apendicitis kelompok 4

Upload: dwi-kurnia-sari

Post on 22-Feb-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    1/24

    APPENDICITIS

    Shelly Leonia Sisca

    135070200131002

    Komang Sanisca N.

    135070200131003

    s!a"#n $asanah

    13507020013100%Ely &i"'iya"#s Solihah

    13507020013100(

    )oh. *#s'on

    135070200131010

    P#"'i De!i a'#m Sa'i

    135070201111001I'+an )a's#, -ahy# .

    135070201111002

    D!i K#'nia Sa'i

    135070201111003

    P#/#" Li+a'ia Pan"a A.

    13507020111100%

    Aeli"a D!i A/'ilia

    135070201111005

    -ahy#ni

    13507020111100a"na #!i"a

    135070201111007

    4ahi'o"#l Ilmi

    13507020111100

    Ni P#"# I6a P#'nama!a"i

    13507020111100(Ni L#h P#"# Sa/"ya -.

    135070201111010

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    2/24

    DE&INISI

    Appendicitis adalah inflamasi akut pada

    apendiks yang terletak pada abdomen

    kuadran kanan bawah dari rongga abdomen

    (Smeltzer & Bare, 2002! Apendiks men"adi

    meradang akibat in#asi bakteri pada

    dindingnya, biasanya di distal dari obstruksi

    lumennya! $bstruksi dapat disebabkan olehfekalit, bi"i%bi"ian atau caing dalam lumen

    (S"amsuhidayat , 200'!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    3/24

    ETIL8I

    a! $bstruksi lumen apendiks yang disebabkanoleh

    %$leh karena sebab lain, termasuk limfoidhipertropi, barium, cacing di intestinal, kankersecum%adanya benda asing atau sebab lain misalnya

    adanya keganasan%)ekalit (feses yang mengeras adalahpenyebab tersering yang mengakibatkanobstruksi

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    4/24

    EPIDE)IL8I

    * Berdasarkan data dari Amerika Serikat pada tahun+%200-, menun"ukkan bahwa ada peningkatanapendisitis dari .,/- men"adi , 1- dari +0!000orang!

    * Berdasarkan edical ecord S34 AA 5ekanbaru,20+1! 4i ruang rawat inap 6endrawasih +, pada tahun20+2 terdapat "umlah kasus apendisitis sebesar +02kasus, yang kemudian meningkat men"adi +20 kasuspada tahun 20+1! 5ada tahun 20+2 dari +'1+ pasien

    bedah umum, sebanyak '77 diantaranya yangmelakukan operasi apendisitis atau sekitar 1+,.!Sedangkan tahun 20+1 untuk periode 8anuari%aret,dari 1+- pasien bedah umum, sebanyak -1 yangmelakukan operasi apendisitis dengan lama hari rawatrata%rata 1%7 hari (edical ecord SAS, 20+1!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    5/24

    &AKT ISIK

    * 3mur

    Appendicitis dapat ter"adi pada semua usia danpaling sering pada dewasa muda!

    appendicitis tertinggi pada usia +0%+ tahundengan! 9al ini berhubungan denganhiperplasi "aringan limfoid karena "aringanlimfoid mencapai puncak pada usia pubertas

    * 8enis :elamin

    Appendisitas paling banyak ditemukan padakelompok pria dengan rasio +,' +

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    6/24

    * as

    )aktor ras berhubungan dengan pola makan terutama

    diet rendah serat dan pencarian pengobatan!5enelitian Addins (+/ di Amerika Serikat, ;kulitputih kulit hitam yaitu +7,' +0,1 per +0!000penduduk dengan rasio +,7 +! )aktor Agent

    * 3rbanisasi

    3rbanisasi mempengaruhi transisi demografi danter"adi perubahan pola makan dalam masyarakatseiring dengan peningkatan penghasilan yaitukonsumsi tinggi lemak dan rendah serat! 5enelitian

    epidemiologi menun"ukkan peran konsumsi rendahserat dan pengaruh konstipasi terhadap timbulnyaappendicitis

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    7/24

    KLASI&IKASI 9 )ANI&ESTASI

    KLINIS

    * A//enici"is A6#"

    Appendicitis Akut Sederhana (6ataralAppendicitis

    5roses peradangan baru ter"adi di mukosa dansub mukosa disebabkan obstruksi! Sekresimukosa menumpuk dalam lumen appendiksdan ter"adi peningkatan tekanan dalamlumen yang mengganggu aliran limfe,mukosa appendiks "adi menebal, edema, dankemerahan!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    8/24

    Appendicitis Akut 5urulenta (Supurati#eAppendicitis

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    9/24

    * A//enici"is In+il"'a"

    Appendicitis infiltrat adalah proses radang appendiks

    yang penyebarannya dapat dibatasi olehomentum, usus halus, sekum, kolon danperitoneum sehingga membentuk gumpalanmassa flegmon yang melekat erat satu denganyang lainnya

    * A//enici"is A:sesAppendicitis abses ter"adi bila massa lokal yang

    terbentuk berisi nanah (pus* A//enici"is Pe'+o'asi

    Appendicitis perforasi adalah pecahnya appendiksyang sudah ganggren yang menyebabkan pusmasuk ke dalam rongga perut sehingga ter"adiperitonitis umum

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    10/24

    * A//enici"is K'onis

    Appendicitis kronis merupakan lan"utanappendicitis akut supuratif sebagai prosesradang yang persisten akibat infeksimikroorganisme dengan #irulensi rendah,

    khususnya obstruksi parsial terhadaplumen! 4iagnosa appendicitis kronis barudapat ditegakkan "ika ada riwayat serangannyeri berulang di perut kanan bawah lebihdari dua minggu, radang kronik appendikssecara makroskopik dan mikroskopik!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    11/24

    PAT&ISIL8I

    * (

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    12/24

    PE)EIKSAAN DIA8NSTIK

    * 5emeriksaan fisik

    +! ;nspeksi5ada apendisitis akut sering ditemukan adanya

    abdominal swelling, sehingga pada pemeriksaan"enis ini biasa ditemukan distensi abdomen

    2! 5alpasi5ada daerah perut kanan bawah apabila ditekanakan terasa nyeri! 4an bila tekanan dilepas "ugaakan terasa nyeri! nyeri tekan perut kanan bawahmerupakan kunci diagnosis dari apendisitis! 5adapenekanan perut kiri bawah akan dirasakan nyeripada perut kanan bawah, ini disebut tanda

    o#sing (o#sing sign!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    13/24

    1! 5emeriksaan colok dubur5emeriksaan ini dilakukan pada apendisitisuntuk menentukkan letak apendiks apabilaletaknya sulit diketahui! 8ika saat dilakukanpemeriksaan ini terasa nyeri, makakemungkinan apendiks yang meradang didaerah pel#is! 5emeriksaan ini merupakan

    kunci diagnosis apendisitis pel#ika!'! 3"i psoas dan u"i obturator

    3"i psoas dilakukan dengan rangsangan ototpsoas mayor lewat hiperekstensi sendi

    panggul kanan, kemudian paha kananditahan! Bila apendiks yang meradangmenempel pada m!psoas mayor, makatindakan tersebut akan menimbulkan nyeri

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    14/24

    * >aboratorium

    +!5emeriksaan darah

    % leukositosis pada kebanyakan kasusappendisitis akut terutama pada kasusdengan komplikasi pada appendicularinfiltrat, >?4 akan meningkat!

    % 5emeriksaan urin untuk melihat adanyaeritrosit, leukosit dan bakteri di dalam urin!5emeriksaan ini sangat membantu dalammenyingkirkan diagnosis banding seperti

    infeksi saluran kemih atau batu gin"al yangmempunyai ge"ala klinis yang hampir samadengan appendicitis!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    15/24

    * adiologis

    +! )oto polos abdomen

    2! 3S=4engan 3S= dapat dipakai untukmenyingkirkan diagnosis banding sepertikehamilan ektopik, adnecitis dan sebagainya!

    1! Barium enema

    @aitu suatu pemeriksaan %ay denganmemasukkan barium ke colon melalui anus

    '! 6aparoscopi@aitu suatu tindakan dengan menggunakankamera fiberoptic yang dimasukkan dalamabdomen, appendi dapat di#isualisasikan secaralangsung

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    16/24

    PENATALAKSANAAN )EDIS

    *

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    17/24

    enurut ans"oer (2000, penatalaksanaan appendisitis terdiri dari

    a. Se:el#m /e'asi*5emasangan sonde lambung untuk dekompresi*5emasangan kateter untuk kontrol produksi urin

    *ehidrasi*Antibiotik dengan spektrum luas, dosis tinggi dan diberikan secaraintra#ena!Antibiotic pada apendisitis digunakan sebagai

    % 5reoperati#e, antibiotik broad spectrumintra#ena diindikasikan untukmengurangi ke"adian infeksi pasca pembedahan!

    % 5ost operatif, antibiotic diteruskan selama 2' "am pada pasien tanpakomplikasi apendisitis

    C Antibiotic diteruskan sampai 7%. hari post operatif untukkasus apendisitis ruptur atau dengan abses!

    C Antibiotic diteruskan sampai hari .%+0 hari pada kasusapendisitis rupture dengan peritonitis diffuse!

    *$bat%obatan penurun panas, phenergen sebagai anti menggigil,largaktil untuk membuka pembuluh%pembuluh darah perifer diberikansetelah rehidrasi tercapai*Bila demam, harus diturunkan sebelum diberi anastesi!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    18/24

    :. /e'asi

    *Apendiktomi bagian appendiks dibuang

    *8ika appendiks mengalami perforate bebas, makaabdomen dicuci dengan garam fisiologis dan

    antibiotika

    *Abses appendiks diobati dengan antibiotika

    intra#ena, massa mungkin mengecil atau absesmungkin memerlukan drainase dalam "angka

    waktu beberapa hari

    *Appendiktomi dilakukan bila abses dilakukanoperasi elektif sesudah / minggu D 1 bulan!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    19/24

    c. Pasca /e'asi*$bser#asi tanda%tanda #ital untuk mengetahui ter"adinyapendarahan didalam, syok, hipertermia, atau gangguan pernapasan*Angkat sonde lambung bila pasien telah sadar sehingga aspirasi

    cairan lambung dapat dicegah*Baringkan pasien dalam posisi semi fowler*5asien dikatakan baik bila dalam +2 "am tidak ter"adi gangguan,selama pasien dipuasakan*Bila tindakan operasi lebih besar, misalnya pada perforate, puasa

    dilan"utkan sampai fungsi usus kembali normal*Berikan minum mulai +7 mlE"am selama '%7 "am lalu naikkanmen"adi 10 mlE"am! :eesokan harinya berikan makanan saring danhari berikutnya makanan lunak*Satu hari pasca operasi pasien dian"urkan untuk duduk tegak di

    tempat tidur selama 2 10 menit*5ada hari kedua pasien dapat berdiri dan duduk di luar kamar*9ari ke . "ahitan dapat diangkat dan pasien diperbolehkan pulang!*5erawatan luka dengan memperhatikan dressing yang tepata agarluka terhidrasi dengan baik!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    20/24

    K)PLIKASI*

    5erforasi5erforasi appendik akan mengakibatkanperitonitis purulenta yang ditandai dengandemam tinggi, nyeri makin hebat meliputiseluruh perut dan perut men"adi tegang dan

    kembung! Fyeri tekan dan defans muskulerdi seluruh perut, peristaltik usus menurunsampai menghilang karena ileus paralitik

    * 5eritonitis

    :eadaan ini biasanya ter"adi akibatpenyebaran infeksi dari apendisitis! Bilabahan yang menginfeksi tersebar luas padapermukaan peritoneum menyebabkan

    timbulnya peritonitis generalisata

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    21/24

    * :omplikasi "arang ter"adi pada apendisitis

    adalah penyumbatan usus! 5enyumbatan

    ter"adi ketika peradangan usus buntusekitarnya menyebabkan otot usus untuk

    berhenti beker"a, dan ini mencegah isi

    usus yang lewat! 8ika penyumbatan ususdi atas mulai mengisi dengan cairan dan

    gas, distensi perut, mual dan muntah

    dapat ter"adi! :emudian mungkin perlu

    untuk mengeluarkan isi usus melalui pipa

    melewati hidung dan kerongkongan dan

    ke dalam perut dan usus

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    22/24

    PENCE8A$AN* 5encegahan 5rimer

    +! 4iet tinggi serat9asil penelitian membuktikan bahwa diet tinggiserat mempunyai efek proteksi untuk ke"adianpenyakit saluran pencernaan! Serat dalam

    makanan mempunyai kemampuan mengikat air,selulosa, dan pektin yang membantumempercepat sisi%sisa makanan untukdiekskresikan keluar sehingga tidak ter"adikonstipasi yang mengakibatkan penekanan pada

    dinding kolon!2! inum air putih minimal - gelas sehari dan tidak

    menunda buang air besar "uga akan membantukelancaran pergerakan saluran cerna secarakeseluruhan!

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    23/24

    1! 4efekasi yang teratur)rekuensi defekasi yang "arang akanmempengaruhi konsistensi feces yang lebihpadat sehingga ter"adi konstipasi! :onstipasimenaikkan tekanan intracaecal sehinggater"adi sumbatan fungsional appendiks danmeningkatnya pertumbuhan flora normalkolon! 5engerasan feces memungkinkanadanya bagian yang terselip masuk kesaluran appendiks dan men"adi media

    kumanEbakteri berkembang biak sebagaiinfeksi yang menimbulkan peradangan padaappendiks

  • 7/24/2019 Apendicitis Kelompok 4

    24/24

    * 5encegahan Sekunder

    5encegahan sekunder meliputi diagnosa

    dini dan pengobatan yang tepat untukmencegah timbulnya komplikasi!

    * 5encegahan