makalah biaya pendidikan model bos (sd)

Upload: kikiwulansarie

Post on 26-Feb-2018

238 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    1/20

    IAYA PENDIDIKAN MODEL OS (SD)

    MATA KULIAH

    MANAJEMEN KEUANGAN PENDIDIKAN

    Oleh:

    KIKI WULAN SARIE (14784!!")

    PRODI MAGISTER MANAJEMEN PENDIDIKAN

    PROGRAM PAS#ASARJANA UNI$ERSITAS SURABAYA

    %!14

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    2/20

    A I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    Pendidikan merupakan salah satu kunci penanggulangan kemiskinan dalam jangka

    menengah dan jangka panjang. Namun, sampai dengan saat ini masih banyak orang miskin

    yang memiliki keterbatasan akses untuk memperoleh pendidikan bermutu, hal ini disebabkan

    antara lain karena mahalnya biaya pendidikan. Disisi lain, Undang-Undang Nomor 20 Tahun

    200 tentang !istem Pendidikan Nasional mengamanatkan bah"a setiap "arga negara

    berusia #-$% tahun "ajib mengikuti pendidikan dasar, yang dikenal dengan Program &ajib

    'elajar Pendidikan Dasar !embilan Tahun. (onsekuensi dari hal tersebut maka pemerintah

    "ajib memberikan layanan pendidikan bagi seluruh peserta didik pada tingkat pendidikan

    dasar )!D*+ dan !+P*+ts serta satuan pendidikan yang sederajat.

    +eningkatnya kebutuhan dalam bidang pendidikan tersebut telah mendorong pemerintah

    ndonesia untuk menyalurkan berbagai bantuan demi keberlangsungan penyelenggaraan

    pendidikan di ndonesia, salah satunya adalah dana 'antuan perasional !ekolah )'!.

    Dana bantuan operasional !ekolah )'! ini merupakan dana bantuan pemerintah di bidang

    pendidikan yang diperuntukkan bagi setiap sekolah tingkat dasar di ndonesia dengan tujuan

    untuk meminimalisasi beban biaya pendidikan demi tuntasnya program /&ajib belajar

    sembilan tahun yang bermutu. 'erkaitan dengan ini, secara khusus seluruh sis"a miskin di

    tingkat pendidikan dasar negeri maupun sekolah s"asta bebas dari beban biaya operasional

    sekolah. Program 'antuan perasional !ekolah )'! yang dimulai sejak bulan 1uli 200%,

    telah berperan secara signiikan dalam percepatan pencapaian program "ajar 3 tahun. leh

    karena itu, mulai tahun 2003 pemerintah telah melakukan perubahan tujuan, pendekatan dan

    orientasi program '!, dari perluasan akses menuju peningkatan kualitas.

    Dana '! yang diberikan untuk sekolah juga perlu dikelola dengan baik. !alah satu

    aktor yang mempengaruhi keberhasilan program '! adalah pengelolaan dana dan segala

    sumberdaya yang ada dalam program '!.

    Pentingnya pengelolaan dana '! yaitu, dengan

    pengelolaan yang baik akan mampu membantu ketercapaian tujuan dari program '!

    dengan eekti dan eisien. Pengelolaan dana '! yang baik merupakan suatu keberhasilan

    sekolah dalam mengelola dana '!, melalui suatu proses kerjasama yang sistematis mulai

    dari perencanaan, pelaksanaan, sampai dengan e4aluasi. Namun dengan adanya kebijakan

    dana '! ini bukan berarti turut berhentinya permasalahan pendidikan di ndonesia, dalamkenyataan yang terjadi, masih dapat kita temukan berbagai kendala dalam penyaluran dan

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    3/20

    realisasi dana '!. 'erbagai masalah muncul terkait dengan adanya berbagai kasus

    penyele"engan dana '!, dan mengenai ketidakeektian pengelolan dana '! oleh

    pemerintah.

    B. Rumusan Masalah

    'erdasarkan latar belakang diatas, pemakalah megambil beberapa rumusan masalah yang

    akan dipersempit pada pengelolaan dana 'antuan perasional !ekolah )'! pada jenjang

    !D sebagai berikut5

    $. 'agaimana manajemen '! di tingkat sekolah dasar6

    2. 7pa saja komponen-komponen yang melandasi biaya pendidikan '! di tingkat

    sekolah dasar6

    . 'agaimana pengelolaan dana '! di tingkat sekolah dasar6

    8. 7pakah hambatan yang di hadapi dalam pengelolaan '! di tingkat sekolah dasar6

    %. 7pakah upaya yang dilakukan sekolah untuk mengatasi hambatan pengelolaan dana

    '! di tingkat sekolah dasar6

    C. Tujuan Penulisan

    'erdasarkan rumusan masalah yang telah diuraikan, didapatkan tujuan pembuatan

    makalah ini antara lain5

    $. +endeskripsikan manajemen '! di tingkat sekolah dasar

    2. +enjelaskan komponen-komponen yang melandasi biaya pendidikan '! di tingkat

    sekolah dasar

    . +endeskripsikan pengelolaan dana 'antuan perasional !ekolah )'! di tingkat

    sekolah dasar8. +engetahui hambatan yang di hadapi dalam pengelolaan '! di tingkat sekolah

    dasar

    %. +endeskripsikan upaya yang dilakukan sekolah untuk mengatasi hambatan

    pengelolaan dana '! di tingkat sekolah dasar

    BAB II

    TINJAUAN PUSTAKA

    A. Pengertian Pembiaaan Pen!i!ikan

    Pembiayaan pendidikan menurut 9attah )20005 $$2 merupakan jumlah uang yang

    dihasilkan dan dibelanjakan untuk berbagai keperluan penyelenggaraan pendidikan yang

    mencakup gaji guru, peningkatan proessional guru, pengadaan sarana ruang belajar,

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    4/20

    perbaikan ruang, pengadaan peralatan, pengadaan alat-alat dan buku pelajaran, alat tulis

    kantor )7T( kegiatan ekstrakulikuler, kegiatan pengelolaan pendidikan, dan super4ise

    pendidikan.

    +ulyono )20$05 #% juga menyatakan bah"a biaya biayaan pendidikan adalah beban

    masyarakat dalam perluasan dan ungsi dari sistem pendidikan. Produsen, penjual, dan

    konsumen pendidikan menyatukan diri ke dalam satu transakasi ekonomi di bidang

    pendidikan. Dari berbagai deinisi di atas, maka dapat ditarik kesimpulan pengertian

    pembiayaan pendidikan secara umum yaitu suatu upaya mengelola anggaran pendapatan

    yang diperoleh sekolah di mana digunakan untuk keperluan penyelenggaraan pendidikan

    sebagai sarana demi terjaminnya keberlangsungan kegiatan sekolah

    B. Sumber Pembiaaan Pen!i!ikan

    Pendidikan dengan sedikit dana dapat berlangsung, tetapi pendidikan yang bermutu

    membutuhkan dana yang cukup besar. 7pabila dukungan pendanaan pendididikan berkurang,

    maka mutu pendidikan juga akan berkurang. Dengan demikian, seluruh kegiatan yang ada di

    sekolah membutuhkan dana. (egiatan-kegiatan itu antara lain5 intrakurikuler, ektrakurikiler,

    dan kegiatan lainnya. (egiatan intrakurikuler berkaitan dengan kegiatan belajar mengajar

    )('+ dan e4aluasi belajar.

    !ekolah Dasar Negeri )!D pada umumnya memiliki sumber-sumber anggaran

    penerimaan, yang terdiri dari pemerintah pusat, pemerintah daerah,masyarakat sekitar, serta

    orangtua murid. !edangkan anggaran dasar pengeluaran adalah jumlah uang yang

    dibelanjakan setiap tahun untuk kepentingan pelaksanaan pendidikan di sekolah.

    ". Pembiaaan Pen!i!ikan !ari Pemerintah Pusat

    +enurut Undang-Undang No.22 tahun $333 tentang otonomi daerah, maka

    pengelolaan pendidikan menengah diserahkan kepada pemkab*pemkot. 7liran dana

    dari pusat ke daerah dilakukan melalui mekanisme dana perimbangan, khususnya

    melalui Dana 7lokasi Umum )D7U.

    !ekolah mendapat dana subsidi untuk Ujian Nasional )UN, beasis"a baik

    beasis"a berprestasi maupun beasis"a untuk kurang mampu. 'antuan untuk muriddidapat dari pemerintah pusat untuk sis"a yang secara ekonomi kurang mampu baik

    !D negeri maupun s"asta. Dana ini merupakan dana kompensasi pengurangan subsidi

    bahan bakar minyak )''+.

    !elain itu, sekolah mendapat 'antuan perasional !ekolah )'!. '!

    merupakan program pemerintah yang pada dasarnya adalah untuk penyediaan

    pendanaan biaya operasi nonpersonalia bagi satuan pendidikan dasar sebagai pelaksana

    program "ajib belajar 3 tahun. !asaran program '! adalah semua sekolah !D dan

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    5/20

    !+P, termasuk Tempat (egiatan 'elajar +andiri )T('+ yang diselenggarakan oleh

    masyarakat, baik negeri maupun s"asta di seluruh pro4insi ndonesia.

    #. Pembiaaan Pen!i!ikan !ari Pemerintah Kabu$aten%K&ta

    'iaya pendidikan dari pemerintah kabupaten*kota yang diterima digunakan untuk

    belanja administrasi umum yang terdiri dari5 belanja pega"ai, belanja barang dan

    jasa, dan pemeliharaan. 'iaya dari pemkab*pemkot lainnya adalah dana beasis"a

    untuk sis"a dan dana subsidi untuk penyelenggaraan ujian sekolah dan ujian nasional.

    '. Pembiaaan Pen!i!ikan !ari Masarakat

    'iaya pendidikan dari masyarakat meliputi5 sumbangan orang tua sis"a,

    sumbangan perusahaan*s"asta, dan lainnya. !umbangan orang tua sis"a yang

    dimaksud adalah dana yang disumbangkan langsung ke sekolah oleh orang tua sis"a

    atau dikenal dengan dana komite sekolah. Dana tersebut terdiri atas !umbangan

    Pengembangan nstitusi )!P dan iuran atau dana perasional Pendidikan )DP,

    untuk !D s"asta masih menggunakan istilah !umbangan Pembinaan Pendidikan

    )!PP.

    Pendapatan !D s"asta meliputi berbagai iuran, antara lain5 iuran perpustakaan,

    iuran laboratorium, iuran yang bersiat incidental, seperti iuran saat menjelang

    ulangan baik tengah semester, akhir semester, maupun menjelang U! dan UN, serta

    iuran perpisahan.

    (. Pembiaaan Pen!i!ikan !ari S)asta

    'iaya pendidikan dari s"asta yang dimaksud adalah biaya yang disumbangkan

    masyarakat )indi4idu, perusahaan, lembaga nonpemerintah, dan lainnya ke sekolah.

    +isalnya, PT Pertamina, !ampoerna 9oundation memberi beasis"a bagi anak-anak

    berprestasi, dan sponsor lainnya.

    C. Latar Belakang *ana Bantuan +$erasi&nal Sek&lah ,B+S-

    Pendidikan merupakan salah satu kunci penanggulangan kemiskinan dalam jangka

    menengah dan jangka panjang. Namun, sampai dengan saat ini masih banyak orang miskin

    yang memiliki keterbatasan akses untuk memperoleh pendidikan bermutu, hal ini disebabkan

    antara lain karena mahalnya biaya pendidikan. Disisi lain, Undang-Undang Nomor 20 Tahun

    200 tentang !istem Pendidikan Nasional mengamanatkan bah"a setiap "arga negara

    berusia #-$% tahun "ajib mengikuti pendidikan dasar, yang dikenal dengan Program &ajib

    'elajar Pendidikan Dasar !embilan Tahun. (onsekuensi dari hal tersebut maka pemerintah

    "ajib memberikan layanan pendidikan bagi seluruh peserta didik pada tingkat pendidikan

    dasar )!D*+ dan !+P*+ts serta satuan pendidikan yang sederajat.

    (enaikan harga ''+ beberapa tahun belakangan dikha"atirkan akan menurunkan

    kemampuan daya beli penduduk miskin. :al tersebut dapat menghambat upaya penuntasan

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    6/20

    Program &ajib 'elajar Pendidikan Dasar !embilan Tahun, karena penduduk miskin akan

    semakin sulit memenuhi kebutuhan biaya pendidikan.

    Dalam rangka mengatasi dampak kenaikan harga ''+ tersebut Pemerintah

    merealokasikan sebagian besar anggarannya ke empat program besar, yaitu program

    pendidikan, kesehatan, inrastruktur pedesaan, dan subsidi langsung tunai )!;T.

    !alah satu program di bidang pendidikan adalah 'antuan perasional !ekolah )'!

    yang menyediakan bantuan bagi sekolah dengan tujuan membebaskan biaya pendidikan bagi

    sis"a yang tidak mampu dan meringankan beban bagi sis"a yang lain dalam rangka

    mendukung pencapaian Program &ajib 'elajar Pendidikan Dasar !embilan Tahun.

    +elalui program ini, pemerintah pusat memberikan dana kepada sekolah-sekolah

    setingkat !D dan !+P untuk membantu mengurangi beban biaya pendidikan yang harus

    ditanggung oleh orangtua sis"a. '! diberikan kepada sekolah untuk dikelola sesuai dengan

    ketentuan yang ditetapkan pemerintah pusat. 'esarnya dana untuk tiap sekolah ditetapkanberdasarkan jumlah murid.

    *. Tujuan Bantuan +$erasi&nal Sek&lah ,B+S-

    !ecara umum program '! bertujuan untuk meringankan beban masyarakat terhadap

    pembiayaan pendidikan dalam rangka "ajib belajar 3 tahun yang bermutu, serta berperan

    dalam mempercepat pencapaian !tandar Pelayanan +inimal )!P+ pada sekolah-sekolah

    yang belum memenuhi !P+, dan pencapaian !tandar Nasional Pendidikan )!NP pada

    sekolah-sekolah yang sudah memenuhi !P+.

    !ecara khusus program '! bertujuan untuk5

    $. +embebaskan pungutan bagi seluruh peserta didik !D*!D;' negeri dan

    !+P*!+P;'*!D-!+P !atap*!+PT negeri terhadap biaya operasi sekolahp $.000.000,-*peserta didik*tahun

    2. !D*!D;'*!+P*!+P;'*!atap dengan jumlah peserta didik di ba"ah =0 )sekolah

    kecil

    'agi sekolah setingkat !D dan !+P dengan jumlah peserta didik kurang dari =0 akan

    diberikan dana '! sebanyak =0 peserta didik. (ebijakan ini dimaksudkan agar

    sekolah kecil yang berada di daerah terpencil*terisolir atau di daerah tertentu yang

    keberadaannya sangat diperlukan masyarakat, tetap dapat menyelenggarakan

    pendidikan dengan baik.

    1umlah dana '! yang diterima sekolah dalam kelompok ini adalah5

    a. !D @ =0 A >p ?00.000,-*tahun

    @ >p 8?.000.000,-*tahun

    b. !+P*!atap @ =0 A >p $.000.000,-*tahun

    @ >p =0.000.000,-*tahun

    (husus untuk !ekolah ;uar 'iasa )!;', terdapat kemungkinan yang terjadi di

    lapangan5

    a. !D;' yang berdiri sendiri tidak menjadi satu dengan !+P;', dana '!

    yang diterima sebesar @ =0 A >p ?00.000,- atau sejumlah >p

    8?.000.000,-*tahun.

    b. !;' dimana !D;' dan !+P;' menjadi satu pengelolaan, dana '! yang

    diterima sebesar @ =0 A >p $.000.000,- atau sejumlah >p =0.000.000,-*tahun.

    /. Larangan Penggunaan *ana B+S

    Dana '! yang diterima oleh sekolah tidak boleh digunakan untuk hal-hal berikut5$. Disimpan dengan maksud dibungakan(7! tersebutencana 1angka +enengah dan >(7! harus didasarkan hasil e4aluasi diri sekolahencana 1angka +enengah dan >(7! harus disetujui dalam rapat de"an pendidik

    setelah memperhatikan pertimbangan (omite !ekolah dan disahkan oleh !(PD

    Pendidikan (abupaten*kota )untuk sekolah negeri atau yayasan )untuk sekolah

    s"asta.

    B. K&m$&nen1k&m$&nen ang melan!asi biaa $en!i!ikan B+S !i tingkat sek&lah

    *asar

    Penggunaan dana '! di sekolah harus didasarkan pada kesepakatan dan keputusan

    bersama antara Tim +anajemen '! !ekolah, De"an Buru dan (omite !ekolah. :asil

    kesepakatan di atas harus dituangkan secara tertulis dalam bentuk berita acara rapat dan

    ditandatangani oleh peserta rapat. (esepakatan penggunaan dana '! harus didasarkan skalaprioritas kebutuhan sekolah, khususnya untuk membantu mempercepat pemenuhan standar

    pelayanan minimal dan*atau standar nasional pendidikan.

    Dana '! yang diterima oleh sekolah, dapat digunakan untuk membiayai komponen

    kegiatan-kegiatan berikut5

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    9/20

    N&K&m$&nen

    PembiaaanItem Pembiaaan Penjelasan

    $Pengembangan

    perpustakaan

    a. +embeli buku teks pelajaran untuk

    peserta didik dan pegangan guru,

    untuk mengganti yang rusak atau

    mencukupi kekurangan jumlah. Dalam

    membeli buku, sekolah harus

    memastikan peserta didik miskin,

    penerima (P dan yatim mendapatkan

    pinjaman buku teks tersebut.

    b. ;angganan publikasi berkala

    c. 7kses inormasi online

    d. Pemeliharaan buku* koleksi

    perpustakaan

    e. Peningkatan kompetensi tenaga

    pustaka"an

    . Pengembangan database perpustakaan

    g. Pemeliharaan perabot perpustakaan

    h. Pemeliharaan dan pembelian 7C

    perpustakaan

    2

    (egiatan

    dalam rangka

    penerimaan

    peserta didik

    baru

    a. 7dministrasi pendataran

    b. Penggandaan ormulir Dapodik

    c. 7dministrasi pendatarand. Pendataran ulang

    e. 'iaya pemasukan, 4alidasi,

    pemutakhiran data dan pengiriman

    data pokok pendidikan

    . Pembuatan spanduk sekolah bebas

    pungutan

    g. Penyusunan >(!* >(7! berdasarkan

    hasil e4aluasi diri sekolah

    h. Dan kegiatan lain yang terkait dengan

    penerimaan peserta didik baru

    Termasuk untuk 7T( dan

    konsumsi panitia pada saat

    proses pendataran

    (egiatan

    pembelajaran

    dan ekstra

    kurikuler

    peserta didik

    a. P7(+ )!D

    b. Pembelajaran (ontekstual )!+P

    c. Pengembangan pendidikan karakter

    d. Pembelajaran remedial

    e. Pemantapan persiapan ujian

    . lahraga, kesenian, karya ilmiah

    remaja, pramuka dan palang merah

    remaja,

    Termasuk untuk5

    a. :onor jam mengajar

    tambahan di luar jam

    pelajaran dan di luar

    ke"ajiban jam mengajar

    dan biaya transportasinya

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    10/20

    g. Usaha (esehatan !ekolah )U(!

    h. Pendidikan ;ingkungan :idup

    i. Pembiayaan lomba-lomba yang tidak

    dibiayai dari dana pemerintah*pemda

    )termasuk di !+PT,

    b. 'iaya transportasi dan

    akomodasi peserta

    didik*guru dalam rangka

    mengikuti lomba,c. 9otocopy,

    d. +embeli alat olah raga,

    alat kesenian dan biaya

    pendataran mengikuti

    lomba

    8

    (egiatan

    Ulangan dan

    Ujian

    a. Ulangan harian,

    b. Ulangan tengah semester,

    c. Ulangan akhir semester*Ulangan

    (enaikan (elasd. Ujian sekolah

    Termasuk untuk5

    a. 9otocopy*penggandaan soal

    b. Pembuatan laporan

    pelaksanaan hasil ujianuntuk disampaikan ke

    orangtua

    c. 'iaya transport penga"as

    ujian di luar sekolah tempat

    mengajar yang tidak

    dibiayai oleh

    pemerintah*pemda

    %

    Pembelian

    bahan-bahan

    habis pakai

    a. 'uku tulis, kapur tulis, pensil, spidol,

    kertas, bahan praktikum, buku induk

    peserta didik, buku in4entaris

    b. +inuman dan makanan ringan untuk

    kebutuhan sehari-hari di sekolah

    c. Pengadaan suku cadang alat kantor

    d. 7lat-alat kebersihan sekolah

    =;angganan

    daya dan jasa

    a. ;istrik, air, dan telepon, internet

    )iAed*mobile modem baik dengan

    cara berlangganan maupun prabayar

    b. Pembiayaan penggunaan internet

    termasuk untuk pemasangan baru

    c. +embeli genset atau jenis lainnya

    yang lebih cocok di daerah tertentu

    misalnya panel surya, jika di sekolah

    tidak ada jaringan listrik

    Penggunaan internet dengan

    mobile modem dapat

    dilakukan untuk maksimal

    pembelian 4oucher sebesar >p.

    2%0.000*bulan

    # Pera"atan

    sekolah*rehab

    a. Pengecatan, perbaikan atap bocor,

    perbaikan pintu dan jendela

    (amar mandi dan &C peserta

    didik harus dijamin berungsi

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    11/20

    ringan dan

    sanitasi

    sekolah

    b. Perbaikan mebeler

    c. Perbaikan sanitasi sekolah )kamar

    mandi dan &C dan saluran air hujan

    d. Perbaikan lantai ubin*keramik dan

    pera"atan asilitas sekolah lainnya

    dengan baik.

    ?

    Pembayaran

    honorarium

    bulanan guru

    honorer dantenaga

    kependidikan

    honorer.

    a. Buru honorer )hanya untuk

    memenuhi !P+

    b. Pega"ai administrasi )termasuk

    administrasi '! untuk !D

    c. Pega"ai perpustakaan

    d. Penjaga !ekolah

    e. !atpam

    . Pega"ai kebersihan

    'atas maksimum dana '!

    untuk membayar honor

    bulanan guru* tenaga

    kependidikan honorer di

    sekolah negeri sebesar $%E

    dari total dana '! yang

    diterima.

    Pengangkatan guru dan tenaga

    kependidikan honorer harus

    memperoleh persetujuan Dinas

    Pendidikan (abupaten*(ota

    dengan mempertimbangkan

    prinsip pemerataan dan

    penyebaran guru dan tenaga

    kependidikan di kab*kota.

    3

    Pengembangan

    proesi guru

    a. ((B*+B+Pb. (((!*+((!

    c. +enghadiri seminar yang terkait

    langsung dengan peningkatan mutu

    pendidik dan ditugaskan oleh sekolah

    a. (husus untuk sekolah

    yang memperoleh

    hibah*block grant

    pengembangan

    ((B*+B+P atau

    sejenisnya pada tahun

    anggaran yang sama hanya

    diperbolehkan

    menggunakan dana '!

    untuk biaya transport

    kegiatan apabila tidak

    disediakan oleh

    hibah*block grant tersebut.

    b. 9otocopy

    c. 'iaya pendataran dan

    akomodasi seminar$0 +embantu a. +embantu peserta didik miskin yang 1ika dilakukan pembelian alat

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    12/20

    peserta didik

    miskin yang

    belum

    menerima

    bantuan

    program lain

    seperti (P

    menghadapi masalah biaya transport

    dari dan ke sekolah

    b. +embeli alat transportasi sederhana

    bagi peserta didik miskin )misalnya

    sepeda, perahu penyeberangan, dllc. +embantu membeli seragam, sepatu

    dan alat tulis.

    transportasi, maka barang

    tersebut harus dicatat sebagai

    in4entaris sekolah.

    $$

    Pembiayaan

    pengelolaan

    '!

    a. 7lat tulis kantor )7T( termasuk tinta

    printer, CD dan lash disk

    b. Penggandaan, surat-menyurat,

    insenti bagi bendahara dalam rangka

    penyusunan laporan '! dan biaya

    transportasi dalam rangka mengambil

    dana '! di 'ank*PT Pos

    $2

    Pembelian dan

    pera"atan

    perangkat

    komputer

    a. +embeli desktop* "ork station

    b. +embeli printer atau printer plus

    scanner

    c. +embeli laptop

    d. +embeli proyektor

    a. Printer $ unit*tahun

    b. Desktop*"orksatation

    maksimum 8 unit bagi !D

    dan # unit bagi !+P untuk

    digunakan dalam proses

    pembelajaran.

    c. ;aptop $ unit dengan

    harga maksimum >p = juta

    dan dibeli di toko resmi.

    d. Proyektor maksimum 2

    unit dengan harga tiap unit

    maksimum >p % juta dan

    dibeli di toko resmi

    e. Proses pengadaan barang

    oleh sekolah harus

    mengikuti peraturan yang

    berlaku

    . Peralatan di atas harus

    dicatat sebagai in4entaris

    sekolah.

    $ 'iaya lainnya

    jika seluruh

    komponen $

    a. Peralatan pendidikan yang mendukung

    kurikulum 20$

    b. +esin ketikc. Peralatan U(!

    Penggunaan dana untuk

    komponen ini harus dilakukan

    melalui rapat dengan de"an

  • 7/25/2019 Makalah Biaya Pendidikan Model Bos (Sd)

    13/20

    s.d $2 telah

    terpenuhi

    pendanaannya

    dari '!

    d. Pembelian meja dan kursi peserta didik

    jika meja dan kursi yang ada sudah

    rusak berat

    guru dan komite sekolah

    Penggunaan dana '! di sekolah harus memperhatikan hal-hal sebagai berikut5

    $. Prioritas utama penggunaan dana '! adalah untuk kegiatan operasional sekolahepublik ndonesia. 20$8. Peraturan +enteri Pendidikan dan (ebudayaan >epublik

    ndonesia Tahun 20$8, Nomor $=$. +enteri Pendidikan dan (ebudayaan

    >epublik ndonesia. 1akarta

    http://www.kabarindonesia.com/beritaprint/http://www.kabarindonesia.com/beritaprint/http://www.kabarindonesia.com/beritaprint/