struktur kayu episode 4 - bekisting.pdf

Upload: seto-epsa

Post on 09-Oct-2015

92 views

Category:

Documents


14 download

TRANSCRIPT

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    1/37

    STRUKTUR KAYU

    BEKISTING/FORMWORK KAYU

    FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL

    UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT

    KALIMANTAN SELATAN

    Arie Febry Fardheny, MT

    [email protected]

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    2/37

    BEKISTING / FORMWORK

    Definisi : Bekisting / Formwork adalah Suatu konstruksi Pembantu yang akansebagai penyangga pada saat struktur utama dibuat atau struktur utama be

    menahan beban berat sendiri sekaligus sebagai cetakan pada struktur beto

    Jenis Bekisting berdasarkan jenis material-Bekisting Kayu

    -Bekisting Besi

    Syarat Bekisting :

    -Kokoh - Mudah Dibongkar

    -Kuat - Ekonomis

    -Tidak Bocor - Bersih

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    3/37

    BEKISTING / FORMWORKStruktur Bekisting Terdiri atas

    1. Bagian Acuan atau Bagian Cetakan

    - Material Kayu

    - Material Besi

    2. Bagian Perancah

    - Material Kayu

    - Material Besi (Skafolding)

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    4/37

    BEKISTING / FORMWORKBAGIAN ACUAN

    a) Cetakan

    b) Gelagar balok

    c) Gelagar utk cetakan

    lantai/ pengaku

    cetakan balok.

    d) Papan penjepit cetakan.

    BAGI

    e) Tia

    f) Ba

    g) La

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    5/37

    BEKISTING / FORMWORK

    Skur / Pengaku

    Tiang Perancah

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    6/37

    BEKISTING / FORMWORK Bahan Pelepas Cetakan

    Berfungsi untuk mempermudah pelepasan atau mengurangantara cetakan dan beton.

    Bahan- bahanyangdigunakan1. Minyakpelumas

    2. Meni

    3. Air4. Kapur

    5. Plastik

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    7/37

    BEKISTING / FORMWORK

    Sambungan Untuk Cetakan (Bagian Dasar)

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    8/37

    BEKISTING / FORMWORK Sambungan Untuk Cetakan (Bagian Samping)

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    9/37

    BEKISTING / FORMWORKSambungan gelagar dengan tiang.

    Konstruksi sederhana, gelagarnya memakdan sambungan dengan tiang cukup dsaja.

    Sambungan untuk yg memikul beban ber

    Gelagarnya memakai balok 6/12 untukutama, sedang pembaginya ukuran 5/7

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    10/37

    BEKISTING / FORMWORK

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    11/37

    BEKISTING / FORMWORK Sambungan

    dengan tiangpenempatan ini jangan pada tengahtiang, krn terjadi tekukbesar dan

    sambungan idan lainnysegaris lurus.

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    12/37

    PAKU BEKISTING

    Pemakuan yang berhubungan langsungcetakan berfungsi sebagai pegangan ag

    bergeser, shg pemakuan hanya sedikit s

    panjang paku tidak terlalu panjang

    Untuk pemakuan yang lain minimal dua bdan dibuat tidak segaris

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    13/37

    PEMBONGKARANPembongkaran dilakukan apabila beton te

    mampu menahan berat sendiri dalam kuat

    dan lendutan. Untuk amannya dilakukan pa

    28 hari

    Pembongkaran dilakukan pada sisi sampingbekisting terlebih dahulu

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    14/37

    PAPAN DUGADefinisi : Papan duga adalah papan yang

    sebagai acuan untuk pedoman posisi as ba

    letak dan ketinggian

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    15/37

    PAPAN DUGA

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    16/37

    Bekisting Pondasi

    20

    15

    40

    5

    20

    80

    C

    D

    E EA

    B

    A

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    17/37

    Bekisting Pondasi

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    18/37

    Cetakan Kolom Cetakan kolom bisa terbuat dari papan maupun multipleks. Un

    berpenampang luas, apabila acuannya menggunakan papan menyambung papan cetakan tersebut dengan beberapa klamYang perlu diperhatikan adalah kerapatan dari sambungan yang dibuat, sehingga air semen tidak keluar melalui celah c

    sambungan. Pemasangan cetakan kolom dilakukan setelah tulangan kolom

    tempatnya dengan bantuan penjaga jarak atau beton deking

    dilakukan pengecekan ketegakan begisting kolom dengan menunting unting atau theodolit. Untuk menstabilkan kedudukan, kolom dan kelurusan terhadap kolom yang lain, dipasang sko

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    19/37

    Cetakan KolomKlam perangkai dibuat dengan memanfaatka

    potongan kayu yang tidak terpakai, asalkanpanjangnya masih cukup panjang selebar ceta

    akan disambung dan lebar klam perangkai 10Jarak klam tergantung dari besar kecilnya kol

    dibuat, semakin besar kolom yang dibuat, semrapat jaraknya, begitu pula sebaliknya. Biasandibuat berkisar antara 40 60 cm.

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    20/37

    Bekisting Kolom Bagian lebar cetakan = b + ( 2 x d )

    Bagian panjang cetakan= + ( 2 x d ) b = lebar kolom

    = panjang kolom

    d = tebal papan

    b

    Papan ceta

    Klam

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    21/37

    Cetakan Kolom Fungsi penjepit ini adalah untuk

    menahan cetakan agar tidakpecah ketika beton dicor.Penjepit ini dipasang sesuaidengan jarak klam perangkaiyang dibuat. Panjang penjepitergantung dari ukuran kolomyang dibuat.

    Pada bagian bawah cetakan

    kolom dibuatkan lubang untukmembersihkan kotoran yang adadi dalam cetakan kolom, danditutup saat akan dilakukanpengecoran.

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    22/37

    Cetakan Kolom

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    23/37

    Cetakan Kolom

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    24/37

    Bekisting Balok Balokadalahsalahsatu elemenkonstruksi bangunanyang digunaka

    meneruskanbebandari lantai ataudindingkekolom.

    Cetakan balok bisa terbuat dari papan maupun multipleks. Apmenggunakan papan maka perlu menyambung papan cetakan te

    beberapa klamperangkai. Yang perlu diperhatikan adalah kerapatan dasambungan yang dibuat, sehingga air semen tidak keluar melalui sambungan

    Untuk mencegah bagian bawah begisting terbuka saat beton dicor,

    klampenjepit, dapat berupapapanataupun balok kayuukuran5/7.

    Sedangkan untuk balok yang tingginya lebih dari 55 cm, pada cetakaditahanuntuk menahan lentur dandibuatkanskor.

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    25/37

    Tiang Perancah Balok Acuan dapat menumpu pada satu tiang ata

    tiang, sesuai keperluannya. Apabila mensatu tiang maka peletakan tiang dipasang dan bila menggunakan dua tiangpeletakannya pada bagian tepi.

    Jarak antar tiang arah memanjang dibdengan jarak klam perangkai, sedang jatiang arah lebarnya tergantung dari lebar b

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    26/37

    Bekisting BalokPapan cetakan

    Klam penjepit

    Papan gelagar

    Tiang perancah

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    27/37

    Bekisting BalokUntuk perancah dari kayu untuk menyetel keti

    bagian bawah tiang perancah diberi baji, akan memudahkan menaik-turunkan ketinggditentukan. Sedangkan bila perancah dari bmenyetel ketinggian sudah terdapat ulir yanguntuk menaik - turunkan ketinggian tiang pera

    Agar tiang perancah tidak amblas ke daldipakai papan alas.

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    28/37

    Bekisting Balok

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    29/37

    Bekisting LantaiTiang perancah dipasang di atas landasan

    yang berada di atas tanah dengan tujuan

    tiang perancah amblas masuk ke dalam ta

    Tiang tiang tersebut diperkuat dengan sk

    jika terlalu tinggi dipasang papan pencega

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    30/37

    Bekisting Lantai

    2 4

    cm

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    31/37

    Bekisting TanggaAcuan dan perancah tangga pada dasarnya s

    dengan acuan dan perancah dari balok, hanyuntuk tangga lebih lebar dan miring ke bawah

    Jika letak tangga menumpu pada balok, makabalok dibuatkan coakan selebar tangga + dulebar cetakan tangga.

    Penulangan dipasang setelah cetakan tangga untuk cetakan optride dibuat. Setelah penulanselesai kemudian dipasang cetakan optride.

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    32/37

    Bekisting Tangga

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    33/37

    Pelaksanaan Di Lapangan

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    34/37

    Pelaksanaan Di Lapangan

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    35/37

    Pelaksanaan Di Lapangan

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    36/37

    Pelaksanaan di Lapangan

  • 5/19/2018 STRUKTUR KAYU Episode 4 - Bekisting.pdf

    37/37

    Pelaksanaan di Lapangan