studi disolusi in vitro ibuprofen menggunakan metode flow through cell

Upload: hanip-ridho-saputra

Post on 19-Feb-2018

234 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Studi Disolusi in Vitro Ibuprofen Menggunakan Metode Flow Through Cell

    1/2

    Studi disolusi in vitro ibuprofen menggunakan metode ow through cell

    Metode ow-through cell adalah metode yang cocok untuk studi disolusi obat

    yang sukar larut dalam air. Proses disolusi obat dapat diatur dengan mengubah

    parameter dalam alat dan dengan mengubah sifat sik obat dan media yang

    digunakan. Dalam penelitian ini dilakukan pemeriksaan proses disolusi ibuprofen .

    Metode ini telah ada seak tahun !"-an dan telah digunakan sebagai alternatif

    metode untuk studi disolusi obat. Metode ini memiliki beberapa keuntungan

    disbanding metode disolusi sebelumnya yaitu lebih mudah mempertahankan

    kondisi tenggelam obat sehingga menaga perbedaan konsentrasi tetap konstanselama proses disolusi berlangsung. Media dapat diubah secara otomatis selama

    proses disolusi# ini sangat berguna dalam studi in vitro dan in vivo.

    Dalam studi ini proses disolusi ibuprofen dilakukan dengan menggunakan

    metode ow through cell. $nam parameter yang diperiksa yaitu ukuran partikel

    obat# dosis obat# aliran volume medium melalui sel# diameter sel dan enis medium.

    %asil dari disolusi ini diharapkan memiliki reproduktitas yang baik dimana standar

    deviasi yang kecil .

    &bat yang digunakan yaitu ibuprofen# sebuah obat larut dalam asam.

    Digunakan ' sampel dengan ukuran partikel yang berbeda yaitu ("micrometer dan

    )( micrometer dibeli dari *+S, chem. Dan satu lagi dengan ukuran yang tidak

    diketahui yang dibeli dari Marsing o /0D. Sampel digunakan dalam bentuk

    1ristal dengan dua dosis ibuprofen (" mg dan 2"" mg. media yang digunakan

    untuk studi ini yaitu asam klorida# asam klorida mengandung natrium klorida dan

    asam klorida yang mengandung natrium klorida dan setrimid. p% media yang

    digunakan yaitu p% ). Pada p% ini kelarutan ibuprofen tanpa natrium klorida yaitu"."("mg3ml# dan bila ditambah setrimid "#"24 dan "#( 4 ke asam klorida kelarutan

    ibuprofen meningkat menadi "#"() mg3ml. absorbansi ibuprofen diukur pada ))2

    nm.

  • 7/23/2019 Studi Disolusi in Vitro Ibuprofen Menggunakan Metode Flow Through Cell

    2/2

    Proses disolusi obat ibuprofen dilakukan dengan metode ow through cell

    menggunakan alat sota5 $6" aliran sel melalui ) celah dengan ukuran diameter

    berbeda) yaitu 2) mm dan ))#7 mm. alat ini terdiri dari wadah dan pompa untuk

    mengalirkan media disolusi. Dan memiliki penangas air agar mempertahankan suhu

    media pada '6 deraat celcius. Sel terbuat dari bahan inert # lalu sel dipasang

    vertical dengan suatu system penyaring yang mencegah lepasnya partikel tidak

    larut dari atas sel. Pada bagian bawah sel diisi butiran kaca kecil ukuran kurang dari

    2 mm dan butiran sedang ukuran ( mm diletakkan pada bagian uung untuk

    mencegah cairan masuk dalam tabung.