bedahsklbiologi-130417011420-phpapp01.ppt

Upload: biologi-irwanto

Post on 07-Oct-2015

13 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • MGMP IPA MTs Kab. Karanganyar

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)9.Mendeskripsikan bahan kimia dalam kehidupan sehari-hari serta pengaruhnya pada tubuh manusia dan lingkungan.

    INDIKATOR SKL22.Mendeskripsikan bahan kimia tertentu yang terdapat dalam beberapa produk kimia.

    INDIKATOR SOALDisajikan data zat aditif pada produk kimia, siswa dapat mengidentifikasi zat aditif alami/sintetis pada makanan

    CONTOH SOAL22.Data komposisi pada kemasan makanan: Tepung terigu, tepung tapioka, minyak sayur, perisa ayam, rempah-rempah, pemantap nabati, tartrazin Cl 19140, monosodium glutamate, asam folat, garam gula, dan bubuk cabe.Bahan peyedap sintetis yang terdapat pada makanan tersebut adalah.A.monosodium glutamatB.tartrazin Cl 19140C.pemantap nabatiD.rempah-rempah

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)9.Mendeskripsikan bahan kimia dalam kehidupan sehari-hari serta pengaruhnya pada tubuh manusia dan lingkungan.

    INDIKATOR SKL23.Mendeskripsikan bahan kimia adiktif dan obat psikotropika serta cara menghindarinya

    INDIKATOR SOALSiswa dapat menjelaskan ciri-ciri pengaruh zat adiktif tertentu terhadap pengguna zat adiktif/psikotropika..

    CONTOH SOAL23.Dampak fisiologi penggunaan zat adiktif dan psikotropika pada pemakai adalah.A.kulit menjadi cepat keriputB.menurunya fungsi alat reproduksiC.merasa nyaman dalam pergaulanD.susah dalam menerima pelajaran

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)10.Mendeskripsikan ciri-ciri dan keanekaragaman makhluk hidup, serta pentingnya pelestarian makhluk hidup dalam kehidupan.INDIKATOR SKL24.Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup.INDIKATOR SOALDisajikan pernyataan ciri-ciri mahluk hidup, siswa dapat menentukan ciri-ciri makhluk hidup tertentu.CONTOH SOAL24.Pernyataan :1.Tumbuhan putri malu mengatup daunnya jika disentuh2.Daun jati berguguran di musim kemarau3.Ujung batang tumbuh ke arah cahaya matahari4.Daun kelapa bergerak ditiup anginDari pernyataan tersebut, yang merupakan ciri bergerak pada tumbuhan adalah nomor.A.1 dan 2B.1 dan 3C.1 dan 4D.2 dan 4

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)10.Mendeskripsikan ciri-ciri dan keanekaragaman makhluk hidup, serta pentingnya pelestarian makhluk hidup dalam kehidupan.INDIKATOR SKL25.Mengelompokkan makhluk hidup berdasarkan ciri-cirinya.INDIKATOR SOALDisajikan data ciri-ciri hewan tertentu, siswa dapat menentukan kelas/suku berdasarkan ciri-ciri hewan tersebut.CONTOH SOAL25.Perhatikan ciri-ciri hewan berikut!1) Penutup tubuh berupa rambut 2) Bernafas dengan paru-paru 3)Ruang jantung terbagi empat ruang 4) Memiliki tulang belakang Berdasarkan ciri-ciri di atas, hewan tersebut termasuk golongan.A . mamalia B . aves C . piscesD. reptilia

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)11.Mendeskripsikan komponen ekosistem, interaksi antar makhluk hidup dalam lingkungan, serta peran manusia dalam pengelolaan lingkungan.INDIKATOR SKL26.Menjelaskan interaksi antar makhluk hidup dalam ekosistem.INDIKATOR SOALDisajikan diagram rantai/jarring-jaring makanan, siswa dapat menjelaskan akibat yang terjadi pada ekosistem tersebut bila populasi tertentu menurun CONTOH SOAL26.Perhatikan diagram rantai makanan pada ekosistem berikut!

    Jika populasi ular diburu untuk diambil kulitnya, yang terjadi dalam ekosistem tersebut adalah....A.populasi katak akan bertambahB.populasi burung akan bertambahC.populasi katak akan berkurangD.populasi elang akan bertambah

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)11.Mendeskripsikan komponen ekosistem, interaksi antar makhluk hidup dalam lingkungan, serta peran manusia dalam pengelolaan lingkungan.INDIKATOR SKL27.Menjelaskan usaha-usaha manusia untuk mengatasi pencemaran dan kerusakan lingkungan. INDIKATOR SOALDisajikan kasus/gambar pencemaran, siswa dapat menentukan usaha manusia untuk mengatasi pencemaran tersebut.CONTOH SOAL27.Air sungai di kota-kota besar sudah banyak yang tercemar sehingga mengganggu kesehatan masyarakat yang tinggal di sekitar sungai. Upaya untuk mengatasi permasalahn tersebut adalah....A.membuat sengkedan di lereng sungaiB.membuat saluran di lereng sungaiC.mengalirkan limbah ke tangki resapan sebelum dibuang ke sungaiD.mengeluarkan aturan bahwa hanya sampah organik yang boleh dibuang

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)11.Mendeskripsikan komponen ekosistem, interaksi antar makhluk hidup dalam lingkungan, serta peran manusia dalam pengelolaan lingkungan.INDIKATOR SKL28.Menjelaskan hubungan antara kepadatan populasi manusia dengan kualitas lingkungan berdasarkan hasil pengamatan/ kasus.INDIKATOR SOALDisajikan grafik, siswa dapat menjelaskan pengaruh peningkatan populasi penduduk dengan kualitas lingkungan untuk mengatasi pencemaran tersebut.CONTOH SOAL28. Perhatikan grafik berikut!Keterangan : X = Jumlah penduduk Y = pencemaran airHubungan antara pertumbuhan penduduk pada daerah perkotaan terhadap pencemaran air akibat limbah rumah tangga adalah.A.semakin banyak jumlah penduduk maka pencemaran semakin berkurang B.semakin banyak jumlah penduduk maka pencemaran semakin bertambah C.semakin sedikit jumlah penduduk maka pencemaran semakin berkurang D.semakin sedikit jumlah penduduk maka pencemaran semakin bertambah

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)12.Menjelaskan sistem organ pada manusia.INDIKATOR SKL29.Menjelaskan system peredaran darah pada manusia/penyakit yang berhubungan dengannya.INDIKATOR SOALSiswa dapat menjelaskan urutan jalan peredaran darah besar/kecil pada manusia dengan benar CONTOH SOAL29.Urutan peredaran darah kecil pada manusia adalah.A.serambi kiri - artei tubuh -- vena tubuh - bilik jantungB. bilik kiri - vena paru-paru paru-paru serambi kiriC. bilik kanan arteri paru-pariu paru-paru vena paru-paru serambi kiriD. jantung arteri paru-paru vena paru-paru jantung

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)12.Menjelaskan sistem organ pada manusia.INDIKATOR SKL30.Menjelaskan system pencernaan dan enzim-enzim yang berperan pada proses pencernaan. INDIKATOR SOALDisajikan tabel pencernaan siswa dapat menjelaskan organ, enzim tertentu serta fungsinyaCONTOH SOAL30.Pasangan enzim yang sesuai dengan fungsi dan tempat produksinya adalah.

    NamaFungsiOrganAHClMembunuh kuman penyakit yang masuk bersama makananLambungBPtialinMengendapkan kaseinMulutCAmilaseMengubah zat tepung menjadi gulaLambungDReninMengaktifkan pepsinHati

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)12.Menjelaskan sistem organ pada manusia.INDIKATOR SKL31.Menjelaskan system pernapasan pada manusia/penyakit yang berhubungan dengannya. INDIKATOR SOALDisajikan data, siswa dapat menentukan penyakit yang berhubungan dengan sistem pernapasan CONTOH SOAL31.Perhatikan pernyataan berikut!1) Rusaknya dinding alveolus sehingga terjadi penurunan penyerapan oksigen.2) Pembengkakan pada selaput paru-paru.3) Radang pada rongga hidung.4) Infeksi pada alveolus.Pernyataan yang berhubungan dengan emfisema adalah .A.1 B.2 C.3 D.4

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)12.Menjelaskan sistem organ pada manusia.INDIKATOR SKL32.Menjelaskan sistem gerak pada manusia/penyakit yang berhubungan dengannya.INDIKATOR SOALDisajikan gambar/pernyataan, siswa dapat menentukan penyebab gerakan bisep/trisep. CONTOH SOAL32.Perhatikan gambar berikut!

    Otot pada lengan atas yang terlibat dalam gerakan olahraga seperti pada gambar adalah.A. otot dada dan otot bisep B. otot dada dan otot trisepC. otot lengan dan otot dadaD. otot bisep dan otot trisep

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)12.Menjelaskan sistem organ pada manusia.INDIKATOR SKL33.Menjelaskan sistem ekskresi/reproduksi pada manusia/penyakit yang berhubungan dengannya. INDIKATOR SOALDisajikan gambar nefron/penampang ginjal, siswa dapat menjelaskan proses yang terjadi pada bagian yang ditunjuk.CONTOH SOAL33.Perhatikan gambar berikut!

    Pada bagian yang ditunjuk oleh huruf A terjadi proses.A.filtrasiB.reabsorbsiC.augmentasiD.penyeraban kembali

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)12.Menjelaskan sistem organ pada manusia.INDIKATOR SKL34.Menjelaskan sistem saraf/alat indera pada manusia.INDIKATOR SOALDisajikan gambar sel saraf, siswa dapat menjelaskan fungsi bagian yang ditunjukCONTOH SOAL34.Perhatikan gambar berikut!

    Bagian yang ditunjuk oleh huruf X memiliki fungsi ....A.menghantarkan rangsang menuju bagian efektorB.menghantarkan rangsang menuju badan sel sarafC.melanjutkan rangsang menuju sel saraf berikutnyaD.melanjukan rangsang menuju ke pusat saraf

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)Menjelaskan sistem organ dalam kehidupan tumbuhan.INDIKATOR SKL35.Menjelaskan struktur dan fungsi jaringan/organ pada tumbuhan. INDIKATOR SOALDisajikan gambar penampang melintang salah satu organ pada tumbuhan, siswa dapat menjelaskan fungsi bagian yang ditunjuk.CONTOH SOAL35.Perhatikan gambar berikut !

    Bagian yang berfungsi sebagai tempat berlangsungnya fotosintesis adalah .A.1 dan 2B.2 dan 4C.1 dan 3D.2 dan 3

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)13.Menjelaskan sistem organ dalam kehidupan tumbuhan.

    INDIKATOR SKL36. Menjelaskan respons tumbuhan terhadap pengaruh lingkungan luar.

    36.1. INDIKATOR SOALSiswa dapat menjelaskan respon yang dilakukan oleh jenis tumbuhan tertentu apabila ada pengaruh dari lingkungan luar

    CONTOH SOAL36. Respon Chlamidomonas saat diberi rangsang cahaya adalah ...A.bergerak mendekati sumber cahaya B.bergerak menjauhi arah cahaya C.menggulungkan tubuhnyaD.diam tidak memberikan respon

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)13.Menjelaskan sistem organ dalam kehidupan tumbuhan.INDIKATOR SKL37.Menjelaskan proses fotosintesis melalui percobaan-percobaan tentang proses tersebut. 37.1. INDIKATOR SOALDisajikan gambar tentang tahapan percobaan Sach, siswa dapat menjelasakan tujuan dari salah satu tahapan tersebutCONTOH SOAL37.Perhatikan rangkaian percobaan fotosintesis berikut!Perlakuan terhadap gambar A bertujuan untuk ....

    A.mematikan sel-sel daunB.menguji adanya amilumC.menguji pentingnya cahaya matahariD.melarutkan butiran klorofil

  • 37.2. INDIKATOR SOALSiswa dapat menentukan bentuk reaksi kimiawi fotosintesis dengan benar .

    CONTOH SOALReaksi kimia fotosintesis yang benar adalah....A.6CO2 +6 H2O C6H12O6 +6 O2B.6CO2 + 6O2 6C6H12O6 + 6H2OC.6C6H12O6+ 6H2O 6CO2+6 O2D.6CO2 + H2O 6C6H12O6 +6 O2

    Perhatikan reaksi proses fotosintetis berikut!

    Pernyataan yang tepat adalah .A. 1 adalah Air (6H2O) B. 1 adalah oksigen (O2)C. 2 adalah air (6 H2O)D. 2 adalah mineral

  • 37.3. INDIKATOR SOALDisajikan gambar percobaan Ingenhousz siswa dapat menjelaskan proses yang terjadi pada percobaan tersebut CONTOH SOALPerhatikan rangkaian alat percobaan fotosintesis berikut!Pada gambar tampak bahwa dari tumbuhan yang berada dalam air, muncul gelembung udara dan mengisi tabung reaksi di atasnya. Dari percobaan tersebut dapat disimpulkan bahwa fotosintesis menghasilkan....A.karbondioksidaB.karbohidratC.oksigen D.glukosa

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)14.Mengaplikasikan konsep pertumbuhan dan perkembangan, kelangsungan hidup dan pewarisan sifat pada organisme serta kaitannya dengan lingkungan, teknologi dan masyarakat..INDIKATOR SKL38.Memberi contoh adaptasi makhluk hidup/seleksi alam dalam kelangsungan hidup makhluk hidup. cernaan. INDIKATOR SOALDisajikan ilustrasi/ contoh adaptasi makhluk hidup, siswa dapat menentukan contoh bentuk adaptasi tersebut.CONTOH SOAL38.Perhatikan pernyataan berikut ini !1.Bunglon berubah warna kulitnya sesuai dengan warna lingkunganya karena mengelabui pemangsanya2.Cicak meutuskan ekornya ketika kucing mengejarnya sehingga selamat3.Herbivora memiliki enzim selulose dalam sistem pencernaannya4.Kaki itik berselaput agar berjalan di tanah berairAdaptasi fisiologi ditunjukkan oleh pernyataan nomor.A.1B.2C.3D.4

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)14.Mengaplikasikan konsep pertumbuhan dan perkembangan, kelangsungan hidup dan pewarisan sifat pada organisme serta kaitannya dengan lingkungan, teknologi dan masyarakat..

    INDIKATOR SKLMenginterpretasi proses persilangan berdasarkan hukum Mendel.

    INDIKATOR SOALDisajikan pernyataan/data persilangan dihibrid, siswa dapat menentukan perbandingan/persentase genotip/fenotip filial dari hasil persilangan dihibrid dominasi penuh

    CONTOH SOAL39.Tanaman berbunga merah buah kecil ( MMbb ) disilangkan dengan tanaman berbunga putih buah besar ( mmBB ) dihasilkan semua turunan F1 nya berbunga merah buah besar (MmBb ). Jika F1 disilangkan sesamanya maka perbandingan fenotip merah kecil : putih kecil : merah besar : putih besar adalah ....A.1 : 3 : 9 : 3B.3 : 1 : 9 : 3C.3 : 9 : 3 : 1D.9 : 3 : 3 : 1

  • STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL)14.Mengaplikasikan konsep pertumbuhan dan perkembangan, kelangsungan hidup dan pewarisan sifat pada organisme serta kaitannya dengan lingkungan, teknologi dan masyarakat..

    INDIKATOR SKL40.Menjelaskan pemanfaatan bioteknologi untuk kehidupan manusia.

    INDIKATOR SOALSiswa dapat memberi contoh salah satu mikroba yang dimanfaatkan dalam produk bioteknologi konvensional

    CONTOH SOAL40.Mikroorganisme yang berperan dalam pembuatan kecap adalah ....A.SaccharomycesB.Aspergillus wentiiC.Lactobacillus bulgaricusD.Rhizopus oligosporus