tugas2mke3

Upload: dedys-stya

Post on 23-Feb-2018

213 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 tugas2MKE3

    1/9

    Contoh soal: Siklus Refrigerasi Absorpsi

    Sebuah siklus absorpsi sederhana, menggunakan pasangan amonia-air sebagai refrigeran-

    absorbent. Amonia murni masuk kondensor pada tekanan 3200 kPa dan 70o

    C. Setelahmengalami kondensasi, amonia keluar dari kondensor dengan kondisi cair enuh dan

    diekspansikan sampai tekanan 220 kPa. Amonia keluar dari e!aporator pada kondisi uap

    saturasi. Sebagai sumber panas digenerator digunakan energi sur"a dengan lau pen"inaran

    ##0 $%m2. &uas total kolektor "ang digunakan adalah 3',# m2dan efisiensi 7#(. )ika C*P

    sistem ini diasumsikan sebesar 0,+. entukanlah lau aliran massa amonia "ang masuk ke

    e!aporator.

    Penyelesaian:

    Diketahui Siklus absorpsi sederhana dengan data

    efrigeran-Absorbent Pasangan amonia-air

    - Data amonia pada kondensor

    ekanan masuk kondensor /pk 1 3200 kPa

    emperatur kondensor /k 1 70oC

    ondisi amonia keluar kondensor 1 cairan enuh%saturasi

    - Data amonia pada evaporator

    ekanan ekspansi masuk e!aporator /pe 1 220 kPa

  • 7/24/2019 tugas2MKE3

    2/9

    ondisi amonia keluar e!aporator 1 uap enuh%saturasi

    Data generator

    Sumber panas generator adalah energi sur"a dengan lau pen"inaran 1 ##0 $%m2

    &uas total kolektor 1 3',# m2

    fisiensi kolektor 1 7#(

    - COP sistem keseluruhan = !"

    Ditanya &au aliran massa ammonia "ang masuk ke e!aporator.

  • 7/24/2019 tugas2MKE3

    3/9

    Q#

    Ambient

    #ondensor

    $enerator

    %

    &

    Q$

    "

    '

    Pompa

  • 7/24/2019 tugas2MKE3

    4/9

    #(

    #(

    )

    *

    +

    ,

    Absorber

    (vaporator

    Q(

  • 7/24/2019 tugas2MKE3

    5/9

  • 7/24/2019 tugas2MKE3

    6/9

    4ambar.p6 hdiagram siklus kompresi uap absorbs

    Analisa thermodinamika

    &angkah pertama adalah menentukan harga enthalpi pada setiap proses%titik. arga enthalpi

    pada titik '626368 dimana ammonia sebagai fluida keran"a, karena keterbatasan data pada

    tabel ammonia, maka untuk menentukan harga enthalpin"a digunakanREFPROP software

    /9:S Standard eference ;atabase 23 6

  • 7/24/2019 tugas2MKE3

    7/9

    Pada tekanan ekspansi atau tekanan e!aporasipe 1 220 kPa, berdasarkanREFPROP

    software kondisi uap saturasi diperoleh

    h'1 '882,'> k)%kg ? s'1s21 #,+#38> k)%kg.

    Pada tekanan kondensorpk1 3200 kPa dans21 #,+#38> k)%kg. , berdasarkanREFPROP

    software diperoleh

    h21 '++0,2# k)%kg kondisi uap panas lanut

    Pada temperatur kondensor k1 70o

    C kondisi cair enuh, berdasarkanREFPROPsoftwarediperoleh

    h31h81 #8#,082 k)%kg

    5ntuk menentukan lau aliran massa ammonia dapat digunakan persamaan

    @ mr /h' h8

    atau

  • 7/24/2019 tugas2MKE3

    8/9

    mr@

    /h' h8

    ;imana Qdapat ditentukan

    COP QE

    WP QG

    ;imana kera pompa dapat diabaikan, maka

    C*P QE QE C*P QG

    QG

    ;imana C*P 1 0,+, dan panas generator berdasarkan data "ang diketahui dapat ditentukan

    QG##0 $%m23',# m20,7# '2>>3,7# $ '2,>>37# k$adi

    QE C*P QG 0,+ '2,>>37# k$ '0,3># k$ '0,3># k)%s

    *leh karena itu, lau aliran massa ammonia

    QE

    '0,3>#k)%s

  • 7/24/2019 tugas2MKE3

    9/9

    0,0''#>kg%s

    mr

    /h' h80

    /'882,'> #8#,082k)%kg