permainan nusantara

25
7/22/2019 Permainan Nusantara http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 1/25 15 PERMAINAN NUSANTARA 1. Engklek Ada beberapa istilah lain untuk permainan ini, ada yang menyebut permainan ini dengan teklek ada juga yang menyebutkan dengan ciplek gunung. Istilah untuk penyebutan nama permainan ini memang beragam tapi permainan yang dilakukan sama. Dinamakan engklek karena permainan ini dilakukan dengan cara bertahap dan dengan cara melompat-lompat dari kotak satu ke kotak yang lain dengan menggunakan satu kaki. Cara memainkan: 1. membuat arena bermain terlebih dahulu dengan cara membuat petak-petak menyerupai palang merah yang dibagi-bagi menjadi 5 kotak dan ditambah kotak sebagai tangga, kemudian cari alat pendukung. . !ediakan alat pendukung yang dibutuhkan yaitu pecahan genting atau batu sebagai umpan. "mpan ini dalam bahasa #a$a biasa disebut %gacuk&. '. (emain tersebut melempar gacuk ke dalam kotak pertama pada area permainan yang berbentuk palang merah. )emudian pemain melompat- lompat dengan satu kaki *engklek+ pada kotak-kotak lain sampai kembali ke kotak pertama sambil mengambil kembali gacuk yang tadi telah dilemparkan di kotak pertama. . !elanjutnya pemain tersebut melempar gacuk ke kotak yang kedua lalu melompat-lompat lagi seperti cara yang pertama dan seterusnya sampai gacuk dilemparkan pada kotak yang terakhir. !emakin besar angka kotak yang harus dilempari gacuk, maka semakin jauh pula gacuk harus dilemparkan. Apabila pemain tidak dapat melempar gacuk ke dalam kotak Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Upload: pramidyar-arisha

Post on 09-Feb-2018

254 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 1/25

15

PERMAINAN NUSANTARA

1. Engklek

Ada beberapa istilah lain untuk permainan ini, ada yang menyebut permainan ini

dengan teklek ada juga yang menyebutkan dengan ciplek gunung. Istilah untuk

penyebutan nama permainan ini memang beragam tapi permainan yang dilakukan

sama. Dinamakan engklek karena permainan ini dilakukan dengan cara bertahap

dan dengan cara melompat-lompat dari kotak satu ke kotak yang lain dengan

menggunakan satu kaki.

Cara memainkan:

1. membuat arena bermain terlebih dahulu dengan cara membuat petak-petak

menyerupai palang merah yang dibagi-bagi menjadi 5 kotak dan ditambah

kotak sebagai tangga, kemudian cari alat pendukung.

. !ediakan alat pendukung yang dibutuhkan yaitu pecahan genting atau batu

sebagai umpan. "mpan ini dalam bahasa #a$a biasa disebut %gacuk&.

'. (emain tersebut melempar gacuk ke dalam kotak pertama pada area

permainan yang berbentuk palang merah. )emudian pemain melompat-

lompat dengan satu kaki *engklek+ pada kotak-kotak lain sampai kembali ke

kotak pertama sambil mengambil kembali gacuk yang tadi telah dilemparkan

di kotak pertama.

. !elanjutnya pemain tersebut melempar gacuk ke kotak yang kedua lalu

melompat-lompat lagi seperti cara yang pertama dan seterusnya sampai

gacuk dilemparkan pada kotak yang terakhir. !emakin besar angka kotak

yang harus dilempari gacuk, maka semakin jauh pula gacuk harus

dilemparkan. Apabila pemain tidak dapat melempar gacuk ke dalam kotak

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 2: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 2/25

15

yang semestinya, maka permainannya dianggap mati dan kelompok la$an

berkesempatan untuk bermain

Aturan main:

• (ermainan ini juga merupakan permainan kelompok, yang seru dalam

permainan ini adalah ketika kelompok yang kalah harus mendapat hukuman

menggendong kelompok yang menang.

• (emain yang menang dalam undian suit berkesempatan bermain lebih

dahulu.. )elompok yang dapat menyelesaikan tugasnya melempar gacuk

sampai kotak yang terakhir, maka kelompok inilah yang menang dan berhak

digendong ke suatu tempat yang telah disepakati bersama. Dalam

permainan engklek anak diajari untuk berlatih konsentrasi dan

mengendalikan diri.

2. Ular Naga

"lar aga adalah satu permainan berkelompok yang biasa dimainkan anak-

anak #akarta di luar rumah di $aktu sore dan malam hari. empat bermainnya di

tanah lapang atau halaman rumah yang agak luas. /ebih menarik apabila

dimainkan di ba$ah cahaya rembulan. (emainnya biasanya sekitar 5-10 orang,

bisa juga lebih, anak- anak umur 5-1 tahun

*) - !D+.

Cara bermain

1. Anak-anak berbaris bergandeng pegang buntut, yakni anak yang

berada di belakang berbaris sambil memegang ujung baju atau

pinggang anak yang di mukanya.

. !eorang anak yang lebih besar, atau paling besar, bermain sebagai

2induk2 dan berada paling depan dalam barisan. )emudian dua anak lagi

yang cukup besar bermain sebagai 2gerbang2, dengan berdiri

berhadapan dan saling berpegangan tangan di atas kepala.

'. 2Induk2 dan 2gerbang2 biasanya dipilih dari anak-anak yang tangkas

berbicara, karena salah satu daya tarik permainan ini adalah dalam

dialog yang mereka lakukan.

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 3: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 3/25

15

. 3arisan akan bergerak melingkar kian kemari, sebagai "lar aga yang

berjalan-jalan dan terutama mengitari 2gerbang2 yang berdiri di tengah-

tengah halaman, sambil menyanyikan lagu.

5. (ada saat-saat tertentu sesuai dengan lagu, "lar aga akan berjalan

mele$ati 2gerbang2. (ada saat terakhir, ketika lagu habis, seorang anak

yang berjalan paling belakang akan ditangkap oleh 2gerbang2.

4. !etelah itu, si 2induk2 --dengan semua anggota barisan berderet di

belakangnya-- akan berdialog dan berbantah-bantahan dengan kedua

2gerbang2 perihal anak yang ditangkap. !eringkali perbantahan ini

berlangsung seru dan lucu, sehingga anak-anak ini saling terta$a.

!ampai pada akhirnya, si anak yang tertangkap disuruh memilih di

antara dua pilihan, dan berdasarkan pilihannya, ditempatkan di belakang

salah satu 2gerbang2.

. (ermainan akan dimulai kembali. Dengan terdengarnya nyanyi, "lar

aga kembali bergerak dan menerobos gerbang, dan lalu ada lagi

seorang anak yang ditangkap. (erbantahan lagi. Demikian berlangsung

terus, hingga 2induk2 akan kehabisan anak dan permainan selesai. Atau,

anak-anak bubar dipanggil pulang orang tuanya karena sudah larut

malam.

/agu

/agu ini dinyanyikan oleh semua pemain, termasuk si 2gerbang2, yakni pada saat

barisan bergerak melingkar atau menjalar.

"lar naga panjangnya bukan kepalang

6enjalar-jalar selalu kian kemari

"mpan yang le7at, itu yang dicari

)ini dianya yang terbelakang)emudian, sambil menerobos 2gerbang2, barisan mengucap 2kosong - kosong -

kosong2 berkali-kali hingga seluruh barisan le$at, dan mulai lagi menjalar dan

menyanyikan lagu di atas. Demikian berlaku dua atau tiga kali.

(ada kali yang terakhir menerobos 2gerbang2, barisan mengucap 2isi - isi - isi2

berkali-kali, hingga akhir barisan dan anak yang terakhir di buntut ular ditangkap

*2gerbang2 menutup dan melingkari anak terakhir dengan tangan-tangan mereka

yang masih berkait+.

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 4: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 4/25

15

Dialog

)emudian terjadilah dialog dan perbantahan antara 2induk2 *I+ dengan kedua

2gerbang2 *8+. Dialog ini mungkin berbeda-beda dari satu tempat ke tempat lain,

sesuai impro9isasi si induk dan si gerbang setiap kali seorang anak ditangkap.

I : 26engapa anak saya ditangkap 2

8 : 2)arena menginjak-injak pohon jagung.. 2

I : 23ukankah dia sudah kuberi *bekal+ nasi 2

8 : 2asinya sudah dihabiskan 2

8 : *menyeletuk+ 2Anaknya rakus, sih... 2

I : 23ukankah dia memba$a obor 2

8 : 2;ah, obornya mati tertiup angin.. 2

I : 23ukankah .... 2

8 : 2..... 2, dan seterusnya

!ampai akhirnya si induk menyerah dalam perbantahan. )emudian, untuk

meyakinkan kokohnya 2penjara2 yang dihadapinya, si induk biasanya menanyakan:

*!ambil menepuk<menunjuk salah satu lengan si 2gerbang2+

I : 2Ini pintu apa 2

8 : 2(intu besi =2

I : 2>ang ini 2, *menepuk tangan yang lain+

8 : 2(intu api =2

I : 2Ini 2 *menunjuk tangan yang lain lagi+

8 : 2(intu air =2,

I : 2Dan ini 2 *menunjuk tangan yang terakhir+

8 : 2(intu duri =2(utus asa, yakin bah$a 2penjara2 tak tertembus, si induk kemudian menoleh

kepada anaknya:

I : 2)au mau pilih bintang atau bulan 2

A : 23intang =2

Dan kemudian anak yang malang itu ditempatkan di belakang salah satu 2gerbang2

3. Panjat Pinang

(anjat pinang berasal dari 7aman penjajahan 3elanda dulu. lomba panjat

pinang diadakan oleh orang 3elanda jika sedang mengadakan acara besar seperti

hajatan, pernikahan, dan lain-lain yang mengikuti lomba ini adalah orang-orang

pribumi. ?adiah yang diperebutkan biasanya bahan makanan seperti keju, gula,

serta pakaian seperti kemeja, maklum karena dikalangan pribumi barang-barang

seperti ini termasuk me$ah. sementara orang pribumi bersusah payah untuk

memperebutkan hadiah, para orang-orang 3elanda menonton sambil terta$a.

!ebuah pohon pinang yang tinggi dan batangnya dilumuri oleh pelumas

disiapkan oleh panitia perlombaan. (ara peserta berlomba untuk mendapatkan

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 5: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 5/25

15

hadiah-hadiah tersebut dengan cara memanjat batang pohon. @leh karena batang

pohon tersebut licin *karena telah diberi pelumas+ para pemanjat batang pohon

sering kali jatuh. Akal dan kerja sama para peserta untuk memanjat batang pohon

inilah yang biasanya berhasil mengatasi licinnya batang pohon, dan menjadi atraksi

menarik bagi para penonton.

tata cara permainan:

• dua pohon pinang yang berjarak lebih kurang 5 meter satu sama lain di

lumuri pelumas *bisa oli bekas, minyak bekas dsb+ sebagai pelumas.

• 3agian atas pohon di gantung berbagai macam hadiah menarik.

• !atu pohon terdiri dari satu tim *5-4 orang+

•)emudian masing-masing tim memanjat pohonnya secara bersamaan

• !angat diperlukan kerjasama dan taktik membangun 9ondasi agar dapat

sampai ke atas tanpa terus terpeleset.

• >ang duluan sampai ke atas dan menarik hadiah terbanyak itulah

pemenangnya.

ata cara permainan ini belum berubah sejak dulu. 6emang terjadi pro dan

kontra mengenai perlombaan yang satu ini. satu pihak berpendapat bah$a

sebaiknya perlombaan ini dihentikan karena dianggap mencederai nilai-nilai

kemanusiaan. !ementara pihak lain berpikir ada nilai luhur dalam perlombaan ini

seperti: kerja keras, pantang menyerah, kerja kelompok< gotong royong.

4. Congklak

(ermainan congklak merupakan permainan tradisional dari adat #a$a.

6enurut sejarah permainan ini pertama kali diba$a oleh pendatang dari Arab yang

rata-rata datang ke Indonesia untuk berdagang atau dak$ah. (ada umumnya

 jumlah lubang keseluruhan adalah 14, yang dibagi menjadi tujuh lubang kecil dan

satu lubang tujuan untuk masing-masing pemain. /ubang tujuan merupakan lubang

terkiri *biasanya diameternya lebih besar+. !kor kemenangan ditentukan dari jumlah

biji yang terdapat pada lubang tujuan tersebut.

Cara bermain:

(emain duduk berhadapan

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 6: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 6/25

15

iap lubang kecil pada papan congklak<dakon diisi dengan dengan buah

biji.

!etiap pemain mengambil semua biji yang terdapat pada lubang kecil yang

diinginkan, untuk disebar satu biji per lubang berurutan searah jarum jam.

/angkah tersebut dilakukan berulang.

Apabila pada lubang terakhir meletakkan biji masih ada isinya *lubang

tersebut tidak kosong+ maka pemain tersebut melanjutkan dengan

mengambil semua biji yang terdapat pada lubang tersebut dan melanjutkan

permainan.

Apabila peletakan biji terakhir berada pada lubang yang kosong maka

pemain tidak dapat melanjutkan langkah. 8iliran untuk bermain berpindah

ke la$an. )eadaan ini disebut sebagai keadaan mati.

(ermainan berakhir apabila seluruh biji sudah berada pada lubang tujuan

masing-masing pemain, atau apabila salah satu pemain sudah tidak memiliki biji

pada lubang-lubang kecilnya untuk dimainkan *disebut mati jalan+. (emenangnya

adalah yang memiliki jumlah biji terbanyak pada lubangnya.

5. Bakiak3akiak panjang atau yang sering disebut terompa galuak di !umatera 3arat

adalah terompah deret dari papan bertali karet yang panjang. !epasang bakiak

minimal memiliki tiga pasang sandal atau dimainkan tiga anak. 3akiak sebenarnya

permainan tradisional anak-anak di !umatera 3arat. Anak-anak dari !umatera

3arat yang dilahirkan hingga pertengahan tahun 10-an, sering dan biasa

memainkan bakiak atau terompah panjang ini.

Cara bermain:

!epasang bakiak biasanya dimainkan oleh ' orang anak *1 tim terdiri '

orang+

erdapat beberapa bakiak *beberapa tim+

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 7: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 7/25

15

entukan garish start dan Binish

)emudian ketika peluit ditiup tanda mulai, tiap tim berkerjasama berjalan

untuk mencapai garis Binish lebih dulu.

>ang duluan sampai merupakan pemenang.

3ahkan, bakiak panjang ini menjadi salah satu mata acara permainan yang

dilombakan dalam 1 Agustusan di tingkat kelurahan dan kecamatan. !ayangnya,

permainan tradisional ini tidak lagi dikenal dan dimainkan oleh anak-anak jaman

sekarang. (adahal permainan tradisional ini bermanBaat untuk melatih kekompakan,

konsentrasi dan menyenangkan.

6. Bala !ar"ng!atu permainan tradisional yang

biasanya untuk mengisi acara-acara dalam

keramaian atau perayaan-perayaan

tertentu. "mumnya diadakan pada siang

atau sore hari. (osisi semacam ini ternyata

tidak berubah dari sejak 7aman 3elanda

hingga 7aman sekarang ini. !ebagai acara

pengiring, siBatnya tidak begitu ritual melainkan lebih untuk memeriahkan suasanagembira, baik perayaan-perayaan di kalangan orang de$asa maupun kanak-kanak.

3alap karung adalah salah satu lomba tradisional yang populer pada hari

kemerdekaan Indonesia.

Arena yang dibutuhkan memanjang sekitar 0 meter dan lebar '- meter yang

dibagi menjadi atau 5 jalur, menyediakan karung-karung beras dan dimasuki anak

ataupun orang de$asa.

Cara bermain:

!ejumlah peserta di$ajibkan memasukkan bagian ba$ah badannya ke

dalam karung kemudian berlomba sampai ke garis akhir.

entukan garis start dan Binish

)etika peluit tanda mulai di tiupkan, para peserta meloncat-loncat dengan

menggunakan karung untuk dapat sampai ke Binish.

>ang lebih dulu sampai Binish adalah pemenang

6eskipun sering mendapat kritikan karena dianggap memacu semangat

persaingan yang tidak sehat dan sebagai kegiatan hura-hura, balap karung tetap

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 8: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 8/25

15

banyak ditemui, seperti juga lomba panjat pinang, sandal bakiak, dan makan

kerupuk. (ada mulanya 2balap karung2 agak terbatas kalangannya, di perayaan-

perayaan dan di lingkungan tertentu, misalnya di sekolah, kampung ataupun

lapangan umum. api selanjutnya, di kantor-kantor pun dapat dilihat pula dengan

peserta meliputi orang orang de$asa, $anita maupun laki-laki, pega$ai,

mahasis$a dan sebagainya./omba balap karung juga diapresiasi oleh pendatang

dari luar negeri dengan langsung terlibat dalam perlombaan ini.

#. $a%ing

8asing merupakan sejenis permainan yang boleh berputar pada paksinya

sambil mengimbang pada satu titik. 8asing merupakan permainan tradisional

orang-orang 6elayu sejak dahulu. 8asing dibuat dari kayu bebaru, kemuning,

merbau, rambai, durian atau kundang. )ayu tersebut akan dikikis sehingga menjadi

bentuk gasing. ali gasing dibuat dari kulit pokok bebaru. api sekarang tali gasing

dibuat dari tali nilon. (anjang tali gasing biasanya bergantung kepada panjang

tangan seseorang, umumnya panjangnya 1 meter. 6inyak kelapa digunakan untuk

melicinkan pergerakan tali gasing.

6embuat 8asing

)ayu yang paling sesuai adalah merbau, seperti merbau tanduk, merbau

darah, merbau johol dan merbau keradah, ianya mudah dilarik tetapi tidak mudahserpih. !elain itu kayu leban tanduk, limau, bakau, koran, sepan, penaga, keranji

 juga menjadi pilihan. #enis kayu yang mudah didapati seperti manggis, jambu batu,

ciku atau asam ja$a sering digunakan untuk membuat gasing.

Cara 3ermain

8asing dimainkan dengan dua cara, yaitu sebagai gasing pangkah atau

gasing uri. 8asing pangkah, dimainkan dengan melemparkannya supaya

mengetuk gasing la$an. 8asing uri dipertandingkan untuk menguji

ketahanannya berputar. 8asing pinang dimainkan oleh kanak-kanak.

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 9: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 9/25

15

"ntuk memutar gasing, tali setebal 1.5 cm dan sepanjang ' hingga 5 meter

dililitkan pada jambulnya hingga meliputi seluruh permukaan gasing.

)emudian gasing itu dilemparkan ke atas tanah dan serentak dengan itu tali

yang melilit jambuhnya direnggut.

8asing merupakan salah satu permainan tradisional usantara, $alaupun

sejarah penyebarannya belum diketahui secara pasti. Di $ilayah (ulau atuna,

)epulauan iau, permainan gasing telah ada jauh sebelum penjajahan 3elanda.

!edangkan di !ula$esi "tara, gasing mulai dikenal sejak 1'0-an. (ermainan ini

dilakukan oleh anak-anak dan orang de$asa. 3iasanya, dilakukan di pekarangan

rumah yang kondisi tanahnya keras dan datar. (ermainan gasing dapat dilakukan

secara perorangan ataupun beregu dengan jumlah pemain yang ber9ariasi,

menurut kebiasaan di daerah masing-masing. ?ingga kini, gasing masih sangat

populer dilakukan di sejumlah daerah di Indonesia. 3ahkan $arga di kepulauan

iau rutin menyelenggarakan kompetisi. !ementara di Demak, biasanya gasing

dimainkan saat pergantian musim hujan ke musim kemarau. 6asyarakat 3engkulu

ramai-ramai memainkan gasing saat perayaan ahun 3aru Islam, 1 6uharram.

3eragam nama gasing

!ejumlah daerah memiliki istilah berbeda untuk menyebut gasing.

#a$a 3arat dan D)I #akarta : gangsing atau panggal.

/ampung : pukang,

)alimantan imur : begasing,

6aluku : Apiong

usatenggara 3arat, 3ugis : 6aggasing.

#ambi, 3engkulu, !umatera 3arat, anjungpinang dan )epulauan iau :

gasing.

#a$a timur : kekehan

>ogyakarta, gasing disebut dengan dua nama berbeda. #ika terbuat dari

bambu disebut gangsingan, dan jika terbuat dari kayu dinamai pathon.

!ula$esi "tara : (aki.

3entuk gasing

8asing memiliki beragam bentuk, tergantung daerahnya. Ada yang bulat

lonjong, ada yang berbentuk seperti jantung, kerucut, silinder, juga ada yang

berbentuk seperti piring terbang. 8asing terdiri dari bagian kepala, bagian badandan bagian kaki *paksi+. amun, bentuk, ukuran danbgain gasing, berbeda-beda

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 10: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 10/25

15

menurut daerah masing-masing. 8asing di Ambon *apiong+ memiliki kepala dan

leher. amun umumnya, gasing di #akarta dan #a$a 3arat hanya memiliki bagian

kepala dan paksi yang tampak jelas, terbuat dari paku atau logam. !ementara paksi

gasing natuna, tidak nampak.

&. Enggrang

Enggrang adalah salah satu jenis kesenian dan akhirnya menjadi permainan

tradisional Indonesia yang mendapat pengaruh dari budaya China. Enggrang yang

mulai berkembang tahun 140-an di )abupaten )ara$ang #a$a 3arat ini dikenal

sebagai suatu pertunjukan yang diiringi berbagai alat musik tradisional #a$a 3arat.

amun, lama-lama berkembang menjadi permainan tradisional.

Enggrang adalah permainan tradisional Indonesia yang belum diketahui secara

pasti dari mana asalnya, tetapi dapat dijumpai di berbagai daerah dengan nama

berbeda-beda seperti : sebagian $ilayah !umatera 3arat dengan nama engkak-

tengkak dari kata engkak *pincang+, Ingkau yang dalam bahasa 3engkulu berarti

sepatu bambu dan di #a$a engah dengan nama #angkungan yang berasal dari

nama burung berkaki panjang. Egrang sendiri berasal dari bahasa /ampung yang

berarti terompah pancung yang terbuat dari bambu bulat panjang. Dalam bahasa

3anjar di )alimantan !elatan disebut batungkau.

Enggrang termasuk permainan anak, karena permainan ini sudah muncul sejak

dulu paling tidak sebelum kemerdekaan epublik Indonesia, semasa penjajahan

3elanda. ?al itu seperti terekam di 3aoesastra *)amus+ #a$a karangan ;.#.!.

(oer$adarminto terbitan 1' halaman 11', disebutkan kata enggrang-enggrangan

diartikan permainan dengan menggunakan alat yang dinamakan enggrang.

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 11: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 11/25

15

!ementara enggrang sendiri diberi makna bambu atau kayu yang diberi pijakan

*untuk kaki+ agar kaki leluasa bergerak berjalan.

Enggrang dibuat secara sederhana dengan menggunakan dua batang bambu

*lebih sering memakai bahan ini daripada kayu+ yang panjangnya masing-masing

sekitar meter. )emudian sekitar 50 cm dari alas bambu tersebut, bambu dilubangi

lalu dimasuki bambu dengan ukuran sekitar 0-'0 cm yang berBungsi sebagai

pijakan kaki. 6aka jadilah sebuah alat permainan yang dinamakan enggrang.

3ambu yang biasa dipakai adalah bambu apus atau $ulung, dan sangat jarang

memakai bambu petung atau ori yang lebih besar dan mudah patah.

'. (a)ang*la)ang

/ayang-layang merupakan lembaran bahan tipis berkerangka yang

diterbangkan ke udara dan terhubungkan dengan tali atau benang ke daratan atau

pengendali. /ayang-layang memanBaatkan kekuatan hembusan angin sebagai alat

pengangkatnya. Dikenal luas di seluruh dunia sebagai alat permainan, layang-

layang diketahui juga memiliki Bungsi ritual, alat bantu memancing atau menjerat,

menjadi alat bantu penelitian ilmiah, serta media

energi alternatiB.

Catatan pertama yang menyebutkan

permainan layang-layang adalah dokumen dari Cina

sekitar 500 !6. (enemuan sebuah lukisan gua di

(ulau 6una, !ula$esi enggara, pada a$al abad ke-

1 yang memberikan kesan orang bermain layang-layang menimbulkan spekulasi

mengenai tradisi yang berumur lebih dari itu di ka$asan usantara. Diduga terjadi

perkembangan yang saling bebas antara tradisi di Cina dan di usantara karena di

usantara banyak ditemukan bentuk-bentuk primitiB layang-layang yang terbuat dari

daun-daunan. Di ka$asan usantara sendiri catatan pertama mengenai layang-

layang adalah dari !ejarah 6elayu *!ulalatus !alatin+ *abad ke-1+ yang

menceritakan suatu Besti9al layang-layang yang diikuti oleh seorang pembesar

kerajaan. Dari Cina, permainan layang-layang menyebar ke 3arat hingga kemudian

populer di Eropa. /ayang-layang terkenal ketika dipakai oleh 3enjamin Franklin

ketika ia tengah mempelajari petir.

;alaupun bermain layang-layang tidak hanya identik dengan permainan

anak-anak, tetap saja penggemar utama layang-layang sebenarnya adalah anak-

anak. 6emanBaatkan kegembiraan mereka bermain layang-layang bisa

mengalahkan godaan game boy, play station, maupun tele9isi.

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 12: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 12/25

15

(erkembangan layang-layang di Indonesia cenderung mengarah kepada

bentuk modern yang memungkinkan akan berdampak kepada hilangnya ciri layang-

layang tradisional Indonesia. (erkembangan layang-layang di dunia mengarah

kepada bentuk dan motiB yang artistik serta mengarah kepada pemanBaatan layang-

layang dibidang teknologi.

6engacu pada hal tersebut ada sekelompok pencinta layang-layang yang

tergabung dalam 6erindo )ites G 8allery mencoba untuk mengangkat dan

melestarikan salah satu kha7anah budaya dan memperkenalkan seni dan teknologi

layang-layang dengan mendirikan 6useum /ayang-layang Indonesia. 3erikut ini

adalah alamat 6useum /ayang-layang Indonesia: #l. ?. )amang o. 'H, (ondok

/abu #akarta

1+. Bola ,ekel

3ekelan berasal dari bahasa 3elanda, bikkelen.

(ermainnan bekel ini merupakan adu ketangkasan

antara atau orang anak perempuan yang berumur

-1 tahun, alat yang dipergunakan adalah bola bekel dari karet berdiameter 'cm

dan kulit kerang atau ke$uk<kuningan yang berjumlah 10 buah. >ang dibutuhkan

dalam permainan ini yaitu bola karet sebesar bola pingpong kemudian timbel yang

berupa misalnya kacang, batu kecil, kelereng atau yang lain *biasa disebut biji

bekel+ yang penting ukuranya pas di tangan dengan jumlah 5 *lima+. !ekarang ini

banyak tersedia biji bekel yang siap dipakai, ada yang terbuat dari kuningan dan

ada yang terbuat dari bahan timah.

3ekelan biasanya dimainkan oleh anak perempuan minimal dua orang. #ika

temannya banyak maka menunggu giliran merupakan hal yang menjengkelkan,

sehingga kadang berharap agar temannya melakukan kesalahan dan segera dapat

giliran main. (ermainan ini dilakukan dengan cara menyebar dan melempar bola keatas dan menangkapnya setelah bola memantul sekali di lantai. )alau bola tidak

tertangkap atau bola memantul beberapa kali maka pemain dinyatakan mati.

cara bermain bekelan :

(ertama, pemain menggenggam seluruh biji bekel dan menyebar

seluruhnya ke lantai sambil melemparkan bola bekel ke atas dan

menangkapnya. 3iji bekel diambil satu-satu sampai habis. "langi lagi

menyebar seluruh biji bekel dan diambil biji bekel, diambil dengan ' biji

bekel, diambil biji bekel, terakhir lima biji bekel diraup sekaligus.

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 13: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 13/25

15

/angkah kedua, 3alik posisi bekel menghadap ke atas semua satu persatu.

"langi terus sampai seluruh permukaan bekel menghadap ke atas semua.

lalu ambil satu bekel, ambil biji bekel, ambil ' biji bekel, ambil biji bekel,

terakhir raup seluruh biji bekel.

/angkah ketiga , balik posisi biji bekel menghadap keba$ah dan ulangi

langkah seperti langkah kedua dengan mengambil biji bekel 1, , , dan

seluruhnya.

/angkah keempat, balik seluruh posisi bekel bagian permukaan yang halus

menghadap ke atas lalu ambil biji bekel seperti langkah ketiga.

/angkah kelima, balik posisi bekel posisi permukaan kasar menghadap ke

atas semua, lalu ambil biji bekel seperti langkah sebelumnya,

/angkah terakhir dinamakan asgopel. 3alik posisi biji bekel mengahadapke atas semua, kemudian balik lagi semuanya menghadap keba$ah semua,

terus permukaan halus menghadap ke atas semua, dan terakhir balik satu

persatu permukaan kasarnya menghadap ke atas semua. aup seluruh biji

bekel dalam sekali genggaman. 3ila ada kesalahan dalam langkah nasgopel

ini pemain harus mengulang ke langkah a$al nasgopel. (emain yang bisa

mele$ati tahap ini dinyatakan sudah menang dan berhak untuk istirahat

sambil menonton teman-temannya yang belum bisa menyelesaikan

permainan.

11. Per-ainan Enrak

(ermainan ini dilakukan oleh dua hingga empat orang anak $anita dengan

menggunakan kerikil atau biji-bijian, dari kerikil tsb. diambil salah satu buah sebagai

kokojo, permainan dilakukan dengan cara membalikkan telapak tangan yang

me$adahi kerikil, sehingga tertumpah, dan diupayakan tertahan oleh punggung

tangan kemudian kokojo tsb dilempar keatas dan ditangkap kembali, pada saat

kokojo ada diudara kerikil yang berserakan diambil satu persatu atau lebih,

pergantian pemain dilakukan apabila kerikil tsb tidak dapat di tangkap.

12. Per-ainan Takra/ 0MarragaAkraga

6arraga<mandaga berasal dari bahas 3ugis yang artinya bermain atau

bersepak raga, sedangkan orang 6akasar menyebutnya akraga. (ermainan ini

berasal dari jenis peralatan permainan yang digunakan yaitu raga atau sejenis bola

yang terbuat dari rotan yang terbelah-belah diraut halus kemudian dianyam

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 14: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 14/25

15

*sekarang dikenal sebagai bola takro$+. #umlah pemain sekitar 5-15 orang dengan

tingkat usia anak-anak sampai de$asa dan pada umumnya anak laki-laki.

13. Per-ainan N%)a A%)aTok A%)a

Istilah sya artinya menggelinding lingkaran rotan, Asya artinya tali rotan dan

lingkarannya, sedangkan ok Asya artinya melempar atau menikam lingkaran

dengan tombak kayu<nibung. erkadang rotan ini sering di ganti dengan ban bekas.

#adi

istilah nsya

asya<tok

asya

berarti

menggulingkan atau melarikan roda dari arah la$an yang satu ke arah yang lainnya

sambil melempar atau menikam. (ermainan ini merupakan permainan tradisional

yang bersiBat rekreasi dan dilakukan oleh anak-anak kaum pria saja. dan biasanya

diikuti oleh sampai dengan 0 orang *berimbang+.

14. Per-ainan Bat" (ele

(ermainan ini merupakan bentuk adu ketangkasan dan hiburan bagi anak-anak.

(eralatan yang digunakan adalah buah tongkat yang terbuat dari rotan atau kayu

bulat dengan panjang perbandingan 1:' tongkat yang pendek disebut anak sedang

yang panjang disebut induk.

Cara bermainnya yaitu dengan menggali lubang pada tanah dengan posisi

miring sekitar 5 derajat, kemudian memukul ujung anak tongkat tsb sampai

terangkat keatas yang kemudian disusul dengan pukulan berikutnya.

15. Per-ainan !etekan

)etekhan berasal dari bahas /ampung yang artinya kitiran. (ermainan ini

digolongkan pada permainan rekreatiB dan kompetitiB, permainan ini dilakukan oleh

anak-anak dengan jumlah pemain atau lebih, permainan ini terbuat dari karet

yang dilubangi dari atas sampai ba$ah kemudian dilengkapi dengan baling-baling,

serta benang sehingga dengan menarik benang tersebut baling-baling dapat

berputar.

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 15: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 15/25

15

16. Per-ainan Man"k k"r"ng

6anuk kurung berarti ayam kurungan. (ermainan ini dilakukan anak laki-laki

dan bersiBat hiburan. )etentuan bermain dengan membentuk kelompok atau regu

yang masing-masing regu akan menunjuk satu ketua yang disebut pakembar,

kemudian setiap regu bersembunyi untuk memilih pemain yang berperan sebagai

ayam, setelah terpilih kemudian dikurung dengan sarung, selanjutnya kedua ketua

memba$anya ke arena untuk saling mengelabuhi sesama ayam dalam kurungan

tersebut.

 

1#. Per-ainan Beil (ookPletokan

(ermainan 3edil /ocok berasal dari daerah /ampung yang artinya senapan

locok. (ermainan ini biasanya dilakukan oleh anak laki-laki dan berjumlah antara

atau lebih yaitu dari salah satu pemain sebagai penembak dan yang lainnya

sebagai pemain yang ditembak.

(letokan dibuat dari bambu, panjang '0

cm dengan diameter 1-1< cm. 3ambu dipilih

yang kuat dan tua supaya tidak cepat pecah.

3ambu dibagi dua. "ntuk penyodok, bambu

diraut bundar sesuai dengan lingkaran laras

dan bagian pangkal dibuat pegangan sekitar

10 cm. (otongan bambu yang lain, ujungnya

ditambahkan daun pandan atau daun kelapa yang dililit membentuk kerucut supaya

suaranya lebih nyaring. (eluru dibuat dari kertas yang dibasahkan, kembang, ataupentil jambu air. (eluru dimasukkan ke lubang laras sampai padat lalu disodok.

(eralatan yang dibutuhkan berupa bambu diameter 1 atau 1,5 cm dan

panjang '0-0 cm sebagai laras bedil *bentuk pipa+ dan sebagai tolak adalah

batangan belahan bambu yang dihaluskan. !ebagai peluru: bunga jambu air,

kertas, daun-daunan dan sejenisnya.

Cara 3ermain:

Cara menembak adalah pertama peluru dimasukkan dengan batang penolak

sampai ke ujung laras. (eluru kedua dimasukkan dan ditolak dengan batang

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 16: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 16/25

15

penolak. (eluru kedua ini mempunyai dobel Bungsi. Fungsi pertama sebagai klep

pompa untuk menekan peluru pertama yang akan ditembakkan. Fungsi kedua

menjadi peluru yang disiapkan untuk ditembakkan berikutnya. embakan ini akan

menimbulkan bunyi pletok dan peluru terlontar 5 meter dan relatiB lurus.

(ermainan ini dapat sebagai sarana perang-perangan.

 

1&. Per-ainan P"l"*"l"

(ulu-pulu dalam bahasa !angihe alaud artinya

hulu atau penghulu, berarti bermain pulu-pulu sama

dengan bermain penghulu- penghuluan. permainan

ini dilakukan oleh kaum pria pada $aktu petang atau

malam hari ditepi laut atau halaman yang luas

sebagai latihan ketangkasan Bisik dan juga

ketahanan mental. Alat yang diperguanakan adalah tempurung sebagai sepatu

diikat dengan tali ijuk dan dipegang kedua tangan. jenis perlombaannya yaitu

dengan cara lari menggunakan sepatu dari tempurung tersebut sampai garis Binish.

 

1'. Per-ainan Cai 0ketangka%an -e-"k"l-ena-,"k

Caci berasal dari bahasa 6anggarai *+ ci gici ca yang berarti satu demi

satu. (ermainan ini dimainkan oleh kaum pria baik secara perorangan maupun

antar suku. (ermainan caci tercipta dari gerakan-gerakan perkelahian pada masa

itu, seperti memukul, menangkis, menendang dsb. (ermainan ini bersiBat kompetitiB,

syukuran, kegembiraan, dan kekeluargaan yang mengandung nilai-nilai relegius-

magis.

(ada mulanya permainan ini dilakukan pada pesta-pesta adat , dan bertujuan

sebagai ungkapan rasa syukur kepada De$a tertinggi 6ori )raeng agar terhindardari hama penyakit, sedangkan pada saat ini dilaksanakan pada upacara

perka$inan dan perayaan hari-hari besar nasional yang bertujuan untuk

menyemarakkan keramian suasana.

2+. Per-ainan No Maa 0er-ainan -aan

(ermainan ini mempunyai hubungan dengan peristi$a kedudukan, karena

hanya dapat dimainkan pada malam ke 1, ', dan 0 di rumah duka, pemain tidak

terbatas asalkan berpasangan setiap satu pasang terdiri orang yang saling

berhadapan. alat yang dipergunakan adalah papan nomaca *tempat bermain+ biji-

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 17: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 17/25

15

bijian, 14 buah ukuran kecil dan 14 buah ukuran sedang yang berlainan $arna,

untuk dpasang kedalam papan yang sudah diberi garis-garis sebelumnya. (emain

yang terlebih dahulu biji buahnya habis dalam arena maka dinyatakan kalah.

21. Per-ainan Bale,a 

(ermainan 3aleba ini dilakukan oleh orang laki-laki de$asa dengan memakai

alat potong kayu panjang 50 cm, dengan diiringi musik gendang. (ermainan ini

dilaksakan pada kegiatn upacara adat seperti khitanan, perka$inan dan acara

keramaian lainnya. (ermainan ini dilakukan dengan saling memukul la$annya dan

masing masing berusaha agar pukulannya tidak mengenai tubuh mereka, pada saat

musik dibunyikan semakin keras permainan akan semakin seru pula.

22. Per-ainan Maaenang

6appadendang berasal dari 3ugis artinya dendang atau dekko yang berarti

irama atau alunan bunyi. (ermainan ini dilakukan oleh remaja putra-putri dan terikat

suatu acara adat apapun. (eserta 4-15 orang, dengan peralatan lesung *tempat

menumbuk padi+ dan alu. cara bermain masing-masing pemain memegang alu dan

memukul lesung dengan judul-judul irama tradisional, permainan ini biasanya

dilakukan setelah musim panen padi atau pada acara perka$inan oleh para

sinoman se$aktu istirahat.

23. Per-ainan Pari%e

(arise berarti (erisai, yang pada jaman dahulu merupakan permainan

persembahan kepada !ultan 3ima dan upacara adat perka$inan putra raja,

khitanan, maulid abi, pelantikan raja di istana. (ermainan ini masing-masing

memba$a alat yang berupa tende, teta dan cambuk. !etiap pasangan saling

mencambuk ' kali, kemudian diganti pasangan yang lain. #ika pemain sudahselesai giliran mencambuk, maka pihak penangkis mencampakkan teta ke tanah,

lalu kedua pemain bertukar alat untuk memulai saling mencambuk.

 

24. Per-ainan Beil ,a-,"

(ermainan tradisional ini hampir ada diseluruh daerah yang berada di indonesia

hanya saja namanya tentu berbeda-beda, permainan ini terbuat dari bambu dengan

panjang 1-' meter, pada semua bagian ruas dilubangi selain pada bagian pangkal

yang hanya dilubangi atasnya selebar ibu jari, selanjutnya dimasukkan kain yang

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 18: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 18/25

15

disertai dengan minyak tanah. (ermainan ini biasanya dilakukan pada malam hari

terutama pada bulan puasa dan menjelang hari raya indul Bitri.

25. Per-ainan Make"ng

(ermainan ini berasal dari daerah 3ali yang merupakan permainan bertanding

dan bersiBat ketrampilan Bisik, dilakukan di tanah lapang atau persa$ahan.

(eralatan yang diperguanakan dalam permainan ini antara lain: cikar, uga,

keroncongan, pecut dan binatang penariknya adalah dua ekor kerbau jantan atau

sapi jantan dengan seorang sais. (ermainan ini biasanya dipertandingkan

kecepatan serta kesigapan kerbau atau sapi dalam menarik padi dari sa$ah ke

rumah masing-masing.

26. Per-ainan Aang*aangan $o,ak %oor $ala%in

8alah asin atau di daerah lain disebut galasin atau gobak sodor adalah sejenis

permainan daerah asli dari Indonesia. (ermainan ini adalah sebuah permainan grup

yang terdiri dari dua grup, di mana masing-masing tim terdiri dari ' J 5 orang. Inti

permainannya adalah menghadang la$an agar tidak bisa lolos mele$ati garis ke

baris terakhir secara bolak-balik, dan untuk meraih kemenangan seluruh anggota

grup harus secara lengkap melakukan proses bolak-balik dalam area lapangan

yang telah ditentukan.

 

(ermainnan ini dilakukan oleh anak laki-laki atau perempuan dengan jumlah

pemain minimal 4 orang, dalam permainan ini tidak menggunakan alat khusus,

hanya diperlukan tempat yang luas dan terbuka diberi garis petak- petak sejumlah H

buah yang masing-masing berukuran ' meter bujursangkar.

(ermainan ini biasanya dimainkan di lapangan bulu tangkis dengan acuan

garis-garis yang ada atau bisa juga dengan menggunakan lapangan segi empat

dengan ukuran K m yang dibagi menjadi 4 bagian. 8aris batas dari setiap

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 19: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 19/25

15

bagian biasanya diberi tanda dengan kapur. Anggota grup yang mendapat giliran

untuk menjaga lapangan ini terbagi dua, yaitu anggota grup yang menjaga garis

batas horisontal dan garis batas 9ertikal.

 

2#. Per-ainan Maolo Beeng

Istilah 6appolo 3ecceng berasal dari *3ugis+ sama dengan permainan /andar-

/undur *#akarta+, dalam permainan ini ada pihak yaitu pihak jaga dan pihak jalan.

Cara bermainnya regu jaga saling duduk menjulurkan kedua kakinya *selonjor+,

kemudian pihak jalan berusaha melompati susunan kaki pihak jaga.

2&. Per-ainan Petak "-et

(ermainan tradisional ini hampir ada diseluruh daerah yang berada di indonesia

hanya saja namanya tentu berbeda-beda, pemain biasanya berjumlah genap 4 atau

H orang. Dalam permainan ini biasanya dilakukan pada malam hari agar pada

 $aktu bersembunyi tidak terlihat oleh si penjaga.

Dimulai dengan ?ompimpa untuk menentukan siapa yang menjadi LkucingM

*berperan sebagai pencari teman-temannya yang bersembunyi+. !i kucing ini

nantinya akan memejamkan mata atau berbalik sambil berhitung sampai 5,

biasanya dia menghadap tembok, pohon atau apasaja supaya dia tidak melihat

teman-temannya bergerak untuk bersembunyi. !etelah hitungan sepuluh, mulailah

ia beraksi mencari teman-temannya tersebut.

#ika ia menemukan temannya, ia akan menyebut nama temannya yang dia

temukan tersebut. >ang seru adalah, ketika ia mencari ia biasanya harus

meninggalkan tempatnya *base+. empat tersebut jika disentuh oleh teman lainnya

yang bersembunyi maka batallah semua teman-teman yang ditemukan, artinya ia

harus mengulang lagi, di mana-teman-teman yang sudah ketemu dibebaskan dan

akan bersembunyi lagi. /alu si kucing akan menghitung dan mencari lagi.

(ermainan selesai setelah semua teman ditemukan. Dan yang pertamaditemukanlah yang menjadi kucing berikutnya.

Ada satu istilah lagi dalam permainan ini, yaitu %kebakaran& yang dimaksud di

sini adalah bila teman kucing yang bersembunyi ketahuan oleh si kucing

disebabkan diberitahu oleh teman kucing yang telah ditemukan lebih dulu dari

persembunyiannya.

2'. or Ta

Dor ap merupakan permainan yang mirip dengan (etak "mpet namun

dimainkan oleh kelompok. )elompok yang lebih dulu berhasil menyebut nama

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 20: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 20/25

15

la$an yang bersembunyi dapat diartikan bah$a la$an tersebut terkena tembakan.

(ermainan berakhir jika salah satu kelompok sudah habis tertembak.

3+. Per-ainan Nokal"ri

okaluri adalah istilah dari !ula$esi engah yang artinya ?adang, permainan ini

dilakukan oleh dua kelompok dan setiap kelompok berjumlah 5 orang, 1 orang

bertindak sebagai pimpinan dan tidak menggunakan alat kecuali lapangan sebagai

tempat bermain. 3entuk permainan ini bersiBat hiburan, namun terdapat unsur-unsur

pendidikan, seni dan olah raga. 6aka dari itu dalam permainan ini banyak aturan

yang harus dipatuhi.

31. Per-ainan Benteng

(ermainan 3enteng adalah permainan yang dimainkan oleh dua grup, masing J

masing terdiri dari sampai dengan H orang. 6asing J masing grup memilih suatu

tempat sebagai markas, biasanya sebuah tiang, batu atau pilar sebagai %benteng&.

ujuan utama permainan ini adalah untuk menyerang dan mengambil alih

%benteng& la$an dengan menyentuh tiang atau pilar yang telah dipilih oleh la$an

dan meneriakkan kata benteng. )emenangan juga bisa diraih dengan %mena$an&

seluruh anggota la$an dengan menyentuh tubuh mereka. "ntuk menentukan siapa

yang berhak menjadi %pena$an& dan yang %terta$an& ditentukan dari $aktu terakhir

saat si %pena$an& atau %terta$an& menyentuh %benteng& mereka masing J masing.

*a$anan+

 @rang yang paling dekat $aktunya ketika menyentuh benteng berhak menjadi

%pena$an& dan bisa mengejar dan menyentuh anggota la$an untuk menjadikannya

ta$anan. a$anan biasanya ditempatkan di sekitar benteng musuh. a$anan juga

bisa dibebaskan bila rekannya dapat menyentuh dirinya.

*aktik+

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 21: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 21/25

15

 Dalam permainan ini, biasanya masing J masing anggota mempunyai tugas seperti

%penyerang&, %mata J mata, %pengganggu&, dan penjaga %benteng&. (ermainan ini

sangat membutuhkan kecepatan berlari dan juga kemampuan strategi yang handal.

32. !elereng

)elereng dengan berbagai sinonim gundu, keneker, kelici, guli adalah bola kecil

dibuat dari tanah liat, marmer atau kaca untuk permainan anak-anak. "kuran

kelereng sangat bermacam-macam. "mumnya N inci *1.5 cm+ dari ujung ke ujung.

)elereng kadang-kadang dikoleksi, untuk tujuan nostalgia dan $arnanya yang

estetik.

Cara 3ermain:

3entuk permainan yang biasa dimainkan

adalah main porces. Cara permainannya

dengan menggambar segitiga sama kaki

ditanah kemudian masing-masing pemain

meletakkan sebuah kelerengnya diatas

gambaran segitiga tersebut. 3uah pasangan

namanya, buah kelereng yang dipertaruhkan. (eserta, tergantung jumlah pemain.

3iasanya paling sedikit tiga pemain dan paling banyak idealnya enam pemain.

)alau lebih dari itu dibuat dua kelompok. (ermainan dimulai dengan cara masing-

masing pemain menggunakan sebuah kelereng sebagai gacoannya lalu melempar

buah pasangan tersebut dari jarak dua atau tiga meter. (emain secara bergantian

melempar sesuai urutan berdasarkan hasil undian dengan adu sut jari tangan

(elemparan gaco dilakukan dengan membidik dan melempar keras dengan

maksud mengenai buah pasangan atau agar hasil lemparan mendarat dilapangan

permainan terjauh.

!elanjutnya yang menga$ali permainan adalah siapa yang berhasil

mengenai buah pasangan, dialah mendapat giliran pertama.. )alau tidak ada yang

mengenai buah pasangan ,maka yang mulai bermain adalah gacoannya yang

terjauh. (emain harus berusaha menghabiskan buah pasangan diporces pada saat

giliran bermain. Ada yang sekali giliran main sudah mampu menghabiskan semua

buah pasangan. anda dia pemain yang terampil. 3erbagai taktik untuk menang

dilakukan ,antara lain kalau tidak mau memburu gacoan la$an , maka pilihannya

adalah menembakkan gacoan ketempat yang kosong untuk disembunyikan agar

tidak dapat dimatikan oleh la$an-la$an main. (emain yang mampu menghabiskan

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 22: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 22/25

15

buah pasangan terakhir dilanjutkan berburu menembak gacoan la$an . (emain

yang gacoannya kena tembak maka gacoannya mati ,selesailah permainannya

pada game tersebut.

33. $atrik

8atrik atau ak )adal pada masanya pernah menjadi permainan yang populer

di Indonesia. 6erupakan permainan kelompok, terdiri dari dua kelompok.

Cara 3ermain:

(ermainan ini menggunakan alat dari dua potongan bambu yang satu

menyerupai tongkat berukuran kira kira '0 cm dan lainnya berukuran lebih kecil.

(ertama potongan bambu yang kecil ditaruh di antara dua batu lalu dipukul oleh

tongkat bambu, diteruskan dengan memukul bambu kecil tersebut sejauh mungkin,

pemukul akan terus memukul hingga beberapa kali sampai suatu kali pukulannya

tidak mengena<luput<meleset dari bambu kecil tersebut. !etelah gagal maka orang

berikutnya dari kelompok tersebut akan meneruskan. !ampai giliran orang terakhir.

!etelah selesai maka kelompok la$an akan memberi hadiah berupa gendongan

dengan patokan jarak dari bambu kecil yang terakhir hingga ke batu a$al

permainan dimulai tadi. 6akin jauh, maka makin enak digendong dan kelompok

la$an akan makin lelah menggendong.

34. (o-at Tali

(ermainan ini sudah tidak asing lagi tentunya, karena permainan lompat tali ini

bisa di temukan hampir di seluh indonesia meskipun dengn nama yang berbeda-

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 23: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 23/25

15

beda. permainan lompat tali ini biasanya identik dengan kaum perempuan. tetapi

 juga tidak sedikit anak laki-laki yang ikut bermain.

Cara 3ermain:

(ermainan lompat tali tergolong sederhana karena hanya melompati

anyaman karet dengan ketinggian tertentu. #ika pemain dapat melompati tali-karet

tersebut, maka ia akan tetap menjadi pelompat hingga merasa lelah dan berhenti

bermain. amun, apabila gagal se$aktu melompat, pemain tersebut harus

menggantikan posisi pemegang tali hingga ada pemain lain yang juga gagal dan

menggantikan posisinya. Ada beberapa ukuran ketinggian tali karet yang harus

dilompati, yaitu:

1. tali berada pada batas lutut pemegang taliO

. tali berada sebatas *di+ pinggang *se$aktu melompat pemain tidak boleh

mengenai tali karet sebab jika mengenainya, maka ia akan menggantikan

posisi pemegang taliO

'. posisi tali berada di dada pemegang tali *pada posisi yang dianggap cukup

tinggi ini pemain boleh mengenai tali se$aktu melompat, asalkan lompatannya

berada di atas tali dan tidak terjerat+O

. posisi tali sebatas telingaO

5. posisi tali sebatas kepalaO

4. posisi tali satu jengkal dari kepalaO

. posisi tali dua jengkal dari kepalaO dan

H. posisi tali seacungan atau hasta pemegang

tali.

35. Tak !aleng $onang !aleng

!ebagaimana namanya, memang menggunakan kaleng sebagai penentupermainan dimulai. )aleng terlebih dulu diisi dengan beberapa butir batu kecil

kemudian sisi kaleng yang terbuka ditutup kembali dengan cara dilipat atau

dipenyekkan, sehingga kaleng akan berbunyi bilamana ia digoyang atau diguncang.

)aleng yang biasa digunakan adalah kaleng-kaleng yang berbahan logam dengan

suara nyaring. Dulu kaleng bekas minuman ringan masih sering digunakan, namun

karena kaleng minuman ringan sekarang banyak yang menggunakan bahan

alumunium hingga tidak menghasilkan suara cukup nyaring, maka kini anak-anak

lebih sering menggunakan kaleng bekas sardin atau kaleng susu seukuran 00

gram. 6odel permainannya sendiri hampir sama persis dengan (etak "mpet.

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 24: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 24/25

15

(emain yang kalah saat ?ompimpa atau suit pertama dialah yang akan menjadi

kucing atau pencari rekan-rekan lainnya yang bersembunyi disekitar lokasi

permainan.

Di a$al permainan juga biasanya dipilih

ketua tikus yang kemampuan lemparannya

cukup jauh di antara rekan sepermainan, untuk

melemparkan kaleng sejauh mungkin agar

pasukan tikus berkesempatan bersembunyi.

)ucing berke$ajiban mengambil kaleng yang

sudah dilempar dan kemudian meletakkannya

pada daerah lingkaran pusat permainan yang

biasa dibuat berbentuk lingkaran berdiameter lebih kurang satu depan. )emudian

barulah kucing diperkenankan mencari para tikus. !edikit perbedaan terdapat pada

goncang kaleng ini ialah, setiap kucing menemukan satu tikus atau rekannya yang

bersembunyi maka mereka *kucing dan tikus+ berlarian merebut kaleng untuk

kemudian diguncang tiga kali, bila kucing yang berhasil: ini adalah tanda kepada

rekan-rekan tikus lainnya, bah$a seekor tikus telah tertangkap.

Dan apabila tikus yang berhasil: maka kaleng ini akan dilempar kembali oleh

tikus berkaitan sejauh mungkin, untuk kemudian ia kembali sembunyi lebih aman.

Demikianlah permainan ini terus berulang, hingga mereka lelah. anda permainan

selesai adalah mengguncang kaleng sebanyak tiga kali dan diulang hingga tujuh

atau sepuluh kali dengan keras, agar rekan-rekan tikus yang sembunyi dapat

mendengarnya dan kembali ke pusat permainan.

Apresisasi Olahraga – Permainan Nusantara

Page 25: Permainan Nusantara

7/22/2019 Permainan Nusantara

http://slidepdf.com/reader/full/permainan-nusantara 25/25

A7TAR PUSTA!A

Internet:

Anonym. 010. Permainan Anak Nusantara. http:<<$$$.inBoanak.com diakses 10

#uni 01'

Anonym. 011. Permainan Kreatif.  http:<<$$$.jakarta.go.id diakses 10 #uni 01'

Djonny. 011. Permainan Masyarakat Jawa. http:<<djonny.sman1pramb-yog.sch.id

diakses 10 #uni 01'

Anonym. 00. Permainan Rakyat. http:<<permainanrakyat.blogspot.com

diakses 10 #uni 01'

Anonym. 01. Permainan Tradisional. http:<<angkatigabelas.blogspot.com

diakses 10 #uni 01'