klasifikasi malaria

Upload: cynthia-oktora-dwiyana

Post on 19-Feb-2018

229 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Klasifikasi Malaria

    1/2

    Klasifikasi Malaria

    Menurut Harijanto (2000) pembagian jenis-jenis malaria berdasarkan jenis

    plasmodiumnya antara lain sebagai berikut :

    a. Malaria Tropika (Plasmodium Falcifarum)

    Malaria tropika/ falciparum malaria tropika merupakan bentuk yang paling

    berat ditandai dengan panas yang ireguler anemia splenomegali parasitemia

    yang banyak dan sering terjadi komplikasi! Masa inkubasi "-#$ %ari! Malaria

    tropika menyerang semua bentuk eritrosit! &isebabkan ole% 'lasmodium

    falciparum! 'lasmodium ini berupa ing/ cincin kecil yang berdiameter #/

    diameter eritrosit normal dan merupakan satu-satunya spesies yang memiliki 2

    kromatin inti (&ouble *%romatin)!

    Klasifikasi penyebaran Malaria +ropika:

    'lasmodium ,alcifarum menyerang sel dara% mera% seumur %idup! nfeksi

    'lasmodium ,alcifarum sering kali menyebabkan sel dara% mera% yang

    mengandung parasit meng%asilkan banyak tonjolan untuk melekat pada

    lapisan endotel dinding kapiler dengan akibat obstruksi trombosis dan iskemik

    lokal! nfeksi ini sering kali lebi% berat dari infeksi lainnya dengan angka

    komplikasi tinggi (Malaria .erebral gangguan gastrointestinal lgid Malaria

    dan lack 1ater ,eer)!

    b. Malaria Kwartana (Plasmoduim Malariae)

    'lasmodium Malariae mempunyai tropo3oit yang serupa dengan 'lasmoduim

    ia4 lebi% kecil dan sitoplasmanya lebi% kompak/ lebi% biru! +ropo3oit

    matur mempunyai granula coklat tua sampai %itam dan kadang-kadang

    mengumpul sampai membentuk pita! .ki3on 'lasmodium malariae

    mempunyai 5-#0 mero3oit yang tersusun seperti kelopak bunga/ rossete!

    entuk gametosit sangat mirip dengan 'lasmodium ia4 tetapi lebi% kecil!

    *iri-ciri demam tiga %ari sekali setela% puncak $5 jam! 6ejala lain nyeri pada

  • 7/23/2019 Klasifikasi Malaria

    2/2

    kepala dan punggung mual pembesaran limpa dan malaise umum!

    Komplikasi yang jarang terjadi namun dapat terjadi seperti sindrom nefrotik

    dan komplikasi ter%adap ginjal lainnya! 'ada pemeriksaan akan di temukan

    edema asites proteinuria %ipoproteinemia tanpa uremia dan %ipertensi!

    c. Malaria Ovale (Plasmodium Ovale)

    Malaria +ersiana ('lasmodium 7ale) bentuknya mirip 'lasmodium malariae

    ski3onnya %anya mempunyai 5 mero3oit dengan masa pigmen %itam di

    tenga%! Karakteristik yang dapat di pakai untuk identifikasi adala% bentuk

    eritrosit yang terinfeksi 'lasmodium 7ale biasanya oal atau ireguler dan

    fibriated! Malaria oale merupakan bentuk yang paling ringan dari semua

    malaria disebabkan ole% 'lasmodium oale! Masa inkubasi ##-#8 %ari 9alau

    pun periode laten sampai $ ta%un! .erangan paroksismal -$ %ari dan jarang

    terjadi lebi% dari #0 kali 9alau pun tanpa terapi dan terjadi pada malam %ari!

    d. Malaria Tersiana (Plasmodium Vivax)

    Malaria +ersiana ('lasmodium ia4) biasanya menginfeksi eritrosit muda

    yang diameternya lebi% besar dari eritrosit normal! entuknya mirip dengan

    plasmodium ,alcifarum namun seiring dengan maturasi tropo3oit ia4

    beruba% menjadi amoeboid! +erdiri dari #2-2$ mero3oit oale dan pigmen

    kuning tengguli! 6ametosit berbentuk oal %ampir memenu%i seluru% eritrosit

    kromatinin eksentris pigmen kuning! 6ejala malaria jenis ini secara periodik

    $5 jam dengan gejala klasik trias malaria dan mengakibatkan demam berkala $

    %ari sekali dengan puncak demam setiap ;2 jam!

    &ari semua jenis malaria dan jenis plasmodium yang menyerang system

    tubu% malaria tropika merupakan malaria yang paling berat di tandai dengan

    panas yang ireguler anemia splenomegali parasitemis yang banyak dan

    sering terjadinya komplikasi!