    Rekomendasidari MenteriKehutanan

    Koral/karang untuk koral mati(recent death coral)dari hasiltransplantasi/propagasi

    0311946206

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    30/111

    - 23 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    20. Industri kayu : - - - - - - - - - - -- Gergajian dengan kapasitasproduksi di atas 2000M3/tahun

    16101

    - veneer 16214

    - kayu lapis 16211

    - laminatedveneer lumber(LVL) 16212

    - Industri serpih kayu (wood chip) 16299

    - Pelet kayu (wood pellet) 16295

    Rekomendasipasokanbahan bakuberkelanjutandariKementerianKehutanandan diatursesuai denganPeraturanPemerintahNomor 6Tahun 2007dan/atauperubahannya

    21. Usaha pemanfaatan hasil hutankayu pada hutan alam

    02120 - - - - - - - - - - -

    22. Pengadaan dan peredaran benih dan

    bibit tanaman hutan (ekspor danimpor benih dan bibit tanamanhutan)

    02139 - - - - - - - - - - -

    23. Usaha pemanfaatan jasa lingkunganair di kawasan hutan

    02209 - - - - - - - - - - -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    31/111

    - 24 -

    Catatan:

    1. = Mengikuti persyaratan kolom tersebut.

    2.

    Dalam hal Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) meliputi lebih dari satu bidang usaha, maka persyaratan sebagaimana termLampiran II hanya berlaku bagi Bidang Usaha yang tercantum dalam kolom Bidang Usaha tersebut.

    3.Yang dimaksud dengan Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK) dalam Peraturan Presiden ini adalah orang perorangan atau yang memenuhi kriteria sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah sUndang Nomor 17 Tahun 2012 tentang Perkoperasian.

    4.Dalam hal suatu bidang usaha yang tercakup dalam komitmen Indonesia pada ASEANEconomic Community tidak tercantum pada LampirPeraturan Presiden ini, namun tercantum dalam kolom-kolom yang lain, maka penanam modal yang berasal dari negara-negara ASEAN dappenanaman modal berdasarkan persyaratan sebagaimana dimaksud dalam kolom-kolom tersebut.

    5.*) = Tercantum juga di bidang kelautan dan perikanan.

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    32/111

    - 25 -

    3. Bidang Kelautan dan Perikanan

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d e

    Ket

    1. Perikanan Tangkap DenganMenggunakan Kapal PenangkapIkan Berukuran Sampai Dengan 30GT, di Wilayah Perairan SampaiDengan 12 Mil

    03111 - - - - - - - - - - - -

    2. Usaha Pengolahan Hasil Perikananyang Dilakukan Secara Terpadu

    dengan Penangkapan Ikan diPerairan Umum

    0312103122

    - - - - - - - - - - - -

    3. Pembesaran Ikan: - - - - - - - - - - - - Ikan Laut 03211

    Ikan Air Payau 03251

    Ikan Air Tawar 03221

    a.

    DicadanUsaha MMenengKoperas

    b.

    Kemitrac.

    Kepemilasing

    d.

    Lokasi te.

    Perizinaf.

    Modal d100%

    g.

    Kepemilasing se

    4. Pembenihan Ikan: - - - - - - - - - - - - Ikan Laut 03213

    Ikan Air Payau 03252

    h.

    Perizinakepemil

    asing Ikan Air Tawar 03236

    5. Usaha Pengolahan Hasil Perikanan(UPI)

    - - - - - - - - - - - -i.

    Modal d100% dakhusus

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    33/111

    - 26 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Industri Penggaraman/

    Pengeringan Ikan dan BiotaPerairan Lainnya

    10211

    Industri Pengasapan Ikan danBiota Perairan Lainnya

    10212

    6. Usaha Pengolahan Hasil Perikanan(UPI) Peragian, Fermentasi,Pereduksian/Pengekstaksian,Pengolahan Surimi, dan Jelly Ikan

    10219 - - - - - - - - - - - -

    j.Persyarakepemilasing dabagi pendari negASEAN

    7. Usaha pemasaran, distribusi,perdagangan besar, dan ekspor hasilperikanan

    46206 - - - - - - - - - - - -

    8. Usaha Perikanan Tangkapmenggunakan kapal penangkapikan berukuran 100 GT dan/ataulebih besar di wilayahpenangkapan ZEEI

    03111 - - - - - - - - - - - Persyaratandan ketentuanlebih lanjutdiatur olehMenteriKelautan dan

    PerikananUsaha Perikanan Tangkap dengan

    menggunakan kapal penangkapikan berukuran 100 GT dan/ataulebih besar di wilayahpenangkapan laut lepas

    03111 - - - - - - - - - - - Persyaratandan ketentuanlebih lanjutdiatur olehMenteriKelautan danPerikanan

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    34/111

    - 27 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Usaha Perikanan Tangkap dengan

    menggunakan kapal penangkapikan berukuran di atas 30 GT, diwilayah perairan di atas 12 Mil

    03111 - - - - - - - - - - - -

    9. Pemanfaatan (pengambilan) danperedaran koral/karang hias darialam untuk akuarium*)

    0311946206

    - - - - - - - - - - - Rekomendasidari MenteriKelautan danPerikanan

    10. Pengangkatan Benda Berharga asal

    Muatan Kapal yang Tenggelam

    52229 - - - - - - - - - - - Sesuai dengan

    PeraturanPerundanganmengenaipengangkatandanpemanfaatanbendaberharga asalmuatan kapalyangtenggelam

    11. Penggalian Pasir Laut 08104 - - - - - - - - - - - -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    35/111

    - 28 -

    Catatan:

    1. = Mengikuti persyaratan kolom tersebut.

    2.Dalam hal Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) meliputi lebih dari satu bidang usaha, maka persyaratan sebagaimana termLampiran II hanya berlaku bagi Bidang Usaha yang tercantum dalam kolom Bidang Usaha tersebut.

    3.Yang dimaksud dengan Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK) dalam Peraturan Presiden ini adalah orang perorangan atau yang memenuhi kriteria sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah sUndang Nomor 17 Tahun 2012 tentang Perkoperasian.

    4.Dalam hal suatu bidang usaha yang tercakup dalam komitmen Indonesia pada ASEANEconomic Community tidak tercantum pada LampirPeraturan Presiden ini, namun tercantum dalam kolom-kolom yang lain, maka penanam modal yang berasal dari negara-negara ASEAN dappenanaman modal berdasarkan persyaratan sebagaimana dimaksud dalam kolom-kolom tersebut.

    5.

    *) = Tercantum juga di bidang kehutanan.

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    36/111

    - 29 -

    4. Bidang Energi dan Sumber Daya Mineral

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    1. Jasa Konstruksi Migas:

    - Platform 09100 - - - - - - - - - Maksimal75%

    - -

    - Tangki Spherical 09100 - - - - - - - - - Maksimal

    49%

    - -

    - Instalasi Produksi Hulu Minyakdan Gas Bumi di Darat

    09100 - - - - - - - - - - - -

    - Instalasi Pipa Penyalur di Darat 42219 - - - - - - - - - - - -

    - Instalasi Pipa Penyalur di Laut 42219 - - - - - - - - - Maksimal49%

    - -

    - Tangki Horisontal/Vertikal 42914 - - - - - - - - - - - -

    - Instalasi Penyimpanan danPemasaran Minyak dan Gas Bumidi Darat

    42914 - - - - - - - - - - - -

    2. Jasa Survei:

    - Migas 71100 - - - - - - - - - Maksimal49%

    - -

    a.DicadanUsaha MMenengaKoperas

    b.Kemitra

    c.

    Kepemilasing

    d.

    Lokasi t

    e.Perizina

    f.Modal d100%

    g.

    Kepemilasing se

    h.

    Perizinakepemiliasing

    i.Modal d100% dakhusus

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    37/111

    - 30 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    - Geologi dan Geofisika 71100 - - - - - - - - - Maksimal49%

    - -

    - Panas Bumi 71100 - - - - - - - - - Maksimal95%

    - -

    3. Jasa Pemboran:

    - Migas di darat 09100 - - - - - - - - - - - -

    j.Persyarakepemiliasing dabagi pendari negASEAN

    - Migas di laut 09100 - - - - - - - - - Maksimal75%

    - -

    - Panas Bumi 09900 - - - - - - - - - Maksimal95%

    - -

    4. Jasa Penunjang Migas:

    - Jasa Operasi Sumur danPemeliharaan

    09100 - - - - - - - - - - - -

    - Jasa Desain dan EngineeringMigas

    71100 - - - - - - - - - - - -

    - Jasa Inspeksi Teknis 71204 - - - - - - - - - - - -

    5. Jasa Pengoperasian danPemeliharaan Panas Bumi

    09900 - - - - - - - - - Maksimal90%

    - -

    6. Pembangkit Tenaga Listrik: 35101

    Pembangkit Listrik < 1MW - - - - - - - - - - - -

    Pembangkit Listrik skala kecil (1 -10 MW)

    - - - - - - - - - Maksimal49%

    - -

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    38/111

    - 31 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Pembangkit Listrik > 10 MW - - - - - - - - - Maksimal

    95%(maksimal

    100%apabila

    - -

    dalamrangka

    KerjasamaPemerintah

    Swasta/

    KPSselamamasa

    konsesi)

    7. Transmisi Tenaga Listrik 35102 - - - - - - - - - Maksimal95%

    (maksimal100%

    apabiladalamrangka

    KPSselamamasa

    konsesi)

    - -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    39/111

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    40/111

    - 33 -

    Catatan:

    1. = Mengikuti persyaratan kolom tersebut.

    2.Dalam hal Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) meliputi lebih dari satu bidang usaha, maka persyaratan sebagaimana term

    Lampiran II hanya berlaku bagi Bidang Usaha yang tercantum dalam kolom Bidang Usaha tersebut.3.Yang dimaksud dengan Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK) dalam Peraturan Presiden ini adalah orang perorangan atau

    yang memenuhi kriteria sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah sUndang Nomor 17 Tahun 2012 tentang Perkoperasian.

    4.Dalam hal suatu bidang usaha yang tercakup dalam komitmen Indonesia pada ASEANEconomic Community tidak tercantum pada LampirPeraturan Presiden ini, namun tercantum dalam kolom-kolom yang lain, maka penanam modal yang berasal dari negara-negara ASEAN dappenanaman modal berdasarkan persyaratan sebagaimana dimaksud dalam kolom-kolom tersebut.

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    41/111

    - 34 -

    5. Bidang Perindustrian

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d e

    Ket

    1. Industri penggaraman/pengeringan ikan dan biotaperairan lainnya

    10211 - - - - - - - - - - - -

    Industri pemindangan ikan 10214 - - - - - - - - - - - -

    2. Industri makanan olahan dari biji-bijian dan umbi-umbian, sagu,melinjo

    - - - - - - - - - - - -

    Industri tempe kedelai 10391

    Industri tahu kedelai 10392

    Industri kue basah 10792

    Industri Makanan dari Kedelai dankacang-kacangan selain kecap,tempe dan tahu

    10793

    Industri krupuk, keripik, peyekdan sejenisnya

    10794

    3. Industri gula merah 10722 - - - - - - - - - - - -4. Industri Pengupasan dan

    Pembersihan Umbi-umbian10616 - - - - - - - - - - - -

    a.

    DicadanUsaha MMenengKoperas

    b.

    Kemitrac.

    Kepemilasing

    d.

    Lokasi te.

    Perizinaf.Modal d

    100%g.

    Kepemilasing se

    h.Perizinakepemilasing

    i.

    Modal d100% dakhusus

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    42/111

    - 35 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    5. Industri pewarnaan benang dari

    serat alam maupun serat buatanmenjadi benang bermotif/celup, ikat,dengan alat yang digerakan tangan

    13122 - - - - - - - - - - - -

    6. Industri Percetakan Kain TerutamaMotif Batik dan Tradisional

    13133 - - - - - - - - - - - -

    7. Industri Batik Tulis 13134 - - - - - - - - - - - -

    j.Persyara

    kepemilasing dabagi pendari negASEAN

    8. Industri Kain Rajut KhususnyaRenda

    13911 - - - - - - - - - - - -

    9. Industri kerajinan: - - - - - - - - - - - - Industri Bordir/Sulaman 13912

    Industri Anyam-anyaman darirotan dan bambu

    16291

    Industri Anyam-anyaman daritanaman selain rotan dan bambu

    16292

    Industri Kerajinan Ukir-ukiran darikayu kecuali mebeler

    16293

    Industri Alat-alat dapur dari kayu,rotan dan bambu 16294

    Industri Alat-alat MusikTradisional

    32201

    Industri dari kayu, rotan, gabusyang tidak diklasifikasikanditempat lain

    16299

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    43/111

    - 36 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    10. Industri Mukena, Selendang,

    Kerudung, dan Pakaian TradisionalLainnya

    14111 - - - - - - - - - - - -

    11. Industri Pengasapan Karet 22121 - - - - - - - - - - - -

    12. Industri Barang dari Tanah Liatuntuk keperluan rumah tanggakhusus gerabah

    23932 - - - - - - - - - - - -

    13. Industri Perkakas Tangan: - - - - - - - - - - - -Untuk pertanian yang diperlukan

    untuk persiapan lahan prosesproduksi, pemanenan, pascapanen, dan pengolahan kecualicangkul dan sekop

    25931

    Yang diproses secara manual atausemi mekanik untuk pertukangandan pemotongan

    259322593325934

    14. Industri Jasa Pemeliharaan danPerbaikan Sepeda Motor kecuali

    yang terintegrasi dengan bidangusaha penjualan sepeda motor(agen/distributor)

    45407 - - - - - - - - - - - -

    Industri Reparasi Barang-barangKeperluan Pribadi dan RumahTangga

    95220952309524095290

    - - - - - - - - - - - -

    15. Industri Makanan Olahan: - - - - - - - - - - - -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    44/111

    - 37 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Industri kopra 10421

    Industri asinan buah-buahan dansayur-sayuran

    10311

    Industri Kecap 10771

    16. Industri pengolahan susu bubukdan susu kental manis

    10510 - - - - - - - - - - - -

    17. Industri Batik Cap 13134 - - - - - - - - - - - -

    18. Industri Pengolahan Rotan 16104 - - - - - - - - - - - -

    Industri Pengawetan Rotan,Bambu dan Sejenisnya

    16103 - - - - - - - - - - - -

    19. Industri Barang dari Kayu (IndustriMouldingdan Komponen BahanBangunan)

    16221 - - - - - - - - - - - -

    20. Industri Minyak Atsiri 20294 - - - - - - - - - - - -21. Industri pengeringan dan

    pengolahan tembakau12091 - - - - - - - - - - - -

    22. Industri barang dari tanah liatuntuk bahan bangunan, industribarang dari kapur dan industribarang-barang dari semen:

    - - - - - - - - - - - -

    Industri Batu Bata dan TanahLiat/Keramik

    23921

    Industri Barang Lainnya dariTanah Liat/Keramik

    23939

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    45/111

    - 38 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Industri Kapur 23942

    Industri Barang-barang dariSemen

    23951

    Industri Barang-barang dari Kapur 23952

    Industri Barang-barang dariSemen dan Kapur Lainnya

    23959

    23. Industri paku, mur, dan baut 25952 - - - - - - - - - - - -

    Industri komponen dan sukucadang motor penggerak mula

    28113 - - - - - - - - - - - -

    Industri pompa dan kompresor 28120 - - - - - - - - - - - - Industri komponen dan

    perlengkapan kendaraan bermotorroda dua, dan tiga,

    30912 - - - - - - - - - - - -

    Industri perlengkapan sepeda danbecak

    30922 - - - - - - - - - - - -

    24. Industri alat mesin pertanian yangmenggunakan teknologi madya

    seperti perontok padi, pemipiljagung, dan traktor tangan

    28210 - - - - - - - - - - - -

    25. Industri kapal kayu 30111 - - - - - - - - - - - -

    Industri peralatan danperlengkapan kapal kayu

    30113 - - - - - - - - - - - -

    untuk wisata bahari dan untukpenangkapan ikan

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    46/111

    - 39 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    26. Industri Perhiasan: - - - - - - - - - - - -

    Industri Barang PerhiasanBerharga untuk Keperluan PribadiDari Logam Mulia

    32112

    Industri Barang PerhiasanBerharga Bukan Untuk KeperluanPribadi Dari Logam Mulia

    32113

    Industri Barang Perhiasan Bukanuntuk Keperluan Pribadi DariBukan Logam Mulia

    32120

    Industri Permata 32111

    Industri kerajinan yang tidakdiklasifikasikan di tempat lain

    32903

    27. Daur Ulang Barang-barang BukanLogam

    38302 - - - - - - - - - - - -

    28. Pemeliharaan dan Reparasi Mobil 45201 - - - - - - - - - Maksimal

    49%

    - -

    29. Industri Rokok: - - - - - - - - - - - RekomendasidariKementerianPerindustrian:

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    47/111

    - 40 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Industri Rokok Kretek 12011

    Industri Rokok Putih 12012 Industri Rokok lainnya 12019

    1) Untuk

    perluasanusaha, hanyaindustri rokokyang telahmemiliki IzinUsaha Indus-tri (IUI) padabidang usahasejenis; atau

    2) Untukpenanamanmodal baru,hanyaindustri rokokskala kecildanmenengahyang bermitra

    denganindustri rokokskala besaryang sudahmemiliki IUIpada bidangusaha sejenis

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    48/111

    - 41 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    30. Industri Bubur Kertas Pulp(dari

    kayu)

    17011 - - - - - - - - - - - Bahan baku

    dari HutanTanamanIndustri (HTI)atau berasaldari ChipImpor jikabahan bakudalam negeritidak

    mencukupi31. Industri Kertas Berharga (antara

    lain: Bank Notes Paper, ChequePaper, Watermark Paper)

    17013 - - - - - - - - - - -

    Industri Percetakan Uang danIndustri PercetakanKhusus/Dokumen Sekuriti (antaralain: perangko, materai, surat

    berharga, paspor, dokumenkependudukan dan hologram)

    18112 - - - - - - - - - - -

    1) IzinoperasionaldariBOTASUPAL/BIN; dan2) Rekomen-dasi dariKementerianPerindustrian

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    49/111

    - 42 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    32. Industri Siklamat dan Sakarin 20119 - - - - - - - - - - - Sesuai dengan

    ketentuanyangditetapkanBPOM danKementerianPerdagangan

    33. Industri Tinta Khusus 20293 - - - - - - - - - - - 1) Izinoperasionaldari BOTASU

    PAL/BIN; dan2)Rekomen-dasi dariKementerianPerindustrian

    34. Industri Peleburan Timah Hitam 24202 - - - - - - - - - - - RekomendasidariKementerianLingkungan

    Hidup danKementerianPerindustriankhusus untukindustri yangmenggunakanbahan bakuaccubekas

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    50/111

    - 43 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    35. Industri gula pasir (gula kristal

    putih, gula kristal rafinasi, dan gulakristal mentah)

    10721 - - - - - - - - - Maksimal

    95%

    - Pendirian

    pabrik gulapasir barumaupunperluasanwajibmembangunterlebihdahuluperkebunan

    tebu miliksendiri sesuaidenganketentuanperaturanperundang-undangan

    36. Industri Crumb Rubber 22123 - - - - - - - - - - - 1) Rekomen-dasi

    ketersediaanbahan bakudariKementerianPertanian

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    51/111

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    52/111

    - 45 -

    6. Bidang Pertahanan dan Keamanan

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    1. Industri Bahan Baku Untuk BahanPeledak

    20114 - - - - - - - - - Maksimal49%

    - Rekomendasidari MenteriPertahanan

    2. Industri Bahan Peledak danKomponennya

    20292 - - - - - - - - - Maksimal49%

    - Rekomendasidari MenteriPertahanan

    3. Produksi Senjata, Mesiu, AlatPeledak, dan Peralatan Perang

    25200259343030030400

    - - - - - - - - - - - Rekomendasidari MenteriPertahanan

    4. Jasa Keamanan: - - - - - - - - - Maksimal49%

    -

    Konsultasi Keamanan 74909

    Penyediaan Tenaga Keamanan 80100

    IzinOperasionaldari MabesPolri

    Kawal Angkut Uang dan BarangBerharga

    80100

    Penyediaan Jasa KeamananMenggunakan Hewan/Satwa

    80100

    Penerapan Peralatan Keamanan 80200

    a.DicadanUsaha MMenengKoperas

    b.

    Kemitrac.

    Kepemil

    asingd.Lokasi te.

    Perizinaf.

    Modal d100%

    g.Kepemilasing se

    h.

    Perizinakepemilasing

    i.

    Modal d100% dakhusus

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    53/111

    - 46 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Pendidikan dan Latihan Keamanan 85499 j.Persyara

    kepemilasing dabagi pendari negASEAN

    Catatan:

    1.

    = Mengikuti persyaratan kolom tersebut.2.Dalam hal Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) meliputi lebih dari satu bidang usaha, maka persyaratan sebagaimana term

    Lampiran II hanya berlaku bagi Bidang Usaha yang tercantum dalam kolom Bidang Usaha tersebut.

    3.Yang dimaksud dengan Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK) dalam Peraturan Presiden ini adalah orang perorangan atau yang memenuhi kriteria sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah sUndang Nomor 17 Tahun 2012 tentang Perkoperasian.

    4.Dalam hal suatu bidang usaha yang tercakup dalam komitmen Indonesia pada ASEANEconomic Community tidak tercantum pada LampirPeraturan Presiden ini, namun tercantum dalam kolom-kolom yang lain, maka penanam modal yang berasal dari negara-negara ASEAN dap

    penanaman modal berdasarkan persyaratan sebagaimana dimaksud dalam kolom-kolom tersebut.

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    54/111

    - 47 -

    7. Bidang Pekerjaan Umum

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    1. Jasa Konstruksi (Jasa PelaksanaKonstruksi) yang MenggunakanTeknologi Sederhana dan/atauRisiko Rendah dan/atau NilaiPekerjaan Sampai DenganRp1.000.000.000,00:

    - - - - - - - - - - - -

    Pekerjaan Pembersihan danPenyiapan Lapangan untuk Satu

    atau Dua Lantai BangunanBertingkat

    41011

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Gudang atau IndustriPabrik

    41013

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Komersial

    41014

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Sarana Kesehatan

    41015

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Sarana Pendidikan

    41016

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Hotel, Restoran, danSejenisnya

    41017

    a.

    DicadanUsaha MMenengKoperas

    b.

    Kemitra

    c.

    Kepemilasing

    d.

    Lokasi te.

    Perizina

    f.

    Modal d100%

    g.Kepemilasing se

    h.

    Perizinakepemilasing

    i.

    Modal d100% dkhusus

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    55/111

    - 48 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Pekerjaan Konstruksi untuk

    Bangunan Sarana Hiburan Umum

    41018

    Pekerjaan Konstruksi untukSarana Olah Raga dan Rekreasi

    41018

    Pekerjaan Konstruksi untukStadion dan Lapangan Olah Raga

    41018

    Pekerjaan Konstruksi untukPrasarana Olah Raga dan Rekreasilainnya (antara lain: KolamRenang, Lapangan Tenis,

    Lapangan Golf)

    41018

    j.

    Persyara

    kepemilasing dabagi pendari negASEAN

    Perakitan dan PemasanganBangunan Pracetak

    41020

    Pekerjaan Konstruksi untuk JalurPipa Air Transmisi

    42211

    Pekerjaan Konstruksi untukJaringan Telekomunikasi danJaringan Listrik (Kabel)

    42219

    Pembuatan Sumur Air 42218

    Pekerjaan Konstruksi untukSaluran Air, Pelabuhan,Bendungan, dan Bangunan AirLainnya

    42911

    Pekerjaan Konstruksi untukPekerjaan Rekayasa Lainnya

    42919

    Pekerjaan Pembongkaran 43110

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    56/111

    - 49 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Pekerjaan Galian, Pemindahan dan

    Timbunan Tanah

    43120

    Pekerjaan Persiapan Lapanganuntuk Lahan Pertambangan

    43120

    Pekerjaan Konstruksi SistemAlarm Pencurian

    43217

    Pekerjaan Konstruksi AlarmKebakaran

    43217

    Pekerjaan Konstruksi untukJaringan Pipa dan Kabel

    Distribusi, dan Jaringan Pelayanan

    43221

    Pekerjaan Konstruksi PerpipaanGas

    43223

    Pekerjaan Konstruksi Lift danEskalator

    43291

    Pekerjaan Pemasangan KacaJendela

    43301

    Pekerjaan PemasanganKeramik/Marmer Dinding danLantai

    43302

    Pekerjaan Pelapisan Dinding danLantai Lainnya

    43302

    Pekerjaan Plesteran 43302

    Pekerjaan Pengecatan 43303

    Pekerjaan Dekorasi Interior 43304

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    57/111

    - 50 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Pekerjaan Ornamen 43304

    43305Pekerjaan Akhir dan Perapian

    Lainnya43309

    Pekerjaan Pondasi TermasukPemancangan Tiang Pancang

    43901

    Pekerjaan Pembesian 4390143902

    Pekerjaan Perancah dan Bekisting 43902

    Pekerjaan Atap dan Pencegah

    Kebocoran:

    43903

    o Pekerjaan Beton

    o Pekerjaan Pasangan Batu Kali

    Jasa Penyewaan Peralatan untukPekerjaan Konstruksi atauPembongkaran Dengan Operator

    43905

    Pekerjaan Konstruksi KhususLainnya:

    43909

    o

    Pekerjaan PemasanganPeralatan Pemanas, Ventilasi,dan Pengatur Suhu Udara

    o Pekerjaan Konstruksi AntenaPerumahan

    o Pekerjaan Konstruksi listrikLainnya

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    58/111

    - 51 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    o Pekerjaan Isolasi (Kabel listrik,

    Air, Pemanas, Suara)o Pekerjaan Instalasi Lainnya

    o Pekerjaan Instalasi Lainnyayang Tidak Diklasifikasikan diTempat Lain

    Pekerjaan Pengukuran danPengujian Lapangan

    71100

    2. Pengusahaan Air Minum 36001 - - - - - - - - - Maksimal95% - -

    3. Pengusahaan Jalan Tol 52213 - - - - - - - - - Maksimal95%

    - -

    4. Jasa Kontruksi (Jasa PelaksanaKontruksi) yang MenggunakanTeknologi Tinggi dan/atau RisikoTinggi dan/atau Nilai Pekerjaan

    Lebih dari Rp1.000.000.000,00:

    - - - - - - - - - Maksimal67%

    - -

    Pekerjaan Konstruksi untukbangunan Gudang atau IndustriPabrik

    41013

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    59/111

    - 52 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Pekerjaan Konstruksi untuk

    bangunan Komersial

    41014

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Sarana Kesehatan

    41015

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Sarana Pendidikan

    41016

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Hotel, Restoran danSejenisnya

    41017

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Sarana Hiburan Umum

    41018

    Pekerjaan Konstruksi untukBangunan Lainnya

    41019

    Pekerjaan Beton 410204212042220

    Pekerjaan Konstruksi untuk Jalan

    Raya, Jembatan, Jalan Layang,Landasan Pacu Pesawat Terbang,Jalan Kereta Api, Terowongan, danJalan Bawah Tanah

    42111

    42112421134211442115

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    60/111

    - 53 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Pekerjaan Konstruksi untuk Jalur

    Pipa Air Transmisi

    43221

    Pekerjaan Konstruksi untukJaringan Telekomunikasi danJaringan Listrik (Kabel)

    42219

    Pekerjaan Pembongkaran, untukBangunan Gedung BertingkatLebih dari Dua Lantai

    43110

    Pekerjaan Galian, Pemindahan danTimbunan Tanah

    43120

    Pekerjaan Persiapan Lapanganuntuk Lahan Pertambangan

    43120

    Pekerjaan Pembersihan danPenyiapan Lapangan

    43120

    Pekerjaan Konstruksi AlarmKebakaran

    43217

    Pekerjaan Konstruksi Sistem

    Alarm Pencurian

    43217

    Pembuatan Sumur Air 42218

    Pekerjaan Konstruksi perpipaanGas

    43223

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    61/111

    - 54 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Pekerjaan Konstruksi Lift dan

    Eskalator

    43291

    Pekerjaan Pemasangan KacaJendela

    43301

    Instalasi Gedung Lainnya 43299

    Pekerjaan PemasanganKeramik/Marmer Dinding danLantai

    43302

    Pekerjaan Pelapisan Dinding danLantai Lainnya

    43302

    Pekerjaan Plesteran 43302Pekerjaan Pengecatan 43303

    Pekerjaan Dekorasi Interior 43304

    Pekerjaan Ornamen 43305

    Pekerjaan Akhir dan PerapianLainnya

    43309

    Pekerjaan Pasangan Batu Kali 43901

    Pekerjaan Pembesian 4390143902Pekerjaan Perancah dan Bekisting 43902

    Pekerjaan Atap dan PencegahKebocoran

    43903

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    62/111

    - 55 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Jasa Penyewaan Peralatan untuk

    Pekerjaan Konstruksi atauPembongkaran dengan operator

    43905

    Pekerjaan Konstruksi KhususLainnya:

    43909

    o Pekerjaan Kayu dan RangkaLogam

    o Pekerjaan Isolasi (Kabel listrik,Air, Pemanas, Suara)

    o Pekerjaan Pemasangan Kabel

    dan Fittinglistriko

    Pekerjaan Plumbing(PekerjaanDrain, termasuk menyiapkanpembuangan air kotor)

    o Pekerjaan PemasanganPeralatan Pemanas, ventilasi,dan pengatur suhu udara

    o

    Pekerjaan Konstruksi listrikLainnya

    o Pekerjaan Instalasi Lainnya,

    o Pekerjaan Instalasi Lainnyayang tidak diklasifikasikan ditempat lain

    Pekerjaan Pengukuran danPengujian Lapangan

    71100

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    63/111

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    64/111

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    65/111

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    66/111

    - 59 -

    8. Bidang Perdagangan

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    1. Penjualan langsung melalui jaringanpemasaran yangdikembangkan mitra usaha(DirectSelling)

    00000 - - - - - - - - - Maksimal95%

    - -

    2. Perdagangan Eceran: - - - - - - - - - - - -

    Perdagangan Eceran Mobil, SepedaMotor, dan Kendaraan Niaga

    451034510445403

    45404Perdagangan eceran suku cadang

    dan aksesoris mobil, sepeda motor,dan kendaraan niaga

    4530245406

    Supermarket dengan luas lantaipenjualan kurang dari 1.200 m2

    47111

    Minimarket dengan luas lantaipenjualan kurang dari 400 m2termasuk Convenience StoredanCommunity Store

    47111

    Departement Storedengan luaslantai penjualan kurang dari 2.000m2

    47191

    a.

    DicadanUsaha MMenengKoperas

    b.

    Kemitrac.

    Kepemilasing

    d.

    Lokasi t

    e.

    Perizinaf.

    Modal d100%

    g.

    Kepemilasing se

    h.Perizinakepemilasing

    i.

    Modal d100% dakhusus

    - P

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    67/111

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    68/111

    - 61 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    3. Perdagangan besar berdasarkanbalas jasa (fee)atau kontrak:

    - - - - - - - - - - - -

    Jasa keagenan (Commision Agent) 46100

    Broker properti/real estate 68200

    4. Jasa Perdagangan:

    Distributor 00000 - - - - - - - - - Maksimal33%

    - -

    Pergudangan 52101 - - - - - - - - - Maksimal33% - -

    Cold Storage 52102 - - - - - - - - - Maksimal33%

    PenanamanModal diWilayahSumatra,Jawa, danBali

    -

    Maksimal67%

    PenanamanModal diWilayah

    Kaliman-tan, Sula-wesi, NusaTenggara,Maluku,dan Papua

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    69/111

    - 62 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    5. Jasa Survei: 00000 - - - - - - - - - - - -

    Survei keadaan barang muatan(cargo condition survey)Survei sarana angkutan darat,

    laut, dan udara besertakelengkapannya

    Survei sarana keteknikan danindustri termasuk rekayasa teknik(technical and industry survey)

    Survei lingkungan hidup (ecological

    survey)Survei terhadap obyek-obyek

    pembiayaan atau pengawasanpersediaan barang danpergudangan (warehousingsupervision)

    Survei dengan atau tanpa merusakobyek (destructive/nondestructivetesting)

    Survei kuantitas (quantity survey)Survei kualitas (quality survey)

    Survei pengawasan (supervisionsurvey) atas suatu proses kegiatansesuai standar yang berlaku atauyang disepakati

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    70/111

    - 63 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    Survei mengenai tanah/lapisantanah (batu-batuan) dan surveimengenai air di permukaanmaupun di dalam bumi(geographical/geological survey)

    Survei/jajak pendapat masyarakatdan penelitian pasar

    73200 - - - - - - - - - - - -

    - - - - - - - - - Maksimal51%

    - -

    6. Persewaan Alat Transportasi Darat(Rental Without Operator)

    77100 - - - - - - - - - - - -

    Persewaan Mesin Pertanian danPeralatannya 77305 - - - - - - - - - - - -

    Persewaan Mesin Konstruksi danTeknik Sipil dan Peralatannya

    77306 - - - - - - - - - - - -

    Persewaan Mesin Kantor danPeralatannya (termasuk komputer)

    77307 - - - - - - - - - - - -

    Persewaan Mesin Lainnya danPeralatannya Yang TidakDiklasifikasikan di Tempat Lain:

    77309 - - - - - - - - - - - -

    o

    Mesin Pembangkit TenagaListriko Mesin Tekstilo Mesin Pengolahan/Pengerjaan

    Logam/Kayuo Mesin Percetakano Mesin Las Listrik

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    71/111

    - 64 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    7. Jasa kebersihan gedung 81210 - - - - - - - - - - - -

    8. Jasa Kegiatan Lainnya:Jasa Binatu 96200 - - - - - - - - - - - -

    Pangkas Rambut 96111 - - - - - - - - - - - -

    Salon Kecantikan 96112 - - - - - - - - - - - -

    Penjahitan 96991 - - - - - - - - - - - -

    Jasa foto kopi, penyiapandokumen dan jasa khususpenunjang kantor lainnya

    82190 - - - - - - - - - - - -

    9. Perdagangan besar minumankeras/beralkohol (importir,distributor, dan subdistributor)

    46333 - - - - - - - - - - -

    Perdagangan Eceran minumankeras/beralkohol

    47231 - - - - - - - - - - -

    Perdagangan eceran kaki limaminuman keras/beralkohol

    47826 - - - - - - - - - - -

    Memiliki:- Surat Izin

    UsahaPerdagangan(SIUP)

    - Surat IzinUsahaPerdaganganMinuman

    Beralkohol(SIUPMB)

    - Jaringandistribusidantempatnyakhusus

    10. Peny

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    72/111

    - 65 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKet

    10. Penyelenggaraan perdagangan

    alternatif:

    00000 - - - - - - - - - - - -

    Penyelenggaraan sistemperdagangan alternatif

    Peserta sistem perdaganganalternatif

    11. Pialang berjangka 00000 - - - - - - - - - Maksimal95%

    - -

    Catatan:

    1.

    = Mengikuti persyaratan kolom tersebut.

    2.Dalam hal Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) meliputi lebih dari satu bidang usaha, maka persyaratan sebagaimana termLampiran II hanya berlaku bagi Bidang Usaha yang tercantum dalam kolom Bidang Usaha tersebut.

    3.Yang dimaksud dengan Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK) dalam Peraturan Presiden ini adalah orang perorangan atau yang memenuhi kriteria sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah sUndang Nomor 17 Tahun 2012 tentang Perkoperasian.

    4.Dalam hal suatu bidang usaha yang tercakup dalam komitmen Indonesia pada ASEANEconomic Community tidak tercantum pada LampirPeraturan Presiden ini, namun tercantum dalam kolom-kolom yang lain, maka penanam modal yang berasal dari negara-negara ASEAN dappenanaman modal berdasarkan persyaratan sebagaimana dimaksud dalam kolom-kolom tersebut.

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    73/111

    - 66 -

    9. Bidang Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

    Persyaratan Uraian Persyaratan

    No. Bidang Usaha KBLI a b c d e f g h i j c d e K

    1. - Museum swasta 91022 - - - - - - - - - Maksimal51%

    Tidakbertentangandengan Perda

    - a.DicadUsahMeneKope

    - Peninggalan sejarah yang dikelolaswasta

    91024 - - - - - - - - - Maksimal51%

    Tidakbertentangan

    dengan Perda

    -

    2. - Agen perjalanan wisata 79111 - - - - - - - - - - - -

    - Biro Perjalanan Wisata 79120 - - - - - - - - - Maksimal49%

    (Maksimal51% apabila

    bermitradengan

    UMKMK)

    Tidakbertentangandengan Perda

    -

    b.

    Kemic.

    Kepem

    asingd.Lokase.

    Perizif.

    Moda100%

    g.Kepemasing

    h.

    Perizidan kmoda

    i.

    Moda100%khus

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    74/111

    - 67 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eK

    3. - Restoran 56101 - - - - - - - - - Maksimal

    51%

    Tidak

    bertentangandengan Perda

    -

    - Jasa Boga/Catering 56210 - - - - - - - - - Maksimal51%

    Tidakbertentangandengan Perda

    -

    - Bar 56301 - - - - - - - - - Maksimal49%

    (Maksimal51% apabilabermitradengan

    UMKMK)

    Tidakbertentangan

    dengan Perda

    -

    j.Persy

    kepemasinglokasmodanegar

    - Cafe 56303 - - - - - - - - - Maksimal49%

    (Maksimal

    51% apabilabermitradengan

    UMKMK)

    Tidakbertentangandengan Perda

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    75/111

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    76/111

    - 69 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eK

    Pulau Jawadan Bali

    5. Usaha Rekreasi, Seni dan Hiburan :

    - Gelanggang Olah Raga : - - - - - - - - - -

    o Biliar 93111

    o Bowling 93113

    o Renang 93114

    o Sepak Bola 93115

    Tidakbertentangandengan Perda

    o Tenis Lapangan 93116o Kebugaran/Fitness 93117

    Maksimal49%

    (Maksimal51% apabila

    bermitradengan

    UMKMK)

    o Sport Center 93118

    o Kegiatan Olah Raga Lainnya 93119

    o Lapangan golf [Center ProductClassification(CPC) 96413]

    93112 - - - - - - - - - Maksimal49%

    (Maksimal51% apabila

    bermitradengan

    UMKMK)

    Tidakbertentangandengan Perda

    -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    77/111

    - 70 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eK

    - - - - - - - - - Maksimal100%

    - Tidak ber-tentangandenganPerda

    - Berlokasi diluar PulauJawa danBali

    -

    - - - - - - - - - Maksimal70%

    - Tidak ber-tentangan

    denganPerda

    - Berlokasi diPulau Jawadan Bali

    -

    - Sanggar Seni 9000190002

    - - - - - - - - - - - -

    - Galeri Seni 477814778247783477844778547789

    - - - - - - - - - Maksimal67%

    - -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    78/111

    - 71 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eK

    - Gedung Pertunjukan Seni 47781 - - - - - - - - - Maksimal67%

    - -

    - Jasa Impresariat bidang seni 90004 - - - - - - - - - Maksimal49%

    (Maksimal51% apabila

    bermitradengan

    UMKMK)

    Tidakbertentangandengan Perda

    -

    - Singing Room/Karaoke 93292 - - - - - - - - - Maksimal

    49%(Maksimal51% apabila

    bermitradengan

    UMKMK)

    Tidak

    bertentangandengan Perda

    -

    - Ketangkasan 93293 - - - - - - - - - Maksimal67%

    Tidakbertentangandengan Perda

    -

    6. Jasa Konvensi, Pameran danPerjalanan insentif

    82301 - - - - - - - - - Maksimal51%

    Tidakbertentangandengan Perda

    -

    7. Usaha Jasa Pramuwisata 79920 - - - - - - - - - - - -

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    79/111

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    80/111

    - 73 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eK

    13. Studio rekaman (Cassette, VCD,DVD, dll)

    59201 - - - - - - - - - - - -

    14. Pengedaran film 59132 - - - - - - - - - - - -

    15. Pembuatan sarana promosi film,iklan, poster, still, photo, slide,klise, banner, pamflet, baliho,folder, dll

    73100 - - - - - - - - - - - -

    - - - - - - - - - Maksimal51%

    - -

    Catatan:

    1. = Mengikuti persyaratan kolom tersebut.

    2.Dalam hal Klasifikasi Baku Lapangan Usaha Indonesia (KBLI) meliputi lebih dari satu bidang usaha, maka persyaratan sebagaimana termLampiran II hanya berlaku bagi Bidang Usaha yang tercantum dalam kolom Bidang Usaha tersebut.

    3.Yang dimaksud dengan Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK) dalam Peraturan Presiden ini adalah orang perorangan atau yang memenuhi kriteria sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah sUndang Nomor 17 Tahun 2012 tentang Perkoperasian.

    4.Dalam hal suatu bidang usaha yang tercakup dalam komitmen Indonesia pada ASEANEconomic Community tidak tercantum pada LampirPeraturan Presiden ini, namun tercantum dalam kolom-kolom yang lain, maka penanam modal yang berasal dari negara-negara ASEAN dappenanaman modal berdasarkan persyaratan sebagaimana dimaksud dalam kolom-kolom tersebut.

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    81/111

    - 74 -

    10.

    Bidang Perhubungan

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKe

    1. Angkutan Barang Dengan ModaDarat:

    - - - - - - - - - Maksimal49%

    - -

    - Angkutan barang umum 49431

    - Angkutan barang berbahaya 49432

    - Angkutan barang alat berat 49432

    - Angkutan barang peti kemas 49431

    - Angkutan barang berbentuk curah,cair dan gas

    49432

    - Angkutan barang tumbuhan danhewan hidup

    49432

    2. Angkutan Dengan Moda Laut:

    - Angkutan Laut Dalam Negeri 501115011250113

    50131501325013350134

    - - - - - - - - - Maksimal49%

    - -

    a.DicadaUsahaMenenKopera

    b.Kemitrc.

    Kepemasing

    d.Lokasi

    e.

    Perizinf.

    Modal 100%

    g.Kepemasing s

    h.

    Perizinkepemasing

    i.

    Modal 100% khusu

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    82/111

    - 75 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKe

    - Angkutan Laut Luar Negeri 5012150122

    50123501415014250143

    - - - - - - - - - Maksimal49%

    - - j.

    Persyakepemasing dbagi pedari neASEAN

    - Angkutan Laut Luar Negeri (tidaktermasuk cabotage):

    - - - - - - - - - Maksimal60%

    - -

    o Angkutan Laut Luar Negeri untukPenumpang (CPC 7211)

    501215012250123

    o Angkutan Laut Luar Negeri untukBarang (CPC 7212)

    501415014250143

    3. Angkutan Penyeberangan: - - - - - - - - - Maksimal49%

    - -

    - Angkutan Penyeberangan UmumAntar Propinsi

    50214

    - Angkutan Penyeberangan Perintis

    Antar Propinsi

    50215

    - Angkutan Penyeberangan UmumAntar Kabupaten/Kota

    50216

    - Angkutan Penyeberangan PerintisAntar Kabupaten/Kota

    50217

  • 7/21/2019 Presidential Regulation No. 39 of 2014 on the Negative Investment List

    83/111

    - 76 -

    Persyaratan Uraian PersyaratanNo. Bidang Usaha KBLI

    a b c d e f g h i j c d eKe

    - Angkutan Penyeberangan UmumDalam Kabupaten/Kota

    50218

    4. Angkutan Sungai dan Danau Kapal