resume skenario 2

Upload: rainyjuly

Post on 26-Feb-2018

233 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    1/31

    RESUME

    SKENARIO 2

    BELAJAR

    OLEH : KELOMPOK C

    FAKULTAS KEDOKTERAN

    UNIVERSITAS JEMBER

    2011

    I. KLARIFIKASI ISTILAH

    Nuriayu Prii!a S.

    Pri!!a Tara"i#a

    RR. Li"ia Ia$iar

    A$%a$i Pu!ri R.

    Vi"ya Mu&'i!a

    Ra"i!ya Ba(u' E.

    M)i!a A'!u!i

    V*$y Sa+i!ri ,.

    1120101010-2

    1120101010--

    1120101010-

    1120101010-/

    1120101010-

    1120101010-

    1120101010-

    1120101010-3

    Fau4ia5 Daaya$!i

    Ia$$iar 6a7u5 P.

    Dya5 Pu!ri H.

    Mu85aa" Har+a! K.

    I4ara!u7 Ha&u)

    Vi$9)$!iu' Ba'85ara S.

    11201010100

    11201010101

    11201010102

    1120101010-

    1120101010/

    1120101010

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    2/31

    1. Empati : kemampuan menghadapi perasaan dan pikiran orang lain (KBBI)

    2. Komunikasi :sebuah proses penyampaian pikiran-pikiran atau informasi

    dari seseorang kepada orang lain melalui suatu ara tertentu sehingga

    orang lain tersebut mengerti betul apa yang dimaksud oleh penyampai

    pikiran-pikiran atau informasi (Komarudin! 1""#$%hermerhorn! &unt '

    sborn! 1""#$Koont ' *eihrih! 1"++)

    ,. okter : okter sebagaimana dimaksud dalam ndang-ndang/omor 2"

    0ahun 2# 0entang raktik Kedokteran adalah dokterlulusan

    pendidikankedokteran baik di dalam maupun di luar negeriyang diakui

    emerintah 3epublik Indonesia sesuai dengan peraturanperundang4

    undangan.

    #. EB5 : E6idene based mediine ! adalah suatu pendekatan medik yang

    didasarkan pada bukti-bukti ilmiah terkini untuk kepentingan pelayanan

    kesehatan penderita. engan demikian! dalam praktek EB5 memadukan

    antara kemampuan dan pengalaman klinik dengan bukti-bukti ilmiah

    terkini yang paling dapat diperaya (%akett et.al! 1""7)

    8. 0eknologi Informasi : 0eknologi pengolahan data audio 6isual yang

    mampu membantu manusia untuk menyebarkan informasi tanpa

    memandang 9arak dan aktu.

    7. Efektif : dapat membaa hasil (KBBI)

    ;. enyakit :sesuatu yg menyebabkan ter9adinya gangguan pd makhluk hidup

    (KBBI)

    +. Konsultasi :pertukaran pikiran untuk mendapatkan kesimpulan (nasihat!

    saran! dan sebagainya) yang sebaik-baiknya (KBBI)

    ". Keluhan : terlahirnya perasaan susah karenamenderita sesuatu yg berat!

    kesakitan! dan sebagainya (KBBI)

    1. rofesional :memerlukan kepandaian khusus untuk men9alankan

    profesinya (KBBI)

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    3/31

    11. 3esep :keterangan dokter tentang obat serta takarannya yang harus dipakai

    oleh si sakit dan dapat ditukar dengan obat di apotek (KBBI)

    12. iri->iri

    1.#. 5anfaat

    1.8. >abang =ilsafat

    2. %e9arah Ilmu Kedokteran

    1.1. &iporates

    1.2. Ibnu %ina

    ,. EB5 ( E6idene Based 5adiine )1.1 efunisi

    1.2 0u9uan

    1., ?atar Belakang

    1.# 5anfaat

    1.8 @kibat

    1.7 &ambatan

    1.; Kelebihan an Kekurangan

    #. 0eknologi Informasi

    1.1. efinisi

    1.2. 0u9uan

    1.,. 5anfaat

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    4/31

    1.#. enerapan

    1.8. Kelebihan an Kekurangan

    8. Komunikasi Efektif

    1.1 efinisi

    1.2 >iri->iri1., 0u9uan

    1.# 0ahapan

    1.8 @rea Komunikasi Efektif

    7. %ikap rofesional okter

    1.1 efinisi

    1.2 Kriteria

    1., >iri->iri

    ;. enulisan 3esep

    1.1 efinisi

    1.2 0ata >ara

    1., ?angkah reskripsi+. @spek-@spek enting asien

    ". elayanan okter Kepada asien

    1.1. enghargaan an erlakuan Aang %ama

    1.2. Komunikasi an ersetu9uan

    1.,. Kerahasiaan

    III. ANALISIS PERMASALAHAN

    1. Fi7'a+a! I7u

    I.1 efinisi=ilsafat dalam bahasa Inggris! yaitu philosophy! adapun istilah

    filsafat berasal dari bahasa Aunani!philosophia! yang terdiri atas dua

    kata: philos (inta) atau philia (persahabatan! tertarik kepada) dan

    shopia (hikmah! kebi9aksanaan! pengetahuan! keterampilan!

    pengalaman praktis! inteligensi). adi seara etimologi! filsafat berarti

    inta kebi9aksanaan atau kebenaran.

    5enurut kamus *ebster /e *orld itionary! kata science

    (ilmu) berasal dari kata latin! scireyang artinya mengetahui. %eara

    bahasa science berarti Ckeadaan atau fakta mengetahui dan sering

    diambil dalam arti pengetahuan (knoledge) yang dikontraskan

    melalui intuisi atau keperayaan. /amun kata ini mengalami

    perkembangan dan perubahan makna sehingga berarti pengetahuan

    yang sistematis yang berasal dari obser6asi! ka9ian! dan perobaan-

    perobaan yang dilakukan untuk menetukan sifat dasar atau prinsip

    apa yang dika9i. %edangkan dalam bahasa @rab! ilmu (ilm) berasal dari

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    5/31

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    6/31

    teori-teori ilmiah dan hubungan-hubungan antara perobaan

    dan teori! yakni tentang metode ilmiah.)

    e. 5ay Brodbek Philosophy of science is the ethically and

    philosophically neutral analysis, description, and clarifications

    of science. (@nalisis yang netral seara etis dan filsafati!

    pelukisan dan pen9elasan mengenai landasan 4 landasan ilmu

    f. eter >as Philosophy of science is a part of philosophy,

    which attempts to do for science what philosophy in general

    does for the whole of human experience. Philosophy does two

    sorts of thing on the other hand, it constructs theories about

    man and the universe, and offers them as grounds for belief

    and action! on the other, it examines critically everything that

    may be offered as a ground for belief or action, including its

    own theories, with a view to the elimination of inconsistency

    and error. (=ilsafat ilmu merupakan suatu bagian filsafat! yang

    menoba berbuat bagi ilmu apa yang filsafat seumumnya

    melakukan pada seluruh pengalaman manusia. =ilsafat

    melakukan dua maam hal : di satu pihak! ini membangun

    teori-teori tentang manusia dan alam semesta! dan

    menya9ikannya sebagai landasan-landasan bagi keyakinan dan

    tindakan$ di lain pihak! filsafat memeriksa seara kritis segala

    hal yang dapat disa9ikan sebagai suatu landasan bagi keyakinan

    atau tindakan! termasuk teori-teorinya sendiri! dengan harapan

    pada penghapusan ketaka9egan dan Kesalahan

    g. %tephen 3. 0oulmin "s a discipline, the philosophy of scienceattempts, first, to elucidate the elements involved in the process

    of scientific inquiry observational procedures, patens of

    argument, methods of representation and calculation,

    metaphysical presuppositions, and so on and then to veluate

    the grounds of their validity from the points of view of formal

    logic, practical methodology and metaphysics.(%ebagai suatu

    abang ilmu! filsafat ilmu menoba pertama-tama men9elaskan

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    7/31

    unsur-unsur yang terlibat dalam proses penyelidikan ilmiah

    prosedur-prosedur pengamatan! pola-pola perbinaangan!

    metode-metode penggantian dan perhitungan! pra-anggapan-

    pra-anggapan metafisis! dan seterusnya dan selan9utnya menilai

    landasan-landasan bagi kesalahannya dari sudut-sudut tin9auan

    logika formal! metodologi praktis! dan metafisika).

    h. 5enurut @msal Bahtiar dalam bukunya filsafat ilmu disebutkan

    seara ringkas baha definisi filsafat ilmu adalah ka9ian seara

    mendalam tentang dasar-dasar Ilmu

    i. 5enurut 0he ?iang

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    8/31

    11. 5empertegas baha dalam persoalan sumber dan tu9uan antara

    ilmu dan agama tidak ada pertentangan.

    1., >iri->iri Berpikir =ilsafat

    1. 5etodis

    5enggunakan metode! ara! yang laim digunakan oleh ahli filsafat

    dalam proses berfikir.

    2. %istematis

    Berfikir dalam suatu keterkaitan antar unsur-unsur dalam suatu

    keseluruhan sehingga tersusun suatu pola pemikiran =ilsufis.

    ,. Koheren

    iantara unsur-unsur yang dipikirkan tidak ter9adi sesuatu yang

    bertentangan dan tersusun seara logis.

    #. 3asional5endasarkan pada kaidah berfikir yang benar dan logis (sesuai

    dengan kaidah logika).

    8. Komprehensif

    Berfikir tentang sesuatu dari berbagai sudut (multidimensi).

    7. 3adikal

    Berfikir seara mendalam sampai ke akar-akarnya atau sampai

    pada tingkatan esensi yang sedalam-dalamnya.

    ;. ni6ersal

    5uatan kebenarannya bersifat uni6ersal! mengarah pada realitas

    kehidupan manusia seara keseluruhan.

    +. %pekulatif

    melakukan pengu9ian untuk memberikan bukti kebenaran yang

    dipikirkannya

    1.# 5anfaat

    1. 0erlatih untuk berpikir serius

    2. 5ampu memahami filsafat itu sendiri,. 5emungkinkan sisa didik untuk men9adi filosof

    #. 5en9adi arga negara yang baik

    8. 5enyadarkan seorang-orang ilmuan agar tidak ter9ebak ke dalam

    pola pikir Cmenara-gadingF. Aakni hanya berpikir murni dalam

    bidangnya tanpa mengkaitkannya dengan kenyataan yang ada di

    luar dirinya.

    7. 0erlatih berfikiran ob9ektif dan ilmiah

    ;. 5ampu memahami masing-masing abang filsafat ilmu

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    9/31

    1.8 >abang =ilsafat

    1. ?ogika! adala abang filsafat yang menyelildiki lurus tidaknya

    pemikran kita. alam logika adalah asas-asas yang menentukanpemikiran yang lurus! tepat dan sehat. engan mempela9ari logika

    diharapkan dapat menerapkan asas bernalar sehingga dapat

    menaarik kesimpulan dengan tepat.

    2. Epistemologi! adlah bagian filasfat yang membiarakan tentang

    ter9adinya pengetauan! sumber pengetahuan! asla mula

    pengetahuan! batas-batas! sifat! metode dan kesahihan pengetahuan.

    ,. Etika! adlah abang filsafat yang membiarakan tingkah laku atau

    perbuatan manusia dalam hubungannya dengan baik buruk.

    #. Estetika! adlah abang filsafat yang membiarakan tentang

    keindahan

    8. 5etafisika! adalah abang filsafat yang membiarakan tentang

    yang ada atau membiarakan sesuatu di sebalik yang tampak.

    ersoalan metafisis di bedakan men9adi tiga yaitu ontologi!

    kosmologi dan antropologi.

    7. olitik! membahas organisasi pemerintahan yang ideal

    ;. @gama

    +. Bahasa

    ". 5atematika

    2. S)%ara5 I7u K)"*8!)ra$

    2.1 &iporates

    %e9arah ilmu kedokteran aman &ipporates berasal dari

    peradaban Aunani. eriode klasik kedokteran Aunani pada tahun #7-

    1,7 %5. rang Aunani Kuno pada aktu itu sudah menempatkan

    kesehatan sebagai prioritas tertinggi! pada aktu itu praktek

    kedokteran di Aunani Kuno! seperti 5esir berdasarkan pada agama

    dan keyakinan! penggagas aal dari ilmu kedokteran di Aunani

    adalah @esulapius. @esulapius mempunyai dua orang anak

    perempuan bernama &ygiea dan anaea! &ygiea dianggap sebagai

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    10/31

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    11/31

    gubernur di ilayah @fganistan! sehingga sedikit banyak ini

    mempengaruhi proses pembela9aran Ibnu %ina men9adi seseorang

    yang sangat pandai di eranya.

    %aat itu! Ibnu %ina berguru pada tabib di Bukhara yang

    bernama Isa bin Aahya. an pada usia 1# tahun kepintaran beliau

    seudah menyusul ilmu gurunya. an saat usia 1; tahun ia berhasil

    menyembuhkan 3a9a Bukhara sehingga namanya semakin terkenal.

    Beliau meninggal pada umur 8+ tahun di bulan 3amadhan #2+ &G

    1,; 5 di &amadan! ersia.

    *arisan eradaban Islam di Ilmu Kedokteran dari Ibnu

    %ina

    #. Istilah 5edis! ontoh : rologi (terdapat di kitab "l$

    %anun fi at$Tibb)

    &. >abang-abang Ilmu Kedokteran! ontoh :"nasthesia,

    Psikoterapi, 'akteriologi

    (. 5etode-metode 0erapi 5edis! ontoh : Kemotrapi

    (pengobatan yg menggunakan at kimia untuk membunuh

    sel kanker)! Krometerapi (proses peraatan penyakit

    dengan menggunakan arna-arna)! &irudoterapi

    (engobatan dengan menggunakan paetGlintah)

    Buku-buku Karyanya yang Berpengaruh pada Bidang

    Kedokteran

    1. @l-Hanun fi at-0ibbG The )anon of *edicine

    isebut 9uga dengan /orma-norma Kedokteran! buku ini

    bertahan selama 7 abad.

    2. @s-%yifaG The 'ooks of +ecovery

    itulis sebanyak 1+ 9ilid! dan dikenal sebagai >ara 5eraat

    asien dan batnya atau 9uga dengan sebutan anati.

    -. EBM E;i")$9) Ba')" M)"i9i$) linial Epertise

    Aaitu suatu kemampuan klinik yang memadai. 0ermasuk di

    dalamnya untuk seara epat mengidentifikasi kondisi pasien dan

    memperkirakan diagnosis seara epat dan tepat

    ,. atients 6alues

    Aaitu nilai-nilai yang ada pada pasien harus dipahami benar oleh

    seorang klinisi agar upaya pelayanan kesehatan dapat ter9amin

    ,.2. ?atar Belakang

    Informasi update tentang kesehatan (diagnosis! prognosis! terapi

    dan penegahannya) sangat dibutuhkan

    Informasi-informasi dan kiner9a tradisional e: tetbook! EB0

    (Eperiene Based 0reatment)J mungkin sudah tidak adekuat pada

    saat ini. Beberapa informasi 9ustru menyesatkan karena 9umlah

    9ournal kesehatan saat ini sangat banyak

    enurunan kiner9a para klinisi

    ,.,. 0u9uan EB5

    5eminimalisir medical errors.

    5eningkatkan pelayanan kesehatan terhadap pasien

    5eningkatkan profesionalisme dokter (mempela9ari keterampilan

    baru! mempel9ari terapi baru dan mempela9ari ara pengobatan

    baru)

    5eningkatkan keperayaan pada masyarakat

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    13/31

    5embantu dalam pengambilan keputusan klinis ( untuk menegah!

    dignosis! terapi dan rehabilitasi )

    ,.#. 5anfaat EB5

    apat memperoleh informasi yang terbaru berdasarkan bukti-bukti

    ilmiah

    apat mempermudah proses pengambilan keputusan klinik

    apat menerapkan hasil terbaik yang berdasarkan bukti ilmiah

    untuk pengambilan keputusan medis

    5engetahui pergeseran ilmu pengetahuan kedoktera/

    ,.8. @spek penting EB5

    5engidentifikasi kekurangan dari suatu ilmu pengetahuan

    5enentukan pertanyaan klinik

    5engetahui artikel medis yang rele6an

    ,.7. &ambatan EB5

    1. Kurangnya akses terhadap bukti ilmiah

    2. Kurangnya pengetahuan telaah kritis dan metodologi penelitian

    2. 0idak adanya dukungan organisasi

    1. 0idak adanya dukungan dari kolega

    ,.;. %olusi EB5

    5engembangkan strategi ara bela9ar EB5

    5engembangkan strategi yang lebih efisien untuk melaak

    dan melakukan analisis kritis terhadap berbagai penelitian

    engembangan sistem informasi

    ,.+. Kelebihan an Kekurangan EB5

    Kekurangan

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    14/31

    EB5 tidak sesederhana yang kita fikirkan! membutuhkan

    proses yang lama.

    erkembangan e6idene susah untuk diakses

    Kelebihan EB5 dapat men9adi dasar para penegak hukum di Indonesia

    dalam menentukan apakah suatu pengobatan tertentu sudah

    benar ketika ada kasus pelanggaran hukum di dunia medis.

    EB5 dapat menetukan harga saham suatu pabrik obat

    EB5 mengurangi angka kematian pasien

    EB5 dapat memberikan yang terbaik untuk keselamatan

    pasien

    ,.". @kibat tidak dilaksanakannya EB5

    0er9adinya*edical -rrorsatau 5alpraktik

    0urunnya keperayaan pasien terhadap dokter

    ,.1. ?angkah-?angkah EB5

    @sking anserable uestions! yaitu menga9ukan pertanyaan

    klinik yang dapat di9aab

    5elakukan pelaakan pustaka untuk men9aab pertanyaan

    klinik (mengakses sumber informasi guna menari bukti yang

    akan digunakan untuk men9aab pertanyaan klinis)

    5elakukan telaah kritis terhadap bukti ilmiah

    (untuk membuktikan baha bukti ilmiah dapat dipraktikkan)

    5elakukan integrasi antara bukti ilmiah yang 6alid! keahlian

    klinik dan nilai serta harapan yang ada pada pasien

    5elakukan e6aluasi hasil guna penerapan bukti ilmiah dalam

    praktek(penganbilan keputusan)

    . T)8$*7*(i I$+*ra'i

    #.1 efinisi

    0eknologi informasi adalah hasil rekayasa manusia terhadap proses

    penyampaian informasi dari bagian pengirim ke penerima sehingga

    pengiriman informasi tersebut akan lebih epat !lebih luas sebarannya!

    dan lebih lama penyimpanannya

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    15/31

    0eknologi Informasi adalah istilah terhadap berbagai maam hal dan

    kemampuan yang digunakan dalam pembentukan! penyimpanan! dan

    penyebaran informasi.

    0eknologi Informasi adalah seperangkat alat yang membantu ara

    beker9a dengan informasi dan melakukan tugas yang berhubungan

    dengan pemrosesan informasi.

    #.2 0u9uan

    5eningkatkan kualitas hidup sumber daya manusia

    5emberdayakan dan melestarikan budaya sosial masyarakat

    5empermudah dalam penarian informasi untuk menyelesaikan suatu

    masalah

    5eningkatkan pendapatan

    5eningkatkan basis

    5eningkatkan kualitas

    5eningkatkan pembela9aran

    #., 5anfaat

    a. engelolaan data pasien! atatan medis! appointment! dan otomasi

    kegiatan 3%

    b. romosi kesehatan

    5empermudah presentasi dengan media teknologi informasi

    . membantu tindakan penegahan penyakit

    >ontoh : deteksi diri leukemia dengan softare pendeteksi leukemia

    oleh dosen elektro I

    d. en9agaan dan pemantauan status pasien

    >ontoh : penggunaan ardiograf untuk memantau aktifitas 9antung

    e. 5eningkatkan pengetahuan dokter tentang ilmu kedokteran dan

    penyakit-penyakit baru

    f. 5empermudah dokter untuk menggali informasi

    g. 5embantu penegakan diagnosis

    (pusatstudi.gunadarma.a.id ! standar kompetensi dokter)

    #.# ampak positif dan negatif pemanfaatan teknologi informasi

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    16/31

    ampak ositif (emanfaatan dalam bidang kedokteran)

    a) enggunaan sistem administrasi

    b) 3ekam medis elktronik

    ) %iterm informasi klinis

    d) %istem pendukung keputusan medike) emanfaatan internet dan intranet dalam bidang kedokteran

    f) 5engetahui informasi terkini mengenai kedokteran (penyakit

    baru! obat baru atau obat yang ditarik dari peredaran)

    g) 5empersingkat aktu pembela9aran dan membuat biaya studi

    lebih ekonomis (dalam kasus tertentu)

    h) 5empermudah interaksi peserta didik dengan bahan atau

    materi!peserta didik dengan penga9ar maupun sesama peserta

    didik

    i) 5ahasisa dapat saling berbagi informasi dan dapat mengakses

    bahan bela9ar setiap saat dan berulang-ulang sehingga

    penguasaan terhadap materi pembela9aran lebih mantap

    ampak /egatif

    a) 5enghabiskan biaya besar

    b) 5embuat dokter enderung menyarankan solusi lebih mahal.

    ) enyebaran informasi yang tak terkendali membuka akses

    terhadap informasi yang tak bermanfaat dan merusak moral

    d) @kses tidak merata! men9adikan kesen9angan digital semakin

    lebar antara mahasisa dengan sumberdaya yang kuat dengan

    mahasisa dengan sumberdaya terbatas

    e) 5embuat ketagihan

    f) 0erlalu banyak data yang tidak 6alid

    g) 5enganam rahasia rekam medis

    /. K*u$i8a'i E+)8!i+

    8.1. efinisi

    Komunikasi yang akan ter9adi apabila pemahaman yang sama dapat

    merangsang orang lain atau pihak lain untuk berfikir atau melakukan

    sesuatu.

    8.2. >iri->iri

    ?angsung pada point yang dimaksud

    @uh tak auh

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    17/31

    0ak ada kontak mata

    Isi pesan 9elas

    Komunikasi dua arah

    0erbuka

    u9ur

    8.,. 0u9uan

    5embangun atau meniptakan pemahaman atau pengertian bersama

    dan saling memahami atau mengerti bukan berarti harus mnyetu9ui.

    8.#.0ahapan

    1. 5emberikan perhatian

    2. 5embuka dialog

    ,. 5endengarkan seara aktif

    #. 5endorong pasie untuk berbiara

    8. 5enari solusi

    7. 5enyimpulkan hasil

    8.8 @rea Komunikasi Efektif

    K5/IK@%I K0E3 @%IE/

    efinisi

    &ubungan yang berlangsung antara dokter dengan

    pasiennya selama proses pemeriksaan G pengobatan G peraatan

    yang ter9adi di ruang praktik perseorangan! poliklinik! rumah sakit!

    dan puskesmas dalam rangka membantu menyelesaikan masalah

    kesehatan pasien.

    0ata >ara

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    18/31

    1.

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    19/31

    1. 5eningkatkan kepuasan pasien dalam menerima pelayanan

    medis dari dokter atau institusi pelayanan medis.

    2. 5eningkatkan keperayaan pasien kepada dokter yang

    merupakan dasar hubungan dokter-pasien yang baik.

    ,. 5eningkatkan keberhasilan diagnosis terapi dan tindakan

    medis.

    #. 5eningkatkan keperayaan diri dan ketegaran pada pasien

    fase terminal dalam menghadapi penyakitnya.

    Kea9iban pasien

    5emberika informasi yang benar dan lengkap tentang

    penyakitnya

    K5/IK@%I K0E3 E/ara

    1. 5emberiekn informasi ynag tepat kepada se9aat tentang

    kondisi pasien baik seara lisan maupun tertulis atau elektronik

    pada saat yang diperlukan demi kepentingan pasien maupun

    ilmu kedokteran.

    2. 5enulis surat ru9ukan dan laporan penanganan pasien dengan

    benar! demi kepentingan pasien maupun ilmu kedokteran.

    ,. 5elakukan presentasi laporan kasus seara efektif dan 9elas

    demi kepentingan pasien maupun ilmu kedokteran.

    K5/IK@%I 0E3 E/ara

    1. 5enggunakan bahsa yang dpahami oleh masyarakat

    2. 5enggali maslah kesehatan menurut persepsi masyarakat.

    ,. 5enggunakan teknik komunikasi langsung yang efektif agar

    masyarakat memahami kesehatan sebagai kebutuhan.

    #. 5emanfaatkan media dan kegiatan kemasyarakatan seara

    efektif ketika melakukan promosi kesehatan.

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    20/31

    8. 5elibatkan tokoh msyarakat dalam mempromosikan kesehatan

    seara profesional.

    K5/IK@%I K0E3 E/ara

    1. 5endeengarkan dengan penuh perhatian dan member aktu

    ukup kepada profesi lain untuk menyampaikan pendapatnya.

    2. 5emberin informasi yang tepat aktu dan sesuai kondisi

    sebenarnya ke perusahaan 9asa asuransi kesehatan untuk

    memproses klaim.

    ,. 5emberikan informasi yang rele6an kepada penegag hokum

    atau sebagai saksi ahli di pengadilan (9ika diperlukan)

    #. 5elakukan negosiasi dengan pihak terkait dalam rangka

    pemeahan masalah kesehatan.

    . Si8a# Pr*+)'i*$a7 D*8!)r

    7.1 efinisi okter rofesional

    rang yang terampil dalam bidang kedokteran dan mengetahui segala

    sesuatu dalam bidang tersebut! mempunyai attitude yang baik! serta

    mampu berkomunikasi efektif dengan pasien.

    7.2 Kriteria okter rofesional

    bertanggung 9aab atas segala perbuatan yang dilakukan

    berdedikasi tinggi dalam profesinya sebagai seorang dokter

    bela9ar seumur hidup dan selalu mengupdate ilmu kedokterannya

    memiliki rasa empati yang baik dan tidak berlebihan melaksanakan prosedur pemeriksaan holistik

    mampu membangun keperayaan pasien

    7., >iri 4iri okter rofesional

    mampu menyelesaikan tugas sesuai peran dan fungsinya.

    mampu mengatur diri sendiri

    mempu membagi tugas-tugas profesi dan tugas-tugas pribadi.

    mampu menghadapi berbagai maam tipe pasien.

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    21/31

    mampu beker9a sama dengan profesi kesehatan lain

    7.# @rea %tandar Kompetensi okter

    Komunikasi efektif

    Keterampilan dasar klinis

    enerapan dasar ilmu biomedik! klinik! perilaku! dan epidemiologi

    dalam praktek kedokteran keluarga

    engelolaan masalah kesehatan pada indi6idu! keluarga! dan

    masyarakat

    5engakses! menilai seara kritis kesahihan dan mengelola

    informasi

    5aas diri dan bela9ar sepan9ang hayat

    Etika! moral! dan profesionalisme dalam praktik

    . P)$u7i'a$ R)')#

    ;.1 efinisi 3esep

    3esep didefinisikan sebagai permintaan tertulis dari dokter!

    dokter gigi atau dokter hean kepada apoteker pengelola

    apotek (@@) untuk menyediakan dan menyerahkan obat

    bagi penderita sesuai dengan peratuan perundangan yang berlaku.

    ;.2 >ontoh 3esep

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    22/31

    ;., 0ata >ara enulisan 3esep

    0idak ada standar baku di dunia tentang penulisan resep.

    ntuk Indonesia! resep yang lengkap menurut %K 5enkes 3I

    /o. 27G2"+1 (B@B III! pasal 1) memuat:

    1. /ama! alamat! /omor %urat I9in raktek okter (/%I)

    2. 0anggal penulisan resep

    ,. /ama setiap obatGkomponen obat

    #. 0anda 3G pada bagian kiri setiap penulisan resep

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    23/31

    8. 0anda tanganGparaf dokter penulis resep

    7. 0anda seru dan paraf dokter untuk resep yang mengandung obat

    dengan 9umlah melebihi dosis maksimum

    . A'#)8 P)$!i$( Pa'i)$

    asien sebagai konsumen kesehatan memiliki perlindungan diri

    dari kemungkinan upaya pelayanan kesehatan yang tidak bertanggung

    9aab seperti penelantaran. asien 9uga berhak atas keselamatan!

    keamanan dan kenyamanan terhadap pelayanan 9asa kesehatan yang

    diterimanya. engan hak tersebut maka konsumen akan terlindungi dari

    praktek profesi yang menganam keselamatan atau kesehatan.

    &ak pasien yang lainnya sebagai konsumen adalah hak untuk

    didengar dan mendapatkan ganti rugi apabila pelayanan yang didapatkan

    tidak sebagaimana mestinya. 5asyarakat sebagai konsumen dapat

    menyampaikan keluhannya kepada pihak rumah sakit sebagai upaya

    perbaikan rumah sakit dalam pelayanannya. %elain itu konsumen berhak

    untuk memilih dokter yang diinginkan dan berhak untuk mendapatkan

    opini kedua second opinion/! 9uga berhak untuk mendapatkan rekam

    medikmedical record/ yang berisikan riayat penyakit dirinya.

    &ak-hak pasien 9uga di9elaskan pada ndang-ndang /omor 2,

    tahun 1""2 0entang Kesehatan. asal 1# tersebut mengungkapkan baha

    setiap orang berhak untuk mendapatkan kesehatan optimal. asal 8,!

    menyebutkan baha setiap pasien berhak atas informasi! rahasia

    kedokteran dan hak opini kedua. asal 88 menyebutkan baha setiap

    pasien berhak mendapatkan ganti rugi karena kesalahan dan kelalaian

    petugas kesehatan.

    Ikatan okter Indonesia (II) pada akhir ktober tahun 2 9uga

    telah berikrar tentang hak dan kea9iban pasien dan dokter! yang a9ib

    untuk diketahui dan dipatuhi oleh seluruh dokter di Indonesia. %alah satu

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    24/31

    hak pasien yang utama dalam ikrar tersebut adalah hak untuk

    menentukan nasibnya sendiri! yang merupakan bagian dari hak aasi

    manusia! serta hak atas rahasia kedokteran terhadap riayat penyakit

    yang dideritanya.

    &ak menentukan nasibnya sendiri berarti memilih dokter! peraat

    dan sarana kesehatannya! serta hak untuk menerima! menolak atau

    menghentikan pengobatan atau peraatan atas dirinya! tentu sa9a setelah

    menerima informasi yang lengkap mengenai keadaan kesehatan atau

    penyakitnya.

    %ementara itu pasien 9uga memiliki kea9iban yaitu memberikan

    informasi yang benar kepada dokter dengan iLtikad baik! mematuhi

    an9uran dokter atau peraat baik dalam rangka diagnosis! pengobatan

    maupun peraatannya dan kea9iban memberi imbalan 9asa yang layak.

    asien 9uga mempunyai kea9iban untuk tidak memaksakan

    keinginannya agar dilaksanakan oleh dokter apabila ternyata berlaanan

    dengan keabsahan dan keluhuran profesi dokter.

    roses untuk ikut menentukan tindakan apa yang akan dilakukan

    terhadap tubuh kita sendiri sebagai pasien setelah mendapatkan ukup

    informasi! dalam dunia kedokteran dikenal dengan istilah kesepakatan

    yang 9elas informed consent/.i Indonesia ketentuan tentang informed

    consent ini diatur melalui eraturan emerintah /omor 1+ tahun 1"+1

    dan %urat Keputusan engurus Besar Ikatan okter Indonesia (II)

    nomor ,1"GBG@#G++. ernyataan II tentang informed consent iniadalah :

    a. 5anusia deasa sehat 9asmanai dan rohani berhak sepenuhnya

    menentukan apa yang hendak dilakukan terhadap tubuhnya. okter

    tidak berhak melakukan tindakan medis yang bertentangan dengan

    kemauan pasien! alaupun untuk kepentingan pasien itu sendiri

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    25/31

    b. %emua tindakan medis memerlukan informed consent seara lisan

    maupun tertulis

    . %etiap tindakan medis yang mempunyai resiko ukup besar!

    mengharuskan adanya persetu9uan tertulis yang ditandatangani pasien

    setelah sebelumnya pasien memperoleh informasi yang ukup tentang

    perlunya tindakan medis yang bersangkutan serta resikonya.

    d. ntuk tindakan yang tidak termasuk dalam butir ! hanya dibutuhkan

    persetu9uan lisan ataupun sikap diam

    e. Informasi tentang tindakan medis harus diberikan kepada pasien baik

    diminta maupun tidak diminta oleh pasien

    f. Isi informasi menakup keuntungan dan kerugian tindakan medis yang

    direnanakan akan diambil. Informasi biasanya diberikan seara lisan!

    tetapi dapat pula seara tertulis.

    3. P)7aya$a$ D*8!)r T)r5a"a# Pa'i)$

    ".1 enghargaan an erlakuan Aang %ama

    rofesi kesehatan mempunyai perbedaan sudut pandang mengenai

    persamaan dan hak-hak pasien. %atu sisi dokter paham baha tidak boleh

    Fmembiarkan pertimbangan usia! penyakit atau keaatan! keimanan!

    etnik! 9enis kelamin! nasionalitas! keanggotaan politik! ras! orientasi

    seksual! atau posisi sosial menginter6ensi tugas saya dan pasien sayaF

    (D)87ara'i J)$)=a). ika pasien merasakan belas kasih dan penghargaan

    dokter! mereka akan lebih peraya terhadap dokter untuk bertindak

    berdasarkan kepentingan terbaik pasien dan keperayaan ini dapat men9adi

    andil terhadap proses penyembuhan. Keperayaan yang sangat penting

    dalam hubungan dokter-pasien seara umum diartikan baha dokter tidak

    boleh mengabaikan pasien yang peraatannya telah mereka lakukan.

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    26/31

    =okusnya sering kali pada pasien &IDG@I%! tidak hanya karena

    penyakitnya yang menganam 9ia namun 9uga karena hal itu sering

    dikaitkan dengan prasangka sosial. /amun ada banyak penyakit infeksi

    lain yang lebih mudah ditularkan kepada peker9a kesehatan dibanding

    &IDG@I%. Beberapa dokter ragu dalam melakukan prosedur in6asif

    terhadap pasien dengan kondisi tersebut karena kemungkinan dokter dapat

    tertular. /amun demikian! kode etik kedokteran tidak membuat

    perkeualian terhadap pasien infeksi karena memang kea9iban dokter

    untuk memperlakukan semua pasien seara sama.

    ".2 Komunikasi an ersetu9uan

    eklarasi &ak-hak asiendari *5@ menyatakan:

    asien mempunyai hak untuk menentukan sendiri! bebas dalam membuat

    keputusan yang menyangkut diri mereka sendiri. okter harus memberi

    tahu pasien konsekuensi dari keputusan yang diambil. asien deasa yang

    sehat mentalnmya memiliki hak untuk memberi i9in atau tidak memberi

    i9in terhadap prosedur diagnosa maupun terapi. asien mempunyai hak

    untuk mendapatkan informasi yang diperlukan untuk mengambil

    keputusannya. asien harus paham dengan 9elas apa tu9uan dari suatu tes

    atau pengobatan! hasil apa yang akan diperoleh! dan apa dampaknya 9ika

    menunda keputusan.

    Kondisi yang diperlukan agar terapai persetu9uan yang benar

    adalah komunikasi yang baik antara dokter dengan pasien. ika

    paternalisme medis adalah suatu yang normal! maka komunikasi adalah

    suatu yang mudah karena hanya merupakan perintah dokter dan pasien

    hanya menerima sa9a terhadap suatu tindakan medis. %aat ini komunikasi

    memerlukan sesuatu yang lebih dari dokter karena dokter harus

    memberikan semua informasi yang diperlukan pasien dalam pengambilan

    keputusan. Ini termasuk menerangkan diagnosa medis! prognosis dan

    regimen terapi yang konpleks dengan bahasa sederhana agar pasien paham

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    27/31

    mengenai pilihan-pilihan terapi yang ada! termasuk keuntungan dan

    kerugian dari masing-masing terapi! men9aab semua pertanyaan yang

    mungkin dia9ukan! serta memahami apapun keputusan pasien serta

    alasannya. Ketrampilan komunikasi yang baik tidak dimiliki begitu sa9a

    namun harus dibangun dan di9aga dengan usaha yang disadari penuh dan

    dire6ie seara periodik. ika dokter berhasil mengkomunikasikan semua

    informasi yang diperlukan oleh pasien dan 9ika pasien tersebut ingin

    mengetahui diagnosa! prognosis! dan pilihan terapi yang di9alani! maka

    kemudian pasien akan berada dalam posisi dapat membuat keputusan

    berdasarkan pemahamannya tentang bagaimana menindaklan9utinya.

    *alaupun istilah i9in mengandung pengertian menerima perlakuan yang

    diberikan! namun konsep i9in berdasarkan pengetahuan dan pemahaman

    9uga bermakna sama dengan penolakan terhadap terapi atau memilih

    asien yang kompeten mempunyai hak untuk menolak peraatan!

    alaupun penolakan tersebut dapat menyebabkan keaatan atau

    kematian.

    "., Kerahasiaan

    0ugas dokter untuk men9aga kerahasiaan informasi pasien

    merupakan dasar pokok dalam etika kedokteran se9ak 9aman &ipporates.

    %umpah &ipporates menyebutkan: C@pa yang mungkin aku lihat atau

    dengar dalam peraatan atau bahkan di luar peraatan yang saya lakukan

    yang berhubungan dengan kehidupan manusia! yang tidak boleh

    disampaikan ke luar! saya akan menyimpannya sebagai sesuatu yang

    memalukan untuk dibiarakanF. Kode Etik Kedokteran Internasional dari

    *5@ menyatakan C%eorang dokter harus men9aga kerahasiaan seara

    absolut mengenai yang dia ketahui tentang pasien-pasien mereka bahkan

    setelah pasien tersebut matiF. /ilai yang tinggi yang ditempatkan pada

    kerahasiaan mempunyai tiga sumber: otonomi! penghargaan terhadap

    orang lain! dan keperayaan. tonomi berhubungan dengan kerahasiaan

    karena informasi pribadi tentang seseorang adalah miliknya sendiri dan

    tidak boleh diketahui orang lain tanpa i9innya. ika seseorang membuka

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    28/31

    informasi pribadi kepada orang lain seperti dokter atau suster! atau 9ika

    informasi munul pada saat pemeriksaan medis! haruslah tetap di9aga

    kerahasiaannya keuali dii9inkan untuk dibuka dengan sepengetahuan

    pribadi.

    Kerahasiaan 9uga penting karena manusia berhak dihargai. %alah

    satu ara penting dalam menun9ukkan penghormatan adalah dengan

    men9aga pri6asi mereka. alam seting medis! pri6asi kadang betul-betul

    dikompromikan! namun lebih karena untuk men9aga kehidupan pribadi

    pasien supaya tidak terlalu terganggu. Keperayaan merupakan bagian

    penting dalam hubungan dokter-pasien. ntuk dapat menerima peraatan

    medis! pasien harus membuka rahasia pribadi kepada dokter atau orang

    yang mungkin benar-benar asing bagi mereka mengenai informasi

    yang mungkin tidak ingin diketahui orang lain. 5ereka pasti memiliki

    alasan yang kuat untuk memperayai orang yang memberikan peraatan

    baha mereka tidak akan memboorkan informasi tersebut.

    Keperayaan merupakan standar legal dan etis dari kerahasiaan

    dimana profesi kesehatan harus men9aganya. 0anpa pemahaman baha

    pembeberan tersebut akan selalu di9aga kerahasiaannya! pasien mungkin

    akan menahan informasi pribadi yang dapat mempersulit dokter dalam

    usahanya memberikan inter6ensi efektif atau dalam menapai tu9uan

    kesehatan publik tertentu.

    D)97ara!i*$ *$ !5) Ri(5!' *+ !5) Pa!i)$!' yang dikeluarkan oleh

    *5@ memuat hak pasien terhadap kerahasiaan sbb:

    M %emua informasi yang teridentifikasi mengenai status kesehatan pasien!kondisi medis! diagnosis! prognosis! dan tindakan medis serta semua

    informasi lain yang sifatnya pribadi! harus di9aga kerahasiaannya!

    bahkan setelah kematian. erkeualian untuk kerabat pasien mungkin

    mempunyai hak untuk mendapatkan informasi yang dapat

    memberitahukan mengenai resiko kesehatan mereka.

    M Informasi rahasia hanya boleh dibeberkan 9ika pasien memberikan i9in

    seara eksplisit atau memang bisa dapat diberikan seara hukum kepada

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    29/31

    penyedia layanan kesehatan lain hanya sebatas Capa yang harus

    diketahuiF keuali pasien telah mengi9inkan seara eksplisit.

    M %emua data pasien harus dilindungi. erlindungan terhadap data harus

    sesuai selama penyimpanan. %ubstansi manusia dimana data dapat

    diturunkan 9uga harus dilindungi. eklarasi ini 9uga menyatakan adanya

    perkeualian terhadap kea9iban men9aga kerahasiaan! beberapa hal

    relatif tidak masalah! tetapi yang lain dapat memunulkan masalah etik

    yang sulit bagi dokter.

    IV. TUJUAN BELAJAR

    1. 5emahami dan menerapkan komunikasi efektif serta dapat menguraikan

    unsur-unsurnya.

    2. 5engetahui sikap profesional dokter G dokter ideal.

    ,. 5engetahui sistem EB5! tu9uan! dan penerapannya.

    #. 5engetahui peran teknologi informasi di bidang kedokteran.

    8. 5engetahui se9arah ilmu kedokteran.

    7. 5engetahui aspek-aspek penting pasien.

    ;. 5engetahui standar pelayanan dokter.

    +. =ilsafat ilmu.

    V. KESIMPULAN

    ntuk men9adi dokter yang professional seorang dokter harus

    mempunyai skill, knowledge, dan attitude yang baik. %elain itu seorang

    dokter harus mampu berkomunikasi dengan baik dan menggunakan 0I

    dengan semaksimal mungkin. alam berkomunikasi dengan pasien! dokter

    harus menggunakan komunikasi efektif supaya tidak ter9adi kesalahpahaman.

    %edangkan dalam 0I! seorang dokter dituntut untuk selalu mengupdate

    ilmunya. %elain untuk memperbaharui ilmunya! dokter dapat menggunakan

    0I untuk mengetahui data basedari pasien.

  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    30/31

    aftar ustaka :

    1. .inam.or.id(Konsil Kedokteran Indonesia)

    2. Buku ilmu komunikasi: 0eori dan raktek

    ,. Buku 5odul Komunikasi okter asien! penerbit E

    #. http:GGiloiraan.ordpress.omG2;G1G2"Ghak-dan-kea9iban-

    pasien-sadarkah-kitaNE2N+N@7G

    http://www.inamc.or.id/http://ilowirawan.wordpress.com/2007/10/29/hak-dan-kewajiban-pasien-sadarkah-kita%E2%80%A6/http://ilowirawan.wordpress.com/2007/10/29/hak-dan-kewajiban-pasien-sadarkah-kita%E2%80%A6/http://www.inamc.or.id/http://ilowirawan.wordpress.com/2007/10/29/hak-dan-kewajiban-pasien-sadarkah-kita%E2%80%A6/http://ilowirawan.wordpress.com/2007/10/29/hak-dan-kewajiban-pasien-sadarkah-kita%E2%80%A6/
  • 7/25/2019 RESUME Skenario 2

    31/31

    8. media.diknas.go.id

    7. anduan etika medis *orld 5edial @ssoiation.5edial Ethnis

    5anual.usat %tudi Kedokteran Islam =akultas Kedokteran ni6ersitas5uhammadiyah Aogyakarta Indonesia

    ;. rof. r. 5. usuf &anafiah! %p.