teori akuntansi

Upload: qonitashabrina

Post on 10-Oct-2015

34 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Slide 1

SEJARAH DAN PERKEMBANGAN AKUNTANSIOleh:Qonita ShabrinaRatna ArdiyantiSejarah Awal AkuntansiDimulai sejak 3.000 tahun SM.Sejak perdagangan orang Mesir, yang melakukan bentuk pertama akuntansiKetika kekaisaran Barat diserbu bangsa Barbar, perdagangan tumbuh dengan cepat dan Italia menjadi pusat perdagangan.Diperkenalkan sistem pembukuan Italia.Tahun 1250 1400 digunakan akun/rekening pada pencatatan ganda.Tahun 1400 akuntansi digunakan sebagai sistem pengendalian manajemen.Kontribusi Luca PacioliPada 1494, dia menerbitkan buku Summa de Arithmetica Geometrica, Proportioni et Proportionalita.Luca Pacioli, seorang pastur dari ordo Fransiskus, mengenalkan buku pencatatan berpasangan.Ia mengatakan, tujuan pembukuan adalah untuk memberikan informasi yang tidak tertunda kepada para pedagang mengenai keadaan aktiva dan utang-utangnya.

Diperkenalkan jurnal khusus untuk mencatat berbagai transaksi berbedaEvolusi praktik laporan keuangan periodikPerkembangan Pembukuan Pencatatan BerpasanganABAD 16Penggunaan akun-akun persediaan yang terpisah untuk jenis barang yang berbedaABAD 17Evolusi metode pencatatan aktivaABAD 18Penghitungan depresiasi barang yang tidak terjual dengan metode garis lurus, saldo menurun, dana pelunasan, anuitas, dan biayaMunculnya akuntansi biayaTeknik akuntansi untuk pembayaran di muka dan akrualPerkembangan pada laporan danaABAD 19Perkembangan metode pada isu-isu kompleks, seperti perhitungan laba per saham, akuntansi untuk perhitungan bisnis, akuntansi untuk inflasi, sewa jangka panjang dan pensiun, sampai akuntansi sebagai produk baru rekayasa keuanganABAD 20Perkembangan Prinsip-Prinsip Akuntansi di Amerika SerikatTahap kontribusi manajemen (1900-1933)Tahap kontribusi institusi (1933-1959)Tahap kontribusi profesional (1959-1973)Tahap politisasi (1973-sekarang)A. Tahap kontribusi manajemen (1900-1933)Pengaruh manajemen dalam pembentukan prinsip prinsip akuntansi, karena mereka sebagai pemilik saham, mereka mengendalikan bentuk dan isi ungkapan akuntansi.

Ketergantungan inisiatif manajemen mengakibatkan :Sebagaian besar teknik akuntansi tidak memiliki dukungan teoritisFokusnya pada penentuan income kena pajakTeknik diadopsi untuk meratakan pendapatanMasalah komplek dihindari, solusinya kebijaksanaan, sehingga tiap perusahaan berbeda.

B. Tahap kontribusi institusi (1933-1959)Pada tahun 1934, Kongres membentuk SEC (Securities and Exchange Commision) untuk mengelola beragam hukum investasi federalKomite menyetujui membuat peraturan peraturan yang baku dan diterima secara umum yang dikenal sebagai prinsip-prinsip umumPada tahun 1938 dibentuk CAP (Committee Accounting Procedure)C. Tahap kontribusi profesional (1959-1973)Ketidakpuasan terhadap CAPPembentukan The Accounting Principle Board (APB) dan The Accounting Research Division (ARD) untuk memajukan pernyataan tertulis tentang prinsip prinsip akuntansi yang diterima umum.Konsekuensinya :Tidak berdasarkan pada kerangka teoritisKewenangan tidak jelasAdanya perlakuan alternatif sehingga memungkinkan fleksibelitis dan pilihan teknik akuntansi

D. Tahap politisasi (1973-sekarang)Keterbatasan asosiasi (institusi) profesional dan manajemen dalam merumuskan teori akuntansi mendorong diadopsinya pendekatan yang lebih deduktif dan politisasi proses penetapan standar. Pada fase ini selain dari profesional dan manajemen terlibat pemerintah juga melakukan tekanan dalam penyusunan standar akuntansi.Akuntansi dan KapitalismeOleh beberapa ahli ekonomi, dikatakan bahwa sistem pembukuan berpasangan merupakan suatu yang vital bagi perkembangan dan evolusi kapitalismeEmpat alasan mengapa akuntansi begitu penting bagi kapitalisme:Pencatatan berpasangan memberikan kontribusi bagi munculnya satu sikap baru atas kehidupan ekonomiSemangat baru melakukan akuisisi ini didukung dan didorong oleh adanya perbaikan dari perhitungan-perhitungan ekonomisRasionalisme baru ini kian ditingkatkan lagi dengan adanya organisasi yang sistematisPembukuan pencatatan berpasangan mengizinkan adanya pemisahan atas kepemilikan dan manajemen dan karenanya meningkatkan pertumbuhan dari perusahaan besar dengan saham gabungan.

Relevansi Sejarah AkuntansiSejarah akuntansi penting bagi pedagogi, kebijakan, dan praktik akuntansiBerkaitan dengan pedagogi, sejarah akuntansi memberikan pemahaman dan apresiasi yang lebih baik dan evolusinya sebagai ilmu sosial.Berkaitan dengan kebijakan, sejarah akuntansi memberikan pemahaman yang lebih baik atas permasalahan akuntansi dan konteks institusionalnya.Berkaitan dengan praktik akuntansi, sejarah akuntansi memberikan penilaian atas paktik yang berlaku dengan melakukan perbandingan metode dengan yang pernah digunakan di masa lalu.Isu-isu Akuntansi InternasionalDefinisi Akuntansi InternasionalWeirich dan beberapa penulis lain memberi klarifikasi atas tiga konsep utama definisi akuntansi:Akuntansi untuk induk perusahaan di luar negeri dan akuntansi untuk anak perusahaan Akuntansi korporatif dan internasionalAkuntansi universal atau dunia.

Konsep teori akuntansi yang dibuat Amenkhienan:Teori universal atau duniaTeori multinasionalTeori komparatifTeori transaksi transaksi internasionalTeori translasiHarmonisasi Standar AkuntansiArti Harmonisasi standar akuntansiManfaat dari HarmonisasiBatasan Pada Harmonisasi

Kondisi lingkungan yang memberikan dampak terhadap penentuan standar akuntansi:Relativisme kulturalRelativisme linguistikRelativisme ekonomi dan demografisRelativisme hukum dan perpajakanKESIMPULANEvolusi historis dari akuntansi memberikan petunjuk dan penjelasan mengenai kejadian penting yang membentuk kemuculan dari pembukuan pencatatan berpasangan dan perkembangan akuntansi modern.