amazing power point.pdf

Upload: jumaa

Post on 17-Feb-2018

241 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    1/30

    Bab I Bentuk-Bentuk Laporan KeuanganBab IV Analisa Ratio KeuanganBab VI Analisis Sumber Dan Penggunaan Kas

    Nama: NPM:

    Halimatus Sadiyah 2012.62.000401

    Lilik Nur Arifah 2012.62.000358

    Jumarti 2012.62.000357

    Tuesday, September 15, 2015

    ANALISIS LAPORAN KEUANGAN

    Oleh :

    Dosen : H Raahu SE, MM

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    2/30

    Neraca Adalah laporan

    yang sistematis tentang

    aktiva, hutang serta,

    modal dari suatu

    perusahaan pada suatu

    saat tertentu.

    NERACA

    HUTANG

    AKTIVA MODAL

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    3/30

    Pihutang

    Penghasil-an

    Kas

    PihutangWesel

    Biaya diBayar dimuka

    Persediaan

    KTIV L NC R

    PihutangDagang

    Investasi

    JangkaPanjang

    AktivaTetap

    AktivaTidak

    berwujud

    Beban

    tidak ditangguhkan

    KTIV TID K L NC R

    NER C

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    4/30

    Hutang Dagang Hutang Wesel Hutang Pajak

    Biaya Yg Masih

    di Bayar di Muka

    Hutang Jangka Panjangyg Segera Jatuh Tempo

    Penghasilan yg

    di Terima di Muka

    HUTANGHutang adalah semua kewajiban keuangan perusahaan kepada pihak lain yang

    belum terpenuhi , dimana hutang ini merupakan sumber dana atau modal perusahaanyang berasal dari kreditor. Hutang Lancar

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    5/30

    Hutang Jangka Panjang

    Hutang Obligasi Hutang Hipotik Pinjaman Jangka Panjang yg Lain

    HUTANG

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    6/30

    MODAL

    Modal merupakan hak ataubagian yang dimiliki oleh

    pemilik perusahaan yang ditunjukan dalam pos modal(modal saham), surplus danlaba yang di tahan. Ataukelebihan nilai ktiv yangdimiliki oleh perusahaan

    terhadap seluruh hutanghutangnya .

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    7/30

    BENTUK NERACA

    1. Bentuk neraca yang disesuaikan dengan kedudukan atau posisi perusahaan.

    2. skontro 3. vertikal

    Bentuk neraca yang umum digunakan sebagai berikut :

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    8/30

    Skontro

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    9/30

    Vertical

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    10/30

    LAPORAN RUGI LABA

    BENTUK LAPORAN RUGI LABA

    Adalah suatu laporan yangsistematis tentang penghasilan ,biaya, rugi laba yang di peroleh

    oleh suatu perusahaan selamaperiode tertentu.

    Single Step Multi Step

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    11/30

    Single Step

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    12/30

    Multi Step

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    13/30

    HUBUNGAN NERACA DENGANLAPORAN RUGI LABA

    Bagi calon kreditor, untuk mengetahui jaminan

    yang disediakan oleh perusahaan atas semuahutang hutangnya akan dapat dilihat dalam

    neraca, tetapi untuk mengetahui kemampuan

    perusahaan untuk membayar bunga modal yang

    dipinjamnya sangat bergantung kepada

    keuntungan dimasa mendatang, hal ini dapat

    diketahui dari laporan rugi laba yang dibuat

    oleh perusahaan yg bersangkutan.

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    14/30

    NERACA

    (BALANCED SHEET)LAPORAN RUGI-LABA

    (INCOME STATEMENT)

    LAPORAN ARUS KAS

    (CASH FLOWS)

    terdiri dari elemen pokok :

    asset, hutang , dan modal.

    pengukuran terhadapelemen - elemen neraca

    biasanya menggunakan

    historical cost

    Meringkaskan aktivitas per-

    usahaan selama periode ter-

    tentu yang dapat memberikaninformasi tentang prestasi

    operasional perusahaan.

    Untuk menganalisis aliran kas

    masuk dan kas keluar

    perusahaan. Tujuannya untuk

    melihat efek kas dari kegiatanoperasional,investasi, dan pen-

    danaan suatu perusahaan se-

    lama periode tertentu.

    MACAM LAPORAN KEUANGAN

    ANALISA LAPORAN KEUANGAN

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    15/30

    BENTUK-BENTUK ANALISIS

    LAPORAN KEUANGAN

    Analisis

    Common

    Size

    1

    Analisis

    Rasio

    2

    Analisi

    Du-Pont

    3

    Analisis

    Eva

    4

    Menganalisis tiap-tiap rekening dalam

    laporan Laba-Rugi dan Neraca

    menjadi proporsi dari total penjualan

    atau dari total aktiva.

    Menganalisis dengan cara mem-

    bandingkan angka angka yang

    terdapat dalam Neraca disatu

    sisi dan Rugi-Laba di sisi lain

    Analisis yang memisahkan

    profitabilitas dengan pe-

    manfaatan asset.

    Analisis untuk mengukur kinerja yang

    secara langsung berhubungan dengankekayaan pemegang saham dari waktu

    ke waktu

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    16/30

    Sebagai alat untuk menilai

    dan menganalisis prestasi

    operasi organisasi/

    perusahaan

    Sebagai kerangka kerja

    perencanaan dan

    pengendalian keuangan

    Bagimanajemenperusahaan

    Bagi

    manajer

    kredit

    Bagi investor

    ANALISA RASIO KEUANGAN

    FUNGSI FUNGSI

    Manfaat

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    17/30

    Current Ratio Acid Test Ratio

    LIKUIDITAS :

    Kemampuan perusahaan

    untuk membayar utang-

    utang jangka pendeknya

    yaitu perbandingan antara jumlah

    aktiva lancar dengan hutang lancar,

    Ratio ini menunjukan bahwa nilai

    kekayaan lancar (yang segera dapat

    djadikan uang)

    Yaitu ukuran kemampuan perusahaan

    dalam memenuhi kewajiban kewajibannya

    dengan tidak memperhitungkan

    persediaan.

    Current Ratio

    (CR)=

    Aktiva Lancar

    Utang Lancar

    Quick Ratio (QR)/

    Acid Test Ratio =

    Ak L - Persediaan

    Utang Lancar

    JENIS RASIO KEUANGAN

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    18/30

    Rasio hutang modal / Debt to Equity Ratio

    perbandingan antara

    total hutang (hutanglancar dan hutang

    jangka panjang) dan

    modal yang me-

    nunjukkan kemampu-

    an perusahaan untuk

    memenuhi kewajiban-

    nya dengan mengguna-

    kan modal yang ada

    Total Asets to Total Debt Ratio/ Debt Ratio

    Rasio ini merupakan

    perbandingan antara

    total hutang dengan

    total aktiva

    Times Interest Earned

    Time interest earned

    merupakan perbandingan

    antara laba bersih

    sebelum bunga dan pajak

    dengan beban bunga dan

    merupakan rasio yang

    mencerminkan besarnya

    jaminan keuangan untuk

    membayar bunga utang

    jangka panjang

    Solvabilitas / Leverage

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    19/30

    Gross Margin Ratio

    Merupakan ratio atau pertimbangan antara gross profit (labakotor) yang diperoleh perusahaan dengan tingkat penjualan

    yang dicapai pada periode yang sama

    Net Profit Margin(NPM)

    Selisih antara net margin ratio (ratio laba bersih denganpenjualan) dengan 100% menunjukan prosentase yangtersisa untuk menutup harga pokok penjualan dan biaya

    operasi, prosentase yang tersisa ini dinamakan Operatingratio sata ratio antara (harga pokok penjualan + biaya operasi)

    dengan penjualan bersih.

    PROFITABILITAS / RENTABILITAS

    Kemampuan perusahaan memperoleh laba

    dari modal yang digunakan

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    20/30

    Return on investment adalah merupakan rasio yang mengukur kemampuanperusahaan secara keseluruhan didalam menghasilkan keuntungan denganjumlah keseluruhan aktiva yang tersedia didalam perusahaan (Syamsuddin,2009:63).

    ReturnOf

    Investment (ROI)

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    21/30

    PENGGUNAANANALISA

    RATIO

    Standar ratio atau ratio rata-rata dari seluruh industry semacam dimanaperusahaan yang data keuangannya sedang dianalisa.

    Ratio yang telah ditentukan dalam budget perusahaan yang brsangkutan

    Ratio-ratio yang semacam diwaktu-waktu yang lalu (ratio historis) dariperusahaan yang bersangkutan

    Ratio keuangan dari perusahaan lain yang sejenis yang merupakan

    pesaing perusahaan yang dinilai cukup baik/berhasil dalam usahanya.

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    22/30

    Contoh

    Kas 100.000 Hutang dagang 100.000

    Efek-efek 150.000 Hutang wesel 100.000

    Piutang 50.000 Hutang pajak 50.000

    Inventori 200.000 Hutang lancar 250.000

    Aktiva lancar 500.000 Long term debt 500.000

    Aktiva tetap 1.500.000 Saham 1.000.000

    Laba ditahan 250.000Total assets 2.000.000 Total hutang + modal sendiri 2.000.000

    Neraca Perusahaan A

    Per 31 Desember

    Laporan Rugi Laba Perusahaan A

    Per 31 Desember

    Penjualan 4.000.000

    Harga pokok barang terjual 2.500.000Laba kotor 1.500.000

    Biaya-biaya administrasi penjualan dan biaya-biaya umum 950.000

    Laba usaha 550.000

    Bunga (10% obligasi) 50.000

    Laba sebelum pajak 500.000

    Pajak pendapatan 250.000

    Laba setelah pajak 250.000

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    23/30

    Berdasarkan financial statement tersebut, akan dapat dihitung berbagai rasio sebagai

    berikut :

    a.Liquidity Ratio

    b. Leverage / Solvabilitas Ratio

    c. Profitability Ratio

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    24/30

    Analisis Sumber dan Penggunaan Dana

    Tujuan :

    mengetahui bagaimana kas digunakandan bagaimana kebutuhan danatersebut dibelanjai.

    Dilakukan dengan menyusun laporanperubahan posisi kas atau laporan yangmenunjukkan perubahan kas selama satu

    periode dan memberikan alasan mengenaiperubahan kas tersebut dengan menunjukkansumber dan penggunaan-penggunaannya.

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    25/30

    Sedangkan bagi para kreditor atau bank laporan sumber dan penggunaan kas digunakan sebagaidasar menilai kemampuan perusahaan dalam membayar bunga atau mengembalikan pinjamannya.

    Laporan sumber dan penggunaan kas dapat digunakan sebagai dasar

    Menaksir kebutuhan kas di masa mendatang dan kemungkinkan sumber

    yang ada.

    Perencanaan dan peramalan kebutuhan kas atau cash flow di masa

    yang akan datang .

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    26/30

    Sumber

    PenerimaanKas

    Hasil penjualan investasi jangka panjang, aktiva tetap baik yg berwujud

    maupun yg tidak berwujud

    Penjualan atau adanya emisi saham maupun adanya tambahan modal daripemilik dalam bentuk kas.

    Pengeluaran surat tanda bukti hutang (wesel, obligasi)

    Bertambahanya Hutang (kewajiban) baik jangka pendek maupun

    panjang.

    Adanya penurunan atau berkurangnya aktiva lancar selain kas yangdiimbangi dengan adanya penerimaan kas.

    Adanya penerimaan kas karena sewa, bunga atau deviden dari

    investasinya, sumbangan, hadiah dan restitusi pajak.

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    27/30

    Penggunaanatau

    PengeluaranKas

    Pembelian saham atau obligasi sebagai investasi jangka pendekmaupun jangka panjang.

    Penarikan kembali saham yang beredar maupun pengambilan (prive)oleh pemilik.

    Pelunasan atau pembayaran angsuran hutang

    Pembelian barang dagangan secara tunai.

    Pembayaran biaya operasi perusahaan.

    Pengeluaran kas untuk pembayaran deviden, pajak, denda dsb.

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    28/30

    Transaksi yangtidakmempengaruhiuang kas

    Adanya pengakuan atau pembebanan depresiasi, amortisasi, dandeplesi terhadap aktiva tetap, intangible asset dan dan wastingasset.

    Pengakuan adanya kerugian piutang baik dengan membentuk cadangan

    kerugian piutang maupun tidak dan penghapusan piutang karena piutangyang bersangkutan tidak dapat ditagih

    Adanya penghapusan atau pengurangan nilai buku dari aktiva yangdimiliki karena aktiva ybs telah habis disusutkan atau sudah tidak dapatdipakai lagi.

    Adanya pembayaran stock deviden, adanya penyisihan atau pembatasan

    pengguanaan laba dan adanya penilaian kembali (revaluasi) terhadap

    aktiva tetap yang dimiliki oleh perusahaan.

    PT. INDISARI

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    29/30

    31 Desember 1977 31 Desember 1978 Naik atau Turun*

    Kas Rp 545.500 Rp 919.700 Rp 374.200

    Piutang Dagang Rp 1.324.200 Rp 1.612.800 Rp 288.600

    Piutang Wesel Rp 500.000 Rp 250.000 Rp 250.000

    Persediaan Rp 951.200 Rp 1.056.500 Rp 105.300

    Persekot Biaya Rp 46.000 Rp 37.000 Rp 9.000

    Tanah Rp 200.000 Rp 200.000 Rp -

    Gedung Rp 1.600.000 Rp 2.000.000 Rp 400.000

    Alat Kantor Rp 700.000 Rp 850.000 Rp 150.000

    Akum. Depr. Rp 225.500 Rp 261.000 Rp 35.500

    Akum. Depr. Alat Kantor Rp 153.000 Rp 201.000 Rp 48.000

    Hutang Dagang Rp 655.000 Rp 552.200 Rp 102.800

    Hutang Wesel Rp 150.000 Rp 125.000 Rp 25.000

    Hutang Gaji Rp 312.000 Rp 443.500 Rp 131.500

    Hutang Obligasi Rp 600.000 Rp 450.000 Rp 150.000

    Modal Saham Rp 2.000.000 Rp 2.600.000 Rp 600.000

    L/D Rp 1.771.400 Rp 2.293.300 Rp 521.900

    Rp 5.866.900 Rp 6.926.000

    Neraca Yang Diperbandingkan

    31 Desember 1977, 1978

    PT. INDIRASARI

  • 7/23/2019 Amazing Power Point.pdf

    30/30

    Sumber kas dari :

    1. Hasil operasi selama tahun 1978 :

    Laba bersih Rp 521.900

    Ditambah dengan :- Penurunan piutang wesel Rp 250.000

    - Penurunan persekot biaya Rp 9.000

    - Kenaikan hutang gaji Rp 131.500

    - Depresiasi aktiva tetap Rp 83.500

    Rp 474.000

    Rp 995.900

    Dikurangi dengan :

    - Kenaikan piutang dagang Rp 288.600

    - Kenaikan persediaan Rp 105.300

    - Penurunan hutang dagang Rp 102.800

    - Penurunan hutang wesel Rp 25.000

    Rp 521.700

    Rp 474.200

    2. Penambahan modal saham Rp 600.000Rp 1.074.200

    Penggunaan kas untuk :

    1. Pembelian gedung Rp 400.000

    2. Pembelian alat kantor Rp 150.000

    3. Pembayaran hutang obligasi Rp 150.000

    Rp 700.000Kenaikan Kas Rp 374.200

    PT. INDIRASARI

    Laporan Sumber dan Penggunaan Kas

    Periode yang berakhir 31 Desember 1978