rangkuman materi kelas 1 seni suara

Upload: dinand-stm

Post on 21-Feb-2018

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Rangkuman Materi Kelas 1 Seni Suara

    1/4

    Rangkuman Materi

    Seni Suara

    Kelas : I A-F

    1. Mengenal bunyi dari tubuh manusia

    Pengertian Bunyi

    Bunyi merupakan segala sesuatu yang dapat kita dengar, dan sumber bunyi adalah

    segala sesuatu yang dapat menghasilkan suara. !nt!h dari sumber bunyi adalah tele"isi,

    detik #am dinding, burung, m!bil, petir dan lain-lain.

    Bunyi dari tubuh manusia

    $ubuh manusia memiliki man%aat, tangan untuk memegang dan kaki untuk ber#alan,

    anak-anak mengenali bunyi yang berasal dari tubuhnya dengan melakukan kegiatan berikut

    &. 'akukan tepuk tangan

    (. 'akukan tepuk paha

    ). 'akukan hentakan kaki

    Pengel!mp!kkan bunyi dari tubuh manusia

    Bunyi yang dihasilkan tubuh berma*am ma*am, ada bunyi kuat dan lemah, ada bunyi

    tinggi dan rendah, ada #uga bunyi pan#ang dan pendek.

    Bunyi kuat dapat ditun#ukkan dengan tepukan

    Bapak bertepuk tangan kuat

    $epukan bapak terdengar keras

    $ini bertepuk tangan pelan

    Bunyi tepukan $ini terdengar lemah

    Men*iptakan musik dari tubuh manusia

    Musik dapat di*iptakan dengan tepukan dan gerakan. Salah satu *!nt!h dengan

    memperagakan +tepuk semangat yang sering di lakukan !leh seluruh sisa dan sisi SS

    sant! y!se% saat berbaris di aula.

    2. Bermain musik dan Menyanyi

    Bermain p!la irama

  • 7/24/2019 Rangkuman Materi Kelas 1 Seni Suara

    2/4

    P!la irama yaitu pan#ang pendeknya bunyi, pan#ang pendeknya bunyi dapat dihitung.

    /itungan itu berdasarkan ketukan. Ketukan merupakan bunyi yang teratur, ketukan

    digambarkan seperti bunyi detak #arum #am, p!la irama ber#alan menurut birama. Birama

    yaitu kuat dan lemahnya bunyi dalam lagu. Kuat lemahnya bunyi dibatasi garis yang disebut

    garis birama, birama #uga ditandai dengan tanda birama. !nt!h tanda birama yaitu 010

    artinya setiap birama ada empat ketukan

    Berlatih menyanyi

    Menyanyi berarti mengeluarkan suara bernada. nada yang dibunyikan harus tepat dan

    sesuai tinggi rendahnya serta pan#ang pendeknya

    !nt!h lagu anak-anak +bal!nku

    Balonku ada lima

    Rupa-rupa warnanya

    Hijau kuning kelabu

    Merah muda dan biru

    Meletus balon hijau, dor!!

    Hatiku sangat kacau

    BalonKu tinggal empat

    Ku pegang erat-erat

    Mela%alkan dan menyanyikan lagu anak anak

    Mela%alkan berarti mengu*apkan kata dengan #elas. alam lagu terdapat syair dan

    dalam syair terdapat rangkaian kata, dalam kata ada bunyi "!*al yang harus diu*apkan #elas.

    !nt!h bunyi "!kal yaitu A I 2 3 4

    Bermain musik

    Bermain musik dengan meman%aatkan bunyi yang dihasilkan !leh tubuh.

    3. Bunyi Alam

    Bunyi dari alam banyak ma*amnya, ada bunyi air hu#an menetes, ada bunyi angin

    menderu, ada bunyi petir menggelegar

    Mengenal bunyi alam

  • 7/24/2019 Rangkuman Materi Kelas 1 Seni Suara

    3/4

    Bunyi merupakan unsur musik bunyi dapat dihasilkan alam bunyi dari alam disebut

    bunyi alam.

    Pengel!mp!kan bunyi alam

    Alam menghasilkan berbagai ma*am bunyi, bunyi itu dapat dikel!mp!kkan, adabunyi kuat dan bunyi lemah, ada bunyi tinggi dan bunyi rendah. Bunyi keras dapatdi dengar

    pada saat ter#adi petir yang menggelegar dan bunyi lemah dapat di dengar saat hu#an rintik-

    rintik.

    mengenal irama dan mel!di

    Bernilai 0 ketuk

    Bernilai ( ketuk

    Bernilai satu ketuk

    Bernilai masing-masing setengah ketuk

    Mel!di adalah rangkaian nada dalam mel!di terdapat berbagai nada ada nada

    tinggi, ada nada rendah, ada nada pan#ang, ada #uga nada pendek. Ada nada yang tinggi, ada

    #uga nada yang rendah.

    4. Bermain musik

    Bermain p!la irama

    Menyanyikan mel!di sederhana

    5ada dan irama berpadu men#adi mel!di, nada nada itu dirangkai dalam satu p!la

    irama

    Mel!di dalam birama (10

  • 7/24/2019 Rangkuman Materi Kelas 1 Seni Suara

    4/4

    Mel!di dalam birama )10

    Mel!di dalam birama 010

    Mengenal dinamik

    inamik dalam keseharian dapat di dengar saat l!n*eng sek!lah dibunyikan dengan keras,

    dan suara hentak kaki ibu guru saat masuk kedalam kelas terdengar lemah.

    Meng!lah suara dan menyanyi

    Meng!lah suara dengan berlatih bernyanyi lagu anak-anak untuk membiasakan diri dan

    mengenal bentuk suara sendiri. 5ada yang dihasilkan harus tepat dan benar.

    Bermain musik

    Bermain alat musik kreasi dengan menggunakan barang-barang bekas.

    Mengetahui, uri, Agustus (6&7

    Kepala SS Sant! 8!se% 9uru Mata Pela#aran

    Adrianus Rand!, S.Ag. Ferdinan, S.Pd