bahan pompa hydram

8
Pompa Hidram adalah pompa siklus yang memaanfaatkan tekanan arus air sebagai sumber tenaga. Jadi pompa ini tidak membutuhkan listrik atau motor sebagai sumber tenaga (pompa air tanpa motor). Sehingga pompa ini membutuhkan aliran air yang kuat (bertekanan). Karena memakai aliran air maka sebagian air yang digunakan untuk memompa akhirnya terbuang (terbuang ke sungai misalnya). Pompa ini cocok diterapkan pada daerah yang sulit air karena letaknya lebih tinggi dari sumber air. Aplikasi Pompa Hidram Sejarah Pompa John Whitehurst, seorang warga inggris adalah penemu pertama pompa hidram pada tahun 1771. Kemudian seTetapi pompa John in tidak aktif sendiri ( non-self-acting ram pump). Kemudian seorang warga perancis bernama B. Montgolfier menambahkan katup yang membuat pompa bisa aktif sendiri. Pada tahun 1809, paten pertama amerika untuk pompa hydram dikeluarkan bagi J. Cerneau and S. S. Hallet di New York. Dan semenjak tahun 1800-an pompa hydram telah menyebar luas di dunia. Kecuali di bandung, ada yang memantenkan pompa hydram beberapa tahun terakhir ini. Jadi jangan kaget nanti ada yang mempersoalkan paten dari pompa hydram yang saya buat. Hahahaha. Source : tcboats dot com Prinsip Kerja Hiydram Bagian pertama adalah unit tangki udara (air chamber) dan klep t usen (check valve). Klep tusen berfungsi melewatkan air dari bawah dan menahan air dalam tangki untuk tidak me ngalir kembali kebawah. Setiap ada perpindahan air ke tangki maka udara dalam tangki tertekan. Udara yang tertekan akhirnya menekan air untuk naik ke pipa delivery dan juga menekan air ke bawah yang membuat (check

Upload: rendy-anggara

Post on 13-Apr-2018

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bahan Pompa Hydram

7/27/2019 Bahan Pompa Hydram

http://slidepdf.com/reader/full/bahan-pompa-hydram 1/8

Pompa Hidram adalah pompa siklus yang memaanfaatkan tekanan arus air sebagai sumber tenaga. Jadi

pompa ini tidak membutuhkan listrik atau motor sebagai sumber tenaga (pompa air tanpa motor).

Sehingga pompa ini membutuhkan aliran air yang kuat (bertekanan). Karena memakai aliran air maka

sebagian air yang digunakan untuk memompa akhirnya terbuang (terbuang ke sungai misalnya). Pompa

ini cocok diterapkan pada daerah yang sulit air karena letaknya lebih tinggi dari sumber air.

Aplikasi Pompa Hidram

Sejarah Pompa 

John Whitehurst, seorang warga inggris adalah penemu pertama pompa hidram pada tahun 1771.

Kemudian seTetapi pompa John in tidak aktif sendiri ( non-self-acting ram pump). Kemudian seorang

warga perancis bernama B. Montgolfier menambahkan katup yang membuat pompa bisa aktif sendiri.

Pada tahun 1809, paten pertama amerika untuk pompa hydram dikeluarkan bagi J. Cerneau and S. S.

Hallet di New York. Dan semenjak tahun 1800-an pompa hydram telah menyebar luas di dunia. Kecuali

di bandung, ada yang memantenkan pompa hydram beberapa tahun terakhir ini. Jadi jangan kaget nanti

ada yang mempersoalkan paten dari pompa hydram yang saya buat. Hahahaha.

Source : tcboats dot com

Prinsip Kerja Hiydram 

Bagian pertama adalah unit tangki udara (air chamber) dan klep tusen (check valve). Klep tusen

berfungsi melewatkan air dari bawah dan menahan air dalam tangki untuk tidak mengalir kembali

kebawah. Setiap ada perpindahan air ke tangki maka udara dalam tangki tertekan. Udara yang tertekan

akhirnya menekan air untuk naik ke pipa delivery dan juga menekan air ke bawah yang membuat (check

Page 2: Bahan Pompa Hydram

7/27/2019 Bahan Pompa Hydram

http://slidepdf.com/reader/full/bahan-pompa-hydram 2/8

valve) menutup. Dan air dari bawah tidak bisa naik lagi karena kini tekanan dari tangki udara sama atau

lebih besar dari tekanan air dari bawah.

Fungsi Tusen Klep (Check Valve)

Agar air dibawah dapat naik lagi, maka diperlukan tekanan tambahan. Tekanan tambahan ini didapat

dari tumbukan air (air hammer).

Page 3: Bahan Pompa Hydram

7/27/2019 Bahan Pompa Hydram

http://slidepdf.com/reader/full/bahan-pompa-hydram 3/8

 

Water Hammer

Water hammer diciptakan dengan cara menghentikan air yang mengalir. Sehingga air mengalir berbalik

arah dan bertumbukan. Misalnya dengan melakukan buka tutup keran. Mungkin ini yang disebut non-

self-acting ram pump.

Page 4: Bahan Pompa Hydram

7/27/2019 Bahan Pompa Hydram

http://slidepdf.com/reader/full/bahan-pompa-hydram 4/8

 

Keran Water Hammer

Agar pompa aktif bergerak sendiri maka perlu mekanisme buka-tutup aliran secara otomatis, yaitu

dengan katup buang. Pada saat katup buang tertutup karena tekanan/dorongan air maka air membalik

dan terjadi water hammer. Karena air di katup mengalir balik maka tekanan pada tutup berkurang, dan

karena dorongan pegas maka katup bergerak turun dan membuka. Setelah terjadi water hammer dankatup buang terbuka, kembali air mengalir lewat katup buang. Katup buang terangkat hingga kembali

menutup aliran. Kembali air mengalir balik dan terjadi water hammer. Sementara gerakan menutup

check valve berkontribusi pada tambahan tekanan air yang mengalir ke katup buang.

Page 5: Bahan Pompa Hydram

7/27/2019 Bahan Pompa Hydram

http://slidepdf.com/reader/full/bahan-pompa-hydram 5/8

 

Waste Valve

Page 6: Bahan Pompa Hydram

7/27/2019 Bahan Pompa Hydram

http://slidepdf.com/reader/full/bahan-pompa-hydram 6/8

Hydraulic Ram Pump

Pompa hidrolik ram adalah suatu pompa tanpa tenaga listrik ataupun motor penggerak tetapi

digerakkan oleh energi air itu sendiri, bekerja seperti transformator hidrolik dimana air yang masuk

kedalam pompa mempunyai “hydraulic head”  (tekanan) dan “debit”  tertentu. Karena kemampuan

debitnya relatif kecil maka penggunaannya hanya terbatas pada kebutuhan seperti irigasi lahan sempit,kebutuhan air minum atau bahan baku air minum pedesaan dan sebagainya.

Prinsip kerja pompa hidrolik ram adalah melipatgandakan kekuatan pukulan air pada rumah pompa,

sehingga terjadi perubahan energi kinetik menjadi tekanan dinamik yang mengakibatkan

terjadinya water hammer effect  dan terjadi tekanan tinggi di dalam pompa. Water

hammer  effect  adalah hentakan tekanan atau gelombang air yang disebabkan oleh energi kinetik air

dalam gerakannya ketika tenaga air ini dihentikan atau arahnya dirubah secara tiba-tiba. Tekanan

dinamik diteruskan ke dalam tabung udara yang berfungsi sebagai penguat tekanan air dan memaksa air

naik ke pipa pengantar.

Gambar 1. Bagian  –  bagian pompa hidrolik ram

Cara kerja pompa ini adalah sebagai berikut :

Page 7: Bahan Pompa Hydram

7/27/2019 Bahan Pompa Hydram

http://slidepdf.com/reader/full/bahan-pompa-hydram 7/8

Air mengalir dari sumber air (3) karena adanya head  (tekanan) melalui saringan (4) dan drive pipe (2) ke

dalam rumah pompa (5). Sebagian air terbuang keluar melalui waste valve (1) yang mempunyai posisi

awal terbuka sampai air memenuhi rumah pompa (5). Ketika rumah pompa terpenuhi dengan air, maka

air akan mampu mendorong waste valve sehingga menutup, dan air akan masuk ke dalam

ruang chamber (7) melalui delivery valve (6). Ketika ketinggian air di dalam chamber  lebih tinggi dari

kedudukan check valve (9), maka udara yang berada di dalam chamber tertekan sehingga menimbulkan

“Water hammer effect”  dan menekan air ke bawah sehingga delivery valve tertutup dan air terdorong

keluar melalui check valve (9) dan delivery pipe (8). Sementara itu di dalam rumah pompa (5) waste

valve (1) membuka kembali akibat berat dari valve itu sendiri, sehingga sebagian air di dalam rumah

pompa (5) terbuang keluar melalui waste valve (1) dan air mengalir kembali dari sumber air (3) ke dalam

rumah pompa (5) sampai akhirnya mampu mendorong kembali waste valve (1) sehingga tertutup lagi

dan air masuk kedalam chamber (7). Demikian siklus tersebut terjadi berulang-ulang sehingga terjadi

proses pemompaan dari sumber air ketempat yang lebih tinggi dari sumber air tersebut.

Pada pompa hydram ini diameter dari delivery pipe harus lebih kecil dari drive pipe, dan berat dari

waste walve diatur sedemikian rupa sehingga tidak terlalu berat maupun terlalu ringan. Apabila waste

valve terlalu berat, maka aliran air tidak akan mampu mendorong waste valve agar menutup sehingga

Page 8: Bahan Pompa Hydram

7/27/2019 Bahan Pompa Hydram

http://slidepdf.com/reader/full/bahan-pompa-hydram 8/8

air hanya lewat saja langsung terbuang keluar. Apabila waste valve terlalu ringan maka ketika aliran air

kedalam air chamber baru berlangsung sebentar waste valve sudah menutup kembali sehingga

terjadinya water hammer efect tidak optimal dan akan berpengaruh terhadap kinerja dari pompa.

Persamaan yang Digunakan 

Persamaan yang digunakan untuk mengukur debit air.

Q = V/t

Dengan:

Q = debit air yang ditampung (m3/detik)

t = waktu

V = volume air yang ditampung (liter)

Persamaan yang digunakan untuk mengukur head  hantar pompa [2].

P = ρ.g.H 

Dengan:

P = tekanan (N/m2)

 ρ  = massa jenis air (1000 kg/m3)

g = percepatan gravitasi

H = tinggi kolom air / head  pemompaan (m)

Diposkan oleh dimas.dwisantoso di 20.17