askep katarak andri

Upload: andri-roukmana

Post on 20-Feb-2018

219 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    1/10

    A. KONSEP DASAR PENYAKIT KATARAK

    1. Definisi Katarak

    Katarak adalah keadaan di mana terjadi kekeruhan pada serabut atau bahan lensa di

    dalam kapsul lensa (Sidarta Ilyas, 1998)

    Katarak adalah proses terjadinya opasitas secara progresif pada lensa atau kapsul lensa,

    umumnya akibat dari proses penuaan yang terjadi pada semua orang lebih dari ! tahun

    ("arilynn #oengoes, dkk$ %&&&)$

    Katarak adalah keadaan kekeruhan pada lensa yang dapat terjadi akibat hidrasi

    (penambahan cairan) lensa, denaturasi protein lensa, atau akibat kedua' duanya$iasanya

    mengenai kedua mata dan berjalan progresif$(kapita selekta$ jilid satu$%&&1)

    2. Etiologi Katarak

    a$ Ketuaan ( Katarak Senilis )

    Sebagian besar katarak terjadi karena proses degeneratif atau bertambahnya usia

    seseorang$ sia rata'rata terjadinya katarak adalah pada usia & tahun keatas$

    b$ *rauma

    +edera mata dapat mengenai semua umur seperti pukulan keras, tusukan benda, dan

    keadaan ini disebut katarak traumatik$

    c$ enyakit mata lain ( -eitis )

    d$ enyakit sistemik ( #iabetes "ellitus )

    e$ #efek kongenital

    Salah satu kelainan herediter sebagai akibat dari infeksi -irus prenatal seperti

    .erman measles atau rubella$

    /actor resiko terjadinya katarak kongenitalis adalah 0

    ' enyakit metabolik yang diturunkan

    ' i2ayat katarak dalam keluarga

    ' Infeksi -irus pada ibu ketika bayi masih dalam kandungan$

    enyebab katarak lainnya meliputi 0

    ' /aktor keturunan$

    ' +acat ba2aan sejak lahir$

    ' "asalah kesehatan, misalnya diabetes$

    ' enggunaan obat tertentu, khususnya steroid$

    ' .angguan metabolisme seperti #" (#iabetus "elitus)

    ' .angguan pertumbuhan,

    1

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    2/10

    ' "ata tanpa pelindung terkena sinar matahari dalam 2aktu yang cukup lama$

    ' okok dan 3lkohol

    ' 4perasi mata sebelumnya$

    ' /aktor'faktor lainnya yang belum diketahui$

    3. Tanda dan Geala

    ' engelihatan tidak jelas seperti ada kabut menghalangi obyek$

    ' eka terhadap sinar

    ' Kesulitan memfokuskan kerja dengan dekat 5 merasa di ruang gelap$

    ' *ampak kecoklatan5 putih susu pada pupil

    ' englihatan ganda saat melihat satu benda dengan satu mata, .ejala ini terjadi saat

    katarak bertambah luas$

    .ejala umum gangguan katarak meliputi 0

    ' englihatan tidak jelas, seperti terdapat kabut menghalangi objek$

    ' eka terhadap sinar atau cahaya$

    ' #apat melihat dobel pada satu mata (diplobia)$

    ' "emerlukan pencahayaan yang terang untuk dapat membaca$

    ' 6ensa mata berubah menjadi buram seperti kaca susu$

    .angguan penglihatan bisa berupa 0

    ' Kesulitan melihat pada malam hari' "elihat lingkaran di sekeliling cahaya atau cahaya terasa menyilaukan mata

    ' enurunan ketajaman penglihatan ( bahkan pada siang hari )

    !. Patofisiologi

    6ensa yang normal adalah struktur posterior iris yang jernih, transparan, berbentuk

    kancing baju, mempunyai kekuatan refraksi yang besar$ 6ensa mengandung tiga

    komponen anatomis$ ada 7ona sentral terdapat nukleus, di perifer ada korteks, dan yang

    mengelilingi keduanya adalah kapsul anterior dan posterior$

    erubahan fisik dan kimia dalam lensa mengakibatkan hilangnya transparansi,perubahan pada serabut halus multiple (7unula) yang memanjang dari badan silier ke

    sekitar daerah di luar lensa misalnya dapat menyebabkan penglihatan mengalami

    distorsi$ erubahan Kimia dalam protein lensa dapat menyebabkan koagulasi sehingga

    mengabutkan pandangan dengan menghambat jalannya cahaya ke retina$$ Katarak

    biasanya terjadi bilateral, namun mempunyai kecepatan yang berbeda$

    2

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    3/10

    Katarak dapat bersifat kongenital dan harus diidentifikasi a2al karena bila tidak

    didiagnosa dapat menyebabkan ambliopia dan kehilangan penglihatan permanen$ /aktor

    yang paling sering yang berperan dalam terjadinya katarak meliputi radiasi sinar

    ultra-iolet , obat'obatan, alcohol, merokok, #", dan asupan -itamin antioksidan yang

    kurang dalam jangka 2aktu lama$

    ". KO#P$IKASI

    .laucoma

    -eitis

    Kerusakan endotel kornea

    Sumbatan pupil

    dema macula sistosoid

    ndoftalmitis

    /istula luka operasi

    elepasan koroid

    leeding

    %. Penatalaksanaan #edis

    embedahan katarak terdiri dari pengangkatan lensa dan menggantinya dengan lensa

    buatan$

    a$ engangkatan lensa

    3da dua macam teknik pembedahan yang bisa digunakan untuk mengangkat lensa0

    ' embedahan ekstrakapsuler 0 lensa diangkat dengan meninggalkan kapsulnya$

    ' embedahan intrakapsuler 0 pengangkatan lensa beserta kapsulnya$ amun,saat ini pembedahan intrakapsuler sudah jarang dilakukan$

    b$ enggantian lensa

    enderita yang telah menjalani pembedahan katrak biasanya akan mendapatkan lensa

    buatan sebagai pengganti lensa yang teleh diangkat$ 6ensa buatan ini merupakan

    lempengan plastik yang disebut lensa intraokuler dan biasanya lensa intraokuler

    dimasukkan ke dalam kapsul lensa di dalam mata$

    3

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    4/10

    ntuk mencegah infeksi, mengurangi peradangan, dan mempercepat penyembuhan

    selama beberapa minggu setelah pembedahan di berikan tetes mata atau salep$ ntuk

    melindungi mata dari cedera, penderita sebaiknya menggunakan kaca mata$

    &. PENGKA'IAN (OK)S

    engkajian fokus pasien post operasi katarak adalah 0

    1$ 3kti-itas 5 istirahat

    .ejala 0 perubahan akti-itas biasanya 5 hobi sehubungan dengan gangguan

    penglihatan

    %$ eurosensori

    .ejala 0 gangguan penglihatan ( kabur 5 tak jelas ), sinar terang menyebabkan silau

    dengan kehilangan bertahap penglihatan perifer, kesulitan memfokuskan kerja dengan

    dekat

    *anda 0 *ampak kecoklatan atau putih susu pada pupil, peningkatan air mata #oenges,

    "$, %&&& 0 :1%':1; )

    /okus pengkajian menurut ngram, 1999 yaitu 0

    1$ kaji terhadap nyeri da mual

    %$ eriksa **g)

    d. engukuran .onioskopi membedakan sudut terbuka dari sudut tertutup glukoma$

    e. *es ro-okatif 0 menentukan adanya5 tipe glaukoma

    f. 4ftalmoskopi 0 mengkaji struktur internal okuler, atrofi lempeng optik, papiledema,

    perdarahan$

    4

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    5/10

    g. #arah lengkap, 6# 0 menunjukkan anemi sistemik 5 infeksi$

    K., kolesterol serum, lipid$

    h. *es toleransi glukosa 0 kontrol #"

    i. Keratometri$

    j. pemeriksaan lampu slit$

    k. 3'scan ultrasound (echography)$

    l. enghitungan sel endotel penting untuk fakoemulsifikasi ? implantasi$

    m. S. mata sebagai persiapan untuk pembedahan katarak$

    -. PAT/AY

    5

    Proses penuaan, trauma,

    penyakit sistemik( DM ), Defek

    Perubahan komposisi dan

    molekul pd lensa

    Denaturasi Protein p cairan ( calcium &

    sodium )

    Kekeruhan Lensa

    ( Katarak )

    perasi Katarak ( !K!K,

    !K"K )

    Post op katarak

    Luka terbuka #

    kassa penutup

    kotor

    Port de entri

    mikroorganism

    e sekunder

    $ekresi

    mata %

    p% humor

    aueous

    p '"

    'eg pd

    ahitan

    'erlepasnya

    ahitan

    'erputusnya

    kontinuitas ar

    Mrangsang

    nociceptor

    rgan indra

    mata

    Penerimaan

    sensori

    Kurang

    informasi

    p%

    koordinasi

    NyeriGgg

    persepsi

    sensori

    Kurang

    pengeahu

    an

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    6/10

    0 I.lak 'o4e.# 1-*& 5 $ong .6 1--% 5 Il4as 1--- 7

    1. Diagnosa Ke8era9atanre operasi 0

    a. .angguan persepsi sensori'perseptual penglihatan berhubungan dengan gangguan

    penerimaan sensori5status organ indera$

    b. Kurang pengetahuan berhubungan tentang prognosis, pengobatan berhubungan

    dengan kurang terpajan informasi, keterbatasan kognitif$

    c. esiko cedera berhubungan dengan kerusakan fungsi sensori penglihatan =

    kehilangan -itreus, pandangan kabur$

    ost operasi 0a$ yeri akut berhubungan dengan trauma insisi$

    b$ .angguan persepsi sensori ' perseptual penglihatan berhubungan dengan fungsi mata

    (') terpasang bebat$

    c$ esiko cedera berhubungan dengan kerusakan fungsi sensori penglihatan =

    kehilangan -itreus, pandangan kabur, perdarahan intraokuler$

    2. Renana ke8era9atan

    a. D: 1 ; .angguan persepsi sensori'perseptual penglihatan berhubungan dengan

    gangguan penerimaan sensori5status organ indera$' *ujuan 0

    Setelah diberikan asuhan kepera2atan, diharapkan gangguan persepsi sensori =

    perseptual penglihatan pasien dapat diatasi

    ' Kriteria >asil 0

    "engenal gangguan sensori dan berkompensasi terhadap perubahan$

    "engidentifikasi5memperbaiki potensial bahaya dalam lingkungan$

    I*

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    7/10

    1$ *entukan ketajaman penglihatan, kemudian catat apakah satu atau dua mata terlibat,

    obser-asi tanda'tanda disorientasi$

    0 ntuk mengetahui keadaan pasien serta mengidentifikasi lebih lanjut kebutuhan

    pasien

    %$ 4rientasikan klien tehadap lingkungan$

    0 "eningkatkan keamanan mobilitas dalam lingkungan

    ;$ endekatan dari sisi yang tak dioperasi, bicara dengan menyentuh$

    0 Komunikasi yang disampaikan dapat lebih mudah diterima dengan jelas

    :$ erhatikan tentang suram atau penglihatan kabur dan iritasi mata, dimana dapat terjadi

    bila menggunakan tetes mata$

    0 +ahaya kuat menyebabkan rasa tak nyaman setelah penggunaan tetes mata dilator

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    8/10

    . D: 3 ; Kurang pengetahuan tentang kondisi, prognosis, pengobatan berhubungan

    dengan tidak mengenal sumber informasi, kurang terpajan5mengingat, keterbatasan

    kognitif$

    *ujuan 0

    Setelah diberikan asuhan kepera2atan selama $$$@%: jam diharapakan

    pengetahuan pasien dapat bertambah mengenai kondisi diri dan prognosa

    penyakitnya

    Kriteria >asil 0

    ' Klien dapat melakukan dengan prosedur benar dan menjelaskan alasan

    tindakan$

    ' Klien menunjukkan pemahaman tentang kondisi, proses penyakit dan

    pengobatan$

    I*

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    9/10

    ' 3njurkan klien tidur terlentang$

    0 *idur terlentang dapat membantu kondisi mata agar lebih nyaman$

    d. D: ! ;yeri berhubungan dengan trauma insisi

    *ujuan 0

    Setelah diberikan asuhan kepera2atan $$$@%: jam diharapkan nyeri pasien dapat

    berukrang5hilang$

    Kriteria hasil 0

    ' Klien dapat mengontrol nyerinya

    ' Skala nyeri &

    I*

  • 7/24/2019 Askep Katarak Andri

    10/10

    .uyton and >all (199B), Buku Ajar: Fisiologi Kedokteran, enerbit uku Kedokteran

    .+, Aakarta$

    +or2in $ %&&&$Buku Ajar Patofisiologi$ Aakarta 0 .+

    #oenges, "$$ %&&&$Rencana Asuhan Keperawatan$ Aakarta 0 .+

    ngram, $ 1999$Medikal Bedah$ Aakarta 0 .+

    I$lack, Aoyce$"$ 198B$uckmann ! "orensen#s edical "urgical $ursing : A

    Ps%choph%siologic&hiladelphia 0 C$ Saunders

    Ilyas, Sidarta$ 1998$Penuntun 'lmu Pen%akit Mata$ Aakarta 0 /KI

    Knight, A$/$ 1998$'ndera Prima$ andung 0 Indonesian ublishing >ouse6ong, $+$ 199$Perawatan Medikal Bedah$ andung 0 DI3K

    1(