sistem informasi akuntansi 2 ebusnis

Upload: erida-simamora

Post on 21-Feb-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    1/20

    E-BUSINESS

    NAMA KELOMPOK 4

    1.JOKO RIANTO (1112000429)

    2.CHALIDA AZMAYANI L (1112000433)

    3.ERIDA HOTMAULI S (111200044)

    4.RU!ERT TRY "ALDO (111200044#)

    $.HEALTHYN LAUREL N (111200044%)

    S&'* I+,*/'& A+/+'& 2

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    2/20

    KONSEP E-BUSINESS

    E-Busniss merupakan interaksi eksternalorganisasi dengan cara pemasok, pelanggan,investor, kreditor, pemerintah dan media masa,

    termasuk penggunaan teknologi informasi untukmendisain kembali proses internalnya.

    E-business bisa terjadi dalam berbagai bentuktahapan tergantung dari tingkat pemamfaatan

    jaringan komputer dan Internet, dengan kata lainseberapa digital perusahaan tersebut.

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    3/20

    Bisnis elektronik, biasanya disebut sebagai eBusinessatau e-bisnis, dapat didefinisikan sebagai penerapanteknologi informasi dan komunikasi !I"# untukmendukung seluruh kegiatan usaha E-business adalah

    aktifitas bisnis dengan memanfaatkan jaringan komputerdan internet.

    E-Busniss merujuk pada seluruh penggunaan tingkatlanjutan dalam teknologi informasi !I#, khususnya

    teknologi jaringan dan informasi, untuk meningkatkan caraorganisasi melalukan seluruh proses bisnisnya.

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    4/20

    P+/-P+/ E-B'&+'' A/' P''B&'+&'

    $embeli dan Inbound %ogistic. Internet dapat meningkatkan aktifitaspembeli dengan cara mempermudah perusahaan mengidentifikasi calonpemasok dan membandingkan harga. &ata mengenai pembelian yangdilakukan sub unit organisasi yang berbeda dapat disentralisasikan,sehingga memungkinkan organisasi untuk menetapkan pembelian totaldiseluruh dunia atas berbagai produk.

    'perasi internal, sumber daya manusia, dan infrastuktur. !eknologikomunikasi tingkat lanjut dapat secara signifikan meningkatkan effisiensioperasi internal. $eningkatan akses ke informasi juga dapat secara signifikanmeningkatkan perencanaan. $ada sumber daya manusia, aktifitas inimendukung untuk effisiensi dan efektifitas dalam aktifitas utama.

    'utbound %ogistic. (kses yang tepat )aktu dan akurat atas informasi rincitentang pengiriman memungkinkan penjual mengurangi biaya tranportasimelalui cara pengiriman gabungan ke para pelanggan yang dekat lokasinyasatu dengan yang lainnya. Informasi yang lebih tepat )aktu tentangpenjualan dapat membantu pabrik mengoptimalkan jumlah persediaan yangditanggungnya.

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    5/20

    $enjualan dan $emasaran. $erusahaan dapat menciptakan katalogelektronik di *ebsite mereka untuk mengotomatisasikan input pesananpenjualan. "emampuan ini tidak hanya memungkinkan para pelangganmenyampaikan pesanan saat mereka menginginkannya, tetapi juga dapatsecara signifikan mengurangi jumlah staf dengan cara meniadakan telepon,surat-menyurat atau pengiriman faks.

    $elayanan dan dukungan $urnajual. E-business dapat secara signifikanmeningkatkan kualitas dukungan purnajual ke para pelanggan.

    /-/ 5/'&6/+ E-5'&+'' E-business dan strategi organisasi. +ilai strategis untuk melakukan

    implementasu e business tergantung pada tingkat sejauh mana prosestersebut dapat membantu organisasi mengimplementasikan dan mencapai

    strategi keseluruhan.

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    6/20

    Pengaruh e-business atas aktivitas-aktivitas business

    rantai nilai

    Rantai Nilai Aktivitas Utama E-Business Opportunity

    1.Pembeli dan Inbound Logistic Akuisisi produk yang digitalkan

    Pengaruh persediaan penyangga

    2.Operasi internal Produk yang lebih cepat dan lebih akurat3.Outbound Logistic Distribusi produk yang digitalkan

    Pelacakan status berkelanjutan

    .Penjualan dan Pemasaran Peningkatan pelayanan ke pelanggan

    Pengurangan biaya iklan

    Periklanan yang lebih e!ekti!

    ".Pelayanan dan dukungan Purnajual #engurangi biaya

    $etersediaan pelayanan 2%&

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    7/20

    alue hain /upport (ctivities E-Business 'pportunity

    $embelian identifikasi sumber dan lelang terbalik

    /umber &aya 0anusia pelayanan mandiri karya)an

    Infrastructur E1!, 1E&I, pembayaran elektronik lainnya

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    8/20

    PEMBELIAN DAN INBOUND LOGISTIC

    Internet dapat meningkatkan aktivitas pembeliandengan cara mempermudah perusahaan

    mengidentifikasi calon pemasok dan membandingkan

    harga

    Data mengenai pembelian yang dilakukan sub unit

    organisasi yang berbeda dapat disentralisasi,sehingga memungkinkan organisasi untuk

    menetapkan pembelian total di seluruh dunia atas

    berbagai produk

    Untuk-untuk produk yang dapat didigitalkan, seperti

    buku, CD, software dan informasi, seluruh fungsi

    inbound logistics dapat dilakukan secara elektronik

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    9/20

    OPEASI INTENAL! SUMBE DA"A MANUSIA! DAN

    IN#ASTU$TU

    'eknologi komunikasi tingkat lanjut dapatsecara signi!ikan meningkatkan (

    ) *!isiensi operasi internal.

    ) perencanaan

    ) *!isiensi dan e!ekti!itas akti+itas pendukung

    sumber daya manusia dalam rantai nilai

    ) *!isiensi perhitungan akuntansi dalam hal

    pembayaran dari para pelanggan

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    10/20

    Outb%un& L%gisti's

    E-Business dapat meningkatkan aktivitas

    dan outbound logistic 2

    (kses yang tepat )aktu dan akurat atas

    informasi rinci tentang pengiriman 'ptimisasi inventori

    3ntuk barang-barang atau pelayanan yang

    dapat didigitalkan, fungsi outbond logistic

    dapat dilaksanakan secara elektronik

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    11/20

    P+7/6/+ 8/+ P*/'//+

    $erusahaan dan menciptakan katalog

    elektronik di )ebsite mereka untuk

    mengotomatisasikan input pesanan penjualan

    /ecara signifikan mengurangi jumlah staf Efektifitas periklanan dan mengurangi biayanya

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    12/20

    M86-*86 E-5'&+''

    4. B5 Business to onsumers#Interaksi yang dimungkinkan oleh teknologi antara individu danorganisasi. Business to consumers atau business to costumermenggambarkan kegiatan bisnis melayani konsumen dengan produkatau jasa. 0isalkan orang membeli sepasang sepatu dari pengecer.

    !ransaksi yang mengarah ke sepatu agar tersedia untuk pembeli,yaitu pembelian kulit, tali, karet, dll serta penjualan sepatu daripembuat sepatu ke pengecer akan dianggap transaksi B5.

    "arakteristik B5 2 (ntara organisasi yang dilibatkan lebih kecil

    !ransaksi tidak sering terjadi 6elatif sederhana

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    13/20

    ! "" #"usiness to "usiness$

    Interaksi yang dimungkinkan oleh teknologi antara organisasi dengan organisasi

    #antar organisasi$! menggambarkan transaksi perdagangan antara perusahaan,

    seperti antara manfaktur dan grosir, atau antara grosir dan pengecer! %olume

    transaksi "" &auh lebih tinggi dibandingkan volume transaksi "C! 'lasan

    utamanya karena dalam rantai pasokan #(upply chain$ ada banyak transaksi ""yang mencakup bahan baku dan pen&ualan produk &adi ke konsumen! (ebagai

    contoh, sebuah produsen mobil membuat beberapa transaksi "" seperti

    membeli ban, kaca untuk kaca &endela, dan selang karet untuk kendaraan!

    )ransaksi terakhir adalah saat kendaraan &adi yang di&ual kepada konsumen yang

    merupakan transaksi #"C$ tunggal!

    *arakteristik "" + 'ntar organisasi

    ilai uang yang dilibatkan lebih besar

    ubungan yang kuat dan berkelan&utan

    .emberian kredit oleh pen&ual ke pelanggan

    /ebih kompleks

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    14/20

    7. B58 Business to 8overnment#Interaksi terjadi antara organisasi dengan pemerintah. B58 memilikikarakteristik yang sama dengan B5B sehingga B58 dapatdikelompokkan kedalam B5B. B58 adalah turunan dari B5B yangsering disebut sebagai public sector marketing atau pemasaran

    sektor publik yang mencakup pemasaran produk dan jasa untukberbagai tingkat pemerintahan, negara bagian dan lokal melaluiintegrated marketing communication atau komunikasi pemasaranterpadu seperti strategic public relation, advertising, dan komunikasiberbasis )eb.

    9. B5E Business to Education#Interaksi yang terjadi antara organisasi dengan pendidikan. /amahalnya dengan B58, B5E juga memiliki karakteristik yang samadengan B5B.

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    15/20

    P+/-+/ E-B'&+'' //''' 5&'+&'

    E-business melibatkan pemakaian teknologi komunikasi dan jaringan,daripada hanya sebatas dokumen kertas, untuk bertukar informasi.

    Electronic data interchange E&I# 2 protokol standar untuk secara elektronikmentransfer informasi antar-organisasi serta dalam berbagai proses bisnis.

    E&I 2

    - 0eningkatkan akurasi dan

    - 0engurangi biaya

    E&I telah ada sejak tahun 4:;

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    16/20

    S&'* K/*/+/+ -B'&+''

    - K//'&//+ 8/+ P&5/8&

    - K/5'//+ 8//

    - I+&/' D//

    - T/+/ P+:/+/6/+- K+6 A''

    - K'8&//+ L/:/+/+

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    17/20

    K/*/+/+ U** + S&'* -B'&+''

    K/*/+/+ &'&

    P+:&*/+/+ D//

    T/+'*&'& D// 8/+ P+*5/+/+ A6&/'&

    S&'* A8*&+&'/'&

    S6'& K/*/+/+

    "etika datang ke solusi keamanan, ada beberapatujuan utama yang harus dipenuhi. !ujuan ini adalahdata integritas, otentikasi kuat, dan privasi.

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    18/20

    I+,/' :/+ *+8+6/'/+//+ E-B'&+''

    %(+ (Local Area Network)

    *(+ (Wide Area Network).

    (+ (Value Added Network)

    InternetIntranet

    Ekstranet

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    19/20

    '&*6/+

    E-Business merujuk pada seluruh penggunaan tingkatlanjut dalam teknologi Informasi yaitu melibatkanpemakaian teknologi komunikasi dan jaringan

    =enis-jenis e-business yaitu B5, B5B, B58 dan B5E

    E&I, Internet dan komunikasi nirkabel tingkat lanjutmengurangi biaya dan

    meningkatkan kecepatan dan akurasi proses bisnis yangdijalankan

  • 7/24/2019 Sistem Informasi Akuntansi 2 Ebusnis

    20/20

    Terimakasih

    Diskusi ..