isi pokok uu no 1 tahun 2004

Upload: heni

Post on 15-Feb-2018

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Isi Pokok UU No 1 Tahun 2004

    1/1

    ISI POKOK UNDANG-UNDANG NOMOR 1 TAHUN 2004

    TENTANG PERBENDAHARAAN NEGARA

    Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara merupakan

    salah satu landasan hukum dalam rangka mewujudkan good governance dalam

    penyelenggaraan pemerintahan negara, dimana sejak beberapa tahun yang lalu telah

    dilakukan e!ormasi "anajemen #euangan Pemerintah$,

    %edangkan perubahan mendasar dalam pengelolaan perbendaharaan negara yang

    ter&antum dalam Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 yaitu'

    1$ Penerapan anggaran berbasis kinerja$

    2$ Pemberlakuan pengakuan dan pengukuran pendapatan dan belanja negara berbasis

    akrual$($ "un&ulnya jabatan !ungsional Perbendaharaan Negara dan aturannya$

    4$ Pemberian jasa giro atau bunga atas dana pemerintah yang disimpan pada bank

    sentral$

    )$ %erti!ikat *ank +ndonesia yang selama ini menjadi instrumen moneter akan digantikan

    oleh %urat Utang Negara$

    $ Pemisahan yang jelas mengenai wewenang "enteri #euangan sebagai ./ dengan

    "enteri teknis sebagai //$

    $ %elain itu diuraikan pokok-pokok manajemen keuangan negara serta proses P*N

    dan diuraikan pula peranan P dalam pengelolaan anggaran negara melalui !ungsi-

    !ungsi yang dimilikinya, yakni !ungsi legislasi, !ungsi anggaran, dan !ungsi

    pengawasan$

    3$ Peranan nggaran Pendapatan dan *elanja Negara P*N5 atau nggaran %ektor

    Publik menjadi semakin signi!ikan$

    6$ P*N telah menjadi instrumen kebijakan multi !ungsi yang digunakan sebagai alat

    untuk men&apai tujuan bernegara$ 7al tersebut terutama terlihat dari komposisi dan

    besarnya anggaran yang se&ara langsung mere!leksikan arah dan tujuan pelayanan

    kepada masyarakat$

    10$ gar !ungsi P*N dapat berjalan se&ara optimal, maka sistem anggaran dan

    pen&atatan atas penerimaan dan pengeluaran harus dilakukan dengan &ermat dan

    sistematis$