pindo deli - water conservation in paper mills to reduce slu-1

Upload: chiko-jrs-ntu-cricko

Post on 19-Feb-2018

215 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Pindo Deli - Water Conservation in Paper Mills to Reduce Slu-1

    1/3

    P.T.PindoDeli:KonservasiAirdiPabrikKertas

    PedomanEfisiensiEnergiuntukIndustridiAsiawww.energyefficiencyasia.org

    P.

    T.

    PINDO

    DELI

    PULP

    &

    PAPER

    MILLS

    KonservasiAirdiPabrikKertasuntukmengurangiSludgeKertas

    RINGKASAN

    PT.PindoDeliPulp&Kertasmemproduksikertasfotokopi,kertaskhusus,dankertas

    tisudengankapasitasproduksi1.465.000tonpertahun.ProyekGERIAPmemfokuskan

    padamesinnomor8 (PM#8)yangprodukutamanyaadalahkertas fotokopidengan

    kapasitasproduksi240.000tonpertahun.

    PadaplantAirLimbahdiPindoDeli,1.000hingga1.500tonsludge kertasdikumpulkan

    pada Belt Press. Hingga tahun 2003, 40% (~300 400 Ton per bulan) sludge yang

    dihasilkandiberikan, tanpapungutanbiaya,kepadaparapetanijamurdan singkong

    setempatuntuk

    digunakan

    sebagai

    kompos.

    Pada

    saat

    ini

    Pindo

    Deli

    II

    membuang

    serat

    dalam limbah sekitar3.7%.Pada tahun2005PindoDelimemiliki targetmengurangi

    konsumsi air di seluruhplant PindoDeli II dari sekitar 10m3 hingga 5m3 per ton

    produk.Pengurangankonsumsiairsecaraotomatisakanmengurangijumlahseratyang

    terbuang ke aliran pembuangan. Target efisiensi konsumsi air pada PM8 dan PM9

    adalahmengurangi penggunaan air ratarata dari 11,2m3/ ton dalam tahun 2004

    menjadi 7,5m3/tondalambulanMaret2005.

    Untukmencapaitargetini,beberapakegiatandilakukansepertiberikutini:

    No. ItemProyek RencanaTindakan

    1. Pengenceran

    BahanKimia

    Mengganti air untuk pengenceranbahan kimia denganwhite

    water

    2 SealingWater Menggunakankembalisealingwaterdariairsaluranpengering

    (membuattempatairdaribeton)

    Mengurangisealingwateruntukpengadukpulper,pompastok,

    pengaduk

    chest,

    refiners,dll..

    Memasangrotameteruntuksistimsealing.

    Mempelajari kemungkinan penggunaan white water untuk

    sistimnashpumpdeculatorsealing

    3.

    Air

    pendinginMenggunakan

    air

    menara

    pendingin

    untuk

    sistim

    pendingin

    blowerturbo,dryendoil,pemanas/pendinginrollkusterthermal

    oildanpendinginairuntukpan.

    4. Showeruntuk

    Pres

    Mempelajari kemungkinan penggunaan white water untuk

    shower

    Uhle

    Box

    &

    felt

    Roll

    Doctor

    Shower.

    5. AirMakeUp Mengurangi air make up untuk sistimwhite water (buat SOP

    danpenerapannya)

    Meningkatkan effesiensi sistim sirkulasi air (buat SOP dan

    penerapannya)

    6. Lainlain Mengurangi pemakaian air pada waktu pembersihan mesin

    danwaktu

    mesin

    panas

    (buat

    SOP

    dan

    penerapannya)

    Memperbaikikebocoranpadajalurpipa,tangki,toilet,dll.

  • 7/23/2019 Pindo Deli - Water Conservation in Paper Mills to Reduce Slu-1

    2/3

    PedomanEfisiensiEnergiuntukIndustridiAsia www.energyefficiencyasia.org

    2

    KegiatantersebutakanmenghematkonsumsiairdiPM8danPM9sekitar888.000m3

    pertahun.Biayauntukmemproduksiairadalah Rp.900/m3(US$0,1/m3*),danproyek

    iniakanmemberipenghematanbiayatahunansekitarUS$88.800(Rp.799.200.000,*).

    Keuntungan terhadap lingkungan adalah pengurangan konsumsi listrik untuk (1)

    memproduksiairproses, (2)mengurangi transportairproses, (3) transportair limbah

    keplantpengolahanairlimbahdanjugapotensimengurangiemisiGHG.

    Dalam proyek ini, air limbah disaring sebelum diguna ulang, sehingga serat yang

    tertahandisaringan,dapatdikembalikankeproses.Olehkarenaitukonsumsiairdapat

    secaraotomatismengurangi terbuangnyaseratkesaluranpembuangan, tetapijumlah

    seratyangakanberkurangbelumdapatdiperkirakansaatini.

    KEYWORDS

    Indonesia,Pulp&Kertas,SludgeKertas,Air,AirPendingin.

    PENGAMATAN

    Pada tahun 2005, penurunan konsumsi air dari 10m3menjadi 5m3per tonproduk

    diharapkansecaraotomatisakanmengurangiserat terbuangkesaluranpembuangan.

    TargetefisiensikonsumsiairpadaPM8danPM9adalahmengurangipenggunaanair

    rataratadari11,2m3/tonpadatahun2004menjadi7,5m3/tonpadabulanMaret2005.

    OPSI

    Opsiuntuk

    pengurangan

    air

    diberikan

    dalam

    tabel

    diatas.

    HASIL

    KegiatanyangdirekomendasikaniniakanmenghematkonsumsiairpadaPM8danPM

    9 sekitar 888.000 m3 pertahun. Proyek ini akan memberikan penghematan biaya

    tahunansekitarUS$88.800(Rp.799.200.000,*)denganbiayauntukmemproduksiair

    Rp.900/m3(US$0,1/m3*).

    Keuntungan terhadap lingkungan adalah pengurangan konsumsi listrik untuk

    memproduksiair

    proses,

    mengurangi

    transport

    air

    proses,

    transport

    air

    limbah

    ke

    plant

    pengolahanairlimbahdanjugapotensimengurangiemisiGHG.

  • 7/23/2019 Pindo Deli - Water Conservation in Paper Mills to Reduce Slu-1

    3/3

    P.T.PindoDeli:KonservasiAirdiPabrikKertas

    PedomanEfisiensiEnergiuntukIndustridiAsiawww.energyefficiencyasia.org

    3

    UNTUKINFORMASILEBIHLANJUT

    Dr.Ir.TusyA.AdibrotoMSi

    atau

    WidiatminiSihWinanti

    NFPIndonesia

    GedungBPPTIIlantai20

    Jl.MH.Thamrin8,JakartaIndonesia

    Tel:+62213169762/68

    Fax:+62213169760

    Email:[email protected];[email protected]

    Mr.SuwandiMulyono

    Mr.HimawanAnwar

    PT.PindodeliPulp&Paper

    Ds.KutaMekar,CiampelKarawang,

    JawaBaratIndonesia

    Email:[email protected];[email protected]

    Disclaimer:Studi kasus ini dibuat sebagai bagian dari proyek Penurunan Emisi Gas Rumah Kaca untuk Industri di Asia danPasifik("Greenhouse Gas Emission Reduction from Industry in Asia and the Pacific"/ GERIAP). Sementara upaya-upaya

    masih dilakukan untuk menjamin bahwa isi dari publikasi ini didasarkan fakta-fakta yang benar, UNEP tidak bertanggung-jawab terhadap ketepatan atau kelengkapan dari materi, dan tidak dapat dikenakan sangsi terhadap setiap kehilangan ataukerusakan baik langsung maupun tidak langsung terhadap penggunaan atau kepercayaan pada isi publikasi ini UNEP,

    2006.