sirostuff - dasar cisco packet tracer

Upload: agung-dwi-rahmawan

Post on 12-Apr-2018

255 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    1/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    KONEKSI 2 KOMPUTER MELALUI 1 SWITCH

    Persiapan simulasi jaringan komputer dengan cisco packet tracer, kali ini software yang

    digunakan adalah versi 6.1

    Siapkan pada lembar kerja cisco anda:

    - 2 buah PC

    - 1 buah switch

    Dan susun seperti gambar berikut ini:

    Untuk menyambungkan secara otomatis, anda dapat menggunakan mode auto dengan

    klik pada gambar petir (tanpa harus mengetahui jenis kabel yang digunakan) namun

    jika mengetahui kabel yang digunakan untuk menghubungkan komputer-komputer atau

    komputer-switch maka dapat memilih pada kabel yang sesuai.

    Setting PC0 dan PC1 seperti ini

    PC0 PC1

    IP Address 192.168.123.1 192.168.123.2

    Subnet Mask 255.255.255.0 255.255.255.0

    Default Gateway (kosongkan) (kosongkan)

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    2/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    DNS Server (kosongkan) (kosongkan)

    Kemudian uji coba koneksi kedua PC dengan cara melakukan ping dari salah satu

    komputer, klik pada salah satu komputer (contoh PC0) lalu ke tab desktop dan pilih

    comand prompt dan ketik perintah seperti ini PC>ping alamat_ip_tujuan kemudian

    enter. Contoh seperti gambar dibawah ini:

    Jika muncul keterangan reply from alamat_ip_tujuan maka tandanya koneksi sukses,

    jika muncul keterangan selain itu maka kemungkinan terjadi kesalahan konfigurasi.

    Untuk melihat proses jalannya request dari PC0 ke PC1 anda dapat menggunakan

    mode simulation dengan menekan gambar mode simulasi pada bagian sebelah kiri

    workspace (ditandai lingkaran biru)

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    3/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    KONEKSI 2 KOMPUTER MELALUI ACCESS POINT

    Seperti biasa, siapkan perangkat berikut ini:

    - 2 buah Personal Computer

    - 1 buah Access Point

    sebelumnya ,tambahkan dahulu wireless card pada PC0 dan PC1 karena secara

    default tidak terdapat wireless cardnya. Caranya:

    - Klik pada gambar komputer

    - Pada tab physical, turn off komputer (ditandai dengan lampu led mati).

    - Ganti LAN Card dengan Wireless Card seperti berikut ini (Wireless Card yang

    digunakan adalah Linksys-WMP300N)

    - Setelah itu nyalakan lagi PC (klik pada tombol power yang dimatikan

    sebelumnya)

    - Lakukan juga perubahan diatas untuk PC1 atau PC yang akan dikoneksikan ke

    Access Point

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    4/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    Setelah mengganti LAN Card dengan Wireless Card pada setiap komputer, lakukan

    pengaturan IP Static pada setiap wireless cardnya seperti berikut ini:

    Atur Static IP Address untuk setiap PC yang akan dikoneksikan ke AP. Setelah semua

    di setting, silahkan uji dengan tes ping dari PC0 ke PC1 untuk memastikan apakah

    komputer telah terkoneksi satu sama lain.

    Note :

    Setiap ingin menambahkan atau mengurangi hardware komputer maka dimatikan dulu

    perangkatnya (turn off).

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    5/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    KONEKSI SERVER HTTP PADA JARINGAN KOMPUTER

    siapkan terlebih dahulu:

    - 1 buah PC

    - 1 buah Server

    Kemudian desain seperti gambar berikut ini, gunakan kabel tipe cross untuk

    menghubungkan antara PC dan Server

    Kemudian setelah disusun seperti gambar, lakukan konfigurasi berikut:

    a. Konfigurasi IP Address seperti percobaan sebelumnya. Asumsikan IP Address

    PC0 adalah 192.168.123.2.

    b. Konfigurasi Server0, klik pada icon server kemudian pindah ke tab Config, pada

    menu disebelah kiri klik menu services, pilih HTTP dan pastikan radio button

    services HTTP pada pilihan On.

    c. Asumsukan IP Address server0 adalah 192.168.123.1

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    6/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    Setelah melakukan konfigurasi diatas, klik lagi pada PC0 kemudian pindah ke tab

    Desktop dan klik icon web browser, lalu pada address bar ketik alamat IP Server lalu

    enter, jika muncul seperti berikut ini maka server0 telah tersambung dengan PC0

    Uji dengan tes ping ke alamat ip server, apabila muncul seperti berikut ini maka server

    dinyatakan aktif dan tersambung dengan client.

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    7/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    Note :

    - Kemungkinan jika server tidak dapat diakses apabila konfigurasi tidak tepat.

    - Server memang dimatikan (status off)

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    8/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    MEMBANGUN JARINGAN KOMPUTER DENGAN SERVER DHCP

    Siapkan terlebih dahulu perangkat berikut ini pada lembar kerja cisco packet tracer:

    - 5 buah PC

    - 1 buah Server

    - 1 buah switch

    Kemudian susun seperti gambar berikut ini:

    Kemudian konfigurasi IP Address server dengan pengaturan berikut ini:

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    9/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    Kemudian jika ingin komputer lain dapat mengakses virtual web yang terdapat dalam

    server0 pastikan service HTTP dalam keadaan on seperti berikut ini:

    Kemudian atur service DHCP pada server agar dapat memberi alamat pada setiap

    client yang terkoneksi ke jaringan seperti berikut:

    Request DHCP setiap Komputer Client:

    Dan terakhir, atur setiap komputer agar dapat menerima pengalamatan secara

    otomatis dengan mengatur ethernetnya ke mode DHCP seperti berikut ini:

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    10/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    Lakukan pengaturan DHCP untuk setiap PC yang terkoneksi ke jaringan dan kemudian

    uji dengan ping ke komputer lain atau dengan web browser untuk akses ke web server

    seperti ini:

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    11/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    MEMBANGUN DNS SERVER PADA JARINGAN KOMPUTER

    Ketika user berinteraksi dengan internet, kemudian ingin mengakses suatu situs

    dengan host seperti google.com apakah sudah pasti diketahui oleh internet itu sendiri?

    Disini akan dipraktikan membangun sebuah DNS Server yang tugasnya hampir

    menyerupai pak polisi yang dianggap mengetahui apa yang ingin kita temukan.

    Pertama siapkan dulu perangkat berikut ini:

    Silahkan dipilih sendiri apa aja perangkat yang digunakan seperti contoh diatas.

    Kemudian lakukan konfigurasi berikut:

    SERVER0 SERVER1 PC0

    IP ADDRESS 192.168.123.1 192.168.123.2 192.168.123.3

    SUBNET MASK 255.255.255.0 255.255.255.0 255.255.255.0

    DNS SERVER 192.168.123.2

    Dalam kasus diatas, Server1 dengan alamat ip 192.168.123.2 akan menjadi pak polisi

    alias DNS Server-nya. Kemudian aktifkan layanan HTTP pada server yang lain (dalam

    hal ini server0).

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    12/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    Note:

    Yang terpenting ketika ingin membuat sebuah DNS Server adalah aktifkan layanan

    DNS Server pada salah satu server yang akan dijadikan DNS Server-nya.

    Setelah itu daftarkan ip address server lain ke dalam Server DNSnya seperti berikut:

    (dalam hal ini ip 192.168.123.1 adalah server lain yang akan didaftarkan pada DNS

    Server)

    Jika telah dikonfigurasi demikian, kemudian lanjutkan dengan pengecekan melalui web

    browser atau uji ping ke IP perangkat lain untuk mengetahui telah terjadi koneksi atau

    tidak.

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    13/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    Kemudian akses melalui web browser dengan link berupa string atau alamat web yang

    didaftarkan (contoh : sirostuff.com) . maka hasilnya akan seperti ini

    Note:

    a. Resolving nama domain memanfaatkan protokol DNS.

    b. Workstation bisa resolving nama-nama tertentu hanya hika field DNS sama.

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    14/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    DASAR ROUTING PADA JARINGAN KOMPUTER

    Yang perlu dipersiapkan adalah :

    - 2 buah PC

    - 1 buah Router

    - 2 buah Switch

    Kemudian susun perangkat diatas seperti berikut ini

    Kemudian lakukan konfigurasi tiap perangkat seperti ini:

    PC0 PC1

    IP Address 192.168.1.1 172.16.17.1

    Subnet Mask 255.255.255.0 255.255.0.0

    Default Gateway 192.168.1.10 172.16.17.10

    Nantinya terdapat 2 jaringan komputer yang berbeda class seperti pada tabel diatas

    nampak IPAddress kedua PC berbeda class. Disinilah maksud dari diberikannya router

    agar kedua jaringan yang berbeda diatas dapat saling berkomunikasi.

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    15/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    Kemudian klik pada gambar router0 lalu pilih tab configdan klik FastEthernet 0/0

    Setting fastEthernet 0/0 untuk jaringan disebelah kiri router

    Atur IP Address pada fastEthernet 0/0 sesuai dengan jaringan disebelah kiri dengan IP

    192.168.1.10 (default gateway yang di setting pada PC0 tadinya) kemudian netmask

    dan jangan lupa aktifkan atau centang on pada label port status seperti diatas.

    Setting fastEthernet 1/0 untuk jaringan disebelah kanan router

    Masih sama seperti pengaturan pada fastEthernet 0/0, kemudian atur juga untukfastEthernet 1/0 seperti gambar diatas sesuai dengan jaringan di sebelah kanan router

    dengan IP Address 172.16.17.10 dan subnet mask 255.255.0.0 kemudian jangan lupa

    aktifkan port status on (centang on).

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    16/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    Setelah melakukan konfigurasi diatas, uji jaringan yang telah dibangun dengan

    melakukan ping dari salah satu komputer ke komputer lain.

    Contoh diatas adalah melakukan tes ping dari PC0 ke PC1 apabila konfigurasi telahbenar maka akan tampil tulisan reply from [ip_tujuan]

  • 7/21/2019 SiroStuff - Dasar Cisco Packet Tracer

    17/17

    Site : sirostuff[dot]wordpress[dot]com

    Mail : [email protected]

    Fb : facebook.com/indospy45

    Twit : twitter.com/@sirojulmiftakh

    ABOUT AUTHOR

    Ahmad Sirojul Miftakh, ialah seorang anak,

    seorang remaja dan juga salah satu mahasiswa pada

    Jurusan Teknik Informatika di Universitas

    Muhammadiyah Malang yang lahir di Kota Manokwari

    (Kota Injil ditanah Papua) tanggal 5 Agustus 1995 silam.

    Walaupun disebut dengan nama demikian namun

    kebanggaan tersendiri membuat penulis bersemangat

    karena dikota tersebutlah beragam suku dan perbedaan

    menjadi satu.

    Penulis yang senang dengan dunia komputer mencoba memulai aktivitas ketik-

    mengetik (walaupun awalnya sekedar berbagi via status facebook) dan kini ber-alamat

    disirostuff.wordpress.com .Selamat berexplorasi di dunia iT semoga catatan kecil ini

    bermanfaat untuk diri saya pribadi dan juga kita semua.

    http://sirostuff.wordpress.com/http://sirostuff.wordpress.com/http://sirostuff.wordpress.com/http://sirostuff.wordpress.com/