5. model pengembangan rpp

Upload: aris-nur-azhar

Post on 10-Feb-2018

273 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    1/149

    KATA PENGANTAR

    Rasa syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, karena berkat kemurahan-

    Nya naskah Pendukung pembelajaran Kurikulum 201 ini dapat diselesaikan! Naskah ini

    kami beri judul "Pembelajaran #erbasis K$mpetensi dengan Pendekatan %ainti&ik'! (al ini

    disesuaikan dengan tuntutan Kurikulum 201 yang menekankan pada pembelajaran dengan

    pendekatan ilmiah )sainti&ik* dan penilaian autentik!

    pembelajaran adalah suatu kegiatan yang mengandung terjadinya pr$ses penguasaan

    pengetahuan, keterampilan dan sikap $leh subjek yang sedang belajar! Pelaksanaan

    pembelajaran akan berjalan e&ekti& apabila didahului dengan penyiapan ren+ana pelaksanaan

    pembelajaran )RPP* yang dikembangkan $leh guru baik se+ara indi idual maupun kel$mp$k

    yang menga+u pada %ilabus! %ehubungan hal tersebut, maka naskah ini disusun dalam rangka

    memenuhi kebutuhan guru yang terkait dengan pengembangan persiapan pembelajaran!

    %em$ga naskah ini dapat dipergunakan sebagai salah satu a+uan, untuk mem&asilitasi guru

    se+ara indi idual dan kel$mp$k dalam mengembangkan ren+ana pelaksanaan pembelajaran

    )RPP* dan melaksanakan pembelajaran dalam berbagai m$dus, strategi, dan m$del untuk

    muatan dan atau mata pelajaran yang diampunya!

    Pada kesempatan ini kami menyampaikan penghargaan dan terima kasih kepada semua

    pihak yang telah terlibat dalam penyusunan naskah ini, yang tidak dapat kami sebutkan satu

    persatu! %em$ga Tuhan Yang Maha .sa membalas semua kebaikan dan jerih payah saudara-

    saudara sekalian!

    /alam penyusunan naskah ini, kami akui masih jauh dari sempurna! ntuk itu saran

    dan kritik yang membangun kearah penyempurnaan naskahPendukung pembelajaran

    Kurikulum 201 ini kami terima dengan tangan terbuka!

    khirnya, mudah-mudahan naskah ini dapat berguna dan membantu siapa saja yang

    memba+a dan membutuhkan khususnya guru mata pelajaran dalam upaya peningkatan mutu

    pendidikan melalui kegiatan pembelajaran!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 1 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    2/149

    DAFTAR ISI

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 2 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    3/149

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    ndang-undang Republik nd$nesia N$m$r 20 tahun 200 tentang %istem Pendidikan

    Nasi$nal menyatakan bah3a pendidikan adalah usaha sadar dan teren+ana untuk

    me3ujudkan suasana belajar dan pr$ses pembelajaran agar peserta didik se+ara akti&

    mengembangkan p$tensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan,

    pengendalian diri, kepribadian, ke+erdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang

    diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara! %elanjutnya dalam rangka men+apaitujuan tersebut disusun standar pendidikan nasi$nal, terdiri atas4 standar k$mpetensi

    lulusan, standar isi, standar pr$ses, standar sarana prasarana, standar pendidik dan tenaga

    kependidikan, standar pengel$laan, standar pembiayaan, dan standar penilaian!

    %tandar Pr$ses adalah kriteria mengenai pelaksanaan pembelajaran pada satuan

    pendidikan untuk men+apai standar k$mpetensi lulusan! %tandar pr$ses dikembangkan

    menga+u pada standar k$mpetensi lulusan dan standar isi!

    /alam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan N$m$r 56 Tahun 201 tentang

    %tandar Pr$ses disebutkan bah3a setiap pendidik pada satuan pendidikan berke3ajiban

    menyusun RPP se+ara lengkap dan sistematis agar pembelajaran berlangsung se+ara

    interakti&, inspirati&, menyenangkan, menantang, e&isien, mem$ti asi peserta didik

    untuk berpartisipasi akti&, serta memberikan ruang yang +ukup bagi prakarsa,

    kreati itas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat, dan perkembangan &isik

    serta psik$l$gis peserta didik!

    ntuk itu setiap satuan pendidikan perlu melakukan peren+anaan pembelajaran,

    pelaksanaan pr$ses pembelajaran serta penilaian pr$ses pembelajaran dengan strategi

    yang benar untuk meningkatkan e&isiensi dan e&ekti itas keter+apaian k$mpetensi lulusan!

    7ampiran 8 Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan N$m$r 91 Tahun 201

    tentang mplementasi Kurikulum Ped$man mum Pembelajaran, menyatakan bah3a

    %trategi pembelajaran sangat diperlukan dalam menunjang ter3ujudnya seluruh

    k$mpetensi yang dimuat dalam Kurikulum 201 ! /alam arti bah3a kurikulum memuat

    apa yang seharusnya diajarkan, sedangkan pembelajaran merupakan bagaimana +ara

    mengajarkannya agar dapat dikuasai $leh peserta didik! Pelaksanaan pembelajaran

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 3 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    4/149

    didahului dengan penyusunan ren+ana pelaksanaan pembelajaran )RPP* yang

    dikembangkan $leh guru baik se+ara indi idual maupun kel$mp$k yang menga+u pada

    %ilabus!

    %edangkan %trategi penilaian disiapkan untuk mem&asilitasi guru dalam mengembangkan

    pendekatan, teknik dan instrumen penilaian hasil belajar dengan pendekatan autentik!

    Penilaian memungkinkan para pendidik mampu menerapkan pr$gram remedial bagi

    peserta didik yang terg$l$ng pebelajar lambat dan pr$gram pengayaan bagi yang

    termasuk kateg$ri pebelajar +epat!

    Pemerintah mulai men+anangkan pelaksanaan terbatas pada 1!2:0 %M mulai tahun

    pelajaran 201 201; untuk peserta didik kelas

    melatih guru inti dan guru sasaran serta menyediakan buku pegangan guru dan sis3a

    untuk mata pelajaran Matematika, #ahasa nd$nesia, dan %ejarah! %edangkan untuk mata

    pelajaran lainnya diharapkan dapat meman&aatkan buku-buku yangada)dari kurikulum

    2005 dan buku sebelumnya*dan mulai menerapkan kurikulum 201 menga+u pada silabus

    yang telah disediakan!

    ntuk menyiapkan kemampuan guru dalam menyusun RPP menggunakan silabus sebagai

    a+uan $perasi$nal maupun peman&aatan sumber belajar yang ada, perlu penjabaran

    $perasi$nal antara lain dalam mengembangkan materi pembelajaran, mengembangkan

    langkah pembelajaran serta meran+ang dan melaksanakan penilaian autentik! =leh karena

    itu, diperlukan rambu-rambu yang bisa mem&asilitasi guru se+ara indi idual dan

    kel$mp$k dalam mengembangkan RPP dan melaksanakan pembelajaran dalam berbagai

    m$dus, strategi, dan m$del untuk muatan dan atau mata pelajaran yang diampunya!

    /engan demikian diperlukan pendukung teknis yang dapat dijadikan a+uan bagi guru

    dalam mengembangkan RPP berdasarkan silabus mata pelajaran sesuai alur yang

    diharapkan!

    B. Tujuan

    Naskah ini digunakan untuk mem&asilitasi guru se+ara indi idual maupun kel$mp$k

    dalam mengembangkan RPP, antara lain dalam hal4

    1! Menyusun indikat$r pen+apaian k$mpetensi

    2! Merumuskan tujuan pembalajaran

    ! Menyusun m$del atau strategi dan teknik pembelajaran dengan pendekatan sainti&ik

    ;! Meran+ang penilaian autentik

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 4 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    5/149

    C. Ruang Lingkup

    M$del penyusunan RPP ini men+akup4

    1! Pengertian dan k$nsep peren+anaan pembelajaran!

    2! 7angkah pengembangan indikat$r pen+apaian k$mpetensi melalui analisis

    k$mpetensi )K$mpetensi nti dan K$mpetensi /asar*!

    ! Penjelasan tentang pembelajaran sainti&ik dan penilaian autentik!

    ;! Mekanisme dan pr$sedur penyusunan RPP!

    6! >$nt$h RPP!

    D. Lan a!an Huku"

    1! ndang- ndang N$m$r 20 Tahun 200 tentang %istem Pendidikan Nasi$nal!

    2! Peraturan Pemerintah N$m$r 2 Tahun 201 pengganti Peraturan Pemerintah N$m$r

    1? tahun 2006 tentang %tandar Pendidikan Nasi$nal!

    ! Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan N$m$r 6; Tahun 201 tentang

    %tandar K$mpetensi 7ulusan!

    ;! Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan N$m$r 5; Tahun 201 tentang

    %tandar si Pendidikan /asar dan Menengah!

    6! Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan N$m$r 56 Tahun 201 tentang

    %tandar Pr$ses!

    5! Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan N$m$r 55 Tahun 201 tentang

    %tandar Penilaian!

    :! Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan N$m$r 5? Tahun 201 tentang

    Kerangka /asar dan %truktur Kurikulum %M -M !

    9! Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan N$m$r 91 tentang mplementasi

    Kurikulum!

    ?! Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan N$m$r @! Tentang %ilabus

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 5 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    6/149

    BAB II

    PENGERTIAN DAN K#NSEP

    ! Prin!ip an Strategi Pe"$elajaran

    %. Prin!ip pe"$elajaran

    %esuai dengan Permendikbud N$!91 Tahun 201 tentang implementasi kurikulum,

    prinsip-prinsip kegiatan pembelajaran adalah 4

    )1* berpusat pada peserta didikA

    )2* mengembangkan kreati itas peserta didikA

    ) * men+iptakan k$ndisi menyenangkan dan menantangA

    );* bermuatan nilai, etika, estetika, l$gika, dan kinestetikaA

    )6* menyediakan pengalaman belajar yang beragam melalui penerapan berbagai

    strategi dan met$de pembelajaran yang menyenangkan, k$ntekstual, e&ekti&,

    e&isien, dan bermakna!

    #erdasarkan prinsip tersebut, dalam pembelajaran peserta didik did$r$ng untuk

    menemukan sendiri dan mentrans&$rmasikan in&$rmasi k$mpleks, menge+ek

    in&$rmasi baru dengan yang sudah ada dalam ingatannya, dan melakukan

    pengembangan menjadi in&$rmasi atau kemampuan yang sesuai dengan lingkungan

    dan Baman, tempat dan masa kehidupannya! ntuk itu pembelajaran harus berkenaan

    dengan kesempatan yang diberikan kepada peserta didik untuk mengk$nstruksi

    pengetahuan dalam pr$ses k$gniti&nya! Curu mengembangkan suasana belajar yang

    memberi kesempatan peserta didik untuk menemukan, menerapkan ide-ide, dan

    se+ara sadar menggunakan strategi sendiri untuk belajar! Curu mengembangkan

    kesempatan belajar bagi peserta didik yang bisa berangsur-angsur memba3a mereka

    kepemahaman yang lebih tinggi, yang semula dilakukan dengan bantuan guru tetapi

    semakin lama menjadi menemukan kemandirian!

    Pr$ses pembelajaran dapat terjadi sebagai gabungan dari internal peserta didik

    ataupun dari stimulus luar )guru, teman, $rang tua, lingkungan*! /alam pr$ses

    pembelajaran, guru perlu mengembangkan kedua stimulus tersebut dengan

    mem&asilitasi sis3a untuk terlibat se+ara akti& mengembangkan p$tensi dirinya

    menjadi sebuah k$mpetensi! Curu juga menyediakan pengalaman belajar bagi peserta

    didik untuk melakukan berbagai kegiatan yang memungkinkan mereka

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 6 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    7/149

    mengembangkan sikap, pengetahuan dan ketrampilan dalam k$mbinasi dan tingkat

    +apaian yang berbeda tergantung dari si&at muatan yang dipelajari!

    &. Pe"$elajaran Lang!ung an Ti ak Lang!ung

    Pr$ses pembelajaran langsung adalah pr$ses pendidikan di mana peserta didik

    mengembangkan pengetahuan, kemampuan berpikir dan keterampilan psik$m$t$rik

    melalui interaksi langsung dengan sumber belajar yang diran+ang dalam silabus dan

    RPP berupa kegiatan-kegiatan pembelajaran! /alam pembelajaran langsung tersebut

    peserta didik melakukan kegiatan belajar mengamati, menanya, mengumpulkan

    in&$rmasi, mengas$siasi atau menganalisis, dan mengk$munikasikan apa yang sudah

    ditemukannya dalam kegiatan analisis! Pr$ses pembelajaran langsung menghasilkan

    pengetahuan dan keterampilan langsung atau yang disebut dengan instructional effect !

    )Permendikbud N$! 91 Tahun 201 *!

    Pembelajaran tidak langsung adalah pr$ses pendidikan yang terjadi selama pr$ses

    pembelajaran langsung tetapi tidak diran+ang dalam kegiatan khusus! Pembelajaran

    tidak langsung berkenaan dengan pengembangan nilai dan sikap! #erbeda dengan

    pengetahuan, nilai dan sikap ditanamkan dalam pr$ses pembelajaran langsung $leh

    guru mata pelajaran! Pengembangan sikap sebagai pr$ses pengembangan m$ral dan

    perilaku dilakukan $leh seluruh guru mata pelajaran dan dalam setiap kegiatan yang

    terjadi di kelas, sek$lah, atau masyarakat! %emua kegiatan yang terjadi selama belajar

    di dalam maupun di luar sek$lah )k$kurikuler ekstrakurikuler* terjadi pr$ses

    pembelajaran untuk mengembangkan m$ral dan perilaku terkait dengan sikap!

    Namun demikian, pembelajaran langsung maupun tidak langsung harus terjadi se+ara

    terintegrasi dan tidak terpisah dengan penekanan pada pendekatan pembelajaran,

    m$del atau strategi pembelajaran, met$de, teknik, maupun taktik yang digunakan!

    B. Pe"$elajaran engan Pen ekatan Sainti'ik

    %. Pengertian

    Pr$ses pembelajaran pada Kurikulum 201 untuk jenjang %MP dan %M atau yang

    sederajat dilaksanakan menggunakan pendekatan sainti&ik! Pr$ses pembelajaran

    menyentuh tiga ranah, yaitu sikap, pengetahuan, dan keterampilan! Pendekatan

    sainti&ik merupakan pembelajaran yang mengad$psi langkah-langkah saintis dalammembangun pengetahuan melalui met$de ilmiah!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 7 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    8/149

    Kegiatan pembelajaran sainti&ik dilakukan melalui pr$ses "enga"ati( "enan)a(

    "en*+$a( "enga!+!ia!i( dan "eng+"unika!ikan. Li"a pengala"an $elajar ini

    ii"ple"enta!ikan ke ala" m$del atau strategi pembelajaran, met$de, teknik,

    maupun taktik yang digunakan! #erikut akan dijabarkan masing-masing pengalaman

    belajar!

    ,enga"ati. Kegiatan mengamati bertujuan agar pembelajaran berkaitan erat

    dengan k$nteks situasi nyata yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari! Pr$ses

    mengamati &akta atau &en$mena men+akup men+ari in&$rmasi, melihat, mendengar,

    memba+a, dan atau menyimak!

    /alam kegiatan mengamati, guru membuka kesempatan bagi peserta didik untuk

    se+ara luas dan ber ariasi melakukan pengamatan melalui kegiatan melihat,

    menyimak, mendengar, dan memba+a! Curu mem&asilitasi peserta didik untuk

    melakukan pengamatan, melatih mereka untuk memperhatikan )melihat, memba+a,

    mendengar* hal yang penting dari suatu benda atau $bjek! %elanjutnya guru

    membuka kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya mengenai apa yang

    sudah dilihat, disimak, dan diba+a!

    ,enan)a ! Kegiatan menanya dilakukan sebagai salah satu pr$ses membangun

    pengetahuan sis3a dalam bentuk &akta, k$nsep, prinsip, pr$sedur, hukum dan

    ter$ri! Tujuannnya agar sis3a memiliki kemampuan berpikir tingkat tinggi se+ara

    kritis, l$gis, dan sistematis ) critical thinking skills *! Pr$ses menanya bisa dilakukan

    melalui kegiatan diskusi dan kerja kel$mp$k serta diskusi kelas! Praktik diskusi

    kel$mp$k memberi ruang pada peserta didik untuk mengemukakan ide gagasan

    dengan bahasa sendiri!

    Curu membimbing peserta didik agar mampu mengajukan pertanyaan tentang hasil

    pengamatan $bjek yang k$nkrit sampai abstrak berkenaan dengan &akta, k$nsep,

    pr$sedur, atau pun hal lain yang lebih abstrak! Pertanyaan yang disusun dapat

    bersi&at &aktual sampai kepada pertanyaan yang bersi&at hip$tetik! Curu melatih

    peserta didik menggunakan pertanyaan-pertanyaan yang dibuat dan memberikan

    bantuan untuk belajar mengajukan pertanyaan sehingga peserta didik mampu

    mengajukan pertanyaan se+ara mandiri!

    Melalui kegiatan bertanya rasa ingin tahu peserta didik dikembangkan! %emakin

    terlatih dalam bertanya, rasa ingin tahu semakin berkembang!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 8 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    9/149

    Pertanyaan-pertanyaan tersebut akan menjadi dasar untuk men+ari in&$rmasi lebih

    lanjut dan beragam melalui sumber yang ditentukan guru sampai yang dipilih

    peserta didik sendiri! /imulai dari sumber kajian yang tunggal sampai yang

    beragam!

    ,engu"pulkan Data-ek!peri"en-ek!pl+ra!i. Kegiatan eksperimen berman&aat

    untuk meningkatkan keingintahuan sis3a dalam memperkuat pemahaman &akta,

    k$nsep, prinsip, ataupunpr$sedur dengan +ara mengumpulkan data,

    mengembangkan kreati itas, dan keterampilan kerja ilmiah! Kegiatan ini

    men+akup meren+anakan, meran+ang, dan melaksanakan eksperimen, menyajikan

    data, meng$lah data, dan menyusun kesimpulan! Peman&aatan sumber belajar

    termasuk peman&aatan tekn$l$gi in&$rmasi dan k$munikasi sangat disarankan!

    Tindak lanjut kegiatan bertanya adalah menggali dan mengumpulkan in&$rmasi

    dari berbagai sumber melalui berbagai +ara! gar terkumpul sejumlah in&$rmasi,

    peserta didik dapat lebih banyak memba+a buku, memperhatikan &en$mena, atau

    $bjek dengan lebih teliti, bahkan melakukan eksperimen!

    ,enga!+!ia!i ! Kegiatan mengas$siasi bertujuan untuk membangun kemampuan

    berpikir dan bersikap ilmiah! n&$rmasi )data* hasil kegiatan men+$ba menjadi

    dasar bagi kegiatan berikutnya yaitu mempr$ses in&$rmasi untuk menemukan

    keterkaitan satu in&$rmasi dengan in&$rmasi lainnya, menemukan p$la dari

    keterkaitan in&$rmasi dan bahkan mengambil berbagai kesimpulan dari p$la yang

    ditemukan! /ata yang diper$leh diklasi&ikasi, di$lah, dan ditemukan hubungan-

    hubungan yang spesi&ik! Kegiatan dapat diran+ang $leh guru melalui situasi yang

    direkayasa dalam kegiatan tertentu sehingga sis3a melakukan akti itas antara lain

    menganalisis data, mengel$mp$kkan, membuat kateg$ri, menyimpulkan, dan

    memprediksi mengestimasi dengan meman&aatkan lembar kerja diskusi atau

    praktik! (asil kegiatan men+$ba dan mengas$siasi memungkinkan sis3a berpikir

    kritis tingkat tinggi (higher order thinking skills * hingga berpikir metak$gniti&!

    ,eng+"unika!ikan. Kegiatan berikutnya adalah menuliskan atau men+eritakan

    apa yang ditemukan dalam kegiatan men+ari in&$rmasi, mengas$siasikan dan

    menemukan p$la! (asil tersebut disampaikan di kelas dan dinilai $leh guru sebagai

    hasil belajar peserta didik atau kel$mp$k peserta didik tersebut! Kegiatan

    meng$munikasikan adalah sarana untuk menyampaikan hasil k$nseptualisasi

    dalam bentuk lisan, tulisan, gambar sketsa, diagram, atau gra&ik! Kegiatan ini

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 9 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    10/149

    dilakukan agar sis3a mampu meng$munikasikan pengetahuan, keterampilan, dan

    penerapannya, serta kreasi sis3a melalui presentasi, membuat lap$ran, dan atau

    unjuk karya!

    &. ,+ el ,+ el Pe"$elajaran

    /alam Permendikbud N$!56 Tahun 201 tentang %tandar P$ses, kegiatan inti

    menggunakan m$del pembelajaran, met$de pembelajaran, media pembelajaran, dan

    sumber belajar yang disesuaikan dengan karakteristik peserta didik dan mata pelajaran!

    Pemilihan pendekatan tematik dan atau tematik terpadu dan atau sainti&ik dan atau

    inkuiri dan penyingkapan ) discovery * dan atau pembelajaran yang menghasilkan karya

    berbasis peme+ahan masalah ) project basedlearning * disesuaikan dengan karakteristik

    k$mpetensi dan jenjang pendidikan! /alam implementasinya, guru dapat menerapkan

    berbagai m$del pembelajaran, antara lain Discovery Learning, Project Based Learning,

    dan Problem Based Learning.

    a. Discovery Learning

    M$del pembelajaran Discovery Learning mengarahkan sis3a untuk memahami

    k$nsep, arti, dan hubungan, melalui pr$ses intuiti& untuk akhirnya sampai kepada

    suatu kesimpulan )#udiningsih, 20064; *! Penemuan k$nsep terjadi bila k$nsep

    tidak disajikan dalam bentuk akhir, tetapi dengan penggunaan m$del pembelajaran

    discovery learning sis3a did$r$ng untuk mengidenti&ikasi apa yang ingin diketahui

    dilanjutkan dengan men+ari in&$rmasi sendiri kemudian meng$rgansasi atau

    membentuk )k$nstrukti&* apa yang mereka ketahui dan mereka pahami dalam suatu

    bentuk akhir! %ebagaimana pendapat #runer, bah3a4 " Discovery Learning can be

    defined as the learning that takes place when the student is not presented with

    subject matter. (al tersebut terjadi bila sis3a terlibat, terutama dalam penggunaan

    pr$ses mentalnya untuk menemukan beberapa k$nsep dan prinsip! /is+$ ery

    dilakukan melalaui $bser asi, klasi&ikasi, pengukuran, prediksi, penentuan dan

    inferi ! Pr$ses tersebut disebut cognitive process sedangkan discovery itu sendiri

    adalah the mental process of assimilatig conceps and principles in the mind

    )R$bert #! %und dalam Malik, 2001421?*!

    /engan mengaplikasikan Discovery Learning se+ara berulang-ulang dapat

    meningkatkan kemampuan penemuan diri indi idu yang bersangkutan!

    Penggunaan Discovery Learning , ingin merubah k$ndisi belajar yang pasi& menjadi

    akti& dan kreati&! Mengubah pembelajaran yang teacher oriented ke student

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 10 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    11/149

    oriented ! Merubah m$dus .ksp$sit$ry sis3a hanya menerima in&$rmasi se+ara

    keseluruhan dari guru ke m$dus /is+$ ery sis3a menemukan in&$rmasi sendiri!

    1! 7angkah Pembelajaran

    )1* Men+iptakan stimulus rangsangan ) timulation!

    Kegiatan pen+iptaan stimulus dilakukan pada saat sis3a melakukan akti itas

    mengamati &akta atau &en$mena dengan +ara melihat, mendengar, memba+a,

    atau menyimak! Dakta yang disediakan dimulai dari yang sederhana hingga

    &akta atau &em$mena yang menimbulkan k$ntr$ ersi! Misalnya dalam mata

    pelajaran Disika, sis3a diminta untuk mengamati &akta tentang benda elastis dan

    plastis yang karakteristiknya jelas berbeda, kemudian diberikan &akta lain

    dimana batas kedua &akta itu menjadi tidak jelas dan mengundang k$ntr$ ersi

    seperti penggaris kayu yang semula elastis menjadi plastis )patah*! /engan

    demikian sis3a tergugah untuk men+aritahu lebih lanjut tentang &akta &en$mena

    tersebut!

    Tahapan ini sis3a dihadapkan pada sesuatu yang menimbulkan perhatiannya,

    kemudian dilanjutkan untuk tidak memberi generalisasi agar timbul keinginan

    untuk menyelidiki sendiri! /i samping itu guru dapat memulai kegiatan P#M

    dengan mengajukan pertanyaan, anjuran memba+a buku, dan akti itas belajar

    lain yang mengarah pada persiapan peme+ahan masalah! %timulasi pada tahap

    ini ber&ungsi untuk menyediakan k$ndisi interaksi belajar yang dapat

    mengembangkan dan membantu sis3a dalam mengekspl$rasi bahan! /alam hal

    ini #runer memberikan +$nt$h stimulasi dengan menggunakan teknik bertanya

    yaitu dengan mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang dapat menghadapkan

    sis3a pada k$ndisi internal yang mend$r$ng ekspl$rasi! /engan demikian

    se$rang Curu harus menguasai teknik-teknik dalam memberi stimulus agar

    tujuan mengakti&kan sis3a untuk mengekspl$rasi dapat ter+apai!

    )2* Menyiapkan pernyataan masalah ) Problem tatement *

    %etelah dilakukan stimulasi langkah selanjutnya adalah guru memberi

    kesempatan kepada sis3a untuk mengidenti&ikasi sebanyak mungkin agenda-

    agenda masalah yang rele an dengan bahan pelajaran, kemudian salah satunya

    dipilih dan dirumuskan dalam bentuk hip$tesis )ja3aban sementara atau $pini

    atas pertanyaan masalah* )%yah 200;42;;*! Permasalahan yang dipilih itu

    selanjutnya dirumuskan dalam bentuk pertanyaan atau hip$tesis, yakni pernyataan ) statement * sebagai ja3aban sementara atas pertanyaan yang

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 11 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    12/149

    diajukan! Memberikan kesempatan kepada sis3a untuk mengidenti&ikasi dan

    menganalisis permasasalahan yang dihadapi merupakan teknik yang berguna

    agar mereka terbiasa menemukan suatu masalah!

    ) * Mengumpulkan data ) Data "ollecting *

    Ketika ekspl$rasi berlangsung guru juga memberi kesempatan kepada sis3a

    untuk mengumpulkan in&$rmasi sebanyak-banyaknya yang rele an dalam

    rangka membuktikan benar atau tidaknya hip$tesis )%yah, 200;42;;*! /engan

    demikian sis3a diberi kesempatan untuk mengumpulkan ) collection * berbagai

    in&$rmasi yang rele an, melalui berbagai +ara, misalnya memba+a literatur,

    mengamati $bjek, 3a3an+ara dengan narasumber, melakukan uji +$ba sendiri

    dan sebagainya! Man&aat dari tahap ini adalah sis3a belajar se+ara akti& untuk

    menemukan sesuatu yang berhubungan dengan permasalahan yang dihadapi,

    sehingga se+ara alamiah sis3a menghubungkan masalah dengan pengetahuan

    yang telah dimiliki!

    );* Meng$lah data ) Data Processing *

    Menurut %yah )200;42;;* peng$lahan data merupakan kegiatan meng$lah data

    dan in&$rmasi yang telah diper$leh sis3a baik melalui 3a3an+ara, $bser asi,

    dan sebagainya, lalu dita&sirkan! %emua in&$rmai hasil ba+aan, 3a3an+ara,

    $bser asi, dan sebagainya, semuanya di$lah, dia+ak, diklasi&ikasikan, ditabulasi,

    bahkan bila perlu dihitung dengan +ara tertentu serta dita&sirkan pada tingkat

    keper+ayaan tertentu )/jamarah, 2002422*! Peng$lahan data disebut juga dengan

    pengk$dean ) coding * atau kateg$risasi yang ber&ungsi sebagai pembentukan

    k$nsep dan generalisasi! /ari generalisasi tersebut sis3a akan mendapatkan

    pengetahuan baru tentang alternati& ja3aban penyelesaian yang perlu mendapat

    pembuktian se+ara l$gis

    )6* Mem eri&ikasi data ) #errification *

    Pada tahap ini sis3a melakukan pemeriksaan se+ara +ermat untuk membuktikan

    benar atau tidaknya hip$tesis yang ditetapkan sebelumnya dengan temuan

    alternati&, dihubungkan dengan hasil data processing )%yah, 200;4 2;;*!

    #erification menurut #runer, pr$ses belajar akan berjalan dengan baik dan

    kreati& jika guru memberikan kesempatan kepada sis3a untuk menemukan suatu

    k$nsep, te$ri, aturan atau pemahaman melalui +$nt$h-+$nt$h yang ia jumpai

    dalam kehidupannya! #erdasarkan hasil peng$lahan data dan ta&siran terhadap

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 12 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    13/149

    data, kemudian dikaitkan dengan hip$tesis,maka akan terja3ab apakah

    h$p$tesis tersebut terbukti atau tidak!

    )5* Menarik kesimpulan ) $eneralisation *

    Tahap generalisasi menarik kesimpulan adalah pr$ses menarik sebuah

    kesimpulan yang dapat dijadikan prinsip umum dan berlaku untuk semua

    kejadian atau masalah yang sama, dengan memperhatikan hasil eri&ikasi )%yah,

    200;4 2;;*! #erdasarkan hasil eri&ikasi maka dirumuskan prinsip-prinsip yang

    mendasari generalisasi! %etelah menarik kesimpulan sis3a harus memperhatikan

    pr$ses generalisasi yang menekankan pentingnya penguasaan materi pelajaran

    atas makna dan kaidah atau prinsip-prinsip yang luas yang mendasari

    pengalaman sese$rang, serta pentingnya pr$ses pengaturan dan generalisasi dari

    pengalaman-pengalaman itu!

    (ubungan antara sintak m$del pembelajaran discovery learning dengan langkah

    pembelajaran pendekatan sainti&ik diilustrasikan pada +$nt$h berikut ini!

    %intak

    7angkah Kegiatan Pembelajaran

    Mengamati Menanya

    Mengumpulk an

    data in&$rmasi

    Mengas$siasi

    Meng$munik a-sikan

    timulation

    )Pemberian%timulus*

    mendiskusikan

    dampak darike+er$b$han dalammelakukan

    pengukuran, misalnyatidak tepat dan tidakteliti pada saatmelakukan

    pengamatan!

    Problematatement

    ) denti&ikasiMasalah*

    Kel$mp$kmendikusikan

    rumusan masalah,tujuan dan langkahkerja yang dilakukan

    Mendiskusikan +ara

    mengukuryang tepat danteliti

    Data"allecting )Mengumpul-kan /ata*

    Men+$bamenggunakanalat ukur Praktik,pengukuran massa

    jenis batukerikil

    Data Processing )Meng$lah

    Meng$lahdata,membuat

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 13 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    14/149

    %intak

    7angkah Kegiatan Pembelajaran

    Mengamati Menanya

    Mengumpulk an

    data in&$rmasi

    Mengas$siasi

    Meng$munik a-sikan

    /ata* gra&ik, dan persamaanregresi,

    #erification)Menguji(asil*

    mengitungkesalahan

    pengukuran$enerali%ation)Menyimpulkan*

    Menyusunkesimpulan

    per+$baan

    Membuatlap$rantertulis

    2! Persyaratan pendukungPemilihan m$del discovery learning memerlukan persyaratan pendukung untuk

    mereduksi kelemahan yang sering ditemukan, antara lain4

    )1* %e+ara klasikal sis3a memiliki ke+erdasan ke+akapan a3al yang lebih dengan

    keterampilan berbi+ara dan menulis yang baik! %is3a yang kurang pandai akan

    mengalami kesulitan untuk mengabstraksi, berpikir atau mengungkapkan

    hubungan antar k$nsep-k$nsep! /ikha3atirkan hal ini akan menimbulkan

    &rustasi sis3a dalam belajar!)2* Eumlah sis3a tidak terlalu banyak )idealnya maksimal 2*, karena untuk

    mengel$la jumlah sis3a yang banyak membutuhkan 3aktu yang lama untuk

    membantu mereka menemukan te$ri atau peme+ahan masalah lainnya!

    ) * Pemilihan materi dengan k$mpetensi d$minan pada aspek pemahaman!

    );* &asilitas memadai seperti media, alat dan sumber belajar!

    ! Man&aat m$del discovery learning

    )1* Membantu sis3a memperbaiki dan meningkatkan keterampilan k$gnisi! saha

    penemuan merupakan kun+i dalam pr$ses ini dimana keberhasilan nya

    tergantung pada bagaimana +ara belajarnya!

    )2* Pengetahuan yang diper$leh bersi&at indi idual dan $ptimal karena

    menguatkan pengertian, ingatan, dan trans&er pengetahuan!

    ) * Menumbuhkan rasa senang pada sis3a, karena berhasil melakukan

    penyelidikan!

    );* Memungkinkan sis3a berkembang dengan +epat sesuai kemampuannya!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 14 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    15/149

    )6* Menyebabkan sis3a mengarahkan kegiatan belajar dengan melibatkan akal

    dan m$ti asinya!

    )5* Membantu sis3a memperkuat k$nsep dirinya, karena memper$leh

    keper+ayaan diri melalui kerjasama dengan sis3a lain!

    ):* Membantu sis3a menghilangkan keraguan karena mengarah pada kebenaran

    yang &inal yang dialami dalam keterlibatannya!

    )9* Mend$r$ng sis3a berpikir se+ara intuiti&, inisiati&, dalam merumuskan

    hip$tesis!

    )?* /apat mengembangkan bakat, minat, m$ti asi, dan keingintahuan!

    )10* Memungkinkan sis3a meman&aatkan berbagai sumber belajar!

    b. Project Based Learning

    Pembelajaran #erbasis Pr$yek ) Project Based Learning atau PjBL * adalah m$del

    pembelajaran yang menggunakan pr$yek kegiatan sebagai inti pembelajaran!

    Pembelajaran #erbasis Pr$yek diran+ang untuk digunakan pada permasalahan

    k$mplek yang diperlukan peserta didik dalam melakukan ins estigasi dan

    memahaminya! Melalui PjBL, pr$ses in&uiry dimulai dengan memun+ulkan

    pertanyaan penuntun ) a guiding &uestion * dan membimbing peserta didik dalam

    sebuah pr$yek k$lab$rati& yang mengintegrasikan berbagai subjek )materi* dalam

    kurikulum! Pembelajaran #erbasis Pr$yek memberikan kesempatan kepada para

    peserta didik untuk menggali k$nten )materi* dengan menggunakan berbagai +ara

    yang bermakna bagi dirinya, dan melakukan eksperimen se+ara k$lab$rati&!

    Pembelajaran #erbasis Pr$yek dapat dikatakan sebagai $perasi$nalisasi k$nsep

    "Pendidikan #erbasis Pr$duksi' yang saat ini telah dikembangkan dan

    diimplementasikan di %ek$lah Menengah Kejuruan )%MK*! /engan pembelajaran

    "berbasis pr$duksi' peserta didik diperkenalkan dengan suasana dan makna kerja

    yang sesungguhnya di dunia kerja! /engan demikian m$del pembelajaran yang +$+$k

    untuk %MK adalah pembelajaran berbasis pr$yek, m$del Pj#7 juga dapat diadaptasi

    untuk matapelajaran lain!

    1! 7angkah Pembelajaran

    )1* Menyiapkan pertanyaan atau penugasan pr$yek

    Pembelajaran dimulai dengan pertanyaan esensial, yaitu pertanyaan yangmemberikan tugas kepada sis3a dalam melakukan suatu akti itas!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 15 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    16/149

    Mengambil t$pik yang sesuai dengan dunia nyata yang dimulai dengan

    sebuah in estigasi mendalam! Curu berusaha agar t$pik yang diangkat

    rele an untuk sis3a sesuai dengan tuntusan k$mpetensi yang diharapkan!

    Penyiapan pertanyaan dapat dilakukan di a3al semester agar dapat diran+ang

    kegiatan selanjutnya yaitu mendesain peren+anaan!

    )2* Mendesain peren+anaan pr$yek

    Peren+anaan dilakukan se+ara k$lab$rati& antara guru dengan sis3a sehingga

    sis3a merasa "memiliki' pr$yek tersebut! Peren+anaan berisi aturan main,

    pemilihan akti itas pendukung untuk menja3ab pertanyaan esensial dengan

    +ara mengintegrasikan berbagai subyek yang mungkin! %erta mengetahui

    alat dan bahan yang dapat diakses untuk membantu penyelesaian pr$yek!

    ) * Menyusun Ead3al

    Curu dan sis3a se+ara k$lab$rati& menyusun jad3al akti itas dalam

    menyelesaikan pr$yek! kti itas pada tahap ini antara lain4 )1* membuat

    timeline untuk menyelesaikan pr$yek, )2* membuat deadline penyelesaian

    pr$yek, ) * memba3a sis3a agar meren+anakan +ara yang baru, );*

    membimbing sis3a ketika mereka membuat +ara yang tidak berhubungan

    dengan pr$yek, dan )6* meminta sis3a untuk membuat penjelasan )alasan*

    tentang pemilihan suatu +ara!

    );* Mem$nit$r kegiatan dan perkembangan pr$yek

    Curu bertanggungja3ab untuk melakukan m$nit$r terhadap akti itas sis3a

    selama menyelesaikan pr$yek! M$nit$ring dilakukan dengan +ara

    mem&asilitasi sis3a pada setiap pr$ses! /engan kata lain guru berperan

    menjadi ment$r bagi akti itas sis3a! gar mempermudah pr$ses m$nit$ring,

    dibuat sebuah rubrik yang dapat merekam keseluruhan akti itas yang

    penting!

    )6* Menguji hasil

    Penilaian dilakukan untuk membantu guru dalam mengukur keter+apaian

    standar, berperan dalam menge aluasi kemajuan masing-masing sis3a,

    memberi umpan balik tentang tingkat pemahaman yang sudah di+apai sis3a,

    membantu guru dalam menyusun strategi pembelajaran berikutnya!

    )5* Menge aluasi kegiatan pengalaman

    Pada akhir pr$ses pembelajaran, guru dan sis3a melakukan re&leksi terhadapakti itas dan hasil pr$yek yang sudah dijalankan! Pr$ses re&leksi dilakukan

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 16 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    17/149

    baik se+ara indi idu maupun kel$mp$k! Pada tahap ini sis3a diminta untuk

    mengungkapkan perasaan dan pengalamanya selama menyelesaikan pr$yek!

    Curu dan sis3a mengembangkan diskusi dalam rangka memperbaiki kinerja

    selama pr$ses pembelajaran, sehingga pada akhirnya ditemukan suatu temuan

    baru ) new in&uiry * untuk menja3ab permasalahan yang diajukan pada tahap

    pertama pembelajaran!

    (ubungan antara sintak m$del pembelajaran project based learning dengan

    langkah kegiatan pembelajaran pendekatan sainti&ik diilustrasikan pada +$nt$h

    berikut ini!

    %intaks project

    basedlearning

    7angkah Kegiatan PembelajaranMengama

    ti

    Menanya Mengumpulka

    ndata in&$rmasi

    Mengas$sia

    si

    Meng$mu

    ni-kasikan

    'ssential&uestion

    Mengamati&en$menas$sialyangterjadi dimasyarakat

    Mengidenti&ikasimasalahuntukmemper$lehmasalahyang

    p$k$ksebagailandasanuntukmelakukan

    penelitians$sial dankemudiandikembangkanmenjadirumusanmasalah

    Designing Project Plan

    Menyusunran+angan

    penilitians$sial!Menyusunintrumen

    penelitian"reating Membuat

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 17 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    18/149

    %intaks projectbasedlearnin

    7angkah Kegiatan PembelajaranMengama

    tiMenanya Mengumpulka

    ndata in&$rmasi

    Mengas$siasi

    Meng$muni-kasikan

    chedule jad3al penelitian)ren+ana,

    pelaksanaan,dan pelap$ran*

    onitor the progress

    Pengumpulandata penelitianCurumem$nit$rakti itas

    peserta didikselama pr$ses

    penelitian )ssess theoutcome

    nalisisdata

    penelitianCurumelakukane aluasitentang apayang telahdilakukan$leh pesertadidik

    'valuate thee*periment

    Membuatkesimpulandan lap$ranhasil

    penelitian

    tentang&en$menas$sial

    Mempresentasikanhasil

    penelitiantentang&en$mena

    s$sialMelakukan re&leksi

    bersamaguru dg

    pesertadidik

    2! Persyaratan pendukung dan Man&aatnya

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 18 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    19/149

    Pemilihan m$del pembelajaran project based learning memerlukuan dukungan

    persyaratan untuk mereduksi kelemahan yang sering terjadi, antara lain4

    )1* %is3a terbiasa dengan akti itas peme+ahan masalah, sehingga pr$yek tidak

    memakan 3aktu terlalu lama!

    )2* /ukungan sarana dan prasarana yang memadai termasuk peralatan belajar di

    lab$rat$rium!

    ) * Pengaturan 3aktu dan jad3al kegiatan yang terk$ntr$l!

    );* Perlunya kejelasan tugas dan hasil yang diharapkan dari kegiatan pr$je+t

    ! Man&aat pemilihan m$del pembelajaran project based learning , antara lain4

    )1* Meningkatkan m$ti asi belajar, mend$r$ng kemampuan sis3a melakukan

    pekerjaan penting, artinya mereka perlu dihargai!

    )2* Mengembangkam kemampuan sis3a dalam meme+ahkan masalah dan

    berpikir kritis!

    ) * Mengembangkan keterampilan k$munikasi, k$lab$rasi, dan pengel$laan

    sumberdaya!

    );* Memberikan pengalaman kepada sis3a dalam pembelajaran, praktik, dalam

    meng$rganisasi pr$yek, dan membuat al$kasi 3aktu dan sumber-sumber lain

    seperti perlengkapan untuk menyelesaikan tugas!

    )6* Melibatkan sis3a untuk belajar mengambil in&$rmasi dan menunjukkan

    pengetahuan yang dimiliki, kemudian diimplementasikan dengan dunia nyata!

    )5* Membuat suasana belajar menjadi menyenangkan, sehingga sis3a maupun

    guru menikmati pr$ses pembelajaran!

    c. Problem Based Learning

    Pembelajaran berbasis masalah merupakan sebuah m$del pembelajaran yang

    menyajikan berbagai permasalahan nyata dalam kehidupan sehari-hari peserta didik

    )bersi&at k$ntekstual* sehingga merangsang peserta didik untuk belajar! Problem

    Based Learning menantang peserta didik untuk "belajar bagaimana belajar', bekerja

    se+ara berkel$mp$k untuk men+ari s$lusi dari permasalahan dunia nyata! Masalah

    yang diberikan ini digunakan untuk mengikat peserta didik pada rasa ingin tahu pada

    pembelajaran yang dimaksud! Masalah diberikan kepada peserta didik, sebelum

    peserta didik mempelajari k$nsep atau materi yang berkenaan dengan masalah yang

    harus dipe+ahkan!1! 7angkah Pembelajaran

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 19 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    20/149

    )1* Meng$rientasi peserta didik pada masalah

    Pembelajaran dimulai dengan menjelaskan tujuan pembelajaran dan akti itas-

    akti itas yang akan dilakukan! Tahapan ini sangat penting dimana guru harus

    menjelaskan dengan rin+i apa yang dilakukan $leh sis3a maupun guru, serta

    dijelaskan bagaimana guru akan menge aluasi pr$ses pembelajaran! (al ini

    sangat penting untuk memberikan m$ti asi agar sis3a dapat mengerti dalam

    pembelajaran yang akan dilakukan! da empat hal yang perlu dilakukan

    dalam pr$ses ini, yaitu4

    a! Tujuan utama pengajaran tidak untuk mempelajari sejumlah besar in&$rmasi

    baru, tetapi lebih kepada belajar bagaimana menyelidiki masalah-masalah

    penting dan bagaimana menjadi sis3a yang mandiri!

    b! Permasalahan dan pertanyaan yang diselidiki tidak mempunyai ja3aban

    mutlak "benar", sebuah masalah yang rumit atau k$mpleks mempunyai

    banyak penyelesaian dan seringkali bertentangan!

    +! %elama tahap penyelidikan )dalam pengajaran ini*, sis3a did$r$ng untuk

    mengajukan pertanyaan dan men+ari in&$rmasi! Curu akan bertindak

    sebagai pembimbing yang siap membantu, sedangkan sis3a harus berusaha

    untuk bekerja mandiri atau dengan temannya!

    d! %elama tahap analisis dan penjelasan, sis3a did$r$ng untuk menyatakan

    ide-idenya se+ara terbuka! %emua peserta didik diberi peluang untuk

    menyumbang kepada penyelidikan dan menyampaikan ide-ide mereka!

    )2* Meng$rganisasikan kegiatan pembelajaran!

    /i samping mengembangkan keterampilan meme+ahkan masalah,

    pembelajaran P#7 juga mend$r$ng peserta didik belajar berk$lab$rasi!

    Peme+ahan suatu masalah sangat membutuhkan kerjasama dan sharing antar

    angg$ta! =leh sebab itu guru dapat memulai kegiatan pembelajaran dengan

    membentuk kel$mp$k-kel$mp$k sis3a, masing-masing kel$mp$k akan

    memilih dan meme+ahkan masalah yang berbeda! Prinsip-prinsip

    pengel$mp$kan sis3a dalam pembelajaran k$$perati& dapat digunakan dalam

    k$nteks ini seperti4 kel$mp$k harus heter$gen, pentingnya interaksi antar

    angg$ta, k$munikasi yang e&ekti&, adanya tut$r sebaya, dan sebagainya! Curu

    sangat penting mem$nit$r dan menge aluasi kerja masing-masing kel$mp$k

    untuk menjaga kinerja dan dinamika kel$mp$k selama pembelajaran!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 20 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    21/149

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    22/149

    );* Mengembangkan dan Menyajikan hasil karya

    Tahap penyelidikan diikuti dengan men+iptakan arte&ak )hasil karya* dan

    pameran! rte&ak lebih dari sekedar lap$ran tertulis, namun bisa suatu ide$

    tape )menunjukkan situasi masalah dan peme+ahan yang diusulkan*, m$del

    )per3ujudan se+ara &isik dari situasi masalah dan peme+ahannya*, pr$gram

    k$mputer, dan sajian multimedia! Tentunya ke+anggihan arte&ak sangat

    dipengaruhi tingkat berpikir sis3a! 7angkah selanjutnya adalah mempamerkan

    hasil karyanya dan guru berperan sebagai $rganisat$r pameran! kan lebih

    baik jika dalam pameran ini melibatkan sis3a lainnya, guru-guru, $rang tua,

    dan lainnya yang dapat menjadi "penilai' atau memberikan umpan balik!

    )6* nalisis dan . aluasi Pr$ses Peme+ahan Masalah

    Dase ini merupakan tahap akhir dalam P#7! Dase ini dimaksudkan untuk

    membantu sis3a menganalisis dan menge aluasi pr$ses mereka sendiri dan

    keterampilan penyelidikan dan intelektual yang mereka gunakan! %elama &ase

    ini guru meminta sis3a untuk merek$nstruksi pemikiran dan akti itas yang

    telah dilakukan selama pr$ses kegiatan belajarnya!

    (ubungan antara sintak m$del pembelajaran problem based learning dengan

    langkah kegiatan pembelajaran pendekatan sainti&ik diilustrasikan pada +$nt$h

    berikut ini!

    %intaks projectbasedlearning

    7angkah Kegiatan PembelajaranMengama

    tiMenanya Mengumpulk

    andata in&$rmas

    i

    Mengas$siasi

    Meng$muni-kasikan

    Meng$rientasi pesertadidik pada

    masalah

    Melihatide$ atau

    gambar

    atau berita beberapa+$nt$hkeadaanyangmenggam

    barkankelangkaanmengamati tentang

    perilaku pelaku

    Men+ariin&$rmasitentang

    k$ndisiek$n$mise+ara umum

    berkenaandengankelangkaanMen+ariin&$rmasimengenaikeadaan yangmenggambark

    an keadaandengan

    Mempresentasikan menyampaik

    an hasilanalisisterhadaptayangan

    ide$ ataugambaratau berita

    beberapa+$nt$hkeadaanyang

    menggambarkan

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 22 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    23/149

    %intaks projectbasedlearning

    7angkah Kegiatan PembelajaranMengama

    tiMenanya Mengumpulk

    andata in&$rmas

    i

    Mengas$siasi

    Meng$muni-kasikan

    ek$n$midalammenerapk an prinsipek$n$mi

    beberapa pilihanmen+ariliteraturtentangmasalah

    p$k$kek$n$mi )apa,

    bagaimana,dan untuk

    siapa*men+ariin&$rmasimengenaisistemek$n$mi yangada

    kelangkaanmengamatitentang

    perilaku pelakuek$n$midalammenerapkan prinsip

    ek$n$mi

    Meng$rganisasikankegiatan

    pembelajaran

    /iskusikel$mp$kmengenaik$ndisi

    ek$n$misaattersebutyang

    berkaitandengankelangkaan/iskusikelastentangsuatuk$nsepkelangkaan/iskusikelasmengenaiopportunit

    y cost /iskusiKelasmengenaiskala

    pri$ritas

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 23 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    24/149

    %intaks projectbasedlearning

    7angkah Kegiatan PembelajaranMengama

    tiMenanya Mengumpulk

    andata in&$rmas

    i

    Mengas$siasi

    Meng$muni-kasikan

    dan pengel$laan keuangan/iskusitentangmasalah

    p$k$kek$n$midan

    penerapan

    sistemek$n$midalammeme+ahk an masalahek$n$mi

    MembimbingPenyelidikanMandiri

    Mena&sirkank$nsepkelangkaan,

    biaya peluangdan alternati&

    pilihan yangdiambil

    berdasarkanskala pri$ritasmengkajimasalah

    p$k$kek$n$mi )apa,

    bagaimana,dan untuksiapa*menyelesaikan masalahek$n$midenganmenerapkansistemek$n$mi yangsesuai

    Mengembangkan dan

    MenyajikanKarya

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 24 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    25/149

    %intaks projectbasedlearning

    7angkah Kegiatan PembelajaranMengama

    tiMenanya Mengumpulk

    andata in&$rmas

    i

    Mengas$siasi

    Meng$muni-kasikan

    nalisis dan. aluasi

    menganalisis hubunganantarak$nsepkelangkaan,

    biaya peluang,skala

    pri$ritas,dan berpikir

    rasi$naldalammengel$lakeuangansertameme+ahkan masalah

    p$k$kek$n$midengansistem

    ek$n$mitertentuMenyimpulkan k$nsepkelangkaan,

    biaya peluang,skala

    pri$ritas dan berpikirrasi$naldalammengel$lakeuanganserta

    peme+ahanmasalah

    p$k$kek$n$midenganmenggunak an sistemek$n$mi

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 25 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    26/149

    %intaks projectbasedlearning

    7angkah Kegiatan PembelajaranMengama

    tiMenanya Mengumpulk

    andata in&$rmas

    i

    Mengas$siasi

    Meng$muni-kasikan

    tertentudalam

    bentukmedia )lisandan tulisan*membuathubunganantarak$nsepkelangkaan,

    biaya peluang,skala

    pri$ritas,dan berpikirrasi$naldalammengel$lakeuangan

    sertameme+ahkan masalah

    p$k$kek$n$midengansistemek$n$mitertentu

    /. Langka0 Pe"ili0an ,+ el Pe"$elajaran

    Pemilihan m$del pembelajaran ) discovery learning, project based learning , atau

    problem based learning * sebagai pelaksanaan pendekatan sainti&ik pembelajaran

    memerlukan analisis yang +ermat sesuai dengan karakteristik k$mpetensi dan kegiatan

    pembelajaran dalam silabus! Pemilihan m$del pembelajaran mempertimbangkan hal-

    hal sebagai berikut!

    1! Karakteristik pengetahuan yang dikembangkan menurut kateg$ri &aktual,

    k$nseptual, pr$sedural, dan metk$gniti&! Pada pengetahuan &aktual dan k$nsepetual

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 26 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    27/149

    dapat dipilih discovery learning , sedangkan pada pengetahuan pr$sedural dapat

    dipilih project based learning dan problem based learning !

    2! Karakteristik keterampilan yang tertuang pada rumusan k$mpetensi dasar dari K -;!

    Pada keterampilan abstrak dapat dipilih discovery learning dan problem based

    learning , sedangkan pada keterampilan k$nkrit dapat dipilih project based

    learning.

    ! Pemilihan ketiga m$del tersebut mempertimbangkan sikap yang dikembangkan,

    baik sikap religius )K -1* maupun sikap s$+ial )K -2*

    #erikut +$nt$h matrik pemilihan m$del yanag dapat digunakan sesuai dengan dimensi

    pengetahuan dan keterampilan

    Di"en!iPengeta0uan

    Di"en!i Ketera"pilan

    A$!trak K+nkrit

    Faktual Discovery Learning Discovery Learning

    K+n!eptual Discovery Learning Discovery Learning

    Pr+!e ural Discovery Learning Problem Based Learning Projec Based Lerning Problem Based Learning

    ,etak+gniti' Discovery Learning Projec Based Lerning Problem Based Learning

    Discovery Learning Projec Based Lerning Problem Based Learning

    #erikut ini +$nt$h pilihan M$del Pembelajaran %esuai dengan Karakteristik

    K$mpetensi Mata Pelajaran Disika!

    K+"peten!i Da!ar Dicovery Learning

    Project

    Based Learnin

    g

    Problem Based

    Learning Kelas

    !2 Menerapkan prinsip penjumlahan ekt$r )dengan pendekatan ge$metri*

    ;!2 Meren+anakan danmelaksanakan per+$baan untukmenentukan resultan e+t$r

    1

    !: Menerapkan hukum-hukum pada &luida statik dalamkehidupan sehari-hari

    ;!: Meren+anakan dan

    1

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 27 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    28/149

    K+"peten!i Da!ar Dicovery Learning

    Project Based

    Learnin g

    Problem Based

    Learning Kelas

    melaksanakan per+$baan yangmeman&aatkan si&at-si&at&luidauntuk mempermudahsuatu pekerjaan

    !? Menganalisis gejala pemanasangl$bal dan dampaknya bagikehidupan dan lingkungan

    ;!9 Menyajikan ide gagasan peme+ahan masalah gejala pemanasan gl$bal dandampaknyabagi kehidupan danlingkungan

    1I

    dan seterusnya

    C. Penilaian Autentik

    1! Pengertian

    Penilaian autentik ) authentic assessment! menurut beberapa sumber sebagaimana

    tertulis dalam Materi Pelatihan Curu mplementasi Kurikulum 201 adalah sebagai

    berikut4 )1* )merican Library )ssociation mende&inisikan sebagai pr$ses e aluasi

    untuk mengukur kinerja, prestasi, m$ti asi, dan sikap-sikap peserta didik pada akti itasyang rele an dalam pembelajaranA )2* +ewton Public chool , mengartikan penilaian

    autentik sebagai penilaian atas pr$duk dan kinerja yang berhubungan dengan

    pengalaman kehidupan nyata peserta didikA dan ) * Figgins mende&inisikan penilaian

    autentik sebagai upaya pemberian tugas kepada peserta didik yang men+erminkan

    pri$ritas dan tantangan yang ditemukan dalam akti itas-akti itas pembelajaran, seperti

    meneliti, menulis, mere isi dan membahas artikel, memberikan analisis $ral terhadap

    peristi3a, berk$lab$rasi dengan antar sesama melalui debat, dan sebagainya!

    Penilaian autentik memiliki rele ansi kuat terhadap pendekatan ilmiah ) scientific

    approach * dalam pembelajaran sesuai dengan tuntutan Kurikulum 201 ! Karena

    penilaian sema+am ini mampu menggambarkan peningkatan hasil belajar peserta didik,

    baik dalam rangka meng$bser asi, menalar, men+$ba, membangun jejaring, dan lain-

    lain! Penilaian autentik +enderung &$kus pada tugas-tugas k$mpleks atau k$ntekstual,

    memungkinkan peserta didik untuk menunjukkan k$mpetensi mereka yang meliputi

    sikap, pengetahuan, dan keterampilan! =leh karena itu, penilaian autentik sangatrele an dengan pendekatan sainti&ik dalam pembelajaran di %M !

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 28 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    29/149

    Penilaian autentik merupakan pendekatan dan instrumen assesment yang memberikan

    kesempatan yang luas kepada peserta didik untuk menerapkan pengetahuan,

    keterampilan, dan sikap yang sudah dimilikinya dalam bentuk tugas4 memba+a dan

    meringkasnya, eksperimen, mengamati, sur ei, pr$jek, makalah, membuat multi media,

    membuat karangan, dan diskusi kelas!

    Penilaian autentik adalah penilaian kinerja, termasuk di dalamnya penilaian p$rt$&$li$

    dan penilaian pr$jek! Penilaian autentik disebut juga penilaian resp$nsi&, suatu met$de

    untuk menilai pr$ses dan hasil belajar peserta didik yang memiliki +iri-+iri khusus,

    mulai dari mereka yang mengalami kelainan tertentu, memiliki bakat dan minat khusus,

    hingga yang jenius! Penilaian autentik dapat diterapkan dalam berbagai bidang ilmu

    seperti seni atau ilmu pengetahuan pada umumnya, dengan $rientasi utamanya pada pr$ses dan hasil pembelajaran!

    (asil penilaian autentik dapat digunakan $leh pendidik untuk meren+anakan pr$gram

    perbaikan ) remedial *, pengayaan ) enrichment *, atau pelayanan k$nseling! %elain itu,

    hasil penilaian autentik dapat digunakan sebagai bahan untuk memperbaiki pr$ses

    pembelajaran yang memenuhi %tandar Penilaian Pendidikan!

    Penilaian autentik merupakan penilaian yang dilakukan se+ara k$mprehensi& untuk

    menilai mulai dari masukan )input*, pr$ses, dan keluaran )$utput* pembelajaran

    men+akup sikap, pengetahuan, dan keterampilan! Penilaian sikap dilakukan melalui

    $bser asi pengamatan menggunakan jurnal, penilaian diri, dan atau penilaian antar

    teman! Penilaian pengetahuan melalui tes tertulis, tes lisan, dan atau penugasan!

    Penilaian keterampilan melalui tes praktik, penilaian pr$yek, dan penilaian p$rt$&$li$!

    2! Penilaian utentik dan Tuntutan Kurikulum 201

    Permendikbud N$! 55 Tahun 201 tentang %tandar Penilaian Pendidikan menjelaskan

    bah3a penilaian pendidikan sebagai pr$ses pengumpulan dan peng$lahan in&$rmasi

    untuk mengukur pen+apaian hasil belajar peserta didik men+akup4 penilaian $tentik,

    penilaian diri, penilaian berbasis p$rt$&$li$, ulangan, ulangan harian, ulangan tengah

    semester, ulangan akhir semester, ujian tingkat k$mpetensi, ujian mutu tingkat

    k$mpetensi, ujian nasi$nal, dan ujian sek$lah madrasah!

    %elanjutnya Permendikbud N$m$r 91 Tahun 201 menegaskan tentang Karakteristik

    Penilaian adalah 4

    a! #elajar Tuntas

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 29 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    30/149

    ntuk k$mpetensi pada kateg$ri pengetahuan dan keterampilan )K - dan K -;*,

    peserta didik tidak diperkenankan mengerjakan pekerjaan berikutnya, sebelum

    mampu menyelesaikan pekerjaan dengan pr$sedur yang benar dan hasil yang baik!

    sumsi yang digunakan dalam belajar tuntas adalah peserta didik dapat belajar

    apapun, hanya saja 3aktu yang dibutuhkan berbeda antara peserta didik satu

    dengan yang lain! Peserta didik yang belajar lambat perlu 3aktu lebih lama untuk

    materi yang sama, dibandingkan peserta didik pada umumnya!

    b! utentik

    Memandang penilaian dan pembelajaran se+ara terpadu! Penilaian autentik harus

    men+erminkan masalah dunia nyata, bukan dunia sek$lah! Menggunakan berbagai

    +ara dan kriteria h$listik )k$mpetensi utuh mere&leksikan sikap, pengetahuan, dan

    keterampilan *! Penilaian $tentik tidak hanya mengukur apa yang diketahui $leh

    peserta didik, tetapi lebih menekankan mengukur apa yang dapat dilakukan $leh

    peserta didik!

    +! #erkesinambungan

    Tujuannya adalah untuk mendapatkan gambaran yang utuh mengenai

    perkembangan hasil belajar peserta didik, memantau pr$ses, kemajuan, dan

    perbaikan hasil se+ara terus-menerus dalam bentuk penilaian pr$ses, dan berbagai

    jenis ulangan se+ara berkelanjutan ) ulangan harian, ulangan tengah semester,

    ulangan akhir semester, atau ulangan kenaikan kelas *!

    d! #erdasarkan a+uan kriteria

    Kemampuan peserta didik tidak dibandingkan terhadap kel$mp$knya, tetapi

    dibandingkan terhadap kriteria yang ditetapkan, misalnya ketuntasan minimal, yang

    ditetapkan $leh satuan pendidikan masing-masing!

    e! Menggunakan teknik penilaian yang ber ariasi

    Teknik penilaian yang dipilih dapat berupa tertulis, lisan, pr$duk, p$rt$&$li$, unjuk

    kerja, pr$yek, pengamatan, dan penilaian diri!

    %. Penga"atan Sikap

    Penilaian sikap melalui pengamatan dapat menggunakan jurnal, penilaian diri, dan

    penilaian antar teman! 2urnal adalah +atatan pendidik yang sistematis di dalam dan di

    luar kelas yang berisi in&$rmasi hasil pengamatan tentang kekuatan dan kelemahan

    peserta didik berkaitan dengan sikap dan perilaku! Eurnal dapat memuat penilaian

    sis3a terhadap aspek tertentu se+ara kr$n$l$gis! Kriteria penilaian jurnal adalah sbb4

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 30 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    31/149

    Mengukur +apaian k$mpetensi sikap yang penting!

    %esuai dengan k$mpetensi dasar dan indikat$r!

    Menggunakan &$rmat yang sederhana dan mudah diisi digunakan!

    /apat dibuat rekapitulasi tampilan sikap peserta didik se+ara kr$n$l$gis!

    Memungkinkan untuk dilakukannya pen+atatan yang sistematis, jelas dan

    k$munikati&!

    D$rmat pen+atatan memudahkan dalam pemaknaan terhadap tampilan sikap

    peserta didik!

    menuntun guru untuk mengidenti&ikasi kelemahan dan kekuatan peserta didik!

    Penilaian iri ) self assessment * termasuk dalam rumpun penilaian kinerja! Penilaian

    diri merupakan suatu teknik penilaian di mana peserta didik diminta untuk menilai

    dirinya sendiri berkaitan dengan status, pr$ses dan tingkat pen+apaian k$mpetensi

    yang dipelajarinya dalam mata pelajaran tertentu! Teknik penilaian diri dapat

    digunakan untuk mengukur k$mpetensi k$gniti&, a&ekti& dan psik$m$t$r! Penilaian

    ranah sikap misalnya, peserta didik diminta mengungkapkan +urahan perasaannya

    terhadap suatu $bjek tertentu berdasarkan kriteria atau a+uan yang telah disiapkanA

    penilaian ranah keterampilan misalnya, peserta didik diminta untuk menilai

    ke+akapan atau keterampilan yang telah dikuasai $leh dirinya berdasarkan kriteria

    atau a+uan yang telah disiapkanA penilaian ranah pengetahuan misalnya, peserta didik

    diminta untuk menilai penguasaan pengetahuan dan keterampilan berpikir sebagai

    hasil belajar dari suatu mata pelajaran tertentu berdasarkan atas kriteria atau a+uan

    yang telah disiapkan!

    Teknik penilaian diri memiliki beberapa man&aat p$siti&! Pertama , menumbuhkan

    rasa per+aya diri peserta didik! edua , peserta didik menyadari kekuatan dan

    kelemahan dirinya! etiga , mend$r$ng, membiasakan, dan melatih peserta didik berperilaku jujur! eempat , menumbuhkan semangat untuk maju se+ara pers$nal!

    Penilaian antar te"an adalah penilaian yang dilakukan terhadap sikap se$rang

    peserta didik $leh se$rang )atau lebih* peserta didik lainnya dalam suatu kelas atau

    r$mb$ngan belajar! Penilaian ini merupakan bentuk penilaian untuk melatih peserta

    didik penilai menjadi pembelajar yang baik! nstrumen sesuai dengan k$mpetensi dan

    indikat$r yang akan diukur! Kriteria penilaian antar teman adalah sbb4

    ndikat$r dapat dilakukan melalui pengamatan $leh peserta didik! Kriteria penilaian dirumuskan se+ara simpel atau sederhana!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 31 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    32/149

    Menggunakan bahasa lugas dan dapat dipahami peserta didik Menggunakan &$rmat penilaian sederhana dan mudah digunakan $leh peserta

    didik! Kriteria penilaian yang digunakan jelas, tidak berp$tensi mun+ulnya pena&siran

    makna ganda berbeda! ndikat$r menunjukkan sikap peserta didik dalam situasi yang nyata atau

    sebenarnya! nstrumen dapat mengukur target kemampuan yang akan diukur ) alid*! memuat indikat$r kun+i atau esensial yang menunjukkan penguasaan satu

    k$mpetensi peserta didik! ndikat$r menunjukkan sikap yang dapat diukur! Mampu memetakan sikap peserta didik dari kemampuan pada le el terendah

    sampai kemampuan tertinggi!

    2! Te! tertuli! !

    Penilaian tertulis atas hasil pembelajaran tetap laBim dilakukan! Tes tertulis terdiri

    dari memilih atau mensuplai ja3aban dan uraian! Memilih ja3aban terdiri dari

    pilihan ganda, pilihan benar-salah, ya-tidak, menj$d$hkan, dan sebab-akibat!

    Mensuplai ja3aban terdiri dari isian atau melengkapi, ja3aban singkat atau pendek,

    dan uraian!

    Tes tertulis berbentuk uraian atau esai menuntut peserta didik mampu mengingat,

    memahami, meng$rganisasikan, menerapkan, menganalisis, mensintesis,

    menge aluasi, dan sebagainya atas materi yang sudah dipelajari! Tes tertulis

    berbentuk uraian sebisa mungkin bersi&at k$mprehenti&, sehingga mampu

    menggambarkan ranah sikap, pengetahuan, dan keterampilan, peserta didik!

    Pada tes tertulis berbentuk esai, peserta didik berkesempatan memberikan ja3abannya

    sendiri yang berbeda dengan teman-temannya, namun tetap terbuka memper$leh nilai

    yang sama! Tes tersulis berbentuk esai biasanya menuntut dua jenis p$la ja3aban,

    yaitu ja3aban terbuka ) e*tended-response * atau ja3aban terbatas ) restricted-

    response *! (al ini sangat tergantung pada b$b$t s$al yang diberikan $leh guru! Tes

    sema+am ini memberi kesempatan kepada guru untuk dapat mengukur hasil belajar

    peserta didik pada tingkatan yang lebih tinggi atau k$mpleks!

    ! Te! Li!an !

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 32 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    33/149

    Tes lisan adalah tes yang menuntut sis3a memberikan ja3aban se+ara lisan!

    Pelaksanaan Tes lisan dilakukan dengan mengadakan tanya ja3ab se+ara langsung

    antara pendidik dan peserta didik! Kriteria Tes lisan adalah sbb4

    Tes lisan dapat digunakan jika sesuai dengan k$mpetensi pada tara& pengetahuanyang hendak dinilai!

    Pertanyaan tidak b$leh keluar dari bahan ajar yang ada!

    Pertanyaan diharapkan dapat mend$r$ng sis3a dalam mengk$ntruksi ja3abannya

    sendiri!

    disusun dari pertanyaan yang sederhana ke pertanyaan yang k$mplek!

    ;! Penuga!an !

    nstrumen penugasan dapat berupa pekerjaan rumah dan atau pr$jek yang harusdikerjakan $leh peserta didik, baik se+ara indi idu atau kel$mp$k, sesuai dengan

    karakteristik tugas! Kriteria penugasan adalah sbb4

    Tugas mengarah pada pen+apaian indikat$r hasil belajar!

    Tugas dapat dikerjakan $leh peserta didik!

    Tugas dapat dikerjakan selama pr$ses pembelajaran atau merupakan bagian dari

    pembelajaran mandiri!

    Pemberian tugas disesuaikan dengan tara& perkembangan peserta didik!

    Materi penugasan harus sesuai dengan +akupan kurikulum!

    Penugasan ditujukan untuk memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk

    menunjukkan k$mpetensi indi idualnya meskipun tugas diberikan se+ara

    kel$mp$k!

    ntuk tugas kel$mp$k, perlu dijelaskan rin+ian tugas setiap angg$ta!

    Tugas harus bersi&at adil )tidak bias gender atau latar belakang s$sial ek$n$mi*!

    Tampilan kualitas hasil tugas yang diharapkan disampaikan se+ara jelas!

    Penugasan harus men+antumkan rentang 3aktu pengerjaan tugas!

    6! Te! Praktik !

    Tes praktik dilakukan dengan mengamati kegiatan peserta didik dalam melakukan

    sesuatu! Penilaian digunakan untuk menilai keter+apaian k$mpetensi yang menuntut

    peserta didik melakukan tugas tertentu seperti4 praktik di lab$rat$rium, praktik s$lat,

    praktik $lahraga, bermain peran, memainkan alat musik, bernyanyi, memba+a

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 33 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    34/149

    puisi deklamasi, dan sebagainya! ( uknis P/B PP P emdikbud, 0123!. Kriteria Tes

    Praktik adalah sbb4

    Tugas mengarahkan peserta didik untuk menunjukkan +apaian hasil belajar!

    Tugas dapat dikerjakan $leh peserta didik! Men+antumkan 3aktu kurun 3aktu pengerjaan tugas!

    %esuai dengan tara& perkembangan peserta didik!

    %esuai dengan k$nten +akupan kurikulum!

    Tugas bersi&at adil )tidak bias gender dan latar belakang s$sial ek$n$mi*

    Task untuk Tes Praktik, diperlukan penyusunan rubrik penilaian, rubrik tersebut harus

    memenuhi syarat sbb4

    Rubrik dapat mengukur target kemampuan yang akan diukur ) alid*!

    Rubrik sesuai dengan tujuan pembelajaran!

    ndikat$r menunjukkan kemampuan yang dapat diamati )$bser asi*!

    ndikat$r menunjukkan kemampuan yang dapat diukur!

    Rubrik dapat memetakan kemampuan peserta didik!

    Rubrik menilai aspek-aspek penting pada pr$yek peserta didik!

    3. Penilaian Pr+)ek Penilaian pr$yek ) project assessment * merupakan kegiatan penilaian terhadap tugas

    yang harus diselesaikan $leh peserta didik menurut peri$de 3aktu tertentu!

    Penyelesaian tugas dimaksud berupa in estigasi yang dilakukan $leh peserta didik,

    mulai dari peren+anaan, pengumpulan data, peng$rganisasian, peng$lahan, analisis,

    dan penyajian data! /engan demikian, penilaian pr$yek bersentuhan dengan aspek

    pemahaman, mengaplikasikan, penyelidikan, dan lain-lain!

    %elama mengerjakan sebuah pr$yek pembelajaran, peserta didik memper$lehkesempatan untuk mengaplikasikan sikap, pengetahuannya, dan keterampilan, !

    Karena itu, pada setiap penilaian pr$yek, setidaknya ada tiga hal yang memerlukan

    perhatian khusus dari guru!

    Keterampilan peserta didik dalam memilih t$pik, men+ari dan mengumpulkan

    data, meng$lah dan menganalisis, memberi makna atas in&$rmasi yang diper$leh,

    dan menulis lap$ran!

    Kesesuaian atau rele ansi materi pembelajaran dengan pengembangan sikap,

    pengetahuan, dan keterampilan, yang dibutuhkan $leh peserta didik!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 34 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    35/149

    =risinalitas atas keaslian sebuah pr$yek pembelajaran yang dikerjakan atau

    dihasilkan $leh peserta didik!

    Penilaian pr$yek ber&$kus pada peren+anaan, pengerjaan, dan pr$duk pr$yek! /alam

    kaitan ini serial kegiatan yang harus dilakukan $leh guru meliputi penyusunanran+angan dan instrumen penilaian, pengumpulan data, analisis data, dan penyiapkan

    lap$ran! Penilaian pr$yek dapat menggunakan instrumen da&tar +ek, skala penilaian,

    atau narasi! 7ap$ran penilaian dapat dituangkan dalam bentuk p$ster atau tertulis!

    Pr$duk akhir dari sebuah pr$yek sangat mungkin memerlukan penilaian khusus!

    Penilaian pr$duk dari sebuah pr$yek dimaksudkan untuk menilai kualitas dan bentuk

    hasil akhir se+ara h$listik dan analitik! Penilaian pr$duk dimaksud meliputi penilaian

    atas kemampuan peserta didik menghasilkan pr$duk! Penilaian se+ara analitik

    merujuk pada semua kriteria yang harus dipenuhi untuk menghasilkan pr$duk

    tertentu! Penilaian se+ara h$listik merujuk pada apresiasi atau kesan se+ara

    keseluruhan atas pr$duk yang dihasilkan!

    4. Penilaian P+rt+'+li+

    Penilaian p$rt$&$li$ merupakan penilaian atas kumpulan arte&ak yang menunjukkan

    kemajuan dan dihargai sebagai hasil kerja dari dunia nyata! Penilaian p$rt$&$li$ bisa

    berangkat dari hasil kerja peserta didik se+ara per$rangan atau dipr$duksi se+ara

    berkel$mp$k, memerlukan re&leksi peserta didik, dan die aluasi berdasarkan beberapa

    dimensi!

    Penilaian p$rt$&$li$ merupakan penilaian berkelanjutan yang didasarkan pada

    kumpulan in&$rmasi yang menunjukkan perkembangan kemampuan peserta didik

    dalam satu peri$de tertentu! n&$rmasi tersebut dapat berupa karya peserta didik dari

    pr$ses pembelajaran yang dianggap terbaik, hasil tes )bukan nilai*, atau in&$rmasi lain

    yang releban dengan sikap, pengetahuan, dan keterampilan, yang dituntut $leh t$pik

    atau mata pelajaran tertentu! D$kus penilaian p$rt$&$li$ adalah kumpulan karya

    peserta didik se+ara indi idu atau kel$mp$k pada satu peri$de pembelajaran tertentu!

    Penilaian terutama dilakukan $leh guru, meski dapat juga $leh peserta didik sendiri!

    Melalui penilaian p$rt$&$li$ guru akan mengetahui perkembangan atau kemajuan

    belajar peserta didik! Misalnya, hasil karya mereka dalam menyusun atau membuat

    karangan, puisi, surat, k$mp$sisi musik, gambar, &$t$, lukisan, resensi buku literatur,

    lap$ran penelitian, sin$psis, dan lain-lain! tas dasar penilaian itu, guru dan atau

    peserta didik dapat melakukan perbaikan sesuai dengan tuntutan pembelajaran!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 35 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    36/149

    Penilaian p$rt$&$li$ dilakukan dengan menggunakan langkah-langkah seperti berikut

    ini!

    Curu menjelaskan se+ara ringkas esensi penilaian p$rt$&$li$!

    Curu atau guru bersama peserta didik menentukan jenis p$rt$&$li$ yang akandibuat!

    Peserta didik, baik sendiri maupun kel$mp$k, mandiri atau di ba3ah bimbingan

    guru menyusun p$rt$&$li$ pembelajaran!

    Curu menghimpun dan menyimpan p$rt$&$li$ peserta didik pada tempat yang

    sesuai, disertai +atatan tanggal pengumpulannya!

    Curu menilai p$rt$&$li$ peserta didik dengan kriteria tertentu!

    Eika memungkinkan, guru bersama peserta didik membahas bersama d$kumen p$rt$&$li$ yang dihasilkan!

    Curu memberi umpan balik kepada peserta didik atas hasil penilaian p$rt$&$li$!

    D. Ren*ana Pelak!anaan Pe"$elajaran

    %. Pengertian RPP

    Menurut standar pr$ses, tahap pertama dalam pembelajaran adalah peren+anaan

    pembelajaran yang di3ujudkan dengan kegiatan penyusunan ren+ana pelaksanaan pembelajaran )RPP*! Ren+ana Pelaksanaan Pembelajaran )RPP* adalah ren+ana

    kegiatan pembelajaran tatap muka untuk satu pertemuan atau lebih! RPP

    dikembangkan dari silabus untuk mengarahkan kegiatan pembelajaran peserta didik

    dalam upaya men+apai K$mpetensi /asar )K/*!

    %etiap pendidik pada satuan pendidikan berke3ajiban menyusun RPP se+ara

    lengkap dan sistematis agar pembelajaran berlangsung se+ara interakti&, inspirati&,

    menyenangkan, menantang, e&isien, mem$ti asi peserta didik untuk berpartisipasiakti&, serta memberikan ruang yang +ukup bagi prakarsa, kreati itas, dan

    kemandirian sesuai dengan bakat, minat, dan perkembangan &isik serta psik$l$gis

    peserta didik! RPP disusun berdasarkan K/ atau sub tema yang dilaksanakan

    dalam satu kali pertemuan atau lebih!

    &. Prin!ip Pen)u!unan RPP

    /alam menyusun RPP hendaknya memperhatikan prinsip-prinsip sebagai berikut!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 36 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    37/149

    )1* Perbedaan indi idual peserta didik antara lain kemampuan a3al, tingkat

    intelektual, bakat, p$tensi, minat, m$ti asi belajar, kemampuan s$sial, em$si,

    gaya belajar, kebutuhan khusus,

    )2* ke+epatan belajar, latar belakang budaya, n$rma, nilai, dan atau lingkungan

    peserta didik!

    ) * Partisipasi akti& peserta didik!

    );* #erpusat pada peserta didik untuk mend$r$ng semangat belajar, m$ti asi,

    minat, kreati itas, inisiati&, inspirasi, in$ asi dan kemandirian!

    )6* Pengembangan budaya memba+a dan menulis yang diran+ang untuk

    mengembangkan kegemaran memba+a, pemahaman beragam ba+aan, dan

    berekspresi dalam berbagai bentuk tulisan!

    )5* Pemberian umpan balik dan tindak lanjut RPP memuat ran+angan pr$gram

    pemberian umpan balik p$siti&, penguatan, pengayaan, dan remedi!

    ):* Penekanan pada keterkaitan dan keterpaduanantara K/, materi pembelajaran,

    kegiatan pembelajaran, indikat$r pen+apaian k$mpetensi, penilaian, dan

    sumber belajar dalam satu keutuhan pengalaman belajar!

    )9* Mengak$m$dasi pembelajaran tematik-terpadu, keterpaduan lintas mata

    pelajaran, lintas aspek belajar, dan keragaman budaya!

    )?* Penerapan tekn$l$gi in&$rmasi dan k$munikasise+ara terintegrasi, sistematis,

    dan e&ekti& sesuai dengan situasi dan k$ndisi!

    /. K+"p+nen RPP

    #erdasarkan permendikbud n$m$r 56 tahun 201 , k$mp$nen RPP adalah sebagai

    berikut4

    )1* identitas sek$lah yaitu nama satuan pendidikanA

    )2* identitas matapelajaran A

    ) * kelas semesterA

    );* materi p$k$kA

    )6* al$kasi 3aktu ditentukan sesuai dengan keperluan untuk pen+apaian K/ dan

    beban belajar dengan mempertimbangkan jumlah jam pelajaran yang tersedia

    dalam silabus dan K/ yang harus di+apaiA

    )5* tujuan pembelajaran yang dirumuskan berdasarkan K/, dengan menggunakan

    kata kerja $perasi$nal yang dapat diamati dan diukur, yang men+akup sikap,

    pengetahuan, dan keterampilanA):* k$mpetensi dasar dan indikat$r pen+apaian k$mpetensiA

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 37 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    38/149

    (8) materi pembelajaran, memuat &akta, k$nsep, prinsip, dan pr$sedur yang

    rele an, dan ditulis dalam bentuk butir-butir sesuai dengan rumusan indikat$r

    keter+apaian k$mpetensiA

    )?* met$de pembelajaran, digunakan $leh pendidik untuk me3ujudkan suasana

    belajar dan pr$ses pembelajaran agar peserta didik men+apai K/ yang

    disesuaikan dengan karakteristik peserta didik dan K/ yang akan di+apai!

    #agian ini dapat juga disampaikan jenis m$del atau strategi pembelajaran yang

    guru gunakan dalam pembelajaran, dengan tidak meninggalkan pengalaman

    belajar minimal dari pendekatan sainti&, yang dikenal dengan 6 M, yaitu

    mengamati, menanya, mengumpulkan data eksperimen ekspl$rasi, mengas$siasi,

    dan meng$munikasikan!

    )10*media pembelajaran, berupa alat bantu pr$ses pembelajaran untuk

    menyampaikan materi pelajaranA

    )11*sumber belajar, dapat berupa buku, media +etak dan elektr$nik, alam sekitar,

    atau sumber belajar lain yang rele anA

    )12*langkah-langkah pembelajaran dilakukan melalui tahapan pendahuluan, inti,

    dan penutupA dan

    )1 *penilaian hasil pembelajaran!

    5. Si!te"atika RPP

    %istematika Ren+ana Pelaksanaan Pembelajaran sesuai dengan Permendikbud N$!91

    Tahun 201 tentang mplementasi Kurikulum sebagaimana di+$nt$hkan dalam &$rmat

    di ba3ah ini! Mengingat karakteristik mata pelajaran dimungkinkan berbeda,

    sistematika &$rmat juga dimungkinkan berbeda untuk setiap mata pelajaran! Namun

    kelu3esan &$rmat tetap harus menga+u pada peraturan yang ada!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 38 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    39/149

    C#NT#H ,#DEL

    RENCANA PELAKSANAAN PE,BELA2ARAN

    %ek$lah 4 %M @

    Mata Pelajaran 4 @

    Kelas %emester G* 4 @

    Materi P$k$k 4 @

    l$kasi Faktu 4 !!!

    ! K$mpetensi nti

    1! HHHHHHHHHHHHHHH

    2! HHHHHHHHHHHHHHH

    ! HHHHHHHHHHHHHHH

    ;! HHHHHHHHHHHHHHH

    #! K$mpetensi /asar dan ndikat$r

    1! HHHHHHHHHHHHH )K/ pada K -1*

    ndikat$r4 HHHHHHHHHHHHHHHHHH GG*

    2! HHHHHHHHHHHHH )K/ pada K -2*

    ndikat$r4 HHHHHHHHHHHHHHHHHH GG*

    ! HHHHHHHHHHHHH )K/ pada K - *

    ndikat$r4 HHHHHHHHHHHHHHHHHH

    ;! HHHHHHHHHHHHH )K/ pada K -;*

    ndikat$r4 HHHHHHHHHHHHHHHHHH

    >! Tujuan Pembelajaran

    /! Materi Pembelajaran

    )rin+ian dari Materi P$k$k*

    .! Met$de Pembelajaran

    )rin+ian dari Kegiatan Pembelajaran* GGG*

    D! Media, lat, dan %umber Pembelajaran

    1! Media2! lat #ahan

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 39 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    40/149

    ! %umber #elajar

    C! 7angkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

    1! Pertemuan Kesatu4

    a! Pendahuluan Kegiatan 3al )@menit*

    b! Kegiatan nti )!!!menit*

    +! Penutup )@menit*

    2! Pertemuan Kedua4

    a! Pendahuluan Kegiatan 3al )@menit*

    b! Kegiatan nti )!!!menit*

    +! Penutup )@menit*,

    dan seterusnya!

    (! Penilaian

    1! Eenis teknik penilaian

    2! #entuk instrumen dan instrumen

    ! Ped$man pensk$ran

    @@@!, @@@@@@@ GGGG*

    Mengetahui Curu Mata Pelajaran

    Kepala %M @@!!

    HHHHHHHHHHHHHHHHHH HHHHHHHHHHHHHHHHHH

    N P! @! N P! @!

    Keterangan 4

    G* ntuk satuan pendidikan penyelenggara %istem Kredit %emester, dapat ditulis dengan

    "#eban #elajar 4 @@ sks '!GG* ndikat$r untuk K/-K/ dari K -1 dan K -2 tidak harus dikembangkan karena

    keduanya di+apai melalui pembelajaran tidak langsung! ndikat$r untuk K/-K/ dari

    K ! dan K !; harus dikembangkan karena keduanya di+apai melalui pembelajaran

    langsung!

    GGG* dimaksudkan sebagai ariasi met$de yang digunakan dalam keseluruhan Kegiatan

    Pembelajaran

    GGGG* Tambahan legalisasi guru Mata Pelajaran dan Kepala %ek$lah untuk kepentingan

    administrati&

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 40 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    41/149Model Penyusunan RPP_11/09/13 41 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    42/149

    BAB III

    ,EKANIS,E DAN PR#SEDUR

    %etiap guru di setiap satuan pendidikan berke3ajiban menyusun RPP sesuai dengan

    kelas dan matapelajaran yang diampunya! Pengembangan RPP dapat dilakukan pada

    setiap a3al semester atau a3al tahun pelajaran, dengan maksud agar RPP telah

    tersedia sebelum pelaksanaan pembelajaran! Pengembangan RPP yang dilakukan $leh

    guru se+ara mandiri dan atau se+ara bersama-sama melalui musya3arah guru Mata

    pelajaran )MCMP* di dalam suatu sek$lah tertentu di&asilitasi dan disuper isi kepala

    sek$lah atau guru seni$r yang ditunjuk $leh kepala sek$lah!

    Pengembangan RPP yang dilakukan $leh guru se+ara berkel$mp$k melalui MCMP

    antarsek$lah atau antar 3ilayah dik$$rdinasikan dan disuper isi $leh penga3as atau dinas

    pendidikan!

    %esuai dengan Peraturan Mendikbud N$m$r 91 Tahun 201 tentang mplementasi

    Kurikulum, langkah-langkah pengembangan RPP adalah sebagai berikut 4

    )1* Mengkaji %ilabus

    )2* Mengidenti&ikasi Materi Pembelajaran

    ) * Menentukan Tujuan

    );* Mengembangkan Kegiatan Pembelajaran

    )6* Penjabaran Eenis Penilaian

    )5* Menentukan l$kasi Faktu

    ):* Menentukan %umber #elajar

    ntuk menjabarkan langkah-langkah pengembangan RPP sebagaimana dirumuskan dalam

    Permendikbud N$! 91 se+ara lebih $perasi$nal, diperlukan langkah a3al bagi guru untuk

    melakukan studi d$kumen, antara lain %ilabus Mata Pelajaran yang di dalamnya

    memuatK$mpetensi nti dan k$mpetensi /asar, %tandar Pr$ses, dan %tandar Penilaian, serta

    buku teks lain yang ada dan masih dapat digunakan sebagai sumber belajar! %elanjutnya

    dari d$kumen tersebut, guru melakukan analisis se+ara k$mprehensi& terhadap d$kumen

    tersebut untuk kemudian dijabarkan menjadi bagian k$mp$nen penyusunan RPP! /ari hasil

    analisis tersebut akan dirumuskan k$mp$nen-k$mp$nen antara lain indikat$r pen+apaian

    yang men+akup sikap, pengetahuan, dan keterampilan! Materi p$k$k meliputi materi yang

    terg$l$ng &akta, k$nsep, prinsip, pr$sedur, langkah kegiatan pembelajaran, serta penilaianautentik yang diperlukan!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 42 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    43/149

    A. Anali!i! K+"peten!iKurikulum berbasis k$mpetensi menekankan pada pen+apaian k$mpetensi yang

    dirumuskan dalam standar k$mpetensi lulusan, k$mpetensi inti, dan k$mpetensi

    dasar! =leh karena itu &$kus pertama dan utama bagi guru dalam menyiapkan

    pembelajaran adalah melakukan analisis pada ketiga k$mpetensi itu! /ari analisis

    itulah akan diper$leh penjabaran materi pembelajaran, kegiatan pembelajaran, dan

    penilaian yang diperlukan!

    %tandar k$mpetensi lulusan adalah muara utama pen+apaian yang dituju semua mata

    pelajaran pada jenjang tertentu! %edangkan k$mpetensi inti adalah pijakan pertama

    pen+apaian yang dituju semua mata pelajaran pada tingkat k$mpetensi tertentu!

    Penjabaran k$mpetensi inti untuk tiap mata pelajaran tersaji dalam rumusan

    k$mpetensi dasar!

    Pr$sedur analisis k$mpetensi inti )K * dilakukan dengan langkah-langkah

    sebagaimana +$nt$h berikut 4

    )1* Melakukan linierisasi k$mpetensi dasar dari K - dan K -; sesuai materi p$k$k

    seperti tabel berikut ini!

    K$mpetensi /asar )K - * K$mpetensi /asar )K -;*Materi P$k$k

    )/alam %ilabus*,1 Memahami hakikat &isika

    dan prinsip-prinsip

    pengukuran )ketepatan,

    ketelitian, dan aturan

    angka penting*

    ;!1 Menyajikan hasil

    pengukuran besaran &isis

    dengan menggunakan

    peralatan dan teknik yang

    tepat untuk suatu penyelidikan ilmiah

    (akikat Disika

    dan Pengukuran

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 43 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    44/149

    K$mpetensi /asar )K - * K$mpetensi /asar )K -;*Materi P$k$k

    )/alam %ilabus*!2 Menerapkan prinsip

    penjumlahan ekt$r

    )dengan pendekatan

    ge$metri*

    ;!2 Meren+anakan dan

    melaksanakan per+$baan

    untuk menentukan resultan

    e+t$r

    Penjumlahan

    8ekt$r

    /an seterusnya @

    )2* Mengembangkan k$mpetensi dasar dari K dan materi p$k$k )silabus* menjadi

    materi pembelajaran yang terdiri atas4 &akta, k$nsep, prinsip, dan pr$sedur!

    ) * Mengembangkan k$mpetensi dasar dari K ; menjadi indikat$r keterampilan yang

    terkait dengan &akta, k$nsep, prinsip, dan pr$sedur! Tahapan penyusunan indikat$r

    dari tingkat yang terendah sampai tertinggi, yaitu mengamati, menanya, men+$ba,

    menalar, menyaji, dan men+ipta!

    );* Mengembangkan alternati& pembelajaran mulai dari mengamati, menanya,

    mengumpulkan data eksperimen ekspl$rasi, mengas$siasi, dan

    meng$munikasikan yang diperlukan untuk mengembangkan sikap religi$us, sikap

    s$sial )sikap diri dan sikap terhadap lingkungan*!

    )6* Menyusun indikat$r sikap dari K -1 dan K -2 yang rele an!

    )5* Meran+ang penilaian yang diperlukan baik untuk sikap, pengetahuan, dan

    keterampilan!

    B. Pen)u!unan In ikat+r Pen*apaian K+"peten!i

    ndikat$r pen+apaian adalah tanda-tanda, ukuran, dan kuali&ikasi yang dinyatakan

    dengan kata kerja $perasi$nal penanda k$mpetensi untuk menyatakan bah3a

    k$mpetensi dasar telah ter+apai! ndikat$r pen+apaian dinyatakan dengan kata kerja

    $perasi$nal yang dapat diukur dengan pernyataan yang menunjukaan tingkat

    k$mpetensi yang diminta serta k$nten yang diharapkan terkait sikap, pengetahuan,

    dan atau keterampilan! ndikat$r pen+apaian menjadi ped$man untuk melakukan

    penlaian baik dengan tes maupun n$n tes!

    Penyusunan indikat$r dilakukan se+ara paralel pada saat melakukan analisis

    k$mpetensi inti )K * dan k$mpetensi dasar )K/* serta materi p$k$k dan pembelajaran

    yang ter+antum dalam silabus, termasuk penilaian yang disarankan! %e+ara eksplisit

    indikat$r pengetahuan dapat dijabarkan melalui k$mpetensi dasar dari K - , indikat$r

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 44 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    45/149

    keterampilan dijabarkam melalui k$mpetensi dasar dari K -;, dan indikat$r sikap

    dijabarkan melalui K -1 dan K -2 yang rele an dengan pembelajaran yang dilakukan!

    %kema penyusunan indikat$r pen+apaian dilukiskan dalam diagram berikut ini!

    Mater Po!o!(" la#us)

    MaterPe$#ela%aran&a!ta' onse '

    Pr ns ' danProsedur

    *lternat +eg atan

    Pe$#ela%aran,Menga$at '

    Menanya'Men-o#a'

    Mengasos as 'dan

    Mengo$un !as!an

    Pe$#ela%aran(" la#us)

    .nd !ator" !a '

    Penget/uan'dan

    etera$ lanuntu!

    Pen la an

    Pen lla an(" la#us)

    0ulusan yang ,1erdas'

    reat +'Produ!t +' dan2ertanggung

    %a3a#

    /alam penyusunan indikat$r pen+apaian perlu diperhatikan hal-hal berikut ini!

    )1* ndikat$r dirumuskan dengan kata kerja $perasi$nal yang terukur, di dalamnya

    terdapat dua unsur, yaitu tingkat k$mpetensi dan k$ntennya )sikap, pengetahuan,

    atau keterampilan*!

    )2* Penyusunan indikat$r menga+u pada k$mpetensi inti, k$mpetensi dasar, materi

    p$k$k, kegiatan pembelajaran dan penilaian dalam silabus!) * Tingkat k$mpetensi indikat$r harus men+apai tingkat k$mpetensi minimal yang

    ter+antum pada k$mpetensi dasar maupun k$mpetensi inti dan dapat

    dikembangkan hingga ke tingkat yang paling tinggi untuk men+apai target

    pen+apaian k$mpetensi yang ditetapkan sesuai dengan karakteristik dan daya

    dukung sek$lah dan lingkungannya!

    );* Keseluruhan indikat$r yang disusun memadai untuk men+apai k$mpetensi dasar,

    k$mpetensi inti, dan standar k$mpetensi lulusan!

    ndikat$r pen+apaian yang digunakan dalam RPP di+antumkan dalam tabel analisis

    agar keterkaitannya dengan k$mpetensi inti, k$mpetensi dasar, materi p$k$k,

    pembelajaran dan penilaian terlihat dengan jelas! >$nt$h tabel analisis adalah sebagai

    berikut!

    K$mpetensi inti4

    1! @!

    1!1 @@

    1!2 @!!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 45 | P a g e

    RPP"a nt +!

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    46/149

    2 @!

    2!1 @!

    2!2 @!

    @!

    ; @!

    K$mpetensi

    /asar

    MateriPembelajara

    n

    Pembelajar an

    spek %ikapspek

    Pengetahuanspek

    Keterampilanndikat$r

    Penilaian

    ndikat$r

    Penilaian

    ndikat$r

    Penilaian

    !1 @!!2 @!

    Dakta4@!

    K$sep4@!Prinsip4@!

    Pr$sedur@!

    Mengamati@!

    Menyanya@!Mengumpulkandata eksper imen ekspl$rasi@!Mengas$siasi@!Meng$munikasikan@!

    @!@!

    @!@!@!

    @!@!

    @!@!

    @!@!@!

    @!@!

    @!@!

    @!@!@!

    @!@!

    C. Pen)u!unan Pr+gra" Ta0unan-Se"e!ter

    Penyusunan pr$gram tahunan semester dilakukan $leh guru dan atau MCMP di

    %ek$lah pada a3al tahun pelajaran!

    Pr$gram semester digunakan untuk memetakan al$kasi 3aktu sesuai dengan silabus

    dan kelender akademik! /alam menyusun pr$gram semester, materi p$k$k hasil

    linierisasi k$mpetensi dasar dari K - dan K -; direkapitulasi al$kasi 3aktunya

    sehingga teridenti&ikasi pemisahan semester ganjil dan genap! (asil rekapitulasi

    al$kasi 3aktu ini memungkinkan guru untuk merek$nstruksi ulang al$kasi 3aktu

    sesuai dengan jumlah pertemuan )minggu e&ekti&* dalam tiap semester, yaitu rata-rata

    antara 15 hingga 19 minggu!

    Model Penyusunan RPP_11/09/13 46 | P a g e

  • 7/22/2019 5. Model Pengembangan RPP

    47/149

    D. Langka0 langka0 Penge"$angan RPP

    Pengembangan RPP merupakan bagian dari rangkaian persiapan dan peren+anaan

    pembelajaran! =leh karena itu langkah pengembangan RPP adalah sebagai berikut!

    )1* Membuat pr$gram semester untuk memetakan al$kasi 3aktu sesuai dengan

    silabus dan kelender akademik!

    )2* Memilih materi p$k$k berikut identitas dan al$kasi 3aktu seperti +$nt$h berikut

    ini!

    >$nt$h Ren+ana Pelaksanaan Pembelajaran

    Nama %ek$lah 4

    Mata Pelajaan 4

    Kelas %emester 4

    Materi P$k$k 4

    l$kasi Faktu 4

    ) * Merumuskan tujuan

    Tujuan pembelajaran dirumuskan dalam bentuk kalimat pernyataan yang

    menggambarkan arah dan target yang di+apai dalam seluruh rangkaian kegiatan

    )dalam satu atau berberapa minggu pertemuan* dalam satu materi

    p$k$k tema teks, serta memuat penjelasan pr$ses dan hasil yang diharapkan!

    Tujuan pembelajaran yang dirumuskan berdasarkan K/, dengan

    menggunakan kata kerja $perasi$nal yang dapat diamati dan diukur, yang

    men+akup sikap, pengetahuan, dan keterampilan!

    #erikut +$nt$h rumusan tujuan pembelajaran

    elalui proses mencari informasi, menanya, dan berdiskusi siswa dapat

    memahami pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural tentang elastisitas

    dan gaya pegas serta mampu membangun sikap ilmiah dan keterampilan

    prosedural melalui proses mencoba4eksperimen, mengasosiasi dan

    mengomunikasikannya dalam presentasi dan laporan tertulis.

    );* Menuliskan k$mpetensi dasar dan indikat$r pen+apaian

    K$mpetensi dasar yang ditulis adalah yang rele an dengan materi

    p$k$k tema teks seperti ter+antum dalam silabus! K$mpetensi dasar yang

    Model Penyusunan RPP_11