cara menyingkat penulisan konfigurasi elektron

Upload: garnidaali

Post on 20-Feb-2018

299 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Cara Menyingkat Penulisan Konfigurasi Elektron

    1/1

    Cara Menyingkat Penulisan Konfigurasi ElektronSetelah belajar "Cara Menuliskan Konfgurasi Elektron" pada postingan sebelumnya, tentu kita sudahmahir menuliskan konfgurasi elektron setiap atom termasuk atom berelektron banyak.Konfgurasi elektron dari atom dengan banyak elektron tergolong cukup panjang. Oleh karena itu,dengan alasan efsiensi dan meminimalisir kesalahan, kita perlu menyingkat atau menyederhanakanpenulisannya.

    enyingkatan ini dilakukan dengan menggunakan salah satu gas mulia yang berpadanan, diikuti olehsisa elektron setelahnya. !as mulia ini dituliskan lambang kimia dalam kurung siku.

    erikut aturan penyingkatannya #

    $. %ika , maka unsur digunakan sebagai penyingkat dan konfgurasi elektronsetelahnya dimulai dari subkulit &s.

    &. %ika , maka unsur digunakan sebagai penyingkat dan konfgurasi elektronsetelahnya dimulai dari subkulit 's.

    '. %ika , maka unsur digunakan sebagai penyingkat dan konfgurasi elektron

    setelahnya dimulai dari subkulit (s.

    (. %ika , maka unsur digunakan sebagai penyingkat dan konfgurasi elektronsetelahnya dimulai dari subkulit )s.

    ). %ika , maka unsur digunakan sebagai penyingkat dan konfgurasi elektronsetelahnya dimulai dari subkulit *s.

    *. %ika , maka unsur digunakan sebagai penyingkat dan konfgurasi elektronsetelahnya dimulai dari subkulit +s.

    Contoh #

    O # -e/ &s&&p(

    $(Si # -0e/ 's&'p&

    &*1e # -2r/ (s&'d*

    '34 # -Kr/ )s&(d$

    *'Eu # -5e/ *s&(6+

    3$a # -7n/ +s&)6'

    http://agung-izzulhaq.blogspot.com/2013/09/cara-menuliskan-konfigurasi-elektron.htmlhttp://agung-izzulhaq.blogspot.com/2013/09/cara-menuliskan-konfigurasi-elektron.html