manfaat dan khasiat secang untuk kesehatan.docx

Upload: faiz

Post on 27-Feb-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk Kesehatan.docx

    1/9

    Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk KesehatanBatang pohon secang telah lama dikenal oleh masyarakat Jawa sebagai bahan untukmembuat minuman yang disebut wedang secang. konon, wedang secang memiliki khasiatyang menyehatkan dan dianggap sebagai minuman keraton. Saat ini, parutan kayu secangbanyak dijual keemasan dalam minuman atau campuran minuman bersama rempah-

    rempah lainya untuk meningkatkan stamina dan kesehatan.

    Rempah yang satu ini terbuat dari serutan kayu pohon. Tapi sejak abad ke-1 sudahdiperjual belikan berbagai negara dunia. Rempah yang satu ini sering digunakan untukcampuran minuman hangat didaerah !ogyakarat.

    Secang dikenal dengan beberapa nama di "ndonesia, seperti di #ceh disebut seupeueng,$inangkabau %lacang&, Jawa dan Sunda %secang& dan berbagai wilayah lainnya yangmemiliki julukan masing-masing. 'i daerah lainnya seperti Jepang disebut suou dan "nggris%sappanwood&.

    Tinggi tanamanya bisa mencapai ( meter dengan batang berbentuk silinder kecoklatan.)ulit kayunya dapat mengeluarkan cairan kemerahan. Secang %caesalpinia sappan *.&berasal dari #sia Tenggara dan mudah ditemukan di "ndonesia.

    'aunnya majemuk meyirip gaanda dengan panjang +- cm. #nak daun terdapat 1-+pasang, berbentuk lonjong dengan dengan panjang 1-+ mm dan lebar /-11 mmberwarna hijau.

    bunga tersusun majemuk berbentuk malai sepanjang 1- cm dan terletak diujungbatang. )elopak bunganya berjumlah lima, berwarna hijau. Benang sarinya sepanjang 1mm dan putik 10 mm. $ahkota bunga berbentuk tabung dan berwarna kuning. Buahnyaberbentuk polong dengan panjang 0-1 cm dan lebar /- cm, ujungnya seperti paruh berisi/- biji berwarna hitam. Biji berbentuk bulat panjang 1-10 mm dan lebar - mm.

    Rasa secang sangat sedikit asam dan segar, minuman ini menjadi minuman khas di!ogyakarta. Bahan dasar minuman ini adalah serutan kayu secang yang direbus bersama

    rempah lainnya seperti cengkih dan kayu manis.

    http://www.cara-obat.com/2013/10/manfaat-dan-khasiat-secang-untuk-kesehatan.htmlhttp://www.cara-obat.com/2013/10/manfaat-dan-khasiat-secang-untuk-kesehatan.html
  • 7/25/2019 Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk Kesehatan.docx

    2/9

    Kandungan Kimia

    at yang terkandung dalam secang antara lain bra2ilin, alkaloid, 3al4onoid, saponin, tanin,3enil propana dan terpenoid. Selain itu juga mengandung asam galat, brasilein, delta-aphellandrene, oscimene, resin dan resorin.

    Sementara daunnya mengandung minyak atsiri tidak kurang dari ,+5 yangberaromaenak dan tidak berwarna. Bagian yang digunakan untuk dijadikan minumanadalah kayunya atau batang pohonnya. 6anen kayu secangdapat dilakukan mulai umur 1-

    + tahun.

    Khasiat

    )andungan yang terdapat dalam batang pohon secang antara lain penghenti pendarahan,pembersih darah, penawar racun, dan obat antiseptik . )arena tanaman ini mengandungsenyawa anti bakteri dan bersi3at anti koagulasi atau anti penggumpalan, maka tak herankalo secang dapat digumakan sebagai obat diare, batuk dan dapat menyembuhkan luka.

    Jika sedang diare gram kayu kering dipotong kecil, kemudian rebus dengan dua gelas airselama 1 menit setelah itu saring dan segera diminum.

    )ayu secang juga dapat diman3aatkan untuk pengobatan disentri, batuk darah pada TB7,muntah darah, si3ilis, malaria, tetanus, tetanus, pembengkakan %tumor&, dan nyeri karenaganggu sirkulasi darah. )ayunya bila direbus memberi warna merah gading. 'apatdigunakan untuk pengecetan, memberi warna pada bahan anyaman, kue, minuman.

    8888888888888888888

    Mau Tau Tentang Secang?

    kayu secang

    Beberapa hari yang lalu salah seorang kerabat kami memberitahukan tentang

    Secang??? -sepertinya saya pernah denger- Beliau menyarankan agar putri pertama

    kami dimandikan dengan menggunakan air rebusan akar/kayu secang Khasiatnya, kata

    beliau, -insya Alloh- akan menadikan kulitnya lebih bersih, menghilangkan kerak dsb!!

    Alhamdulillah, kami telah minta supaya dibuatkan air secang tersebut! "ari ini, saya coba

    alan-alan di dunia maya mencari tau lebih auh tentang secang dan ini hasilnya, selamat

    menyimak!!

    Secang#Caesalpinia sappan $% merupakan perdu yang umumnya tumbuh di tempatterbuka sampai ketinggian &''' m di atas permukaan laut seperti di darah pegunungan

    http://caraobat.blogspot.com/2013/10/manfaat-dan-khasiat-secang-untuk-kesehatan.htmlhttp://caraobat.blogspot.com/2013/10/manfaat-dan-khasiat-secang-untuk-kesehatan.html
  • 7/25/2019 Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk Kesehatan.docx

    3/9

    yang berbatu tetapi tidak terlalu dingin! Tingginya ( ) &' m! Batangnya berkayu, bulat dan

    ber*arna hiau kecoklatan! +ada batang dan percabangannya terdapat duri-duri tempel

    yang bentuknya bengkok dan letaknya terebar!

    +anenan kayu dapat dilakukan mulai umur &- tahun! Kayunya bila digodok memberi

    *arna merah gading muda, dapat digunakan untuk pengecatan, memberi *arna pada

    bahan anyaman, kue, minuman atau sebagai tinta! +erbanyakan dengan bii atau stek

    batang!

    Tumbuhan ini berasal dari Asia Tenggara Kepulauan dan mudah ditemukan di ndonesia!

    Kulit kayunya diman.aatkan orang sebagai bahan pengobatan, pe*arna, dan minuman

    penyegar! "ingga abad ke-& kulit kayunya menadi bagian dari perdagangan rempah-

    rempah dari 0usantara ke berbagai tempat di dunia! a dikenal dengan berbagai nama,

    seperti seupeueng#Aceh%, sepang#1ayo%, sopang#Toba%,lacang#Minangkabau%, secang#

    Sunda%, secang#2a*a%, secang#Madura%, sepang#Sasak%, supa#Bima%, sepel#Timor%, hape#Sa*u%, hong#Alor%, sepe#3oti%, sema#Manado%, dolo#Bare%, sapang#Makasar%, sepang

    #Bugis%, sepen#"almahera selatan%, savala#"almahera

    4tara%, sungiang#Ternate%, roro#Tidore%, sappanwood#nggris%, dan suou#2epang%!

    Kerabat dekatnya, kayu bra5il #C. echinata%, uga diman.aatkan untuk hal yang sama!

    Klasifikasi tanaman

    6i7isi 8 Spermatophyta

    Sub di7isi 8 Angiospermae

    Kelas 8 6icolyledonae

    Bangsa 8 3esales

    Suku 8 9esalpiniaceae

    Marga 8 9aesalpinia

    2enis 8 Caesalpinia sappan $

    Pertelaan botani

    Tumbuhan berbentuk pohon atau perdu, tinggi mencapai :m!

    Kayu :silinder, *arna hiau kecoklatan!

    Daun :maemuk menyirip ganda khas 9aesalpinioideae, panang (-;' cm, anak

    daun &'-' pasang, bentuk lonong, pangkal rompang, uung bulat, tepi rata, panang &'-( mm, lebar

  • 7/25/2019 Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk Kesehatan.docx

    4/9

    Komposisi :

    S>AT KMA 6A0 @>@K >A3MAK$1S8 Sepat tidak berbau! Menghentikan

    perdarahan, pembersih darah, pengelat, pena*ar racun dan antiseptik! KA06401A0

    KMA8 Kayu8 Asam galat, tanin, resin, resorsin, brasilin, brasilein, d-al.a-phellandrene,

    oscimene, minyak atsiri! 6aun8 ',&:-',' minyak atsiri yang berbau enak dan hampir

    tidak ber*arna!

    Penyakit Yang Dapat Diobati :

    6iare, disentri, batu darah #TB9%, luka dalam, si.ilis, darah kotor,C Muntah darah, berak

    darah, luka berdarah, memar berdarahC Malaria, tetanus, tumor, radang selaput lendir

    mata!C

    PEMA!AA"A

    BA#$A YA# D$PAKA$:

    Kayu! Kulitnya dibuang, dipotong-potong lalu dikeringkan!

    KE#%AA:

    Diare, disentri.

    Batuk darah pada TBC.

    Muntah darah, berak darah, luka berdarah, memar berdarah.

    Luka dalam. i!ilis, darah kotor, "adang selaput lendir mata.

    Malaria.

    #engobatan setelah bersalin.

    Tetanus.

    #embengkakan $tumor%,

    &yeri karena gangguan sirkulasi darah dan Ci.

    PEMAKA$A:

    %ntuk minum:

  • 7/25/2019 Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk Kesehatan.docx

    5/9

    selama &( menit! Setelah dingin disaring, dibagi menadi bagian!

    Minum pagi dan sore hari!

    -) Batuk *arah pa*a "B&:

    & &/ ari kayu secang dicuci dan dipotong-potong seperlunya,

    rebus dengan ; gelas air bersih sampai tersisa &/; gelas, Setelah

    dingin disaring, minum! Sehari < E

  • 7/25/2019 Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk Kesehatan.docx

    6/9

    Meman*ikan Bayi An*a Dengan Air Secang

    Begini caranya 8 +ertama, kulit kayu dibuang, lalu kayunya di iris-iris memanang!

    Selanutnya kayu tersebut direbus sampai mendidih! Air rebusan kayu secang ber*arna

    kemerahan digunakan sebagai air mandi kali sehari dengan menambahkan air

    +AM/sumur secukupnya! nsya Allah, bila kita telaten memandikan bayi dengan air rebusan

    secang, kulit kepala bayi berangsur-angsur akan bersih dari kerak!

    Perhatian:angan memaksa mengelupas kerak kulit kepala bayi anda yang kering dengan

    cotton bud ataupun uung kuku, karena bisa menimbulkan luka pada kulit kepala!

    Kayu Secang Melancakan Darah AntiosteoporosisKayu secang enak dibuat wedang. Kandungan anti koagulasi

    berkhasiat melancarkan peredaran darah.

    Setiap tamu yang datang di rumah desainer

    Afif Syakur pasti disugugi wedang secang.

    Selain nikmat, wedang berwarna merah

    tesebut diyakini memberi manfaat

    kesehatan. ''Enak dan menyehatkan,'' kata

    Afif Syakur.

    Kebiasan minum wedang secang juga

    dilakoni Rudy. irektur di sebuah

    perusahaan di Semarang Selatan itu hampir setiap hari minta

    disediakan wedang secang. !enurutnya sejak minum wedang secang

    dirinya hampir tidak pernah sakit. !asuk angin pun tidak.

    Secang memang minuman asli "ndonesia. #ahan herbal yang satu ini

    sudah lama dikenal memiliki khasiat bagi kesehatan. !enikmati

    secangkir wedang secang tiap hari tak hanya memberikan sensasi

    nikmat, namun juga memiliki khasiat lain sebagai obat.

    Konon pada awalnya secang hanya dinikmati oleh bangsawan keraton

    $ogja sebagai bahan pembuatan minuman. %al ini membenarkan bahwa

    masyarakat $awa mengenal tanaman ini sebagai bahan baku pembuatan

    wedang.

    Secang dikenal dengan beberapa nama di "ndonesia, seperti di Aceh

    disebut seupeueng, !inangkabau &lacang, $awa dan Sunda &secang

    dan berbagai wilayah lainnya yang memiliki julukan masing(masing.

    i daerah lainnya seperti $epang disebut suou dan "nggris&sappanwood.

  • 7/25/2019 Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk Kesehatan.docx

    7/9

    Secara karakteristik, tanaman ini bisa tumbih pada ketinggian )***

    meter diatas permukaan laut. +anaman ini termasuk tanaman liar.

    !asyarakat bahkan menanamnya sebagai pagar pada halaman rumah

    mereka atau pada kebun mereka.

    ohon secang tingginya sekitar )* meter. +anaman ini termasuk

    tanaman perdu dengan batang berbentuk bulat. #atangnya berukuran

    sedang. aun yang berbentuk majemuk memiliki panjang kurang lebih

    -* cm dan daunnya mirip seperti daun petai cina. Kulit kayunya

    dapat mengeluarkan cairan kemerahan. Secang berasal dari Asia

    +enggara dan mudah ditemukan di "ndonesia.

    aunnya majemuk menyirip ganda dengan panjang /(-* cm. Anak daun

    terdapat )*(* pasang, berbentuk lonjong dengan dengan panjang )*(

    / mm dan lebar 0()) mm berwarna hijau.

    #unga tersusun majemuk berbentuk malai sepanjang )*(-* cm dan

    terletak diujung batang. Kelopak bunganya berjumlah lima, berwarna

    hijau. #enang sarinya sepanjang )/ mm dan putik )1 mm. !ahkota

    bunga berbentuk tabung dan berwarna kuning. #uahnya berbentuk

    polong dengan panjang 1()* cm dan lebar 0(- cm, ujungnya seperti

    paruh berisi 0(- biji berwarna hitam. #iji berbentuk bulat panjang

    )/()1 mm dan lebar /(2 mm.

    Rasa secang sangat sedikit asam dan segar. 3ntuk wedang biasanyadibuat dengan menambahkan kapulaga dan jahe merah. Efek yang

    dirasakan setelah meminum wedang secang adalah rasa hangat yang

    menjalar ke seluruh tubuh. 4amun, selain untuk menghangatkan badan,

    secang juga memiliki khasiat lainnya yang sangat baik.

    !engenai manfaat obat dari secang ini, ahli farmasi rs. Suhardjono

    Apt !si mengataka, secang memang memiliki beragagam khasiat bagi

    tubuh. !anfaat secang didapat dari beragam 5at kimia alami yang

    terkandung didalam secang antara lain bra5ilin, alkaloid,

    fal6onoid, saponin, tanin, fenil propana dan terpenoid. Selain itu

    juga mengandung asam galat, brasilein, delta(a phellandrene,

    oscimene, resin, minyak atsiri dan resorin.

    Sementara pada daunnya juga mengandung minyak atsiri tidak kurang

    dari *,*7 yang beraroma dan tidak berwarna. #agian yang digunakan

    untuk dijadikan minuman adalah kayunya atau batang pohonnya. alam

    pemanfaatnya tumbuhan secang sering kali menggunakan bagian

    Kayunya, terlebih dulu Kulitnya dibuang, dipotong(potong lalu

    diserut dan dikeringkan.

  • 7/25/2019 Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk Kesehatan.docx

    8/9

    8 #erdasarkan penelitian yang telah dilakukan sebelumnya,

    menyatakan bahwa kayu secang memiliki akti6itas antioksidan yang

    tinggi,9 ujar :akil Sentra engembangan dan penerapan

    pengobatan tradisional &S0+ ini,

    osen ;K 3ndip ini menambahkan, karena tanaman ini mengandung

    senyawa anti bakteri dan bersifat anti koagulasi atau anti

    penggumpalan, maka tak heran kalo secang dapat digumakan sebagai

    obat diare, batuk dan dapat menyembuhkan luka. ada penggunakan

    lainya, nama latin

  • 7/25/2019 Manfaat Dan Khasiat Secang Untuk Kesehatan.docx

    9/9

    ). embersih darah>

    Satu gengang kayu secang kering direbus bersama satu sendok

    ketumbar dan daun trawas. Rebus hingga mendidih. !inum selagi

    hangat.

    . iare?

    Ambil / gram kayu dipotong kecil(kecil lalu direbus dengan gelas

    air bersih. selama )/ menit. Setelah dingin disaring, dibagi

    menjadi bagian. !inum pagi dan sore hari.

    0. #atuk darah>

    Ambil ) )@ jari kayu secang dicuci dan dipotong(potong seperlunya,

    rebus dengan - gelas air bersih sampai tersisa )@- gelas, Setelah

    dingin disaring, minum. Sehari 0 0@- gelas.

    -. Radang salaput lendir mata>

    Ambil jari kayu secang dicuci dan dipotong(potong seperlunya,

    rebus dengan 0 gelas air bersih sampai tersisa ) )@ gelas. Setelah

    dingin disaring, airnya dipakai untuk merambang mata yang sakit.

    /. #erak darah>

    Ambil ) jari kayu secang dicuci dan dipotong(potong seperlunya,

    rebus dengan 0 gelas air sampai tersisa ) )@ gelas. Setelah dingin

    disaring lalu diminum dengan madu seperlunya. Sehari 0@- gelas.