cakra utama tenaga inti ruh

8
7/24/2019 Cakra Utama Tenaga Inti Ruh http://slidepdf.com/reader/full/cakra-utama-tenaga-inti-ruh 1/8 CAKRA UTAMA Pada tubuh manusia terdapat pusat-pusat energi yang disebut chakra. Cakra berasal dari bahasa sansekerta yang berarti roda. Disebut demikian karena bila dilihat dari depan bagaikan sebuah roda yang berputar. Gambaran roda ini timbul karena cakra sebenarnya terdiri atas beberapa lembaran daun (yang bervariasi jumlahnya pada tiap cakra) yang berputar. Jumlah dari cakra diseluruh lapisan tubuh manusia seluruhnya ada 365 buah. Yang dibagi menjadi 3 kelompok, yaitu cakra utama, cakra biasa dan cakra mini. Karena banyaknya jumlah cakra tersebut maka kita hanya akan membahas cakra utama yang berjumlah tujuh. Cakra utama tersebut adalah: 1. Cakra dasar (mooladara) 2. Cakra seks (swadistana) 3. Cakra pusar (manipura) 4. Cakra jantung (anahata) 5. Cakra tenggorokan (visudhi) 6. Cakra mata ketiga (ajna) 7. Cakra mahkota (sahasrara) Disamping ke tujuh cakra utama di atas, cakra-cakra lainnya terbagi atas 2 kelompok yaitu cakra biasa & cakra mini. Contoh dari cakra biasa adalah cakra telapak tangan & telapak kaki. Sedangkan cakra mini terdapat pada setiap ujung jari tangan & jari kaki. Walaupun pada tulisan ini ke dua jenis cakra ini tidak dibahas dengan rinci tetapi harus diketahui bahwa setiap cakra tersebut memegang peranan yang penting. Pembersihan yang difokuskan pada cakra utama maka cakra-cakra biasa & cakra-cakra mini yang berada disekitar cakra utama juga akan dibersihkan secara otomatis. 1. Cakra Dasar (Muladara) Cakra dasar berhubungan dengan badan fisik terletak di dasar tulang punggung yaitu di ujung tulang ekor. Cakra dasar diasosiasikan dengan warna merah muda & mempunyai 4 lembar daun. Cakra dasar merupakan pusat energi dari tubuh fisik, kehidupan materi & keinginan untuk hidup. Cakra dasar yang aktif maka seseorang akan cenderung untuk hidup dengan penuh semangat & motivasi & sebaliknya cakra dasar yang kecil, kotor & terhambat maka akan hidup bermalas-malasan tanpa semangat bahkan memiliki kecenderungan untuk mudah putus asa bahkan bunuh diri.

Upload: vithe1969

Post on 23-Feb-2018

262 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

7/24/2019 Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

http://slidepdf.com/reader/full/cakra-utama-tenaga-inti-ruh 1/8

CAKRA UTAMA

Pada tubuh manusia terdapat pusat-pusat energi yang disebut chakra. Cakra berasal

dari bahasa sansekerta yang berarti roda. Disebut demikian karena bila dilihat daridepan bagaikan sebuah roda yang berputar. Gambaran roda ini timbul karena cakra

sebenarnya terdiri atas beberapa lembaran daun (yang bervariasi jumlahnya pada tiapcakra) yang berputar. Jumlah dari cakra diseluruh lapisan tubuh manusia seluruhnyaada 365 buah. Yang dibagi menjadi 3 kelompok, yaitu cakra utama, cakra biasa dan

cakra mini.

Karena banyaknya jumlah cakra tersebut maka kita hanya akan membahas cakra

utama yang berjumlah tujuh. Cakra utama tersebut adalah:

1. Cakra dasar (mooladara)

2. Cakra seks (swadistana)

3. Cakra pusar (manipura)

4. Cakra jantung (anahata)

5. Cakra tenggorokan (visudhi)

6. Cakra mata ketiga (ajna)

7. Cakra mahkota (sahasrara)

Disamping ke tujuh cakra utama di atas, cakra-cakra lainnya terbagi

atas 2 kelompok yaitu cakra biasa & cakra mini. Contoh dari cakrabiasa adalah cakra telapak tangan & telapak kaki. Sedangkan cakramini terdapat pada setiap ujung jari tangan & jari kaki. Walaupun

pada tulisan ini ke dua jenis cakra ini tidak dibahas dengan rinci tetapiharus diketahui bahwa setiap cakra tersebut memegang peranan

yang penting. Pembersihan yang difokuskan pada cakra utama maka cakra-cakra

biasa & cakra-cakra mini yang berada disekitar cakra utama juga akan dibersihkansecara otomatis.

1. Cakra Dasar (Muladara)

Cakra dasar berhubungan dengan badan fisik terletak di dasar tulang punggungyaitu di ujung tulang ekor. Cakra dasar diasosiasikan dengan warna merah muda &

mempunyai 4 lembar daun. Cakra dasar merupakan pusat energi dari tubuh fisik,kehidupan materi & keinginan untuk hidup. Cakra dasar yang aktif maka seseorangakan cenderung untuk hidup dengan penuh semangat & motivasi & sebaliknya

cakra dasar yang kecil, kotor & terhambat maka akan hidup bermalas-malasantanpa semangat bahkan memiliki kecenderungan untuk mudah putus asa bahkan

bunuh diri.

Page 2: Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

7/24/2019 Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

http://slidepdf.com/reader/full/cakra-utama-tenaga-inti-ruh 2/8

2. Cakra Sex (swadistan)

Cakra seks terdapat pada tulang pelvis. Cakra sex diasosiasikan dengan wana

oranye & memiliki 6 lembar daun. Cakra seks berhubungan dengan penciptaanatau reproduksi & mempengaruhi aktivitas seksual seseorang. Cakra seks

berkaitan erat dengan cakra tenggorokan yang berfungsi dalam penciptaankreativitas atau ide. Seseorang dengan Cakra seks yang bersih dan aktif akanmemiliki pikiran yang lebih positif serta percaya diri. Sebaliknya seseorang akan

menjadi tidak perduli, kasar, berpikir negative (kurang kreatif), termasuk seksmenyimpang jika cakra seksnya kotor & terhambat.

3. Cakra Pusar (Manipura)

Pusat energy ketiga berhubungan dengan tubuh fisik terletak di pusar & amatpenting dalam mempertahankan vitalitas seseorang. Diasosiakan dengan warna

kuning & memiliki 10 lembar daun. Cakra pusar berkaitan erat dengan sifat-sifatyang membawa kecenderungan seperti iri hati, rasa malu, tidak puas, murung,benci & takut (kekurangan rasa aman). Seseorang dengan cakra pusar yang

berkembang & bersih maka akan dapat mengatasi hal-hal seperti tersebut di atas& mengubahnya menjadi suatu yang positif seperti rasa aman, puas, gembira,nyaman & percaya diri.

4. Cakra Jantung (Anahata)

Pusat energy keempat berhubungan dengan tubuh fisik terletak di dada.

Diasosiasikan dengan warna hijau dengan 12 lembar daun. Cakra jantung adalah

Page 3: Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

7/24/2019 Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

http://slidepdf.com/reader/full/cakra-utama-tenaga-inti-ruh 3/8

cakra yang amat penting dalam spiritual karena dihubungkan sebagai lambing cintakasih & penyembuhan. Secara fisik cakra jantung mengatur jantung & kelenjar 

thymus. Cakra jantung merupakan pusat dari seluruh perasaan halus seperti kasihsayang & cinta kasih. Seseorang dengan cakra jantung yang kecil, kotor atauterhambat akan memiliki kecenderungan egois, sombong, fanatic, tamak/rakus,

munafik, & gelisah. Sedangkan cakra jantung yang berkembang dengan baikmenyebabkan seseorang penuh dengan rasa cinta kasih & kasih sayang sertadapat berempati terhadap sesame.

5. Cakra Tenggorokan (Visudhi)

Pusat energy ke lima terletak tenggorokan & diasosiasikan dengan warna birumuda & memiliki 16 lembar daun. Secara fisik cakra ini memberikan energy kepadakelenjar thyroid & parathyroid. Cakra ini merupakan pusat penciptaan yang lebih

tinggi (kreativitas) & hubungan antar manusia. Seseorang dengan cakratenggorokan yang berkembang akan memiliki pengertian yang mendalammengenai hubungan antar sesame sehingga mempunyai hubungan yang baik

dengan sesamanya. Kemampuan untuk berekspresi secara lisan juga dipengaruhioleh cakra ini. Cakra jantung yang yang bersih & terhubung dengan cakratenggorokan yang bersih pula akan mengakibatkan seseorang akan dapat

mengekspresikan seluruh isi hati dengan baik. Sifat-sifat yang berkenaan dengancakra tenggorokan yang berkembang dengan baik antara lain adalah kepasrahan,keberhasilan, kelimpahan & kesejahteraan serta pengembangan pengetahuan

duniawi.

6. Cakra mata ke tiga (Ajna)

Pusat energy ke enam berhubungan dengan tubuh fisik yang terletak di antara kedua mata. Diasosiasikan dengan warna biru tua atau nila. Cakra ini memberikan

energy ke kedua mata, hidung & kelenjar pituitary. Disebut cakra mata ketigakarena cakra yang berkembang aktif & bersih dapat memberikan pewaskitaan

(clairvoyance) atau kekuatan psikis lainnya. Selain pewaskitaan, cakra inimerupakan titik pemusatan & pengatur dari cakra-cakra di bawahnya. Maka dari itu

Page 4: Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

7/24/2019 Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

http://slidepdf.com/reader/full/cakra-utama-tenaga-inti-ruh 4/8

cakra ini sering disebut pula berkaitan erat dengan pengetahuan duniawi &pengetahuan surgawi (spiritual). Seringkali manusia yang telah mencapai taraf 

kewaskitaan terpesona oleh sensasi tersebut & lupa akan tujuan utamanya & lamaterhambat pada kesadaran di tahap ini.

7. Cakra mahkota (sahasrara)

Pusat energy ke tujuh berhubungan dengan tubuh fisik terletak di ubun-ubun.Cakra ini adalah pusat masuknya energy Illahi ke seluruh lapisan tubuh &kesadaran. Seseorang yang cakra mahkotanya berkembang secara sempurnaakan banyak mengetahui rahasia alam. Menjaga agar cakra ini selalu bersih

amatlah penting agar energy spiritual dapat diterima secara terus menerus olehseluruh tubuh. Cakra mahkota yang terbuka dengan lebar maka seseorang dapatmelakukan perjalanan astral dengan lebih mudah.

Page 5: Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

7/24/2019 Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

http://slidepdf.com/reader/full/cakra-utama-tenaga-inti-ruh 5/8

ENERGI INTI RUH

Dan mereka bertanya kepadamu tentang ruh, katakanlah, ‘Ruh   itu termasuk urusan

Tuhanku dan tidaklah kamu diberi  pengetahuan melainkan sedikit

Ilmu yang sedikit dimata Tuhan adalah bagaikan lautan ilmu tanpa batas dimata

manusia. Ruh adalah inti kehidupan.

Ruh adalah energi kekal, energi hidup yang mendiami setiap diri manusia, tidak perdulisiapa dia apakah orang kaya, miskin, sehat, sakit, bahagia ataupun orang penuhpenderitaan, ruh tetap berdiam diri didalamnya. Tanpa   Ruh   manusia hanyalah

seonggok daging tak berharga yang akan berubah menjadi bangkai. Sungguh sangatluar biasa keberadaan   Ruh   dan   Ruh   inilah yang membuat manusia hidup dan bisamempunyai nilai.

Ruh adalah energi yang berasal langsung dari Tuhan.   Sungguh energi yang luar biasa.   Ruh   adalah energi suci, maka janganlah engkau kotori Ruhmu denganperbuatan yang menentang Tuhan. Jadi inti dari mempelajari energi inti   Ruh   adalah

 jauhkan diri dari perbuatan yang menentang Tuhan.  Apakah keistimewaan energi

Ruh?

1. Energi Ruh adalah energi yang langsung dari Tuhan

2. Energi Ruh besifat kekal dan mempunyai kekuatan tanpa batas

3. Energi Ruh ada dalam setiap diri manusia

4. Energi Ruh adalah energi inti yang dapat merubah nasib/kehidupan Anda

5. Energi Ruh   mempunyai kekuatan diatas semua energi (Prana, kundalini, Reikidll)

6. Energi Ruh dapat mengenalkan kita pada diri sejati

Dapatkah kita mengakses/memperdayakan energi Ruh?   Ini adalah pertanyan yangseringkali muncul pada setiap manusia. Jawabanya adalah BISA walau ilmu tentangRuh hanya sedikit diberi oleh tuhan. Kini hampir semua pelajaran spiritual baik melalui

meditasi, thariqot, yoga, sufi dll, tak lain adalah untuk menemukan diri sejati yaitu ruhyang bersemanyang dalam diri. Manusia sangat menyadari akan pentingnya mengenal

ruh sebagai jembatan untuk mengenal Tuhannya. Energi Inti Ruh Akan mengajarkankepada Anda cara mengenal energi Ruh denganmetode yang cepat dan sederhanaserta memperdayakannya dalam kehidupan sehari-hari.   Apa yang akan didapatkan

setelah belajar energi inti ruh:

Page 6: Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

7/24/2019 Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

http://slidepdf.com/reader/full/cakra-utama-tenaga-inti-ruh 6/8

1. Anda dapat memahami diri sejati.

2. Anda dapat mengaktifkan kekuatan tanpa batas: clairvoyance (pewaskitaan),Clairaudience (pendengaran gaib), Telepati dll.

3. Anda dapat membantu menyembuhkan orang lain baik penyakit fisik, mental,spiritual.

4. Anda dapat membuka pintu-pintu kemakmuran.

5. dan akan banyak lagi keajaiban yang muncul di dalam diri anda setelahmempelajari energi inti ruh

Ruh dan Sifatnya

Tuesday, December 23rd, 2008

Tahukah anda bahwa sesungguhnya semua yang ada didunia itu hidup?  Bumi yangsetiap hari kita injak mempunyai nadi kehidupan dan langit pun selalu hidup. Bahkanbatu yang sering kita anggap benda mati juga sesungguhnya mempunyai kehidupan.

Ruh yang berasal dari yang Maha Kuasa meliputi segala sesuatu. Dan padahakikatnya seluruh ciptaan-Nya tersebut “Hidup” karena tidaklah Ia menciptakan suatu

makhluk melainkan padanya ada ruh yang meliputinya. Dia adalah Dzat pemberi hidupdan menghidupkan semua ciptaanya dengan ruh kehidupan. Batu yang kita anggapbenda mati jika kita urai hingga bagian tekecil maka kita akan menjumpai fenomena

bahwa sesunguhnya batu pun hidup.

Lantas bagaimanakah sesungguhnya sifat ruh yang maha hidup itu?

Ruh adalah Zat yang mempunyai energi dengan kecepatanya jauh diatas kecepatancahaya. Kita mengetahui jika suatu zat mempunyai kecepatan diatas cahaya maka zattersebut akan berlaku hukum fisika quantum.

Karena  ruh mengikuti hukum fisika quantum   maka dalam ruh tidak lagi dibatasi oleh jarak dan waktu.  Ruh dapat menembus semua dimensi termasuk benda padat. Ruhdapat berpindah dari lokasi yang satu ke lokasi yang lain tanpa melewati ruang. Ruh

besifat abadi.

Selain itu ruh yang maha hidup bersifat sangat lembut dan halus. Dan sifat ruh yangpaling istimewa adalah jika ruh menempati suatu benda mati maka hiduplah bendatersebut.

Bagaimana sifat ruh didalam Manusia?

Jika ruh menguasai akal pikiran maka akal pikiran akan menjurus kesempurnaan didalam pandangan dan dapat menentukan suatu sikap atas dasar pertimbangan yangmatang bagi perjalanan hidupnya. Begitulah adanya, jika ruh singgah di telinga maka

mendengarlah ia, manakala ruh berkelebat melalui mata maka memandanglah ia, danketika ruh bertamasya pada mulut maka berhamburanlah kata-kata yang punya mulut,pun bila ruh menjalar pada tangan maka bergeraklah ia meraba dan mengusap, juga

apabila ruh mengalir pada kaki maka dapatlah melangkah tegap ataupun gontai.Begitu pula bila ruh meliputi dan menguasai sel–sel yang bergerak ke seluruhperedaran darah maka tampaklah gerak hidup jasmani.

Ruh adalah zat hidup   jika ruh diibaratkan cahaya yang terang benderang maka

 jasmani diibaratkan suatu tempat yang gelap gulita semisal ruangan. Padahal tidaklahakan tampak terang suatu cahaya bila ia tidak bertempat pada yang gelap gulita.

Page 7: Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

7/24/2019 Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

http://slidepdf.com/reader/full/cakra-utama-tenaga-inti-ruh 7/8

Begitu pula keadaan gelap pekatnya jasmani dikatakan gelap gulita bila tidak adasesuatu yang meneranginya. Demikianlah pengertian “Ruh” sebagai “Nur” dalam istilah

wahyu-Nya.

Ruh Energi Quantum Illahi yang ada pada Manusia

Anda ingin tahu siapa Anda? Atau Anda ingin menggali potensi anda sampaibatas tak terhingga?

Saat ini banyak sekali pelatihan-pelatihan yang mengajarkan “Self Help” untuk

mengenali dan mengali potensi diri, peyembuhan, hipnotis bahkan reinkarnasi. Hampir semua pelatihan tesebut mengarahkan potensi manusia ke alam bawah sadarnya. Ya,

 Alam bawah sadar menyimpan 80% potensi tersembunyi manusia.

Saya sendiri pernah mengikuti pelatihan Alpha Power, dalam pelatihan ini kita diajak

masuk ke dalam kondisi alpa untuk mengakases alam bawah sadar. saat berada dialam bawah sadar (kondisi alpha) kita diajak untuk melakukan sesuatu yang di luar 

nalar manusia. Sebagai contoh saat pelatihan saya bisa mematahkan 3 besi dragonhanya dengan gulungan koran, menjatuhkan bola lampu dari ketinggian 3 meter tetapi

lampu tidak pecah. Dan ini bisa terjadi hanya dengan niat/memvisualisakan di alambawah sadar. Saat itu saya sangat takjub dan semua peserta pelatihan merasakan halyang sama.

Jika hanya dengan mengaktikan kekuatan alam bawah sadar saja manusia sudah bisa

keluar dari hukum-hukum materi apa jadinya kalau manusia menggunakan kekuatanRUHnya.

Ruh adalah kekuatan Tuhan sesungguhnya yang ditempatkan dalam diri kita .Ruh menyatu dengan badan tapi bukan seperti menyatunya gula dengan air, akantetapi Ruh menguasai badan sehingga badan hidup. Pada hakekatnya pekerjaan-

pekerjaan yang manusia kerjakan adalah pekerjaan ruh seperti melihat, mendengar…artinya itu semua merupakan tajalli dari ruh.

Ruh dan badan masing-masing memiliki aturan dan hukum-hukum sendiri-sendiri dankarena keduanya berada pada manusia, antara hukum materi dan hukum nonmateri

terjadi saling tarik dan saling menguasai. Pada sebagian orang karena sisi materinyalebih kuat maka hukum-hukum materi menguasai hukum nonmateri, sehingga yangmenonjol dan berlaku pada orang tersebut adalah hukum-hukum materi.

 Akan tetapi bagi orang yang ruhnya kuat, maka hukum-hukum nonmateri menguasaihukum-hukum materi (badan fisik). Saat Ruh menguasai tubuh fisik secara sempurna

maka dalam diri manusia tersebut berlaku hukum Fisika Quantum. Dan kita tahu di

dalam hokum fisika quantum tidak ada lagi jarak dan waktu. Dan alam semesta inihanyalah vibrasi energi.

 Adalah Alain Aspect, seorang ahli fisika quantum asal Paris ditahun 1982 yang terusmenerus mengembangkannya fisika quantum beliau menemukan fenomena bahwa :

1. Energi tidak hilang oleh jarak.

2. Bisa terjadi seketika (lebih cepat dari kecepatan cahaya)

3. Bisa menghubungkan lokasi – lokasi tanpa melintasi ruang.

Business Week, suatu majalah International mingguan bisnis terkemuka, yangmengemukakan akan adanya terobosan-terobosan dibidang iptek berkenaan denganadanya konsepsi “baru” mengenai Alam. Salah satunya yang berkaitan dengan fisika

Page 8: Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

7/24/2019 Cakra Utama Tenaga Inti Ruh

http://slidepdf.com/reader/full/cakra-utama-tenaga-inti-ruh 8/8

quantum dengan telah dibuktikannya oleh ilmuwan bahwa  suatu benda bisa beradadi dua tempat yang berbeda pada waktu yang sama.

Dari gambaran diatas maka cerita2 masa lalu yang mengatakan seorang wali bisa

berada di dua tempat adalah hal yang bisa di jelaskan sekarang.

Diolah dari berbagai sumber (http://www.binaapiari.com/propolis)