konstruksi grafis dan jaring-jaring air tanah klp.6

Upload: tobermardain

Post on 22-Feb-2018

266 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    1/10

    KONSTRUKSI GRAFIS DAN JARING-JARING AIR TANAH

    REKONSTRUKSI ALIRAN AIRTANAH

    Kondisi airtanah di dalam akifer dapat digambarkan menjadi suatu peta isofreatik

    dan suatu jaring aliran airtanah.

    Peta Isofreatik

    Peta isofreatik adalah peta kesamaan muka airtanah yang dibuat berdasarkan

    pengamatan ketinggian muka airtanah. Peta isofreatik ini dapat dibagi menjadi

    dua:

    1. Watertable map : Peta kesamaan muka airtanah untuk akifer bebas

    2. Piezometric map : Peta kesamaan muka airtanah untuk akifer tertekan

    Kegunaan peta isofreatik adalah:

    1) ntuk menentukan kedalaman sumur

    2) ntuk menentukan arah aliran airtanah!) ntuk menentukan gradien hidrolik

    ") ntuk memperkirakan debit suatu akifer#) ntuk eksplorasi airtanah lebih lanjut

    $yarat batas pembuatan peta isofreatik adalah:

    1) Penentuan ketinggian muka airtanah harus pada lapisan akifer yang sama

    dan menerus

    2) %kifer bersifat homogen isotropik &akifer ideal)1. Cara e!"#ata$ eta isofreatik

    $ecara umum pembuatan peta isofreatik hampir sama dengan pembuatan pe

    topografi yaitu dengan membuat kontur &menghubungkan titik'titik ketinggian

    yang sama). (amun di sini titik'titik itu adalah titik ketinggian muka airtanah

    yang didapat dari sumur galian ataupun sumur bor pada akifer yang sama.

    itik ikat yang lain adalah mata air.

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    2/10

    *ontoh cara penentuan muka airtanah pada sumur galian:

    t + tinggi pagar sumur

    , + kedalaman muka airtanah dari bibir pagar)

    d + , - t &kedalaman muka airtanah dari muka tanah)

    + topografi

    s + - d &ketinggian muka air tanah)

    Ga!"ar %. Penentuan tinggi m.a.t

    &. Pe$e$t#a$ 'ra(ie$ )i(ro*ik (a$ ara) a*ira$

    Penentuan gradien hidrolik dapat dilakukan dengan metoda iga itik/ pada jenis

    titik ikat yang sama yaitu:

    ' iga titik sumur bor0galian atau

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    3/10

    ' iga titik mata air

    ,ari metoda tiga titik ini akan didapat nilai gradien hidrolik &i) :

    *ontoh pada ambar &) i + 3h04

    i + &"5'!5)m04

    i + 15 m04

    $edangkan 4 + panjang tegak lurus terukur garis head 6 skala peta

    Ga!"ar . Penentuan radien 7idraulik 8etoda iga itik. $edangkan arah aliran

    diambil dari 'ra(ie$ )ea( yang ti$''i ke re$(a).

    9aring'jaring %ir anah

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    4/10

    aris aliran adalah suatu garis sepanjang mana butir'butir akan bergerak dari

    bagian hulu ke bagian hilir sungai melalui media tanah yang tembus air

    &permeable). aris ekipotensial adalah suatu garis sepanjang mana tinggi

    potensial di semua titik pada garis tersebut adalah sama. 9adi apabila alat'alat

    piezometer diletakkan di beberapa titik yang berbeda'beda di sepanjang suatu

    garis ekipotensial air di dalam piezometer tersebut akan naik pada ketinggian

    yang sama. menunjukkan definisi garis aliran dan garis ekipotensial untuk aliran

    di dalam lapisan tanah yang tembus air &permeable layer) di sekeliling jajaran

    turap yang ditunjukkan pada gambar tersebut &untuk k6 + kz + k).

    Kombinasi dari beberapa garis aliran dan garis ekipotensial dinamakan jaringan

    aliran (flownet. 9aringan aliran dibuat untuk menghitung aliran air tanah.

    9aring'jaring aliran air tanah &flo;net) air tanah merupakan peta yang

    berisikan kontur air tanah dan aliran air tanah yang dapat dibuat melalui

    interpolasi dari titik'titik muka air tanah yang telah diketahui sebelumnya.

    $edangkan arah aliran airtanah dapat ditentukan dengan menarik garis tegak lurus

    kontur tinggi muka airtanah.

    $elain dapat mengetahui arah aliran airtanah flo;net juga berfungsi untuk

    memprediksi arah pencemaran air tanah menentukan debit dan

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    5/10

    aris aliran adalah suatu garis sepanjang mana butir'butir akan bergerak dari

    bagian hulu ke bagian hilir sungai melalui media tanah yang tembus air

    &permeable).

    *iri'ciri garis aliran sebagai berikut:

    - >ergerak pararel dengan lapisan impermeable

    - >ergerak pararel dengan permukaan air

    - 8erupakan lapisan imper

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    6/10

    batasnya.

    ambar b jaringan aliran diba;ah bendungan

    ntuk jaringan aliran yang ditunjukkan dalam gambar b keadaan batas yang

    dipakai adalah :

    1. Permukaan lapisan tembus air pada bagian hulu dan hilir dari sungai &garis

    ab dan de) adalah garis'garis ekipotensial.

    2. Karena garis ab dan de adalah garis'garis ekipotensial semua garis'garis

    alirannya memotong tegak lurus.

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    7/10

    !. >atas lapisan kedap air yaitu garis fg adalah garis aliran dan permukaan

    turap kedap air yaitu garis acd.

    ". aris'garis ekipotensial memotong acd dan fg tegak lurus.

    ' aris ekipotensial &e?uipotensial lines)

    arisekipotensial adalah suatu garis sepanjang mana tinggi potensial di semua

    titik pada garis tersebut adalah sama.

    *iri'ciri garis ekipotensial:

    - 8erupakan garis yang menunjukkan titik dengan total head yang sama

    - 8enghubungkan antara struktur0bangunan air dengan lapisan impererpotong dengan garis aliran dan permukaan tanah dengan membentuk

    sudut @55

    ahapan pembuatan =lo;net :

    1 Plot data tinggi muka air &8%) pada tiap'tiap sumur.

    %pabila yang ada hanyalah data kedalaman muka air sumur maka terlebih

    dahulu diubah menjadi data tinggi muka air tanahyaitu data ele

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    8/10

    ,alam hal ini perlu diingat bah;a apa yang dimaksud kedalaman air

    sumur adalah berbeda dengan apa yang dimaksud ketinggian muka

    airtanah &8%). Pada gambar di atas apabila diketahui kedalaman air

    sumur &c) adalah 15 metersedangkan lokasi di mana sumur tersebut

    berada mempunyai ketinggian 2"# mdpal maka nilai 8% + 2"#'

    15+2!#.

    2 7ubungkan titik'titik yang memiliki nilai 8% sehingga diperoleh kontur

    8% &equipotensial line). Pembuatan kontur 8% dapat menggunakan

    metode Three Point Problem seperti yang dapat dilihat pada gambar

    berikut :

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    9/10

    8etode Three Point Problemdalam PembuatanFlownet&odd 1@A5)

    8etode Three Point Problem ini didasarkan pada data'data ketinggian

    muka airtanah yang telah diperoleh dari hasil pengolahan data kedalaman

    muka airtanah. itik'titik ketinggian muka airtanah yang telah diketahui

    digunakan untuk mencari titik'titik ketinggian muka airtanah yang belum

    diketahui yaitu dengan cara interpolasi. itik'titik yang mempunyai nilai

    8% sama selanjutnya dihubungkan dengan garis yang kemudian disebut

    denganEquipotensial lineatau garis kontur.

    !. >uatlah garis arah aliran airtanah yaitu dengan menarik garis dari daerah

    dengan 8% tinggi menuju daerah dengan 8% rendah dengan

    membentuk sudut @55pada setiap perpotongan dengan garis kontur yang

  • 7/24/2019 Konstruksi Grafis Dan Jaring-jaring Air Tanah Klp.6

    10/10

    dilaluinya. Konsep ini merujuk pada sifat air yang mengalir dari tempat

    tinggi menuju ketempat rendah.

    %pabila arah aliran telah terbentuk maka flo;net airtanah telah jadi dan siap

    untuk digunakan sebagai dasar analisis potensi airtanah suatu daerah.

    =lo;net airtanah yang ideal adalah apabila antara garis'garis kontur dan garis'

    garis arah aliran membentuk jaring'jaring persegi. %kan tetapi flo;net idealhanya akan terbentuk pada daerah yang datar dan isottropis.