blok 2 5 hipolipidemia 2013

Upload: putri-ramadhani

Post on 09-Feb-2018

268 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    1/17

    OBAT - OBAT HIPOLIPIDEMIK

    Hipolipidemik : Obat menurunkan kadar lipid plasma.

    resiko aterosklerosis

    Penyebab Penyakit Koroner

    HiperlipidemiaHipertensi

    Merokok

    ObesitasGerak

    Keturunan

    Stress

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    2/17

    LIPID PLASMA

    adalah : Lemak netral / trigliserid

    Fosfolipid

    KolesterolEster kolesterol

    Asam lemak bebas

    Lipid tidak larut dalam air dalam darah bentuk bebas tidakdiangkut melainkan dalam bentuk lipoprotein

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    3/17

    Lipoprotein

    1. Khilomikron

    Titik lemak, mikroskopi

    1 mikron

    BM besar

    Terbentuk pada absorpsi lemak di dinding usus.

    saluran limfesampai di darah ( pentrasport lemak yg masuk bersama

    makanan)

    oleh lipoprotein lipase (faktor pembersih) khilomikron akan

    keluar lagi dari plasma.

    Membawa trigliserid makanan ke Jaringan Lemak dan Otot

    Kolesterol makanan ke hati

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    4/17

    2. VLDL = Very Low Density Lipoprotein

    Lipoprotein Densitas Rendah

    BM = 5 x 106

    60% Trigliserid (endogen)10-15 % kolesterol

    Trigliserid EndogenMembawa lemak netral yg diproduksi organisme sendiri.

    Kadar trigliserid berubah juga oleh :

    Pengaruh berat badanMinuman alkohol

    Stress

    Latihan fisik

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    5/17

    Pembentukan VLDL

    Hati

    Terbentuk dari kolesterol, pospolipid &

    apoprotein.

    Dan masuk ke dalam darah.

    Asam lemak bebas dan gliserol dapat disintesis dari

    karbohidrat.Jadi Karbohidrat VLDL

    Peningkatan kadar VLDL

    Menimbulkan kekeruhan pd plasma dingin.Kekeruhan menunjukkan kadar trigliserid endogen

    Efek Aterogenik belum jelas!

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    6/17

    3. IDL = Intermediate Density Lipoprotein

    Lipoprotein Densitas Sedang

    Kolesterol > TrigliseridZat perantara dari VLDL LDL

    Tak terdapat dalam kadar besar kecuali terjadi hambatankonversi lebuh lanjut.

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    7/17

    4. LDL = Low Density Lipoprotein

    Lipoprotein Densitas Rendah

    BM 2-3 10650 % Kolestrol

    10 % Trigliserid

    LDL : Metabolit VLDL

    Fungsi : Membawa Kolestrol Kejar ingan Perifer atau - Hati

    LDL membawa 60% - 70% Kolestrol Plasma

    Potensi Aterogenik Tertinggi

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    8/17

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    9/17

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    10/17

    HIPERLIPOPROTEINEMIA

    Dasar Terapi:

    1. Diet 2. Obat

    OBAT:

    I. Menurunkan Kadar Trigliserid 1. KLOFIBRAT

    Menurunkan trigliserid 22 %

    Menurunkan kolesterol 6 %

    Mekanisme Kerja:- Menghambat transport trigliserida dari hati ke plasma

    - Menghambat sintesis kolesterol di hati

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    11/17

    2. GEMFIBROSIL

    Menurunkan Inkorporasi asam Lemak rantai panjangkedalam Trigliserida plasma Produksi VLDL

    dalam hati.

    3. ASAM NIKOTINAT

    Komponen Vitamin B Kompleks

    Sesuai dosis, Menurunkan Asam Lemak Bebas, Trigliserid,Kolesterol Plasma

    Kadar Lipid menurun dengan menghambat mobilisasiLemak serta memperkecil sintesis VLDL di hatisehingga Pembentukan LDL berkurang.

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    12/17

    II. Menurunkan Kadar Kolesterol

    1. Dekstrotiroksin 2. Etinil Estradiol

    3. Kolesteramin

    4. Probukol

    5. Sitosterol

    6. Neomisin Sulfat

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    13/17

    KOLESTIRAMIN, KOLESTIPOL

    Penghambat Absorpsi Lemak

    Sumber hiperlipidemia: makanan

    Mengikat asam empedu di usus

    Efek samping: kembung, konstipasi

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    14/17

    PROBUKOL

    Menurukan LDL kolesterol: Utama

    Tetapi HDL-kolesterol juga turun

    Antioksidan dalam LDL

    Menghambat : - Biosintesa kolesterol

    - Absorpsi kolesterol

    Meningkatkan Ekskresi asam empedu dalam

    usus Efek samping: gangguan saluran cerna,

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    15/17

    NEOMISIN SULFAT

    Menurunkan Kadar kolesterol mirip Kolestiramin:

    Membentuk kompleks tidak larut dalam asam empedu

    Efek penurunkan Kolesterol sedang :

    LDL dan Kolesterol Total turun 10

    30 %

    Kadar Trigliserid tidak berubah

    Efek Samping: Gangguan Saluran Cerna, Ototoksik,Nefrotoksik

    Interaksi: Gangguan absorsi Digoxin

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    16/17

    SITOSTEROL

    Memperkecil absorpsi Kolesterol dari SaluranCerna Menurunkan kadar Kolesterol dalamdarah

    Efek samping : Kembung, Obstipasi

  • 7/22/2019 Blok 2 5 Hipolipidemia 2013

    17/17

    Mevastatin, Lovastatin, Pravastatin, Simvastatin,

    Fluvastatin, Atorvastatin

    Didapat dari Jamur

    Inhibitor HMG-CoA Reduktase: enzim yang

    mengontrol biosintesa kolesterol

    Inhibitor Sintesis Kolesterol

    Efektif menurunkan Kolesterol Plasma

    Miopati