bab i seminar otk

Upload: putri-kurniasari

Post on 23-Feb-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Bab i Seminar Otk

    1/3

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1. Latar Belakang

    Bahan bakar minyak bumi diperkirakan akan habis jika dieksploitasi

    secara terus menerus. Ketergantungan terhadap bahan bakar minyak bumi dapat

    dikurangi dengan cara memanfaatkan bahan bakar biodiesel. Dimana bahan

    bakunya masih sangat besar untuk dikembangkan (Darmanto, Ireng, 200!.

    Biodiesel merupakan bahan bakar ramah lingkungan karena mampu mengurangi

    emisi karbon dioksida. "enurut #hhetri (200$!, alasan utama untuk mencari

    sumber alternatif bahan bakar mesin diesel dikarenakan tingginya harga produk

    minyak. %leh karena itu, kini dikembangkan biodiesel sebagai salah satu bahan

    bakar terbarukan.&ecara umum, proses yang berlangsung dalam pengolahan biodiesel

    dapat digolongkan menjadi beberapa proses, salah satunya adalah proses mixing

    (pencampuran!. Di dalam proses mixing terjadi percepatan perpindahan panas,

    baik yang disertai atau tidak disertai reaksi kimia yang telah banyak diteliti olehpara peneliti terdahulu, 'ietering ()*+$!.al ini dapat terjadi karena pengaruh

    pengadukan yang mengubah energi mekanis tersebut menjadi energi kinetik.

    &elanjutnya, energi kinetik ini menimbulkan sirkulasi aliran fluida dan pusaran

    aliran di ujung blade yang mengakibatkan terjadinya proses pencampuran.

    &edangkan faktor-faktor yang mempengaruhi proses pengadukan dan

    pencampuran diantaranya ialah jenis pengadukan, kecepatan pengadukan, ukuran,

    serta perbandingan (proporsi! tangki, sekat dan agitator serta karakteristik fluida .enis pengadukan yang digunakan mempunyai peranan penting selama

    proses pencampuran berlangsung. /ntuk mendapatkan pengadukan dan

    pencampuran yang lebih efektif dan efisien, model pengadukan harus disesuaikan

    terhadap sifat fisik bahan yang diaduk dimana dimensi pengaduk juga disesuaikan

    terhadap reaktor yang digunakan ("c#abe, 200!. al ini sangat penting

    dilakukan untuk memperoleh rendemen dan kualitas dari produk biodiesel

    semaksimal mungkin."odel pengadukan pada umumnya yang digunakan dalam

  • 7/24/2019 Bab i Seminar Otk

    2/3

    proses produksi biodiesel dari jarak pagar adalah modelfive bladeturbin."enurut

    "c#abe (200! pengaduk model ini digunakan pada kecepatan tinggi dengan

    kekentalan fluida yang sangat luas namun kurang sesuai digunakan untuk

    mengaduk suspensi padatan. 1engaduk jenis ini menghasilkan aliran radial

    sedangkan model pengaduk yang baik dalam melakukan pencampuran bahan

    iskositas tinggi3solid, diupayakan memiliki pola aliran kombinasi (aksial dan

    radial! dan model pengaduk yang dapat menghasilkan aliran tersebut adalah

    model pengaduk pitched blade turbin. &ehubungan dengan ingin meningkatkan

    rendemen dan kualitas biodiesel maka dilakukan penelitian mengenai pengaruh

    jenis impeller dan jumlah baffle yang digunkan pada proses mixing

    (pencampuran!.

    1.2. Rumusan Masalah

    ). Bagaimana pengaruh dari jenis impelleryang digunakan terhadap rendemen

    dan kualitas biodiesel yang dihasilkan 4

    2. Bagaimana pengaruh dari jumlah baffleyang digunakan terhadap rendemen

    dan kualitas biodiesel yang dihasilkan 4

    5. 6pa saja faktor-faktor yang dapat mempengaruhi rendemen dan kualitas

    biodiesel yang dihasilkan 4

    1.3. Tujuan

    ). "engetahui pola aliran yang terbentuk dari jenis impelleryang berpengaruh

    terhadap rendemen dan kualitas biodiesel.2. "engetahui pengaruh penggunaan baffle terhadap rendemen dan kualitas

    biodiesel.

    5. "engetahui faktor-faktor yang dapat mempengaruhi rendemen dan kualitasbiodiesel.

    1.. Man!aat

    ). Dapat memahami pola aliran yang terbentuk dari jenis impeller yang

    berpengaruh terhadap rendemen dan kualitas biodiesel.2. Dapat memahami pengaruh penggunaan baffle terhadap rendemen dan

    kualitas biodiesel.

  • 7/24/2019 Bab i Seminar Otk

    3/3

    5. Dapat mengetahui faktor-faktor yang dapat mempengaruhi rendemen dan

    kualitas biodiesel.

    1.". H#$%tesa

    Impeller jenis pitched blade turbin akan bekerja lebih efektif dalam

    melakukan pengadukan dan pencampuran ditambah dengan penggunaan baffle

    yang dapat membuat aliran fluida tercampur secara merata diseluruh tangki, maka

    rendemen dan kualitas biodiesel yang dihasilkan akan lebih baik dan aktu yang

    diperlukan untuk pencampuran sedikit.

    1.&. Batasan Masalah1enelitian rendemen dan kualitas biodiesel ini dibatasi pada pengaruh

    jenis impellerdan jumlah baffleyang digunakan.