implikasi uu nakes

Upload: jacob-benedick-sirait

Post on 17-Feb-2018

237 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    1/21

    REFERAT ILMU KEDOKTERAN FORENSIK

    IMPLIKASI UNDANG-UNDANG TENAGA KESEHATAN TERHADAP

    PROFESI DOKTER DI MASA DEPAN

    Konsulen Penguji:

    dr. Arif Rahman Sadad, SH., Sp.F, MSi.Med, DHM

    Residen Pembimbing:

    dr. Stephanus Rumana!

    Disusun "leh:

    Angel!n #hristabella

    $%a Putri Maulani

    A&aria Sabrina

    'oel!n 'udian'aob (enedit

    )*an Meidi%a Kurnia

    K$PA+)$RAA+ )-M K$D"K$RA+ F"R$+S)K DA+ M$D)K"-$/A-

    RSP DR. KAR)AD) S$MARA+/

    P$R)"D$ 0 '-) 1234 5 3 A/SS 1234

    KATA PENGANTAR

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    2/21

    Puji s!u%ur penulis panjat%an %epada uhan 6ang Maha $sa !ang telah memberi%an

    rahmat dan hida!ah7+!a %epada penulis dalam men!elesai%an referat berjudul )mpli%asi

    ndang7ndang enaga Kesehatan erhadap Profesi Do%ter di Masa Depan sebagai salah

    satu tugas dalam %epaniteraan %lini% ilmu %edo%teran forensi dan medi%olegal di RSP DR.

    Kariadi Semarang.

    Penulis juga ingin men!ampai%an terima%asih %epada dr. Arif R Sadad, S.H., Sp.F,

    MSi.Med, DHM sela%u dosen penguji dan dr. Stephanus Rumana! sela%u residen

    pembimbing dalam pen!usunan referat ini.

    Penulis men!adari bah8a referat ini masih jauh dari sempurna ma%a dari itu penulis

    mohon maaf atas segala %e%urangan dalam pembuatan referat ini. Penulis juga mengharap%an

    %riti% dan saran !ang membangun untu% memperbai%i %e%urangan dari referat ini di

    %emudian hari.

    A%hir %ata semoga referat ini bisa bermanfaat bagi para pembaa.Atas perhatian !ang

    diberi%an, penulis menguap%an terima%asih.

    Semarang, 34'uli 1234

    Penulis

    2

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    3/21

    DAFTAR ISI

    Kata Pengantar 1

    Daftar )si 9

    (ab ) Pendahuluan

    ).3 -atar(ela%ang

    ).1 RumusanMasalah 4

    ).9 ujuanPenelitian 0

    (ab )) Pembahasan ;

    )).3 enaga Kesehatan ;)).1 Konsil Kedo%teran )ndonesia

    ))).3 Kesimpulan 3>

    ))).1 Saran 3>

    DaftarPusta%a 12

    3

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    4/21

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1 LATAR BELAKANG

    Atas dasar Panasila sila %elima !ang berbun!i ?Keadilan sosial bagi seluruh ra%!at

    )ndonesia@, ndang7ndang Dasar 34 pasal 1>H a!at

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    5/21

    dalam undang7undang Pra%ti% Kedo%teran. Mes%ipun seara jelas penjelasan Pasal 13

    a!at

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    6/21

    4. (agaimana do%ter bisa di%riminalisasi menurut +a%es tahun 123

    1.3 TUJUAN PENELITIAN

    1.3.1 Tujuan Umum

    ntu% memperoleh informasi tentang enaga Kesehatan.

    1.3.2 Tujuan Khuu

    3. Mengetahui definisi tenaga %esehatan menurut +aKes tahun 123.

    1. Mengetahui elemen7elemen !ang tergolong sebagai tenaga %esehatan menurut

    +a%es 123.9. Mengetahui fungsi Konsil enaga Kesehatan )ndonesia.

    . Mengetahui impli%asi +aKes 123 terhadap profesi do%ter.

    6

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    7/21

    BAB II

    PEMBAHASAN

    2.1 T!na"a K!!ha#an

    BAB I

    KETENTUAN UMUM

    Pasal 1

    Dalam Undang-Undang ini yang dimaksud dengan:

    1. Tenaga Kesehatan adalah setiap orang yang mengabdikan diri dalam bidang

    kesehatan serta memiliki pengetahuan dan/atau keterampilan melalui pendidikan di

    bidang kesehatan yang untuk enis tertentu memerlukan ke!enangan untuk

    melakukan upaya kesehatan.

    (erdasar%an definisi tenaga %esehatan di atas !ang sama persis dengan Kesehatan

    nomor 90 tahun 122, ma%a tenaga %esehatan !ang dima%sud seharusn!a tida% mena%up

    tenaga medis, sesuai dengan penjelasan di Kesehatan Pasal 13 a!at 9. Hal ini

    men!ebab%an +a%es melampaui mandat

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    8/21

    i. tenaga keterapian fisik$

    . tenaga keteknisian medis$

    k. tenaga teknik biomedika$

    l. tenaga kesehatan tradisional$ dan

    m. tenaga kesehatan lain.

    " 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga medis

    sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf a terdiri atas dokter, dokter gigi, dokter

    spesialis, dan dokter gigi spesialis.

    "(# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga psikologi klinis

    sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf b adalah psikologi klinis.

    ")# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga kepera!atan

    sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf c terdiri atas berbagai enis pera!at.

    "*# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga kebidanan

    sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf d adalah bidan.

    "+# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga kefarmasian

    sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf e terdiri atas apoteker dan tenaga teknis

    kefarmasian.

    "# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga kesehatan

    masyarakat sebagaimanadimaksud pada ayat "1# huruf f terdiri atas epidemiolog

    kesehatan, tenaga promosi kesehatan dan ilmu perilaku, pembimbing kesehatan

    kera, tenaga administrasi dan kebiakan kesehatan, tenaga biostatistik dan

    kependudukan, serta tenaga kesehatan reproduksi dan keluarga.

    "# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga kesehatan

    lingkungan sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf g terdiri atas tenaga sanitasi

    lingkungan, entomolog kesehatan, dan mikrobiolog kesehatan.

    "# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga gi%i sebagaimana

    dimaksud pada ayat "1# huruf h terdiri atas nutrisionis dan dietisien.

    "1# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga keterapian fisik

    sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf i terdiri atas fisioterapis, okupasi terapis,

    terapis !icara, dan akupunktur.

    "11# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga keteknisian

    medis sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf terdiri atas perekam medis dan

    informasi kesehatan, teknik kardio0askuler, teknisi pelayanan darah, refraksionis

    8

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    9/21

    optisien/optometris, teknisi gigi, penata anestesi, terapis gigi dan mulut, dan

    audiologis.

    "1 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok tenaga teknik

    biomedika sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf k terdiri atas radiografer,

    elektromedis, ahli teknologi laboratorium medik, fisika!an medik, radioterapis, dan

    ortotik prostetik.

    "1(# 'enis Tenaga Kesehatan yang termasuk dalam kelompok Tenaga Kesehatan

    tradisional sebagaimana dimaksud pada ayat "1# huruf l terdiri atas tenaga

    kesehatan tradisional ramuan dan tenaga kesehatan tradisional keterampilan.

    (14) Tenaga Kesehatan lain sebagaimana dimaksud pada aat (1) hu!u" m

    ditetapkan #leh Mente!i.

    (erdasar%an +a%es, do%ter dan do%ter gigi a%an menjadi setara dengan semua

    tenaga %esehatan lainn!a seperti !ang tertera di dalam tersebut. Hal ini dapat

    mengaau%an sistem pra%ti% %edo%teran dan merugi%an pasien serta profesi do%ter. Dengan

    disetara%ann!a do%ter dan do%ter gigi dengan tenaga %esehatan lain, +a%es pun

    meng%onstru%si%an %ompetensi dan tanggung ja8ab do%ter dengan tenaga %esehatan lain,

    padahal do%ter dan do%ter gigi mempun!ai peran sebagai captain of the team dengan pra%ti%

    %edo%teran sebagai inti la!anan. Do%ter dan do%ter gigi mempun!ai %ompetensi istime8auntu% mela%u%an tinda%an medis seara mandiri pada tubuh manusia, sedang%an tenaga

    %esehatan lain han!a menjalan%an fungsi delegasi dari do%ter atau pun do%ter gigi.Pimpinan

    tim pen!embuhan bisa diampu selain do%ter. )ni berisi%o menurun%an efe%ti*itas

    pen!embuhan. 9

    Di sisi lain, anggota Komisi )B DPR R), Poempida Hida!atulloh mengata%an

    memang enaga Kesehatan dituju%an untu% menaungi profesi %esehatan !ang belum

    mempun!ai organisasi pelindung, hal ini menunju%%an pada dasarn!a ada %esepahaman

    bah8a tenaga medis

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    10/21

    2.2K$n%& K!'$(#!)an In'$n!%a

    Konsil Kedo%teran )ndonesia )ndonesia atau KK) merupa%an suatu badan otonom,

    mandiri, non stru%tural dan bersifat independen, !ang bertanggung ja8ab %epada Presiden R).

    Mempun!ai fungsi pengaturan, pengesahan, penetapan serta pembinaan do%ter dan do%ter

    gigi !ang menjalan%an pra%ti% %edo%teran dalam rang%a mening%at%an mutu pela!anan

    medis.

    KK) didiri%an pada tanggal 1 April 1224 di 'a%arta !ang anggotan!a terdiri dari 3;

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    11/21

    2.2.2 Tu"a 'an Fun"% KKI

    2.2.2.1 Tu"a

    KK) mempun!ai tugas

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    12/21

    "1# Untuk meningkatkan mutu raktik Tenaga Kesehatan serta untuk memberikan pelindungan

    dan kepastian hukum kepada Tenaga Kesehatan dan masyarakat, dibentuk Konsil Tenaga

    Kesehatan 2ndonesia.

    " Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia sebagaimana dimaksud pada ayat "1# terdiri atas

    konsil masingmasing Tenaga Kesehatan.

    "(# Konsil masing-masing Tenaga Kesehatan sebagaimana dimaksud pada ayat " te!masuk

    K#nsil Ked#kte!an dan K#nsil Ked#kte!an %igi sebagaimana diatu! dalam Undang&Undang

    tentang P!aktik Ked#kte!an.

    ")# Konsil masing-masing Tenaga Kesehatan sebagaimana dimaksud pada ayat " dalam

    melaksanakan tugasnya bersifat independen.

    "*# Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia sebagaimana dimaksud pada ayat "1# bertanggung

    a!ab kepada residen melalui Mente!i.

    Pasal '

    "1#K#nsil Ked#kte!an dan K#nsil Ked#kte!an %igi menadi bagian da!i K#nsil

    Tenaga Kesehatan Ind#nesia setelah K#nsil Tenaga Kesehatan Ind#nesia

    te!bentuksesuai dengan ketentuan Undang-Undang ini.

    " Konsil Kedokteran 2ndonesia sebagaimana diatur dalam Undang-Undang 3omor

    & Tahun &) tentang raktik Kedokteran "4embaran 3egara 5epublik 2ndonesia

    Tahun &) 3omor 11+, Tambahan 4embaran3egara 5epublik 2ndonesia 3omor

    ))(1# tetap melaksanakan "ungsi* tugas* dan +e+enangna sampai

    dengan te!bentukna K#nsil Tenaga Kesehatan Ind#nesia.

    "(# 6ekretariat Konsil Kedokteran 2ndonesia sebagaimana diatur dalam Undang-

    Undang 3omor & Tahun&) tentang raktik Kedokteran "4embaran 3egara

    5epublik 2ndonesia Tahun &) 3omor 11+,Tambahan 4embaran 3egara 5epublik

    2ndonesia 3omor ))(1# tetap melaksanakan fungsi dan tugasnyasampai dengan

    terbentuknya sekretariat Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia.

    Pada pasal 9 a!at

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    13/21

    ada saat Undang-Undang ini mulai berlaku:

    a.Pasal 4 aat (,)*Pasal 1-* Pasal , aat (4)* dan Pasal ,1Undang-Undang 3omor

    & Tahun &) tentang raktik Kedokteran "4embaran 3egara 5epublik 2ndonesia

    Tahun &) 3omor 11+, Tambahan 4embaran 3egara 5epublik 2ndonesia 3omor

    ))(1# diabut dan dinatakan tidak be!laku$ dan

    b. 6ekretariat Konsil Kedokteran 2ndonesia sebagaimana diatur dalam Undang-

    Undang 3omor & Tahun &) tentang raktik Kedokteran "4embaran 3egara

    5epublik 2ndonesia Tahun &) 3omor 11+, Tambahan 4embaran 3egara 5epublik

    2ndonesia 3omor ))(1# menadi secretariat Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia

    setelah terbentuknya Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia.

    Saat ini KK) men!epa%ati untu% uji materil +a%es, demi melindungi 8arga

    mas!ara%at, menjaga tanggungja8ab profesi dan independensi KK). Meruju% Pasal 9 a!at

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    14/21

    "(# Konsil masing-masing Tenaga Kesehatan sebagaimana dimaksud pada ayat "

    termasuk Konsil Kedokteran dan Konsil Kedokteran 7igi sebagaimana diatur dalam

    Undang-Undang tentang raktik Kedokteran.

    ")# Konsil masing-masing Tenaga Kesehatan sebagaimana dimaksud pada ayat "

    dalam melaksanakan tugasnya bersifat independen.

    "*# Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia sebagaimana dimaksud pada ayat "1#

    bertanggung a!ab kepada residen melalui 8enteri.

    Pasal $5

    Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia berkedudukan di ibukota negara 5epublik

    2ndonesia.

    Pasal $6

    (1) K#nsil Tenaga Kesehatan Ind#nesia mempunai "ungsi sebagai k##!dinat#!

    k#nsil masing&masing Tenaga Kesehatan.

    " Dalam menalankan fungsi sebagaimana dimaksud pada ayat "1#, Konsil Tenaga

    Kesehatan 2ndonesia memiliki tugas:

    a. mem"asilitasi dukungan pelaksanaan tugas k#nsil masing&masing Tenaga

    Kesehatan7

    b. melakukan e8aluasi tugas k#nsil masing&masingTenaga Kesehatan$ dan

    c. membina dan menga+asi k#nsil masing&masingTenaga Kesehatan.

    "(# Dalam menalankan fungsi sebagaimana dimaksud pada ayat "1#, Konsil Tenaga

    Kesehatan 2ndonesia memiliki !e!enang menetapkan perencanaan kegiatan untuk

    konsil masing-masing Tenaga Kesehatan.

    Pasal $-

    "1# Konsil masing-masing tenaga kesehatan mempunyai fungsi pengaturan,

    penetapan dan pembinaan tenaga kesehatan dalam menalankan praktik Tenaga

    Kesehatan untuk meningkatkan mutu pelayanan kesehatan.

    " Dalam menalankan fungsi sebagaimana dimaksud pada ayat "1#, k#nsil masing&

    masing Tenaga Kesehatan memiliki tugas9

    a. melakukan :egist!asi Tenaga Kesehatan7

    b. melakukan pembinaan Tenaga Kesehatan dalam menalankan p!aktik Tenaga

    Kesehatan7

    . menusun tanda! Nasi#nal Pendidikan Tenaga Kesehatan7

    d. menusun standa! p!aktik dan standa! k#mpetensi Tenaga Kesehatan7 dan

    e. menegakkan disiplin p!aktik Tenaga Kesehatan.

    14

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    15/21

    Pasal $;

    Dalam menalankan tugasnya, konsil masing-masing Tenaga Kesehatan mempunyai

    !e!enang:

    a. menyetuui atau menolak permohonan 5egistrasi Tenaga Kesehatan$

    b. menerbitkan atau mencabut 6T5$

    c. menyelidiki dan menangani masalah yang berkaitan dengan pelanggaran disiplin profesi

    kedokteran 2ndonesia.

    Pasal $'

    Dalam melaksanakan fungsi, tugas, dan !e!enang, Konsil Tenaga Kesehatan

    2ndonesia dibantu secretariat yang dipimpin oleh seorang sekretaris.

    Pasal 4

    "1# Keanggotaan Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia merupakan pimpinan konsil

    masing-masing Tenaga Kesehatan.

    " Keanggotaan konsil masing-masing Tenaga Kesehatan terdiri atas unsur:

    a. kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang kesehatan$

    b. kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang pendidikan$

    c. 9rganisasi rofesi$

    d. Kolegium masing-masing Tenaga Kesehatan$

    e. asosiasi institusi pendidikan Tenaga Kesehatan$

    f. asosiasi fasilitas pelayanan kesehatan$ dan

    g. tokoh masyarakat.

    Pasal 41

    endanaan untuk pelaksanaan kegiatan Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia

    dibebankan kepada anggaran pendapatan dan belana negara dan sumber lain yang

    tidak mengikat sesuai dengan ketentuan eraturan erundang-undangan.

    Pasal 4,

    Ketentuan mengenai pelaksanaan tugas, fungsi, dan !e!enang Konsil Tenaga

    Kesehatan 2ndonesia diatur dengan eraturan 8enteri.

    Pasal 4$

    Ketentuan lebih lanut mengenai susunan organisasi, pengangkatan, pemberhentian,

    serta keanggotaan Konsil Tenaga Kesehatan 2ndonesia dan sekretariat Konsil Tenaga

    Kesehatan 2ndonesia diatur dengan eraturan residen.

    15

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    16/21

    Konsil enaga Kesehatan )ndonesia harus dibentu% paling lama 1

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    17/21

    pendidi%ann!a di ba8ah jenjang Diploma iga ,

    enaga Kesehatan !ang termasu% dalam %elompo% tenaga %efarmasian menurut

    enaga Kesehatan ini adalah apote%er dan tenaga te%nis %efarmasian

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    18/21

    BAB III

    PENUTUP

    3.1 KESIMPULAN

    Kehadiran ndang7ndang enaga Kesehatan men!ebab%an polemi% dalam profesi

    tenaga medis seperti do%ter dan do%ter gigi %arena adan!a beberapa hal !ang masih %urang

    jelas dan mengabur%an peraturan7peraturan !ang telah disusun sebelum ndang7ndang

    enaga Kesehatan. Pengesahan ndang7ndang enaga Kesehatan men!amarata%an profesi

    do%terG bai% do%ter umum, do%ter spesialis7sub spesialis, do%ter gigi dan do%ter spesialis gigi

    dengan tenaga %esehatan lainn!a. Pen!amarataan ini memili%i %elemahan %arena profesi

    do%ter memili%i peran sebagai captain of the team dan bertanggung ja8ab penuh terhadap

    tubuh pasien.

    Pengesahan ndang7undang enaga Kesehatan juga a%an menghapus fungsi badan

    !ang selama ini menaungi profesi do%ter, !aitu Konsil Kedo%teran )ndonesia dan a%an berada

    di ba8ah %oordinasi Konsil enaga Kesehatan )ndonesia. Pelemahan fungsi ini menga%ibatan

    terjadin!a perpindahan 8e8enang dalam mengesah%an standardisasi %ompetensi do%ter,

    do%ter spesialis7sub spesialis, do%ter gigi, dan do%ter spesialis gigi !ang semula diatur oleh

    Konsil Kedo%teran )ndonesia menjadi diatur oleh pemerintah. Konsil enaga Kesehatan

    )ndonesia han!a memili%i fungsi tata %elola dan manajerial sesuai dengan pasal 90 a!at

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    19/21

    profesi medis, tenaga medis, paramedis. Penulis juga berharap para alon do%ter dan do%ter

    lebih pe%a terhadap isu7isu !ang ber%aitan dengan profesi do%ter, turut a%tif menga8al

    %ebija%an pemerintah dalam menentu%an nasib do%ter )ndonesia di masa depan.

    19

  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    20/21

    DAFTAR PUSTAKA

    3. Helti MS, armi&i , ed. )D): jangan %abur%an Pra%ti% Kedo%teran. Antara ne8s

    internetI 123. di%utip 3; 'uli 1234I. Diunduh dari:

    http:EE888.antarane8s.omEberitaE40191Eidi7jangan7%abur%an7uu7pra%ti%7

    %edo%teran.

    1. Anonim. )D), PD/) dan KK) aju%an uji materil enaga Kesehatan %e MK.

    Fa%tual +e8s internetI 1234. di%utip 3; juli 1234I. Diunduh dari:

    http:EE888.fa%tualne8s.omEidi7pdgi7dan7%%i7aju%an7uji7meteril7uu7tenaga7

    %esehatan7%e7m%E.

    9. $ditors. enaga Kesehatan diuji. Kompas internetI 1234. di%utip 3; juli 1234I.

    Diunduh dari : http:EEprint.%ompas.omEbaaE1234E2;E2>E7enaga7Kesehatan7

    Diuji.

    . Jidi!ani R, editors. )D) gugat 90 tahun 123. Harian +asional internetI 1234.

    di%utip 3; 'uli 1234I. Diunduh dari:http:EE888.harnas.oE1234E2;E2>Eidi7gugat7uu7

    907tahun7123.

    4. Anna -K, editor. Do%ter tola% R enaga Kesehatan. Kompas internetI 1234.

    di%utip 3; juli 1234. Diunduh dari:

    http:EEhealth.%ompas.omEreadE123E2E33E301012319EDo%ter.ola%.R.enaga.Kes

    ehatan.

    0. Jira8an M, editor. )D) gugat uu na%es, gusar %e8enangan KK) diambil pemerintah.

    A%tual internetI 1234 di%utip 3; juli 1234I. Diunduh

    dari:http:EE888.a%tual.omEidi7gugat7uu7na%es7gusar7%e8enangan7%%i7diambil7

    pemerintahE.

    ;. Do%ter )ndonesia (ersatu. Analisa sing%at uu na%es !ang baru saja disah%an.

    internetI 1234 di%utip 3> juli 1234I. A*ailable from http:EE888.dib7

    online.orgE123E32Eanalisa7sing%at7uu7na%es7!ang7baru7sajaL9.html.

    >. (ahar A, editor. elaah undang7undang tenaga %esehatan dari sudut pandang

    %efarmasian. Kompasiana internetI 3; desember 123 di%utip 13 juli 1234I.

    ersedia di http:EE888.%ompasiana.omEa%barbaharEtelaah7undang7undang7tenaga7

    %esehatan7dari7sudut7pandang7%efarmasianL4f9d;4439;1b0;0f.

    . $ditors. Asisten tenaga %esehatan tetap butuh penga%uan. Hu%um online internetI 14

    maret 1234 di%utip 13 juli 1234I. ersedia di http:EE888.hu%umonline.om

    EberitaEbaaElt4431a>4;03d>Easisten7tenaga7%esehatan7tetap7butuh7penga%uan.

    32. Siregar K, Ramidi , editor. u tenaga %esehatan , anam nasib puluhan ribu tenaga

    %esehatan. /resne8s internetI 1> januari 1234 di%utip 13 juli 1234I. ersedia di

    20

    http://www.dib-online.org/2014/10/analisa-singkat-uu-nakes-yang-baru-saja_3.htmlhttp://www.dib-online.org/2014/10/analisa-singkat-uu-nakes-yang-baru-saja_3.htmlhttp://www.kompasiana.com/akbarbahar/telaah-undang-undang-tenaga-kesehatan-dari-sudut-pandang-kefarmasian_54f39d4c7455137c2b6c7c6fhttp://www.kompasiana.com/akbarbahar/telaah-undang-undang-tenaga-kesehatan-dari-sudut-pandang-kefarmasian_54f39d4c7455137c2b6c7c6fhttp://www.kompasiana.com/akbarbahar/telaah-undang-undang-tenaga-kesehatan-dari-sudut-pandang-kefarmasian_54f39d4c7455137c2b6c7c6fhttp://www.kompasiana.com/akbarbahar/telaah-undang-undang-tenaga-kesehatan-dari-sudut-pandang-kefarmasian_54f39d4c7455137c2b6c7c6fhttp://www.dib-online.org/2014/10/analisa-singkat-uu-nakes-yang-baru-saja_3.htmlhttp://www.dib-online.org/2014/10/analisa-singkat-uu-nakes-yang-baru-saja_3.html
  • 7/23/2019 Implikasi UU Nakes

    21/21

    http:EE888.gresne8s.omEmobileEberitaEsosialE3>21>37uu7tenaga7%esehatan7anam7

    nasib7puluhan7ribu7tenaga7%esehatanE.

    21