widayati, s.h., m.h.research.unissula.ac.id/file/publikasi/210391031/7958... · 2018-07-13 ·...

3
Widayati, S.H., M.H. NEGARA HUKUM, KONSTITUSI, DAN PEMBENTUKAN PERATURAN PERUNDANG- UNDANGAN UNISSULA PRESS ISBN. 978-602-8420-96-9 Widayati, S.H., M.H. ii Perpustakaan Nasional Katalog Dalam Terbitan (KDT) ISBN. 978-602-8420-96-9 Negara Hukum, Konstitusi, dan Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan Oleh: Widayati, S.H., M.H. 14 x 20 ; v + 189 Diterbitkan oleh UNISSULA PRESS Semarang Perancang sampul dan tata letak: Team Irziq Grafindo Cetakan Pertama : Desember 2011 All Rights Reserved Hak Cipta dilindungi Undang-Undang

Upload: lekhuong

Post on 22-Jul-2019

215 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Widayati, S.H., M.H.research.unissula.ac.id/file/publikasi/210391031/7958... · 2018-07-13 · UNDANGAN UNISSULA PRESS ISBN. 978-602-8420-96-9 Widayati, S.H., ... segala puji hanya

Widayati, S.H., M.H.

NEGARA HUKUM, KONSTITUSI, DAN PEMBENTUKAN

PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN

UNISSULA PRESS ISBN. 978-602-8420-96-9

Widayati, S.H., M.H.

ii

Perpustakaan Nasional

Katalog Dalam Terbitan (KDT)

ISBN. 978-602-8420-96-9 Negara Hukum, Konstitusi, dan Pembentukan Peraturan

Perundang-Undangan Oleh: Widayati, S.H., M.H.

14 x 20 ; v + 189

Diterbitkan oleh UNISSULA PRESS Semarang

Perancang sampul dan tata letak: Team Irziq Grafindo

Cetakan Pertama : Desember 2011

All Rights Reserved Hak Cipta dilindungi Undang-Undang

Page 2: Widayati, S.H., M.H.research.unissula.ac.id/file/publikasi/210391031/7958... · 2018-07-13 · UNDANGAN UNISSULA PRESS ISBN. 978-602-8420-96-9 Widayati, S.H., ... segala puji hanya

Negara Hukum, Konstitusi, dan Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan

iii

KATA PENGANTAR

Bismillahirohmanirohim

Alhamdulillah, segala puji hanya milik Allah Swt. Sholawat serta salam semoga senantiasa tercurah kepada Rosulullah SAW, keluaga, para sahabat, dan para pengikutnya yang selalu istiqomah di jalanNya. Amin.

Berbagai masalah ketatanegaraan selalu berkembang, seiring dengan perkembangan masyarakat dan perkembangan politik, serta perkembangan persoalan hukum. Oleh karena itu, buku ini berusaha memberikan informasi tentang perkembangan ketatanegaraan yang terjadi di Indonesia

Buku ini diberi judul “Negara Hukum, Konstitusi, dan Pembentukan Peraturan Perundang-undangan”. Akan tetapi, di dalamnya juga akan dibahas tentang Lembaga-Lembaga Negara dan Judicial Review. Pembentukan Peraturan Perundang-undangan penulis anggap penting untuk dibahas, karena negara Indonesia sebagai negara hukum, keberadaan sebuah aturan hukum yang baik sangat diperlukan. Apalagi akhir-akhir ini muncul isu tentang adanya jual beli pasal di DPR, yang mengakibatkan sebuah aturan hukum hanya akan mengakomodir kepentingan golongan tertentu, tidak berpihak pada kepentingan rakyat.

Buku ini merupakan karya pertama penulis yang ditujukan untuk para mahasiswa, khususnya mahasiswa Fakultas Hukum yang mempelajari masalah-masalah ketatanegaraan. Dalam kesempatan ini pula penulis ingin menyampaikan terima kasih yang setulus-tulusnya kepada keempat orang tua penulis, H. Soenardjo, Hj. Isti, HM. Boediono, Hj. Suharti. Kepada suami tercintaku,

Widayati, S.H., M.H.

iv

Winanto, dan anak-anak tersayangku, Osa, Nia, Tata, dan adik Naufal, terima kasih untuk segalanya.

Tidak ada karya manusia yang sempurna. Untuk itu, kritik dan saran dari pembaca sangat penulis harapkan. Semoga buku ini bermanfaat. Amin.

Ya Allah Ya Robbi, jadikanlah karya sederhanaku ini sebagai tanggung jawabku kepada profesiku, penghormatan yang tinggi untuk jasa para guruku, berkah bagiku dan keluargaku, dan dicatat sebagai amal soleh. Amin.

Semarang, Desember 2011

Penulis

Widayati

Page 3: Widayati, S.H., M.H.research.unissula.ac.id/file/publikasi/210391031/7958... · 2018-07-13 · UNDANGAN UNISSULA PRESS ISBN. 978-602-8420-96-9 Widayati, S.H., ... segala puji hanya

Negara Hukum, Konstitusi, dan Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan

v

DAFTAR ISI Kata Pengantar. .......................................................................... iii

Daftar Isi...................................................................................... v

BAB I Negara Hukum................................................................1

BAB II Konstitusi.................................................................................35

BAB III Lembaga-Lembaga Negara...................................................67

BAB IV Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan ................................................................

113

BAB V Judicial Review dan Hak Menguji ................................159

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN