tugas puskesmas bab 2

Upload: rama-itachi

Post on 27-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Tugas Puskesmas BAB 2

    1/4

    B. Upaya Kesehatan Pengembangan

    Upaya kesehatan pengembangan Puskesmas adalah upaya yang ditetapkan

    berdasarkan permasalahan kesehatan yang ditemukan di masyarakat sertayang di sesuaikan dengan kemampuan Puskesmas. Upaya kesehatan

    pengembangan dipilih dari daftar upaya kesehatan pokok Puskesmas yang

    telah ada yaitu :

    a. Upaya Kesehatan Sekolah

    b. Upaya Kesehatan Olahraga

    c. Upaya Perawatan Kesehatan Masyarakat

    d. Upaya Kesehatan Kerja

    e. Upaya Kesehatan igi dan Mulut

    f. Upaya Kesehatan !iwa

    g. Upaya Kesehatan Matah. Upaya Kesehatan Usia "anjut

    i. Upaya Pembinaan Pengobatan #radisional

    IV. SISTEM RUJUKAN

    Sistem rujukan adalah suatu sistem penyelenggaraan yang melaksanakan

    pelimpahan wewenang atau tanggung jawab timbal balik$ terhadap suatu

    kasus penyakit atau masalah kesehatan$ secara %ertikal dalam arti unit

    yang terkecil atau berkemampuan kurang kepada unit yang lebih mampu

    atau secara hori&ontal dalam arti antar unit'unit yang setingkat

    kemampuannya.Sesuai dengan jenis upaya kesehatan yang diselenggarakan oleh

    puskesmas terdapat ( macam rujukan yaitu :

    ). *ujukan Upaya Kesehatan Perorangan

    +akupan rujukan upaya kesehatan perorangan adalah penyakit.

    ,pabila Puskesmas tidak dapat menanggulangi satu kasus penyakit

    maka Puskesmas tersebut wajib merujuk ke sarana pelayanan

    kesehatan yang lebih mampu.

    (. *ujukan Upaya Kesehatan Masyarakat

    +akupan rujukan kesehatan masyarakat adalah masalah kesehatan

    masyarakat. *ujukan kesehatan masyarakat juga dilakukan apabilasuatu puskesmas tidak mampu menyelenggarakan upaya kesehatan

    masyarakat wajib dan pengembangan padahal upaya kesehatan

    masyarakat tersebut telah menjadi kebutuhan masyarakat. ,pabila

    suatu puskesmas tidak dapat menanggulangi kesehatan dan atau

    tidak mampu menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat$

    maka puskesmas wajib merujuk ke dinas kesehatan Kabupaten atau

    Kota.

    -. PROSES MANAJEMEN PUSKESMAS

  • 7/25/2019 Tugas Puskesmas BAB 2

    2/4

    Untuk menunjang pelaksanaan fungsi dan penyelenggaraan

    upayanya$ Puskesmas dilengkapi dengan instrumen manajemen

    yang terdiri dari :a. *encana #ingkat Puskesmas *#P /P)0

    b. "okakarya Mini Puskesmas atau pelaksanaan /P(0

    c. Penilaian Kinerja Puskesmas atau e%aluasi kinerja /P10

    #ermasuk manajemen sumber daya termasuk alat$ obat$ keuangan

    dan tenaga serta didukung dengan manajemen sistem pencatatan

    dan pelaporan disebut sistem informasi manajemen puskesmas

    /S2MPUS0 dan upaya peningkatan mutu pelayanan /antara lain

    melalui penerapan 3uality assurance0.

    1. RTP (Rencana Tng!at P"s!esmas#

    Perencanaan tingkat puskesmas memberikan pandangan

    menyeluruh terhadap semua tugas$ fungsi dan peranan yang

    akan dijalankan dan menjadi tuntunan dalam proses pencapaian

    tujuan Puskesmas secara efisien dan efektif. Semua akti%itas

    personalia dan organisasi puskesmas diawasi$ dipantau$ dan di

    bimbing agar akti%itas tetap berjalan sesuai tujuan dan target

    kinerja Puskesmas /fungsi pengawasan dan pengendalian0.

    ,dapun tahapan dalam penyusunan perencanaan tingkat

    puskesmas adalah sebagai berikut : Persiapan

    Mempersiapkan data yang akan dianalisis$ sehingga

    untuk selanjutnya dapat mempermudah perencanaan

    yang akan dibuat.

    ,nalisis Situasi Penyusunan

    ,nalisis situasi Puskesmas adalah proses berikut

    kecenderungannya dan faktor'faktor yang

    mempengaruhi masalah tersebut$ serta potensi sumber

    daya puskesmas yang dapat digunakan untuk

    melakukan inter%ensi. "angkah ini dilakukan dengan

    mengumpulkan dan menganalisis data atau fakta yang

    berkaitan dengan masalah kesehatan masyarakat di

    wilayah kerja Puskesmas.

    ,nalisis ini meliputi data umum dan data khusus. 4ata

    umum ini berupa peta wilayah dan sumber daya

    /ketenagaan$ obat dan bahan habis pakai$ peralatan$

    sumber pembiayaan$ sarana prasarana$ data peran serta

    masyarakat$ data penduduk dan sasaran program$ data

    sekolah$ data kesling.

  • 7/25/2019 Tugas Puskesmas BAB 2

    3/4

    *encana Usulan Kegiatan

    #erdapat ( tahap dalam penyusunan rencana usulan

    kegiatan /*UK0$ yaitu :a. ,nalisis masalah$ meliputi :

    i 2dentifikasi masalah

    ii Prioritas masalah

    iii Merumuskan masalah

    i% Penyebab masalah

    b. Penyusunan *UK

    Penyusunan *encana Pelaksanaan Kegiatan

    $. %&!a!a'ya Mn

    "okakarya Mini Puskesmas merupakan suatu pertemuan antar

    petugas Puskesmas dan petugas Puskesmas dengan sektor

    terkait /lintas sektoral0 untuk meningkatkan kerjasama tim.

    Memantau cakupan pelayanan Puskesmas serta membina peran

    serta masyarakat secara terpadu agar dapat meningkatkan

    fungsi puskesmas. "okakarya Mini Puskesmas merupakan

    penerapan pergerakan$ pelaksanaan /P(0. ,dapun tujuan

    dilakukannya "okakarya Mini adalah untuk meningkatkan

    fungsi Puskesmas melalui penggerakan pelaksanaan

    Puskesmas$ bekerjasama dalam tim dan membina kerjasama

    lintas program serta lintas sektoral.Salah satu bentuk upaya dalam penggalangan maupun

    pemantauan berbagai kegiatan adalah melalui pertemuan

    "okakarya Mini Puskesmas. Pada dasarnya ruang lingkup

    kegiatan "okakarya Mini itu$ mencakup dua hal pokok$ yaitu

    meliputi :

    a."okakarya Mini "intas Program

    b. "okakarya Mini "intas Sektor

    5erdasarkan waktunya$ "okakarya Mini dibagi

    menjadi ($ yaitu :

    a. "okakarya Mini 5ulanan

    "okakarya Mini 5ulanan diselenggarakan

    dalam dua tahap$ yaitu :

    "okakarya Mini 5ulanan yang Pertama

    "okakarya Mini 5ulanan *utin

    b. "okakarya Mini #ribulan

    "okakarya Mini #ribulan ini dilakukan

    sebagai pemantau pelaksanaan kerjasama

  • 7/25/2019 Tugas Puskesmas BAB 2

    4/4

    lintas sektoral. "okakarya #ribulan lintas

    sektor dilaksanakan dalam dua tahap :

    "okakarya Mini #ribulan Pertama "okakarya Mini #ribulan *utin

    . E)a*"as Kne'+a P"s!esmas

    Penilaian Kinerja Puskesmas adalah suatu upaya untuk

    melakukan penilaian hasil kerja prestasi Puskesmas. *uang

    lingkup kinerja Puskesmas meliputi penilaian pencapaian hasil

    pelaksanaan pelayanan kesehatan$ manajemen Puskesmas dan

    mutu pelayanan.5ahan yang dipakai dalam penilaian kinerja Puskesmas adalah

    hasil pelaksanaan pelayanan kesehatan manajemen Puskesmas

    dan mutu pelayanan$ sedangkan dalam pelaksanaannya mulai

    dari pengumpulan data$ pengolahan data$ analisis hasil

    masalah sampai dengan penyusunan laporan berpedoman pada

    buku pedoman penilaian kinerja Puskesmas dari 4irektorat

    !endral 5ina Kesehatan Masyarakat 4epartemen Kesehatan *.2

    thn (667.

    VI. PEME,A-AN MASA%A- PEN/AMBI%AN KEPUTUSANPemecahan Masalah 8 Pengambilan Keputusan adalah suatu proses

    yang dilakukan oleh sekelompok orang dengan menggunakan

    metode tertentu untuk menentukan urutan dalam pemecahan suatu

    masalah dengan menggunakan berbagai metode.