penggunaan media belajar dalam upaya meningkatka hasil pembelajaran di sekolah

Upload: iyan-sopyan

Post on 20-Feb-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 PENGGUNAAN MEDIA BELAJAR DALAM UPAYA MENINGKATKA HASIL PEMBELAJARAN DI SEKOLAH

    1/6

    PENGGUNAAN MEDIA BELAJAR DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL

    PEMBELAJARAN DI SEKOLAH

    Oleh : Nina Herlina

    ABSTRAK

    Nina Herlina : Penggunaan media Belajar dalam Upaya meningkatkan hasil

    Pembelajaran di Sekolah pada siswa kelas 6 Madrasah btidaiyah Babantar !ahun

    Pelajaran "#$%&"#$'(

    Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan gambaran tentang penerapan media

    pembelajaran terhadap hasil pembelajaran pada siswa kelas 6 Madrasah btidaiyah

    Babantar) Penelitian ini menggunakan metode kajian pustaka* obser+asi dan wawan,ara

    yang dilakukan penulis kepada siswa)

    -ari penelitian yang dilakukan dapat dikatakan bahwa penggunaan media pembelajaran

    dapat meningkatkan hasil pembelajaran siswa) Hal ini dibuktikan dengan keter,apaian

    nilai ..M dan bertambahnya minat siswa terhadap pembelajaran yang dilakukan/

    .ata kun,i : Media Pembelajaran* Hasil Pembelajaran)

    Pendahuluan

    Hasil pembelajaran merupakan salah satu indikator yang menunjukan keberhasilan guru

    dalam melaksanakan pembelajaran) .egiatan pembelajaran dikatakan berhasil* apabila

    keseluruhan siswa atau mayoritasnya men,apai nilai ketuntasan minimal yang telah

    ditentukan) Sebaliknya* pembelajaran dikatakan tidak berhasil jika sebagian siswa atau

    mayoritasnya tidak men,apai nilai ketuntasan minimal yang ditentukan)

    Salah satu penyebab ketidakberhasilan dalam men,apai hasil pembelajaran adalah

    kurangnya ino+asi yang dilakukan guru dalam melaksanakan kegiatan belajar) -apat

    dikatakan demikian karena kurangnya ino+asi dapat mempengaruhi minat dan semangat

    siswa dalam mengikuti kegiatan belajar) Sebagai ,ontoh* guru yang setiap kali

    melaksanakan kegiatan pembelajaran menggunakan metode ,eramah* akan menemukan

    bahwa siswanya mengalami kejenuhan) Selain itu* dimungkinkan dari penjelasan yang

  • 7/24/2019 PENGGUNAAN MEDIA BELAJAR DALAM UPAYA MENINGKATKA HASIL PEMBELAJARAN DI SEKOLAH

    2/6

  • 7/24/2019 PENGGUNAAN MEDIA BELAJAR DALAM UPAYA MENINGKATKA HASIL PEMBELAJARAN DI SEKOLAH

    3/6

    menarik minat/keinginan siswa dalam proses pembelajarn) Hamalik 1$2964

    mengemukakan bahwa pemakaian media pengajaran dalam proses belajar mengajar

    dapat membangkitkan keinginan dan minat yang baru* membangkitkan moti+asi dan

    rangsangan kegiatan belajar* dan bahkan membawa pengaruh&pengaruh psikologis

    terhadap siswa)

    Se,ara umum* man0aat media dalam proses pembelajaran adalah memperlan,ar

    interaksi antara guru dengan siswa sehingga pembelajaran akan lebih e0ekti0 dan

    e0isien) !etapi se,ara lebh khusus ada beberapa man0aat media yang lebih rin,i .emp

    dan -ayton 1$29'4 misalnya* mengidenti0ikasi beberapa man0aat media dalam

    pembelajaran yaitu :

    $) Penyampaian materi pelajaran dapat diseragamkan

    ") Proses pembelajaran menjadi lebih jelas dan menarik

    ;) Proses pembelajaran menjadi lebih interakti0

    %)

  • 7/24/2019 PENGGUNAAN MEDIA BELAJAR DALAM UPAYA MENINGKATKA HASIL PEMBELAJARAN DI SEKOLAH

    4/6

    8udio .aset audio* siaran radio* ?-* telepon

    ?etak Buku pelajaran* modul* brosur* lea0let* gambar

    8udio&,etak .aset audio yang dilengkapi bahan tertulis

    @ Proyeksi +isual diam A+erhead transparansi 1AH!4* ilm bingkai

    1slide4

    @ Proyeksi 8udio +isual diam ilm bingkai 1slide4 bersuara

    @ @isual gerak ilm bisu

    @ 8udio @isual gerak* 0ilm gerak bersuara*

    +ideo/@?-* tele+isi

    @

    Abyek 0isik Benda nyata* model* spe,imen

    C Manusia dan lingkungan >uru* Pustakawan* 5aboran

    C .omputer ?8 1Pembelajaran berbantuan komputer4* ?B

    1Pembelajaran berbasis komputer4)D3E

    D! Prinsi* Pe$ilihan Media Pe$%ela&aran

    -alam penjelasan sebelumnya telah disinggung bahwa tidak semua media pembelajaran

    dapat digunakan dalam proses pembelajaran) Penggunaanya tentu didasarkan penalaran

    guru dalam menilai kebutuhan materi dan pemahaman siswa terhadap konsep yang akan

    diajarkan) Untuk itu penting bagi guru untuk tepat dalam memilih media pembelajaran

    yang akan digunakan) -alam pemilihan penggunaan media pembelajaran*

  • 7/24/2019 PENGGUNAAN MEDIA BELAJAR DALAM UPAYA MENINGKATKA HASIL PEMBELAJARAN DI SEKOLAH

    5/6

    Prinsip .eru,ut

  • 7/24/2019 PENGGUNAAN MEDIA BELAJAR DALAM UPAYA MENINGKATKA HASIL PEMBELAJARAN DI SEKOLAH

    6/6

    6)