pidana pajak asian agri group.pdf

Upload: yohanes-whimpi

Post on 03-Feb-2018

234 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    1/15

    SANKSI PERPAJAKAN DI

    INDONESIA

    SANKSI PIDANA DALAM BALUTAN HUKUM PAJ

    Fajar Hery Wibowo

    Ferry Rahmadhadi

    Rendi Hortamadeni

    Yohanes Whimpi Hard

    KELOMP

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    2/15

    SANKSI PAJAK

    Jenis sanksi pajak:

    Sanksi administrasi:

    Denda

    Bunga

    Kenaikan

    Sanksi pidana: Denda pidana

    Pidana kurungan

    Pidana penjara

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    3/15

    KENAPA ADA SANKSI PAJAK?

    Self Assessment System, sehingga perlu ada rambu-

    rambu berupa peraturan Sudut pandang yuridis, pajak mengandung unsur

    pemaksaan. Sehingga ada konsekuensi jika tidakdilaksanakan kewajiban perpajakan

    Untuk menciptakan kepatuhan Wajib Pajak dalammelaksanakan kewajiban perpajakannya, sanksipajak berfungsi sebagai alat preventif

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    4/15

    KENAPA ADA SANKSI PAJAK?

    Self Assessment System, sehingga perlu ada rambu-

    rambu berupa peraturan Sudut pandang yuridis, pajak mengandung unsur

    pemaksaan. Sehingga ada konsekuensi jika tidakdilaksanakan kewajiban perpajakan

    Untuk menciptakan kepatuhan Wajib Pajak dalammelaksanakan kewajiban perpajakannya, sanksipajak berfungsi sebagai alat preventif

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    5/15

    CASE STUDY

    PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    6/15

    STRUKTUR ASIAN AGRI GROUPKeluarga Sukanto Tanoto

    First Island Trust

    Company Ltd (Mauritius)

    Treston International Ltd

    (BVI)

    Asian Agro Abadi International Ltd

    (Mauritius)

    Global Advance Oil &

    Fats (Makao)

    Asian Agri Ltd

    PT Asianagro Abadi

    PT Inti Indosawit Subur

    PT Asian Agri Riau Jambi PT Asianagro Lestari

    PT Mitra Unggul Pusaka

    PT Tunggal Yunus Estate

    PT Raja Garuda Mas Sejati

    PT Rigunas Agri UtamaPT Dasa Anugrah Sejati

    PT Rantau Sinar Karsa

    PT Nusa Pusaka Kencana

    PT Indo Sepadan JayaPT Supra Matra Abadi

    PT Andalas Inti Estate

    PT Hari Sawit Jaya

    PT Gunung MelayuPT Saudara SejatI Luhur

    PT Andalas Intiagro Lestari

    Asianagro Abadi Oil &Fats Ltd (BVI)

    Perusahaan Hongkong Twin Bonus Edible Oils Ltd

    United Oils & Fats Ltd Good Fortune Oils & Fats Ltd Ever Resources Oils & Fats Industries

    Ltd Asia Pasific Oil Products Ltd

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    7/15

    TAX PLANNING OR TAX EVASION ?

    Transaksi

    Hedging Fiktif

    Biaya Fiktif Tran

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    8/15

    Dibuat transaksi Lindung Nilai (Hedging) berupa forward contract jual beli

    CPO antara perusahaan Asian Agri Group di Indonesia dengan perusahaan

    afiliasi di luar negeri Hedging dengan backdated transaction

    Hedging:

    Jual rendah

    Beli Tinggi

    Example:

    Transaksi Hedging Fiktif

    Tgl Transaksi CPO (metrikton)

    Harga

    (US$/ton3)Nilai (US$)

    10 Okt 2005 Dasa Anugrah Sejati membeli dari Twin

    Bonus

    4.800 382,5 1.836.0

    25 Okt 2005 Twin Bonus membeli dari Dasa Anugrah

    Sejati

    4.800 368,0 1.766.4

    Transaksi Net-Off 14,5 69.60

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    9/15

    Biaya Fiktif

    Membuat biaya fiktifbeserta dokumenpendukung

    Contoh: pembuatanjalan, pembersihanrumput, perawatan &pemeliharaankontraktor,dll

    Mengeluarkan cekpembayaran

    Membuat Slip setoran

    Cek pembayarandisetor dengan slipsetoran ke rekening

    pribadi a.n Eddy Lukas& Haryanto Wisastra(2002-2003) dan EddyLukas & Djoko Oetomo

    (mulai 2004)

    Konversi ke mata uangUS Dolar

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    10/15

    Transfer Pricing

    Penjualan CPO dari perusahaan Asian Agri Group ke perusahaan afiliasi di

    Hongkong, Makao dan British Virgin Island dengan harga rendah

    Perusahaan afiliasi di luar negeri berada di Tax Haven Country

    Dari perusahaan afiliasi di luar negeri dijual ke pembeli riil dengan harga

    tinggi

    Menjual CPOdengan harga

    rendah

    PerusahaanAAG di

    Indonesia

    Menjual CPOdengan harga

    tinggi

    Perusahaanafiliasi di Tax

    HavenCountry

    PembeliRiil

    d l AAG

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    11/15

    Kerugian Negara dalam Kasus AAG

    2002(Rp301miliyar)

    2003(Rp309miliyar)

    2004(Rp358

    miliyar)

    2005(Rp280miliyar)

    A d k AAG

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    12/15

    Putusan MA pada kasus AAGNo. 2239 Tahun 2012

    Terdakwa suwir laut terbukti secara sah dan meyakinkan bersal

    melakukan tindak pidana yaitu menyampaikan SuratPemberitahuan yang isinya tidak benar.

    Menjatuhkan pidana kepada terdakwa suwir laut dengan pidana

    penjara selama dua tahun.

    Bahwa pidana tidak akan dijalani kecuali jika kemudian hari ad

    perintah lain dalam putusan hakim karena terdakwadipersalahkan melakukan kejahatan sebelum berakhirnya masa

    percobaan selama 3 tahun, dengan syarat dalam waktu 1 tahun

    AAG membayar denda dua kali pajak terutang sebesar Rp 2,519

    triliyun.

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    13/15

    Pertimbangan Hakim dalam putusan

    No. 2239 Tahun 2012

    tidaklah adil jika tanggung jawab pidana hanya dibebankan kepada terdakwa seindividu akan tetapi sepatutnya juga menjadi tanggung jawab korporasi yang m

    atau memperoleh dari hasil Tax Evation tersebut

    perkembangan praktek hukum pidana telah mengintrodusir adanya pembebana

    pertanggungjawaban seorang pekerja di lingkungan suatu korporasi kepada korptempat ia berkerja

    Hakim juga mempertimbangkan bahwa tentang pidana yang akan dijatuhkan ke

    Terdakwa diterapkan sistem pemidanaan pasal 14 a, 14 b ,14 c

    biaya perkara pada semua tingkat peradilan dan dalam tingkat kasasi dibebank

    terdakwa

    Hakim mempertimbangkan bahwa pidana tersebut tidak akan dijalani ,kecuali j

    kemudian hari ada perintah lain dalam putusan hakim karena terdakwa dipersa

    melakukan sesuatu kejahatan atau tidak mencukupi suatu syarat yang ditentuka

    berakhirnya masa percobaan 3 tahun dengan syarat khusus dalam waktu 1(satu

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    14/15

    Sanksi Pidana

    VS

    Sanksi Administrasi

    SanksiPidana

    SanksiAdministrasi

    UU KUP Pasal 8 (3) UU KUP Pasal 13 (1) dan (5) UU KUP Pasal 13A UU KUP Pasal 15 (1) UU KUP Pasal 16 UU KUP Pasal 44B

    UU KUP Pasal 39

  • 7/21/2019 PIDANA PAJAK ASIAN AGRI GROUP.pdf

    15/15

    Kelemahan Sanksi Pidana

    Membutuhkan biaya dalam proses penyidikan dan

    selama penahanan

    Cenderung memilih sanksi pidana untuk

    menghindari pembayaran sanksi administrasi

    Pelaku dibaik layar tidak tersentuh hukum