review makul nutrisi ikan

Upload: robiansyah

Post on 21-Feb-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 REVIEW Makul Nutrisi Ikan

    1/7

    Review

    Pertumbuhan dan Kelangsungan Hidup Larva Ikan Lele Dumbo (Clarias

    Gariepinus)Pada Konsentrasi Tepung Daun Jaloh (Salix Tetrasperma Roxb

    !ang "erbeda dalam Pakan

    #

    Evaluation Of Artificial Diets For Cultured Fish ( Halaman 1-4 )

    Dosen Pengampu $

    %arida& S'Pi'& 'Si

    )leh $

    Robians!ah

    (*+***,-./

    %0K1LT0S P2RIK0303 D03 IL1 K2L01T03

    PR)4R0 ST1DI "1DID050 P2R0IR03

  • 7/24/2019 REVIEW Makul Nutrisi Ikan

    2/7

    13I62RSIT0S 1H00DI50H P)3TI030K

    P)3TI030K

    -,*.

    *' Pendahuluan

    Ikan lele dumbo (Clarias gariepinus) merupakan ikan air tawar yang

    memiliki prospek yang baik untuk dibudidayakan. Karena memiliki laju

    pertumbuhan cepat, mampu beradaptasi terhadap lingkungan, selain itu lele lebih

    digemari oleh masyarakat luas karena memiliki citarasa yang enak, gurih,

    teksturnya empuk dan memiliki gizi yang cukup tinggi (Agustina et al., 2!).

    "amun dalam pemeliharrannya, banyak keluhan yang di alami petani ikan

    bahwa keuntungan yang di hasilkan masih relati# rendah, dikarenakan semakin

    mahalnya harga pakan komersil, yang menjadi pakan utama dalam pemeliharaan

    lele dumbo. $al ini dikarenakan kandungan protrin (tepung kedelai), merupakan

    bahan in#or sehingga pakan komersil menjadi lebih mahal.

    %elihat dari masalah yang dialami petani di atas dan karena ikan lele

    merupakan ikan omni&ora perlu dicari sumber protein nabati pengganti yang bisa

    mengurangi ketergantungan pada tepung kedelai untuk pakan ikan. 'alah satu

    bahan alternati# yang dapat diuji adalah daun jaloh.

    %enurut laporan Kemp et al. (2!) ratarata kandungan protein beberapa

    jenis tanaman Salix mencapai !*. $asil penelitian 'ugito et al. (2+)

    melaporkan bahwa tanaman jaloh dapat menjadi bahan baku pakan untuk

    menurunkan cekaman panas pada ayam broiler. "amun kajian potensinya untuk

    pakan ikan, khususnya ikan lele dumbo belum pernah dilaporkan. leh karena itu

    penelitian ini penting dilakukan untuk menge&aluasi potensi penggunaan tanaman

    jaloh sebagai salah satu bahan baku pakan ikan lele dumbo.

    "ahan dan etode

    Ran7angan per7obaan

    %etode yang digunakan adalah model eksperimental -ancangan Acak engkap

    (-A) non #aktorial. /aktor yang diteliti adalah perbedaan konsentrasi tepung

    daun jaloh dalam pakan

  • 7/24/2019 REVIEW Makul Nutrisi Ikan

    3/7

    Persiapan 8adah per7obaan dan he8an u9i

    0ersiapan utam dalam penelitian adalah pencucian akuarium dengan air

    tawar dan disterilkan dengan larutan kaporit ! ppm yang dugunakan untuk

    menghilangkan jamur dan bakteri pada akuarium. 'etelah itu akuarium dibilas

    dengan menggunakan air tawar sampai bersih, jemur akuarium dibawah sinar

    matahari selama 2 jam, masingmasing akuarium diisi air sebanyak 2 liter dan

    dilengkapi dengan aerasi. Ikan uji yang digunakan adalah lar&a ikan lele dumbo

    berat ratarata ! gram dan panjang rerata 1 cm, kepadatan ! ekor setiap wadah.

    0emberian pakan uji di berikan tiga kali sehari, pada pukul 3., !2. dan

    !+. 4I5. 0akan diberikan sebanyak * dari bobot tubuh ikan selama 1 hari.

    0enyiponan dilakukan tiga kali sehari 2 jam setelah di beri pakan. 0engukuran

    panjang dan penimbangan berat ikan dilakukan + hari sekali, pengukuran dan

    penimbangan ikan dilakukan setelah 2 jam pemberian pakan atau setelah

    penyiponan pada pemberian pakan ketiga yaitu pada sore hari.

    Parameter u9i

    0ertambahan berat dan panjang diukur berdasarkan selisih berat atau panjang

    awal dengan berat atau panjang pada akhir penelitian. 0ertambahan berat dihitung

    berdasarkan #ormula6

    Pertambahan bobot (:g; :t < :,

    7imana 4g adalah pertambahan bobot badan mutlak , 4t adalah bobot badan

    akhir dan 4 adalah bobot badan awal . aju pertumbuhan harian dihitung

    dengan #ormula6

    aju pertumbuhan harian ('8-)

    '8- adalah laju pertumbuhan harian,

    4! adalah bobot badan awal ,

    42 adalah bobot badan akhir , dan

    t adalah waktu.

    'edangkan tingkat kelangsungan hidup dihitung dengan menggunakan #ormula6

    ( )*!

    !2

    !)2(6 x

    tt

    WInWInSGR

  • 7/24/2019 REVIEW Makul Nutrisi Ikan

    4/7

    Kelangsungan hidup (SR ; 3- = 3* x *,,>

    dimana

    '- adalah kelangsungan hidup,

    "2adalah jumlah ikan uji pada akhir penelitian, dan

    "! adalah jumlah ikan uji pada awal penelitian.

    0nalisis data

    7ata yang diperoleh disajikan dalam bentuk tabel dan gambar dan

    selanjutnya dianalisis &arian (A"9A), dan apabila menunjukkan pengaruh yang

    nyata maka dilanjutkan dengan uji lanjut 7uncan:s untuk menentukan perlakuan

    terbaik.

    Hasil dan Pembahasan

    7ari analisis statistik (A"9A) perlakuan perbedaan konsentrasi daun jaloh

    dalam pakan berpengaruh nyata terhadap pertambahan berat dan laju

    pertumbuhan harian (0;,), dan tidak berpengaruh nyata terhadap

    kelangsungan hidup (03 gram, nilai ini berbeda nyata dengan pertambahan berat pada

    0! (* daun jaloh) dan 01 (!* daun jaloh? 0;,), namun nilai ini tidak

    berbeda nyata dengan 02 (!* daun jaloh? 0

  • 7/24/2019 REVIEW Makul Nutrisi Ikan

    5/7

    !,+>a !,13a

    Komposisi proksimat pakan

    0rotein 2,> 2>, 2>,> 2+,!

    emak >, 3,2 B,B+ !,

    Karbohidrat 2+,B 12,13 2B,++ 1!,!Kadar protein dalam ?eses

    0rotein dalam #eses !3, 2!,+ !B,! 2,1

    0rotein tercerna +,2 ,3 +, >,3

    -endahnya nilai laju pertumbuhan harian dan pertumbuhan mutlak

    dikarenakan protein pada pakan yang dikonsumsi oleh ikan lele dumbo tidak

    dapat terserap secara e#ekti#, melainkan dikeluarkan kembali oleh ikan melalui

    #eses

    Kesimpulan

    7ari hasil yang didapat menunjukkan bahwa perlakuan kontrol (tanpa daun

    jaloh) dalam pakan memberikan angka pertumbuhan mutlak dan laju

    pertumbuhan harian lebih baik berbanding perlakuan pakan yang dicampur daun

    jaloh. 7engan demikian dapat disimpulkan bahwa daun jaloh kurang sesuai

    dijadikan sumber protein nabati alternati# bagi ikan lele dumbo.

    Revie8 Jurnal Evaluation Of Artificial Diets For Cultured Fish

    Pengantar

    Salah satu biaya utama dalam budidaya ikan adalah biaya pakan . Dalam

    menghasilkan larva ikan pakan yang paling sering digunakan dalah jenis pakan

    hidup yang berupa ( fitoplankton dan zooplankton ), namun ketersediannya

    sangat kurang untuk larva, sedangkan Pakan buatan yang banyak tersedia

    hanya untuk pembesaran ikan, akan tetapi pakan tersebut mungkin kurang

    optimal jika kita gunakan untuk pakan larva karena telah diformulasikan khusus

    untuk pembesaran saja, Misalnya, di merika Serikat, pakan diformulasikan

    se!ara komersial hanya tersedia untuk lele dan salmon, tetapi pakan ini juga

    telah digunakan untuk ikan lain tanpa modifikasi, sebagai !ontoh nila , karper ,

    dan lain"lain

  • 7/24/2019 REVIEW Makul Nutrisi Ikan

    6/7

    pakan yang dikonsumsi oleh ikan tidak dapat terserap secara

    efektif, melainkan dikeluarkan kembali oleh ikan melalui feses

    dan urin ikan yang bisa mengakibatkan menurunnya kualiatas air dan bila

    kualitas air tersebut tidak di manajemen dengan baik, maka ini bisa menjadi

    tantangan dalam budidaya dalam rangka memperoleh hasil yang di inginkan..

    2valuation o? Produ7tion Diets

    pemanfaatan pakan total oleh ikan , dinyatakan sebagai rasio konversi

    makanan ( #$% ) , atau pemanfaatan protein , yang dinyatakan dalam rasio

    efisiensi protein ( P&% ), yang dihitung . Pakan yang berkualitas akan memiliki

    tingkat #$%s yang tinggi dan P&% yang tinggi pula dan akan mengefesiensi

    jumlah pakan. Salah satu hal yang paling penting untuk budidaya adalah rasio

    konversi makanan ( #$% ) . #$% adalah berat pakan yang disediakan dibagi

    dengan berat badan ikan selama periode menyusui . #$% dapat dinyatakan oleh

    FCR F ! ("f - "o)

    # ' adalahjumlah pakan yang dikonsumsi ikan,

    ' adalah bobot hidup ikan dia*al penelitian

    *+ ' adalah bobot hidup ikan di akhir penelitian

    #ER ( "f - "$ ) ! F % &

    # ' adalah berat pakan disediakan selama periode pengujian ,

    P ' adalah fraksi jumlah protein dalam pakan

    'esim&ulan

    penelitian pakan buatan untuk ikan konsumsi dan indukan ikan sebagian

    besar pada uji !oba pakan telah memperoleh hasil yang baik. Pembudidaya

    harus dapat memanfaatkan bahan alami yang terdapat dialam dan perlu

    melakukan per!obaan untuk mengetahui kandungan nilai yang terdapat di dalam

    pakan yang di jadikan bahan pengganti sehingga dapat dimanfaatan oleh ikan

    dalam mengurangi biaya pakan.

    Melakukan penilaian ke!o!okan akan pakan untuk larva ikan tidak mudah

    karena belum ter!ukupinya seperti pakan buatan. Penelitian telah berkembang

    dalam *aktu yang lama untuk merumuskan berbagai pakan yang !o!ok untuk

  • 7/24/2019 REVIEW Makul Nutrisi Ikan

    7/7

    larva tetapi hanya mampu berhasil pada tingkat kelangsungan hidup dan

    pertumbuhan dari hasil pakan yang menjadi uji !oba pada ikan larva belum

    maksimal.

    Perlunya ada komunikasi dan kerja sama dalam merumuskan pakan yang

    sesuai untuk larva ikan. Disini tidak sebatas hanya pada, ahli biokimia gizi, ahli

    kimia makanan dan insinyur, ahli fisiologi dan morfologi, dan aua!ultur sangat

    berperan penting dalam merumuskan pakan untuk larva sebagai pengganti

    pakan alami. Sehingga penelitian tersebut tidak diragukan lagi dan agar

    masyarakat bisa menghemat pakan dalam budidaya dan dapat menghasilkan

    pakan buatan yang ideal dan hampir sama kandungan yang terkandung dalam

    pakan dengan rotifera hidup dan rtemia yang sebagai sumber gizi untuk larva

    ikan sehingga dalam budidaya khusnya larva tidak hanya mengharapkan pakan

    yang terdapat di alam.