rencana kerja tahunan kota bandung 2014

53
 KOTA BANDUNG DOKUMEN RENCANA KINERJA TAHUNAN KOTA BANDUNG TAHUN 2014 PEMERINTAH KOTA BADUNG TAHUN 2014

Upload: afandi-wijaya

Post on 13-Feb-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 1/53

KOTA BANDUNG

DOKUMEN RENCANA KINERJA TAHUNANKOTA BANDUNG TAHUN 2014

Page 2: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 2/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

!"#" %&'("'#")

!"#$ &'( )*"+", +'-$ .'(#'/+'( 012'&'.'( 3"2'( 4'(5 6'2' 7)'8 +',1('

91,+'/ :'2-'/ &'( 0',"($'(*' ;<+"-1( :1(='(' 0$(1,#' 3'2"('( >:03? 0</'

@'(&"(5 3'2"( ABCD8 /1E'2 &'.'/ &$)")"( )1)"'$ &1(5'( '/",'( *'(5 91,E'+"F

;<+"-1( $($ &$)")"( 91,&')',+'( !1,'/",'( 61(/1,$ G15','

.1(&'*'5"(''( H.','/", G15',' &'( ,1I<,-')$ @$,<+,')$ G<-<, AJ 3'2"( ABCB

/1(/'(5 !1&<-'( !1(*")"('( !1(1/'.'( 0$(1,#' &'( !1E'.<,'( H+"(/'9$E$/')

0$(1,#' K()/'()$ !1-1,$(/'2  *'(5 -1,".'+'( .1,"9'2'( &',$ !1&<-'(

!1(*")"('( !1E'.<,'( H+"(/'9$E$/') 0$(1,#' K()/'()$ !1-1,$(/'2 )1)"'$

01."/")'( 01.'E' LHG >L1-9'5' H&-$($)/,')$ G15','? G<-<, M ANJOKPOQOROABBN

/'(55'E AS 6',1/ ABBNF 

!1(*")"('( ;<+"-1( $($ &$-'+)"&+'( )19'5'$ 91(/"+ .1&<-'(

!1,1(='(''( 0$(1,#' 3'2"('( !1-1,$(/'2 0</' @'(&"(5 &'E'- -1E'+)'('+'(

6$)$ 5"(' -1T"#"&+'( U$)$ *'(5 /1,/"'(5 &'E'- !1,'/",'( ;'1,'2 0</' @'(&"(5

Page 3: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 3/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

!"#$"% '('

!"#"$"%

)*+* ,-./*.+*0 """"""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""" #

!*1+*0 '23 """""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""" ##

4"4 ' ,-.5*6787*. 9999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999999 $

$"$ %&'&( )*+&,&-. """""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""" $

$"/ 0'(1,'1( 2(.&-#3&3# 4*5*(#-'&6 78'& )&-91-. """"""""""""""""""""""""""""""""""" /

4"4 '' %-.:*.* ,-;<*./7.*. =*./>* ?-.-./*6 !*-0*6 9999999999999999999999999 @ 

/"$ :#3# 9&- ;#3# """"""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""" <

/"/ 0'(&'*.# 9&- =(&6 7*>#?&,&- @515 """""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""""" $$

Page 4: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 4/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

 Terselenggaranya good governance merupakan prasyarat bagi

setiap pemerintahan untuk mewujudkan aspirasi masyarakat dan

mencapai tujuan serta cita- cita bangsa bernegara serta terwujudnya

suatu tata pemerintahan yang baik dan akuntabel merupakan harapan

semua pihak. Berkenan harapan tersebut diperlukan pengembangan

dan penerapan sistem pertanggungjawaban yang tepat, jelas, terukur

legilemate sehingga penyelenggaraan pemerintah dan pembangunan

dapat berlangsung secara berdaya guna, berhasil guna, bersih dan

bertanggungjawab serta bebas dari korupsi, kolusi dan nepotisme

(KKN).

Undang-undang No. 28 tahun 1999 tentang penyeleggaraan

N b ih d b b d i KKN tk h l t b t

Page 5: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 5/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota

Bandung Tahun 2013–2018 serta berdasarkan Peraturan Menteri

Negara pendayagunaan Aparatur Negara dan reformasi Birokrasi

Nomor 29 Tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan

Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah.

1.2 Struktur Organisasi Pemerintah Kota Bandung

Kota Bandung dipimpin oleh Walikota yang merupakan hasil

pemilihan langsung dari rakyat yang ada di 30 (tiga puluh) Kecamatan

di Kota Bandung. Walikota adalah Kepala eksekutif yang melaksanakan

tugas-tugas pemerintahan berdasarkan mandat yang diberikan oleh

rakyat (melalui perwakilan) dalam Dewan Perwakilan Rakyat

Daerah/DPRD sebagai stakeholders   yang tercermin dalam Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD – periode lima

tahunan) dengan RKPD sebagai penjabaran RPJMD tiap tahun

anggaran yang direalisasikan dalam bentuk APBD. Untuk dapat

l k k t l i t h t b t W lik t

Page 6: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 6/53

Page 7: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 7/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Lengkong, Kecamatan Batununggal, Kecamatan Kiaracondong,

Kecamatan Arcamanik, Kecamatan Cibiru, Kecamatan Antapani,

Kecamatan Ujung Berung, Kecamatan Rancasari, Kecamatan Buah

Batu, Kecmatan Bandung Kidul, Kecamatan Gede Bage,

Kecamatan Panyileukan, Kecamatan Cinambo, Kecamatan

Mandalajati. 

Page 8: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 8/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

BAB II

RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH

RPJMD Kota Bandung merupakan suatu proses yang

berorientasi pada hasil yang ingin dicapai selama kurun waktu 1 (satu )

sampai dengan 5 (lima) tahun dengan memperhitungkan potensi,

peluang, kendala dan ancaman yang ada atau yang mungkin timbul.

Sebagai kerangka perencanaan jangka panjang dijabarkan

dengan perencanaan jangka menengah melalui penyusunan Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Bandung

 Tahun 2013-2018 sesuai dengan Daerah Kota Bandung Nomor 02 Tahun 2014. Penjabaran lebih lanjut dalam perencanaan tahunan di

tuangkan dalam Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun

2014 dan Kebijakan Umum APBD serta Prioritas dan Plafon Anggaran

Kota Bandung Tahun 2014.

R St t i d l b t k R P b J k

Page 9: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 9/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

belum terselesaikan namun juga mengantisipasi perubahan yang

terjadi di masa yang akan datang.

Dengan mempertimbangkan potensi, kondisi, permasalahan,

tantangan dan peluang yang ada, serta mempertimbangkan kearifan

 yang hidup dalam masyarakat Bandung, maka visi yang hendak

dicapai dalam periode Rencana Pembangunan Jangka Menengah

Daerah Kota Bandung adalah:

“TERWUJUDNYA KOTA BANDUNG

YANG UNGGUL, NYAMAN, DAN SEJAHTERA”

Penjabaran Visi di atas adalah sebagai berikut:

Bandung : meliputi wilayah dan seluruh isinya. Artinya KotaBandung dan semua warganya yang berada dalamsuatu kawasan dengan batas-batas tertentu yangberkembang sejak tahun 1811 hingga sekarang;

Unggul : menjadi yang terbaik dan terdepan denganmempertahankan pencapaian sebelumnya serta

Page 10: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 10/53

Page 11: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 11/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

pembangunan daerah. Misi disusun untuk memperjelas jalan atau

langkah yang akan dilakukan dalam rangka mencapai perwujudan visi.

Dengan gambaran misi yang demikian, tim menelaah misi kepala

daerah dan makna serta implikasinya bagi perencanaan pembangunan,

lalu menerjemahkannya ke dalam pernyataan misi sesuai kriteria

pernyataan misi sebagaimana telah dijelaskan di atas.

Tabel 2.1

Keterkaitan Visi dan Misi Kepala Daerah

Visi Misi

TERWUJUDNYA KOTA

BANDUNG

YANG UNGGUL, NYAMAN,

DAN SEJAHTERA 

Mewujudkan Bandung nyaman melaluiperencanaan tataruang, pembangunan

infrastruktur serta pengendalian pemanfaatan

ruang yang berkualitas dan berwawasanlingkungan.

Menghadirkan tata kelola pemerintahan yangakuntabel, bersih dan melayani.

Membangun masyarakat yang mandiri,berkualitas dan berdaya saing.

Membangun perekonomian yang kokoh, maju, danberkeadilan.

Page 12: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 12/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Misi Ketiga: Membangun masyarakat yang mandiri, berkualitas

dan berdaya saing. Dimaksudkan untuk mewujudkan warga KotaBandung yang sehat, cerdas, dan berbudaya yang bercirikan

meningkatnya ketahanan keluarga, menurunnya jumlah Penyandang

Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS), tingginya peran pemuda dalam

pembangunan, meningkatnya prestasi olah raga tingkat nasional dan

internasional, serta terpeliharanya seni dan warisan budaya.

Misi Keempat: Membangun perekonomian yang kokoh, maju,

dan berkeadilan. Dimaksudkan untuk meningkatkan kesempatan kerja

dan perlindungan tenaga kerja, menciptakan iklim usaha yang

kondusif, mengembangkankoperasi dan UMKM, mewujudkan

pariwisata yang berdaya saing dan bekelanjutan, meningkatkan

ketahanan pangan serta mengembangkan sistem pembiayaan kota

terpadu.

Misi dalam RPJMD Kota Bandung Tahun 2013-2018 tersebut

mengacu dan berpedoman pada RPJPD Kota Bandung Tahun 2005-

5 d l h k d h b k i i

Page 13: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 13/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Misi 3 : Membangun masyarakat yangmandiri, berkualitas dan

berdaya saing.

Misi 1 : Meningkatkan Sumber DayaManusia yang handal dan

religius

Misi 3 : Mengembangkan kehidupan

sosial budaya kota yang

kreatif, berkesadaran tinggi

serta berhati nurani

Misi 4 : Membangun perekonomian yang

kokoh, maju, dan berkeadilan.

Misi 2 : Mengembangkan

perekonomian kota yangberdaya saing

Misi 6 : Mengembangkan sistem

pembiayaan kota terpadu

(melalui pembiayaanpembangunan yang

melibatkan pemerintah,

swasta, dan masyarakat)

2.1.3. Tujuan dan Sasaran

 Tujuan adalah sesuatu (apa) yang akan dicapai atau dihasilkan

dalam jangka waktu 1 (satu) sampai 5 (lima) tahunan. Tujuan

ditetapkan dengan mengacu kepada pernyataan Visi dan Misi serta

didasarkan pada isu-isu dan analisis stratejik. Tujuan tidak harus

Page 14: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 14/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Tabel 2.3TUJUAN

Misi Tujuan

MewujudkanBandung nyaman

melaluiperencanaan

tataruang,pembangunan

infrastruktur sertapengendalian

pemanfaatan ruang

 yang berkualitas dan

berwawasan

lingkungan.

1 Mewujudkan penataan ruang kota yang terpadu danberkelanjutan

2 Menyediakan infrastruktur, permukiman dan

sanitasi perkotaan yang nyaman, umur pakaipanjang dan merata secara efektif dengan konsep

Maju, Hijau dan Manusiawi

3 Mewujudkan system transportasi yang aman,

nyaman, efisien, memadai, handal dan ramah

4 Mewujudkan Pengelolaan Lingkungan Hidup

berkelanjutan dan Penanggulangan bencana yang

handalMenghadirkan tata

kelola pemerintahan

 yang efektif, bersih

dan melayani.

5 Meningkatnya Kinerja Perencanaan Pembangunan.

6 Terlaksananya Reformasi birokrasi

7 Meningkatkan Kesadaran masyarakat dan aparatterhadap hukum dan HAM

Membangun

masyarakat yang

mandiri, berkualitas

8 Mewujudkan Pendidikan yang merata, unggul,

terjangkau dan terbuka.

Page 15: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 15/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

2.2 Strategi dan Arah Kebijakan UmumStrategi merupakan langkah-langkah yang berisi program-

program indikatif untuk mewujudkan visi dan misi. Strategi adalah

salah satu rujukan penting dalam perencanaan pembangunan daerah

(strategy focussed-management ). Rumusan strategi tersebut berupa

pernyataan yang menjelaskan bagaimana tujuan dan sasaran akan

dicapai yang selanjutnya diperjelas dengan serangkaian arah

kebijakan.

Arsitektur perencanaan pembangunan daerah dipisahkan

menjadi dua:

1. 

Perencanaan Strategik yaitu perencanaan pembangunan daerah

 yang menekankan pada pencapaian visi dan misi pembangunan

daerah.

2.  Perencanaan Operasional yaitu perencanaan yang menekankan

pada pencapaian kinerja layanan pada tiap urusan.

Page 16: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 16/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Perencanaan Strategik 

Perencanaan Operasional

RPJPD RPJMD

- Visi dan Misi- Sasaran Pokok - Arah Kebijakan

- Visi dan Misi- Tujuan dan Sasaran- Strategi dan Arah kebijakan

- Program Pembangunan Daerah

- Program Prioritas

Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan

- Program Prioritas

20 Tahun 5 Tahun

Gambar 2.1

Pemisahan Rencana Strategis dan Operasional

Disamping Strategi, hal yang penting lainnya adalah menentukan

arah kebijakan yang merupakan pedoman untuk mengarahkan

rumusan strategi yang dipilih agar lebih terarah dalam mencapai

tujuan dan sasaran dari waktu ke waktu selama 5 (lima) tahun.

Page 17: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 17/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

ruang untuk mewujudkan tata ruang wilayah yang efisien,

berkelanjutan dan konsisten, dengan arah kebijakan , (1)penyusunan instrumen pengawasan & pengendalian yang

mengacu kepada rencana tata ruang. (2) Penyempurnaan tatacara

perijinan penataan ruang sebagai instrument pengendalian.

Strategi kedua,  peningkatan mekanisme dan peran pemangku

kepentingan dalam perencanaan penataan ruang, dengan arah

kebijakan   penyelenggaraan forum konsultasi publik dalam

penyusunan dokumen perencanaan penataan ruang. Strategi

ketiga Pembangunan Kota Modern Percontohan di Gedebage

dengan Tema Teknologi dengan arah kebijakan  (1)

Pengembangan PPK Gedebage melalui: 1) Pembangunan pusat

pemerintahan, 2) pengembangan kawasan bisnis, dan 3)

pengembangan pusat ilmu pengetahuan & teknologi terbaru.

2)  Urusan Pekerjaan Umum, dengan strategi pertama,

Meningkatkan Infrastruktur Jaringan jalan yang nyaman,

Page 18: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 18/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

dan kualitas saluran drainase melalui pembangunan dan

rehabilitasi saluran/drainase dan gorong-gorong; (2)Mengembangkan prasarana pengendali banjir dengan

mengedepankan konsep eco-drain ; (3) Mengembangkan dan

memelihara bantaran tanggul sungai; (4) Normalisasi sungai dan

menata lingkungan sempadan sungai; (5) Pengembangan sungai

 yang hijau, bersih, memiliki kapasitas pengaliran yang memadaidan mejadi ruang publik yang nyaman.  Strategi kelima

meningkatkan kondisi sarana dan prasarana dasar permukiman

dengan arah kebijakan  Penataan kawasan kumuh perkotaan

melalui penyediaan hunian dan ruang publik yang layak dan

terjangkau.

3).  Urusan Perumahan, dengan Strategi pertama, Meningkatkan

kondisi sarana dan prasarana dasar permukiman, dengan arah

kebijakan pertama Penataan Kawasan Kumuh perkotaan melalui

penyediaan hunian dan ruang publik yang layak dan terjangkau

Page 19: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 19/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

bebas sampah dan peraturan lain terkait pengelolaan sampah; (5)

Peningkatan peran serta masyarakat dalam mengurangi produksisampah (6) Terbangunnya infrastruktur TPA berteknologi tinggi

 yang ramah lingkungan Strategi kedua, peningkatan akses

layanan untuk sistem pengelolaan limbah terpusat dengan arah

kebijakan, meningkatkan akses layanan air limbah melalui sistem

terpusat, komunal maupun individu umtuk limbah domestik dannon-domestik. Strategi ketiga, mengembangkan dan memelihara

sumber air baku untuk penyediaan air bersih dalam rangka

meningkatkan cakupan dan kontinuitas pelayanan air bersih

dengan arah kebijakan,  mendorong peningkatan layanan dan

akses masyarakat terhadap air minum. Strategi keempat

pengendalian pencemaran lingkungan melalui penerapan berbagai

instrumen pengendalian pencemaran dan kerusakan lingkungan

dengan arah kebijakan  mendorong peningkatan kualitas udara

perkotaan melalui penerapan berbagai instrument pengendalian

Page 20: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 20/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

kebijakan , (1) Peningkatkan sarana dan prasarana dasar

perhubungan (2) Menyediakan fasilitas terminal yang layak (3)Rehabilitasi dan pemeliharaan prasarana dan fasilitas

perhubungan (4) Meningkatkan Kelaikan pengoperasian

kendaraan bermotor (5) Pengembangan Sistem Angkutan Umum

Massal (Berbasis Rel dan Non Rel) Strategi kedua,

mengendalikan aspek-aspek kemacetan dengan arah kebijakan ,(1) Menyediakan fasilitas kelengkapan jalan (rambu, marka, traffic

light, paku jalan, marka parkir, dll).

Tabel 2.4

Strategi dan Arah Kebijakan di Misi 1

MISI 1 : Mewujudkan Bandung nyaman melalui perencanaantataruang, pembangunan infrastruktur serta pengendalianpemanfaatan ruang yang berkualitas dan berwawasanlingkungan

No. SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5

Tujuan 1: Mewujudkan penataan ruang kota yang terpadu dan berkelanjutan

Page 21: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 21/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

No. SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

Pembangunan jalan baru

dan pembangunan flyoverdi titik rawan macet

Program Pembangunan

 Jalan dan Jembatan

Mengembangkan trotoar

 yang nyaman, menerusdan universal

Program Pembangunan

Saluran Drainase/Gorong-gorong

Membangun Sarana danPrasarana perkotaan bagiwarga kota yangberkebutuhan khusus

Pembangunan trotoar,ruang tunggu terminalserta bangunan publik yang dilengkapi denganfasilitas bagi kaum difabel

Program PembangunanSaluran Drainase/Gorong-gorong

Program PembangunanPrasarana Dan Fasilitas

Perhubungan

Program PeningkatanKualitas dan PenertibanBangunan sertaPembangunan Bangunan

Program Pengembanganlingkungan sehatperumahan

3  Terwujudnya

Bandung caangBaranang

Membangun Titik PJU di

 jalan yang menjadikewenangan PemerintahKota

Pembangunan dan

Pemeliharaan Penerangan Jalan Umum (PJU)

Program Penerangan

 Jalan Umum

4  TerselesaikannyaPermasalahan

banjir di KotaBandung

Mengembangkan danMeningkatkan sarana dan

prasarana sistem drainasedan pengendalian banjir

Mengembangkan dan me-ningkat kan kapasitas dan

kualitas saluran drainasemelalui pembangunan &rehabilitasi saluran/drainase dan gorong-gorong

Program PembangunanSaluran/Drainase dan

Gorong-gorong

Mengembangkan Program Pengendalian

Page 22: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 22/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

No. SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

Peningkatan sarana dan

pasaran pengelolaaansampah

Program Pengembangan

Kinerja PengelolaanPersampahan

Mengembangkankerjasama dengan Kab./Kota lain da lam operasi

onalisasi TempatPembuangan Akhirsampah

Program PengembanganKinerja PengelolaanPersampahan

Menerbitkan Peraturanmengenai kawasan bebassampah dan peraturan

lain terkait pengelola ansampah

Program PenataanProduk Hukum

Peningkatan peransertamasyara kat dalammengurangi produksisampah

Program PengembanganKinerja PengelolaanPersampahan

 Terbangunnya

infrastruktur TPAberteknologi tinggi yangramah lingkungan

Program Pengembangan

Kinerja PengelolaanPersampahan

Peningkatan akses layanan

untuk sistem pengolahanlimbah terpusat

Meningkatkan akses

layanan air limbah melaluisistem terpusat, komunalmaupun individu untuklimbah domestik dan non

domestik

Pengembangan Kinerja

Pengelolaan Air Minumdan Air Limbah

Mengembangkan danmemelihara Sumber airBaku untuk penyediaan airbersih dalam rangkaMeningkatkan cakupan dankontinuitas pelayanan air

Mendorong peningkatanlayanan dan aksesmasyarakat terhadap airminum

Program Perlindungandan KonservasiSumberdaya Alam

Page 23: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 23/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

No. SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

komprehensif Pelaksanaan Rencana Aksi

Daerah Penurunan EmisiGas Rumah Kaca

Perluasan cakupan uji

emisi kendaraan bermotor

Perlindungan dan

Konservasi SumberdayaAlam

Penataan, pengembangandan pembangunan BabakanSiliwangi sebagai pusat

ekologi Kota

Mendorong terciptanyaKawasan Babakansiliwangi menjadi puast

ekologi kota

Perlindungan danKonservasi SumberdayaAlam

Peningkatan ruang terbukahijau publik dan privat

Menambah luasan RTHdan Memelihara RTH yang

sudah ada

Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau

Pembangunan 1 Taman disetiap RW

Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau

Meningkatkan Rasio tempatpemakaman umum persatuan penduduk

Pengembangan PrasaranaPema kaman Umum

Pengelolaan ArealPemakaman

Pembangunan Makam tumpang dan makam cadangan

Pengembangan fasilitaspemakaman umum

Pengelolaan ArealPemakaman

Peningkatan kesiapsiagaan

dalam menghadapi bencana

Meningkatkan cakupan

pelayan an kebakaran danbencana

Program peningkatan

kesiagaan danpencegahan bahayakebakaranPenyediaan sarana dan

prasarana mitigasi bencanaMeningkatkan sarana danprasarana

penanggulangankebakaran dan bencana

MISI 2 : Menghadirkan tata kelola pemerintahan yang efektif,

bersih, dan melayani.

1)  Urusan Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum, Administrasi

Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, Kepegawaian dan

Page 24: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 24/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Kerjasama pemerintah daerah dengan pihak ketiga dan apeksi.

Strategi Kelima  Meningkatkan kinerja keuangan daerah,pengelolaan aset daerah, dalam penyelenggaraan pembangunan

dengan arah kebijakan  Peningkatan akuntabilitas peyelenggaraan

Pemerintahan. Strategi keenam meningkatnya kinerja pengawasan

penyelenggaraan Pemerintah Daerah dengan arah kebijakan 

Mewujudkan Tertib pengelolaan asset.  Strategi ketujuh Meningkatnya akuntabilitas keuangan dan asset dengan arah

kebijakan  (1) mewujdukan opini BPK: WTP; (2) Peningkatan

pengelolaan pengawasan penyelenggaraan pemerintah daerah.

Strategi kedelapan  Menerapkan sistem pengawasan internal

dengan arah kebijakan  penerapan SPIP di SKPD. StrategiKesembilan Meningkatnya kualitas pelayanan publik, dengan arah

kebijakan  Meningkatkan standar kualitas pelayanan SKPD.

Strategi Kesepuluh  Desentralisasi urusan pemerintah daerah,

dengan arah kebijakan  Pelaksanaan pelimpahan Kewenangan

Page 25: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 25/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

3)  Urusan Komunikasi dan Informatika melalui strategi pertama

Pemanfaatan Teknologi Informasi Komunikasi dalam diseminasiprogram pembangunan, dengan arah kebijakan Pelayanan jaringan

dan peningkatan penggunaan teknologi informasi di area publik

menuju cyber city   dan tersedianya pasif infrastruktur Teknologi

Komunikasi dan Informatika.  Strategi kedua  Pemanfaatan

 Teknologi Informasi Komunikasi dalam pelayanan publik denganarah kebijakan  Membuka layanan partisipasi, aspirasi dan

pengaduan publik dalam penyelenggaraan Pemerintahan.

4)  Urusan Perencanaan Pembangunan melalui strategi pertama,

mewujudkan perencanaan yang berkualitas dan akuntabel dengan

arah kebijakan  (a) Meningkatkan partisipasi masyarakat dalamperencanaan pembangunan daerah yang berkualitas, aplikatif dan

responsif. Strategi kedua, Mewujudkan integrasi/konektivitas data

melalui pengelolaan satu data pembangunan, dengan arah

kebijakan mewujudkan pengelolaan data yang akurat, relevan dan

Page 26: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 26/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Tabel 2.4

Strategi dan Arah Kebijakan di Misi 2

MISI 2 : Menghadirkan tata kelola pemerintahan yang efektif, bersih,dan melayani.

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5

 Tujuan 1: Meningkatnya Kinerja Perencanaan Pembangunan

1 MeningkatnyaPartisipasimasyarakat dalam

perencanaanpembangunan

Mewujudkan perencana an yang berkualitas danakuntabel

Meningkatkan partisipasimasyarakat dalamperencanaan pembangunan

daerah yang berkualitas,aplikatif dan responsisif.

Program PerencanaanPembangunan

 Tujuan 2 : Terlaksananya Reformasi birokrasi

2  Terwujudnya

Pemerintahan yang bersih danbebas KKN

Meningkatnya akuntabilitas

pengelolaan keuangan danasset daerah

Mewujudkan Opini BPK :

WTP

Program peningkatan dan

pengembangan pengelolaan keuangan daerah

Peningkatan pengelolaanpenga wasanpenyelenggaraan pemerintah daerah

Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internaldan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH

Menerapkan Sistempengawasan Internal

Penerapan SPIP di SKPD Program Penataan danPenyempurnaan KebijakanSistem dan ProsedurPengawasan

Page 27: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 27/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5formasi dan sistemketatalaksanaan di setiapOPD

atas implementasikebijakan formasi dansistem ketatalaksanaan disetiap OPD

undangan

Meningkatkan kinerjakeuangan daerah,

pengelolaan aset daerah,dalam penyelenggaraanpembangunan

Peningkatan akuntabilitaspennyelenggaraan

Pemerintahan

Evaluasi/ Laporan Kinerjadan Keuangan

PenyelenggaraanPemerintah Daerah

Meningkatnya Kinerjapengawasanpenyelenggaraan pemerintah

daerah

Mewujudkan tertibpengelolaan asset

Evaluasi/ Laporan Kinerjadan KeuanganPenyelenggaraan

Pemerintah Daerah

Program penataanpenguasaan, kepemilikan,penggunaan danpemanfaatan tanah

Mewujudkan pengelolaan

kearsipan daerah yang

mendukung kinerjapenyelenggaraanpemerintahan daerah

Program Perbaikan Sistem

Administrasi Kearsipan

Program Penyelamatan danpelestarian dokumen arsipdaerah

Melaksanakan administrasikependudukan yangberkualitas

Program PenataanAdministrasikependudukan

5 Berkembangnyatata kelolapemerintahan

Pemanfaatan TeknologiInformasi Komunikasi dalamdiseminasi program

Pelayanan jaringan danpeningkatan penggunaanteknologi informasi di area

Program PengembanganKomunikasi, Informasi danMedia Massa

Page 28: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 28/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 58 Meningkatnya

kesadaran danketaatanmasyarakat dalampenerapan produkhukum

Menata Produk Hukumdaerah dan Meningkatkanbudaya taat hokum

Menyediakan produkhukum daerah untukmendukungpenyelenggaraanpemerintahan

Program PembangunanProduk Hukum Daerah

Penegakan Perda Program Penegakan

Peraturan Daerah danPeraturan Walikota

MISI 3: Membangun masyarakat yang mandiri, berkualitas, dan

berdaya saing

1)  UrusanPendidikan melalui strategi pertama, Pelayanan

pendidikan yang merata dan berkeadilan dengan arah kebijakan: 

(a) Pengembangan Sekolah Gratis Tingkat SD/MI, SMP/MTs,

SMA/SMK dan MA dalam rangka Penguatan Wajar Dikdas sembilan

 Tahun dan rintisan wajar Dikmen 12 Tahun pada tahun 2018; (b)

pendidikan terjangkau bagi anak-anak dari golongan tidak mampu

serta Bantuan Siswa Miskin (Siswa Miskin untuk Tingkat

SMA/SMK/MA dan Warga Belajar); (c) Perluasan sekolah inklusif;

Page 29: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 29/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

pendidikan kecakapan hidup, dan pendidikan kewirausahaan.

Strategi keempat, Tata kelola pendidikan yang baik dan akuntabel,dengan arah kebijakan: (a) Mekanisme akuntabilitas publik dengan

penajaman pada peran stakeholders dalam fungsi pengawasan; (b)

sistem informasi berbasis ICT untuk menginformasikan kinerja

satuan pendidikan serta partisipasi masyarakat dalam bentuk

pengaduan, usulan dan informasi lainnya yang dapat diaksessetiap waktu oleh publik dan semua stakeholders; (c) Peningkatan

status dan kesejahteraan guru honorer dan guru yayasan.

2)  Urusan Perpustakaan melalui Strategi meningkatkan sarana dan

prasarana perpustakaan, dengan arah kebijakan: mewujudkan

minat baca masyarakat. 3)  Urusan Kesehatan  melalui Strategi pertama, Peningkatan

pelayanan kesehatan dasar, pengendalian penyakit menular dan

tidak menular, dengan arah kebijakan (a) meningkatkan pelayanan

Puskesmas dengan fasilitas ambulance 24 jam; (b) Meningkatkan

Page 30: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 30/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

5)  Urusan Keluarga Berencana dan Keluarga Sejahtera melalui

strategi pertama, Meningkatkan kualitas dan kuantitas peserta

KB, dengan arah kebijakan  meningkatkan Kelestarian dan

kemandirian peserta KB. Strategi kedua, Sosialisasi kesehatan

reproduksi remaja dan Pendewasaan Usia Perkawinan (PUP),

dengan arah kebijakan  Pembentukan, Pembinaan dan

Pengembangan Pusat Informasi Konseling-Kesehatan ReproduksiRemaja (PIK-KRR). Strategi ketiga, Peningkatan Ketahanan dan

pemberdayaan keluarga, dengan arah kebijakan  Pembentukan,

Pembinaan, dan Pengembangan Bina Keluarga (BKB, BKR, BKL)

dan UPPKS. 

6) 

Urusan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak melalui strategi pertama, Fasilitasi akses di bidang pendidikan

,kesehatan, ekonomi, social budaya, hukum, politik dan tekhnologi

bagi perempuan di daerah, dengan arah kebijakan  Pembinaan

peningkatan peranan wanita menuju keluarga sehat sejahtera.

Page 31: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 31/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

kualitas dan kuantitas bantuan/jaminan social. Strategi kedua 

meningkatkan peran dan fungsi potensi sumber kesejahteraan

sosial (PSKS) dalam penanganan PMKS, dengan arah kebijakan 

pendayagunaan dan pemberdayaan PSKS dalam penanganan PMKS

dan pembangunan kesejahteraan sosial. 

8)  Urusan Pemberdayaan, melalui strategi pertama  Penguatan

Kelembagaan, Pengembangan Partisipasi masyarakat danPeningkatan pemberdayaan sosial, budaya dan ekonomi

masyarakat, dengan arah kebijakan:  (a) Desentralisasi urusan

pemerintah daerah dan kolaborasi dengan kelembagaan

kemasyarakatan kelurahan; (b) Penguatan kelembagaan

masyarakat untuk berpartisipasi dalam pembangunan. (c)Partisipasi dan swadaya masyarakat dalam pembangunan.

Strategi kedua Menurunkan Jumlah Penduduk Miskin di Kota

Bandung, dengan arah kebijakan:  (a) Terpantaunya jumlah

masyarakat miskin secara akurat, komprehensif dan integral, (b)

Page 32: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 32/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

(GOR Bandung), Kolam Renang Caringin, GOR Pajajaran; (c)

Revitalisasi Sarana Olahraga Bola Volley, Tenis Meja, Futsal, dll; (d)

Pemeliharaan SUS Gelora BLA yang profesional. Strategi kedua

meningkatkan kualitas sarana dan prasarana aktivitas

kepemudaan dalam rangka perwujudan pemuda mandiri, dengan

arah kebijakan (a) Peningkatan peran serta organisasi kepemudaan

dalam pembangunan; (b) peningkatan pembinaan karakter pemuda yang mandiri dan kreatif; (c)) Pembangunan Gedung Kepemudaan. 

11) Urusan Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum, Administrasi

Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, Kepegawaian dan

Persandian, melalui Strategi Pertama, pembinaan keagamaan

dengan arah kebijakan  Pembinaan dan pelaksanaan kegiatankeagamaan di masyarakat. Strategi Kedua, Pengembangan

pendidikan agama di sekolah dengan arah kebijakan  Pelaksanaan

kegiatan keagamaan di sekolah-sekolah. 

Tabel 2.5

Page 33: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 33/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5Program Wajib Pendidik anDasar Sembilan Tahun

Program PendidikanMenengah

Program Pendidikan Non

formal

pengembangan dan pengawasankapasitas guru

Program Peningkatan Mu tuPendidik dan TenagaKependidikan.

pengembangan kurikulum,

kualitas materi dan metodepembelajaran

Program Pendidikan Anak

Usia DiniProgram Wajib Pendi dikanDasar Sembilan Tahun

Program PendidikanMenengah

Program Pendidikan Nonformal

Melaksanakan Kemitraan Global Program ManajemenPelayanan Pendidikan

peningkatan kualitas pendidi kannon-formal dan informal

Program Pendidikan Nonformal

Pendidikan yang dapatmemenuhi kebutuhanlapangan kerja

Mewujudkan pendidikan ke juruan yang luwes dan fleksibeldan mampu menyesuaikan diri

dengan kebutuhan pasar kerja yang berubah;

Program PendidikanMenengah

Membangun sistem terpadupendidikan kejuruan (STPK) yangmencakup semua programkejuruan yang diminati oleh pasardan telah berkembang pada SMK,

dan program-program PNF

Program PendidikanMenengah

Page 34: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 34/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5miskin yang dirujuk kepada masyarakat miskin Program peningkatan

keselamatan ibumelahirkan dan anak

Peningkatan standarpelayanan rumahsakit

Meningkatkan sarana danprasarana serta manajemenrumah sakit

Program PeningkatanPelayanan KesehatanBadan Layanan Umum

Daerah (BLUD)

Program Pengadaan,peningkatan saranaprasarana rumah sakit/

RSJ rumah sakitparu/rumah sakit mata

Program standarisasipelayanan kesehatan

Program obat danperbekalan kesehatan

Program pemeliharaansarana prasarana RumahSakit/RSJ/rumah sakitparu/rumah sakit mata

Pembangunan Rumah Sakitstandar Internasional

Program Pengadaan,peningkatan saranaprasarana rumah sakit/RSJ rumah sakitparu/rumah sakit mata

3 Meningkatnya kesadaran individu,keluarga danmasyarakatmelalui promosi,pemberdayaan dan

Penguatan pemberdayaan masyarakat,kerjasama dankemitraan sertapenyehatan lingkunganmelalui kampanye

Meningkatkan RW siaga aktif Program Promosi Kesehatandan PemberdayaanMasyarakat

Meningkatkan promosi kesehatanrumah sakit

Meningkatkan Sanitasi TotalBerbasis Masyarakat

Program PengembanganLingkungan Sehat

Page 35: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 35/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5MewujudkanPengarusutamaanHak-hak Anak (PUHA)

 Terwujudnya Kota Bandungsebagai Kota Layak Anak

Program PeningkatanKualitas Hidup danPerlindungan Perempuan

7 MeningkatnyapenanggulanganPMKS

Mengurangipermasalahan sosialdan melalui pemberian

pelayanan sosial bagipenyandang masalahkesejahteraan social(PMKS) sehingga dapatmelakukan fungsisosialnya secara baikdan dan wajar dalamkehidupan

bermasyarakat

Meningkatkan rehabilitasi sosial,pemberdayaan social, jaminansosial dan perlindungan sosial

terhadap PMKS; 2) Peningkatankualitas dan kuantitasbantuan/jaminan sosial

Program Pembinaan PantiAsuhan/Panti Jompo

Program pembinaan anakterlantar

Program pemberdayaanfakir miskin

Program Pembinaan Eks-Penyandang Penyakit Sosial(Eks-Narapidana, PSK,

Narkoba, dan PenyakitSosial Lainnya)

Program Pembinaan paraPenyandang Cacat dan Eks- Trauma

meningkatkan peran

dan fungsi potensisumber kesejahteraansosial (PSKS) dalampenanganan PMKS

pendayagunaan dan

pemberdayaan PSKS dalampenanganan PMKS danpembangunan kesejahteraansosial

Program Pemberdayaan

Kelembagaan KesejahteraanSosial

8 Meningkatnyapemberdayaan

masyarakat dansinergitasprogram-programpenanggulangankemiskinan

PenguatanKelembagaan,

PengembanganPartisipasi ma syarakatdan Peningkatanpemberdayaan sosial,buda ya dan ekonomimasyarakat

Desentralisasi urusan Pe merintahDaerah dan kola borasi dengan

kelembagaan kemasyarakatankelurahan,

Program PengembanganPemberdayaan Masyarakat

Penguatan KelembagaanMasyarakat untuk berpar tisipasidalam pembangu nan

Program FasilitasiPemberdayaan Lingkup RW

Program FasilitasiPemberdayaan LingkupLPM

Page 36: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 36/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5meningkatkan kualitasdan kuantitas olahragawan berprestasi secaraberkelanjutan

peningkatan pembinaan olahragawan

Pembinaan danPemasyarakatan Olahraga

Pembangunan GOR Bulu Tangkis(GOR Bandung), Kolam RenangCaringin, GOR Pajajaran

Program peningkatansarana dan prasarana olahraga

Revitalisasi Sarana OlahragaVolley, Tenis Meja, Futsal,dll;

Pemeliharaan SUS Gelora BLA yang professional

meningkatkan kualitassara na dan prasaranaaktivitas kepemudaan

dalam rangkaperwujudan pemudamandiri

1) Peningkatan peran serta organisasi kepemudaan dalam pembangunan; 2)

Peningkatan peran sertakepemudaan

peningkatan pembi naan karakterpemuda yang man diri dan kreatif;

Pembangunan GedungKepemudaan

 Tujuan 5: Mewujudkan Toleransi dan Pembinaan Umat Beragama

10  Terwujudnyakehidupanharmoni intern

dan antar umatberagama

Pembinaan keagamaan Pembinaan dan pelaksanaankegiatan keagamaan dimasyarakat

Program sosial keagamaan

Program pengembangan

wawasan kebangsaanProgram Kemitraanpengembangan wawasankebangsaan

Pengembanganpendidikan agama disekolah

Pelaksanaan kegiatan keagamaandi sekolah-sekolah

Pendidikan Anak Usia Dini

Wajib Pendidikan Dasar 9 Tahun

Pendidikan Menengah

Page 37: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 37/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

2)  Urusan Penanaman Modal  melalui strategi pertama,

meningkatkan koordinasi dan sinergitas antar stakeholder

penanaman modal, dengan arah kebijakan , (1) fasilitasi dan

mediasi antara pelaku usaha Kota Bandung dengan investor; (2)

Pembentukan & penguatan Task Force  atau representasi Promotion

Business Centre   (PBC) dlm menangani pangsa & peluang investasi

di Kota Bandung. Strategi kedua  optimalisasi kinerja pelayanan

perijinan investasi dengan arah kebijakan  penyederhanaan

prosedur perijinan serta optimalisasi pemanfaatan TIK dalam

pelayanan perijinan.

3)  Urusan Koperasi Usaha Kecil Menengah melalui strategi pertama

mengembangkan produk-produk unggulan Kota dengan arahkebijakan  (1) menciptakan iklim usaha yang kondusif bagi

perkembangan UMKM; (2) meningkatkan kontribusi swasta dalam

pengembangan sektor usaha kecil dan menengah. Strategi kedua

menciptakan wirausaha baru dengan arah kebijakan memfasilitasi

Page 38: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 38/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Strategi kedelapan penguatan KUMKM melalui peningkatan

kompetensi dan kualitas SDM, jaringan usaha, perluasan aspek

permodalan dan daya saing produk KUMKM dengan arah

kebijakan fasilitasi dan intermediasi pengembangan KUMKM.

4)  Urusan Perindustrian  melalui strategi kesatu, mengembangkan

produk-produk unggulan Kota dengan arah kebijakan  pembinaan

dan fasilitasi sentra industri potensial melalui pengenalan produk

dan promosi offline dan online. Strategi kedua peningkatan peran

industri kecil menengah, sentra industri potensial dan industri

kreatif yang berwawasan lingkungan dengan arah kebijakan 

meningkatkan jumlah komunitas dan klaster industri kecil dan

menengah berbasis industri kreatif dan pelaku usaha kreatif.Strategi ketiga memberikan dukungan pembiayaan usaha dan

formalisasi usaha bagi pelaku ekonomi dengan arah kebijakan 

fasilitasi pelaku ekonomi untuk mendapatkan HKI, sertifikasi halal,

dan standarisasi internasional dalam produksi.

Page 39: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 39/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

kebijakan  menjaga keseimbangan antara permintaan dan

ketersediaan barang. Strategi kedua mendorong pertumbuhan

ekonomi dari sector jasa serta perdagangan dalam dan luar negeri

dengan arah kebijakan  meningkatkan pendapatan sector

perdagangan. Strategi ketiga, peningkatan pertumbuhan ekonomi

 yang berkualitas dan penataan peranan kelembagaan perdagangan,

dengan arah kebijakan  peningkatan diversifikasi pasar tujuan

ekspor serta peningkatan keberagaman, kualitas dan citra produk

ekspor. Strategi kelima, memberikan subsidi bagi pemenuhan

kebutuhan pokok MBR dengan arah kebijakan  terlaksananya

subsidi gas bagi masyarakat berpenghasilan rendah.

7)  Urusan Ketahanan Pangan, melalui strategi, memfasilitasi

ketersediaan dan kemudahan pangan bagi masyarakat, dengan

arah kebijakan , meningkatkan pola kosumsi pangan, beragam,

bergizi, berimbang dan aman..

8)  Urusan Pertanian, melalui strategi pertama, menciptakan

Page 40: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 40/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

manajemen pajak daerah yang transparan, partisipatif dan

akuntabel, arah kebijakan , tersedianya sistem informasi

pelayanan perpajakan yang terintegrasi dan mengembangkan

sistem informasi manajemen pajak daerah online. Strategi ketiga, 

membangun kemudahan layanan sarana dan prasarana sebagai

partisipasi layanan publik terhadap kebijakan pengawasan pajak

daerah, dengan arah kebijakan, tersedianya sarana dan prasarana

 yang memadai dalam menunjang operasional pengelolaan pajak

daerah. Strategi keempat, intensifikasi penerimaan retribusi

daerah dengan arah kebijakan  pemanfaatan teknologi informasi

dalam pencatatan dan pengelolaan retribusi daerah. Strategi

kelima,  optimalisasi penerimaan daerah yang bersumber dari

pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan dengan arah

kebijakan  pembinaan BUMD. Strategi keenam, memberikan

potongan/keringanan pajak daerah atau retribusi daerah dan

kemudahan promosi di fasilitas publik yang disediakan dengan

Page 41: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 41/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

daerah (SIDa) melalui penguatan Quadro Helix   untuk mendukung

pencapaian Bandung Kota kreatif.

12) Urusan Pendidikan dan kepemudaan dan Olah Raga melalui

strategi  pertama, menciptakan wirausaha baru dengan arah

kebijakan menumbuhkan calon wirausaha baru. Strategi kedua,

tercapainya parameter kota kreatif yang meliputi kebijakan:

infrastruktur, aspek hokum, HKI dan etika kreatif; sistem

pendukung; kapasitas dan kontribusi ekonomi kreatif dengan arah

kebijakan  menciptakan sistem pendukung kreatif melalui

pendidikan dan pemberdayaan komunitas kreatif.

13) Urusan Pekerjaan Umum  melalui strategi  meningkatkan

kerjasama pembiayaan pembangunan dengan Pemerintah pusat

dan Pemerintah Propinsi Jawa Barat dengan arah kebijakan 

pembiayaan bersama Pemerintah pusat dan Pemerintah Propinsi

 Jawa Barat dan Pemerintah Kota Bandung dalam mendanai project

infrastruktur berskala nasional.

Page 42: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 42/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5tinggi, dan mempunyaipeluang pasar

Mengembangkan sistem

agribisnis yang berdayasaing

Peningkatan produksi Ikan

Hias

Pengembangan Budidaya

Perikanan

Menjaga stabilitasketersediaan dan distribusibarang kebutuhan pokok

Menjaga keseimbangan antarapermintaan dan ketersediaanbarang

Program perlindungankonsumen dan pengamanan perdagangan

Monitoring dan Evaluasi

ketersediaan komoditas barang yang beredar

Program Koordinasi Peru

musan dan ImplementasiKebijakan Ekonomi

Menyediakan informasipasokan harga dan aksespangan di daerah

Program perlindungankonsumen dan pengamanan perdagangan

2  Terjaganyapertumbuhan

ekonomi

Mengembangkan produk-produk unggulan kota

Pembinaan dan fasilitasi sentra industri potensial melalui

pengenalan produk danpromosi offline dan online

Program PengembanganSentra-Sentra Industri

Potensial

Menciptakan iklim usaha yangkondusif bagi perkembangan

UMKM

Program penciptaan iklimusaha kecil menengah yang

kondusifMeningkatkan kontribusiSwasta dalam pengembangan

sektor Usaha Kecil danmenengah

Program Koordinasi,Perumusan dan

Implementasi kebijakanekonomi

Mendorong pertumbu hanekonomi dari sektor jasaserta perdagangan dalamdan luar negeri

Meningkatkan pendapatansektor perdagangan

Program peningkatan efisiensi perdagangan dalamnegeri

Menciptakan wirausaha

baru

Memfasilitasi wirausaha

pemula

Program Pengembangan

Sistem Pendukung Usaha

Page 43: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 43/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5Membangun Kemudah anLayanan Sarana danPrasarana Sebagai Partisipasi Layanan Publik Terhadap KebijakanPengawasan Pajak Daerah

tersedianya sarana danprasarana yang memadaidalam menunjang operasionalpengelolaan pajak daerah

Program pembangunansarana dan prasaranaperpajakan

Intensifikasi Pnerimaan

retribusi Daerah

Pemanfaatan Teknologi

Informasi dalam pencatatandan pengelolaan RetribusiDaerah

Optimlisasi PenerimaanDaerah yang bersumberdari Pengelolaan KekayaanDaerah yang Dipisahkan

Pembinaan BUMD Program KoordinasiPerumusan danImplementasi KebijakanEkonomi

5 Mengembangkaninsentif fiskal

untuk menariksektor swasta/masyarakat dalampembiayaan danpenyediaanfasilitas publik

Memberikan potongan/keringanan pajak daerah

atau retibusi daerah dankemuda-han promosi difasilitas publik yangdisediakan

Memberikan insentif fiskal bagiswasta dan masyarakat yang

memberikan layananpenyediaan fasilitas publik.

Program Perencanaan danPengembangan Pajak

Daerah

6 Meningkatkansinergitas

pembiayaan pusat,provinsi, daerah

Meningkatkan kerjasamapembiayaan pembangunan

dengan pemerintah pusatdan pemerintah propinsi Jawa Barat

Pembiayaan bersamapemerintah pusat dan

pemerintah propinsi JawaBarat dan pemerintah KotaBandung dalam mendanaiproject infrastruktur berskalanasional

Program SinergitasPerencanaan dan

Penganggaran Daerah

7 Penggunaaninstrumen

bi

Mengembangkan Sistemdan prosedur kemitraan

k bi

Mengembangkan jejaringkemitraan dalam pendanaan

b

Program peningkatan danpengembangan pengelolaan

k d h

Page 44: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 44/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5Mengembangkan SistemInovasi daerah (SIDa) melaluipe nguatan Quadro Helixuntuk mendukung pencapaian Bandung Kota kreatif

Program Penelitian danPengembangan

Menciptakan sistem pendukung kreatif melalui pendidi

kan dan pemberdayaankomunitas kreatif

Program Peningkatan Peranserta kepemudaan

11 Berkembangnyakoperasi danUMKM

Peningkatan peranindustri kecil menengah,sentra industri potensialdan industri kreatif yangberwawasan lingkungan

Meningkatkan jumlahkomunitas dan klaster industrikecil dan menengah berbasisindustri kreatif &pelaku usahakreatif

Program pengembanganekonomi kreatif danteknopolis

Memberikan dukunganpembiayaan usaha danformalisasi usaha bagipelaku ekonomi

Fasilitasi pelaku ekonomiuntuk mendapatkan HKI,sertifikasi halal, danstandarisasi internasionaldalam produksi

Program pengembanganIndustri Kecil Menengah

Program PengembanganSistem Pendukung Usahabagi UKM

Meningkatnya kontribusi

dan berkembangnyaKoperasi dan UMKM

peningkatan kualitas

kelembagaan dan usahakoperasi dan UMKM, sertaperlindungan dan dukunganusaha bagi koperasi danUMKM

Program Peningkatan

Kualitas KelembagaanKoperasi

12 Optimalisasi KotaBandung sebagai

kota tujuan wisata yang berdaya saing

Meningkatnya kontri busidan berkembang nya

Koperasi dan UMKM

peningkatan kualitas kelembagaan dan usaha koperasi

dan UMKM, serta perlindungan dan dukungan usahabagi koperasi dan UMKM

Program PeningkatanKualitas Kelembagaan

Koperasi

Optimalisasi daya du kung Optimalisasi pemasaran pal l f

Program Pengembangan

A O A A G

Page 45: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 45/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

NO SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN PROGRAM

1 2 3 4 5Penciptaan lapangan pekerjaanbaru dengan mengembangkankoperasi

Program PeningkatanKualitas KelembagaanKoperasi

Penciptaan lapangan pekerjaanbaru dengan pada sektorindustri kecil dan menengah

Program PengembanganIndustri Kecil Menengah

14 Mendorong upaya

peningkatan dayabeli masyarakat

Mendorong investasi yang

bersifat padat karya

peningkatan akses teknologi,

SDM, pasar, kualitas produkdan permodalan bagi Koperasidan UMKM

Program pengembangan

sistem pendukung usahabagi UKM

Memberikan subsidi bagipemenuhan kebutuhanpokok MBR

 Terlaksananya subsidi gas bagimasyarakat berpenghasilanrendah

Program PerlindunganKonsumen dan pengamanan perdagangan

Fasilitasi dan intermediasipengembangan KUMKM

Meningkatkan peran KUMKMdalam perekonomian

Program pengembangansistem pendukung usahabagi UKM

Penguatan KUMKMmelalui peningkatankompetensi dan kualitasSDM, jaringan usaha,

perluasan aspekpermodalan dan Dayasaing produk KUMKM.

Fasilitasi dan intermediasipengembangan KUMKM

Program penciptaan iklimusaha kecil menengah yangkondusif

Sumber: Peraturan Daerah Kota Bandung Nomor 28 Tahun 2014 tentang RPJMD Kota Bandung Tahun 2013-2018

PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Page 46: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 46/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

"#" $$$

%&'(&)*) +*),#)# %$)*+-# .#/0)#)

"#$#%&'%''% ()%#$*' )%) +#$,-'('% -$./#/ -#%0,/,%'% $#%&'%' ()%#$*'

/#1'2') -#%*'1'$'% 3'$) /'/'$'% 3'% -$.2$'+ 0'%2 4#5'6 3)4#4'-('% 3'5'+

$#%&'%' -#+1'%2,%'% *'%2(' +#%#%2'6 3'#$'6 78"9:;<= 0'%2 '('% 3)5'(/'%'('%

.5#6 )%/4'%/) -#+#$)%4'6 +#5'5,) 1#$1'2') (#2)'4'% 4'6,%'%>

;)3'5'+ $#%&'%' ()%#$*' 3)4#4'-('% $#%&'%' &'-')'% ()%#$*' 4'6,%'%

,%4,( /#5,$,6 )%3)('4.$ ()%#$*' 0'%2 '3' -'3' 4)%2('4 /'/'$'% 3'% (#2)'4'%>

"#%0,/,%'% $#%&'%' ()%#$*' 3)5'(,('%/#)$)%2 3#%2'% '2#%3' -#%0,/,%'% 3'%

(#1)*'('% '%22'$'%= /#$4' +#$,-'('% (.+)4+#% 1'2) )%/4'%/) -#+#$)%4'6 ,%4,(

+#%&'-')%0' 3'5'+ 4'6,% 4#$4#%4,>

?#/,') 3#%2'% -#$'4,$'% :#%4#$) @#2'$' -#%3'0'2,%''% A-'$'4,$

@#2'$' 3'% $#B.$+'/) C)$.($'/) @.+.$ DE F'6,% DGHG 4#%4'%2 "#3.+'%

"#%0,/,%'% "#%#4'-'% I)%#$*' 3'% "#5'-.$'% A(,%4'1)5)4'/ I)%#$*' J%/4'%/)

"#+#$)%4'6 ;.(,+#% 8#%&'%' I)%#$*' F'6,%'% )%) +#+,'4 )%B.$+'/) 4#%4'%2 K

PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Page 47: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 47/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

,1  +86?363 .:69<37 ,3@3:36 A.35987B

8#%&'%' 4)%2('4 &'-')'% 74'$2#4< 6'$,/ 3)4#4'-('% /#&'$' $#'5)4)#/ /#/,')

3#%2'% (#+'+-,'% 0'%2 3)+)5)() .5#6 )%/4'%/) -#+#$)%4'6>

;'5'+ -#%0,/,%'% 3.(,+#% 8#%&'%' I)%#$*' F'6,%'% )%)= "#+#$)%4'6

I.4' C'%3,%2 4#5'6 +#$#%&'%'('% OP 73#5'-'% -,5,6 5)+'< )%3)('4.$ ()%#$*' 0'%2

4#$&'(,- 3'5'+ QG 7#+-'4 -,5,6< /'/'$'% /4$'4#2)/> J%3)('4.$ I)%#$*' 0'%2 '('%

3)5'(/'%'('% .5#6 "#+#$)%4'6 I.4' C'%3,%2 3) 4'6,% DGHL /#&'$' $)%&) 3'-'4

3)5)6'4 /#1'2')+'%' 4#$&'%4,+ 3'5'+ 5'+-)$'% 3.(,+#% )%)>

PEMERINTAH KOTA BANDUNG

Page 48: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 48/53

 

 PEMERINTAH KOTA BANDUNG

"#" $C

(*)0.0(

;.(,+#% 8#%&'%' I)%#$*' F'6,%'% "#+#$)%4'6 I.4' C'%3,%2 4'6,% DGHQ

)%) +#$,-'('% (.+)4+#% "#+#$)%4'6 I.4' C'%3,%2 3'5'+ -#%0#5#%22'$''%

-#+#$)%4'6'% 0'%2 1')( 7 !""# !"%&'()(*&< /#$4' /#1'2') ,-'0' ,%4,(

-#%0#5#%22'$''% -#+#$)%4'6'% 0'%2 1#$/)6 7*+&)( !"%&'(,&(- < /#1'2')+'%'3)6'$'-('% .5#6 /#+,' -)6'(>

;.(,+#% 8#%&'%' I)%#$*' F'6,%'% "#+#$)%4'6 I.4' C'%3,%2 4'6,% DGHQ

)%) 3)6'$'-('% 3'-'4 3)*'3)('% /#1'2') -#3.+'% "#$#%&'%''% I)%#$*' F'6,%'%

.5#6 +'/)%2R+'/)%2 ?'4,'% I#$*' "#$'%2('4 ;'#$'6 7?I";< 3)5)%2(,%2'%

"#+#$)%4'6 I.4' C'%3,%2 3'5'+ +#5('/'%'('% +)/) 2,%' 3'-'4 +#M,*,3('% S)/)

0'%2 4#$4,'%2 3'5'+ 8#%&'%' "#+1'%2,%'% 9'%2(' :#%#%2'6 ;'#$'6 78"9:;<

I.4' C'%3,%2 F'6,% DGHLTDGHO /#/,') 3#%2'% "#$'4,$'% ;'#$'6 I.4' C'%3,%2

@.+.$ GD 4'6,% DGHQ>

;#%2'% 4#$/,/,%0' 3.(,+#% )%)= 3)6'$'-('% 3'-'4 +#+1#$)('% 2'+1'$'%

!"#$%&"' )

!"#$%#% '(#"!)% *%+,#%# -!'*. /"0"!(#*%+ '1*% 2%#3,#4

Page 49: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 49/53

  1 

!"#$%#% '(#"!)% *%+,#%# -!'*. /"0"!(#*%+ '1*% 2%#3,#4

*%+,# 5678

NO. SASARAN NO. INDIKATOR KINERJA SATUAN TARGET

1 2 3 4 6

MISI 1: MEWUJUDKAN BANDUNG

NYAMAN MELALUI PERENCANAANTATARUANG, PEMBANGUNAN

INFRASTRUKTUR SERTA PENGENDALIAN

PEMANFAATAN RUANG YANG

BERKUALITAS DAN BERWAWASAN

LINGKUNGAN

1 Terwujudnya Perencanaan, pemanfaatandan pengendalian tata ruang kota yangkonsisten

1 Persentase penertiban pelanggaran pemanfaatanruang

Persentase 60

2 Tingkat Keterbangunan Infrastruktur PPKGedebage

Persentase 30

2 Terwujudnya Infrastruktur jalan yangberkualitas, dan merata

3 Rasio Luas Jalan dalam Kondisi Baik Persentase 75

4 Indeks Aksesibilitas Jalan Skala 7,423 Terwujudnya Bandung caang Baranang 5 Persentase Wilayah Kota Bandung terang pada

malam hariPersentase 55

4 Terselesaikannya Permasalahan banjir diKota Bandung

6 Panjang saluran drainase yang berfungsi denganbaik

Persentase 70

7 Titik banjir terselesaikan Lokasi 32

5 Meningkatkan ketersediaan dan kualitasperumahan

8 Luas kawasan permukiman kumuh Persentase 10,76

9 Jumlah rumah susun yang terbangun Unit 1110 Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni Unit 80

6 Terwujudnya infrastruktur sanitasi dan airbersih yang berkualitas dan merata

11 Tingkat Pengelolaan Sampah Kota % Layanan 88

12 1) Persentase pemroses an sampah di Landfill(tingkat pengangkutan ke TPA)

Persentase 69

13 2) Persentase Pengola han dan PenguranganSampah di Sumber

Persentase 19

14 2.a. Persentase sampah yang dikelola dengansistem 3R (Pengomposan, Bank Sampah dll)

Persentase 18

15 2.b. Persentase sampah yang dikelola denganmengkonversi menjadi WTE

Persentase 1

NO. SASARAN NO. INDIKATOR KINERJA SATUAN TARGET

1 2 3 4 6

Page 50: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 50/53

  2 

2

16 Tingkat pelayanan air limbah dengan sistemterpusat

Persentase 66

17 Tingkat cakupan pelayanan air minum Persentase 7818 Kapasitas Produksi air baku liter/detik 3000

7 Terwujudnya sistem transportasi publik yang nyaman serta mengendalikankemacetan

19 Persentase tersedianya fasilitas sarana danprasarana SAUM sesuai dengan Rencana Induk

 Transportasi Kota

Persentase 23

20 Persentase aspek penyebab kemacetan yangterkendali

Persentase 31

8 Meningkatnya Pengelolaan LingkunganHidup yang berkualitas dan

 Tertanggulanginya bencana secara dinikomprehensif

21 Tingkat kualitas udara perkotaan memenuhi bakumutu udara ambien

Persentase 30

22 sungai yang memenuhi baku mutu kelas IV gol.B(Dari tercemar berat mjd tercemar ringan)

Persentase 12,50

23 Persentase penurunan emisi Gas Rumah Kaca Persentase 224 Ruang terbuka hijau (RTH) kota yang efektif

menunjang fungsi hidroorologiPersentase 14

25 Cakupan pelayanan bencana kebakaran Persentase 45,98

26 Tingkat waktu tanggap (response time rate ) Menit <20Misi 2: Menghadirkan tata kelola

pemerintahan yang efektif, bersih, dan

melayani

9 Meningkatnya Partisipasi masyarakat dalamperencanaan pembangunan

27 Persentase usulan masyarakat melaluiMusrenbang yang diakomodir dalam PerencanaanPembangunan

Persentase !30

10 Terwujudnya Pemerintahan yang bersih danbebas KKN

28 Opini BPK terhadap laporan keuangan daerah Katagori/ Nilai WDP

29 SKPD yang mendapat temuan tindak pidanakorupsi materialSKPD yang mendapat temuan berindikasipenyimpangan material dan administrasi

 Jumlah 26

30 SKPD yang telah menerapkan SPIP levelberkembang

Persentase 33

11 Terwujudnya Peningkatan KualitasPelayanan Publik

31 Rata-rata Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Katagori B

32 Indeks Kemudahan Berusaha Indeks 1112 Meningkatnya Kapasitas dan Akuntabilitas

Kineja birokrasi33 Persentase jabatan yang diisi sesuai dengan

kompetensiPresentase 80

34 tingkat ketepatan struktur dan ukuran organisasi survey 0

NO. SASARAN NO. INDIKATOR KINERJA SATUAN TARGET

1 2 3 4 6

Page 51: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 51/53

  3 

35 Nilai evaluasi AKIP Kota Kategori CC36 Nilai LPPD Kategori/ nilai Sangat baik=

3,055013 Berkembangnya tata kelola pemerintahan

berbasis e-government37 Cakupan wilayah untuk Pelayanan informasi

pembangunanPersentase 50

38 Tingkat layanan interaksi pengaduan secara on-

line

Persentase 100

14 Meningkatkan pemaham an masyarakattentang pendidikan politik dan perilakudemokratis

39 Indeks demokrasi Skala

15 Meningkatnya Partisipasi Masyarakat dalamPemilu

40 Tingkat Partisipasi Pemilihan Umum Persentase 57

16 Meningkatnya kesadaran dan ketaatanmasyarakat dalam penerapan produkhukum

41 Cakupan penegakan Perda Persentase 70

Misi 3: Membangun masyarakat yang

mandiri, berkualitas, dan berdaya saing

17 Mewujudkan sistem pendidikan nasional diKota Bandung yang merata, berkeadilan danberdaya saing secara global

42 Indeks Pendidikan Skala 90,77

43 Angka Rata-rata Lama Sekolah (ARLS) Tahun 11.0744 Penduduk yang berusia >15 tahun melek huruf

(tidak buta aksara)Persentase 99,66

18 Meningkatnya akses pelayanan kesehatandasar dan rujukan bagi masyarakat yangbermutu, merata dan terjangkau.

45 Persentase pelayanan kesehatan dasar pada bayi,balita, anak, remaja dan ibu

Persentase 80

46 Persentase penyakit menular yang ditangani Persentase 10047 Persentase pasien miskin yang dirujuk dan

dilayani oleh PPK IIPersentase 100

48 Persentase RS memenuhi Standar Pelayanan Persentase 6019 Meningkatnya kesadaran individu, keluarga

dan masyarakat melalui promosi,pemberdayaan dan penyehatan lingkungan

49 Jumlah RW siaga aktif Jumlah RW 778

50 Persentase kelurahan yang melaksanakan sanitasitotal berbasis masyarakat

Persentase 7

51 Persentase sarana air minum yang memenuhisyarat

Persentase 73,8

20  Terkendalinya kasus penyakit zoonosa 52 Kasus penyakit zoonosa kasus 8

Page 52: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 52/53

NO. SASARAN NO. INDIKATOR KINERJA SATUAN TARGET

1 2 3 4 6

Page 53: Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

7/23/2019 Rencana Kerja Tahunan Kota Bandung 2014

http://slidepdf.com/reader/full/rencana-kerja-tahunan-kota-bandung-2014 53/53

  5 

31 Mengembangkan insentif fiskal untukmenarik sektor swasta/masyarakat dalampembiayaan dan penyediaan fasilitas public

73 insentif pajak daerah Jumlahkelompoksasaran

-

32 Meningkatkan sinergitas pembiayaan pusat,provinsi, daerah

74 program/kegiatan yang pendanaannyamelibatkan APBN, APBD Propinsi Jawa Barat danAPBD Kota Bandung

 Jumlah -

33 Penggunaan instrumen pembiayaan non-

konvensional dalam pembiayaanpembangunan (obligasi, kemitraan denganswata )

75 program/kegiatan yang Pendanaannya bersumber

dari swasta

 Jumlah 2

34 Terciptanya iklim usaha yang kondusif dankemudahan investasi

76 Nilai investasi berskala nasional (PMDN/PMA) Rupiah 3,862 Triliun

35 Meningkatnya kontribusi perusahaanpatungan untuk layanan jasa danpenyediaan barang publik terhadap PAD

77 Terbentuknya perusahaan patungan untukbeberapa layanan jasa umum dan barang publik

Unit Draft Raperda

36 Berkembangnya ekonomi kreatif untukmendukung tercapainya Bandung sebagaiKota Kreatif

78 Tercapainya parameter kota kreatif yang meliputikebijakan; infrastruktur; aspek hukum, HKI danetika kreatif; sistem pendukung ; kapasitas dankontri busi ekonomi kreatif

Kategori -

37 Berkembangnya koperasi dan UMKM 79 Pelaku usaha bernilai tambah dalam aspek HKI,paten, om-zet, akses modal serti-fikasi halal ,kuantitas, dan kualitas produksi

Unit 155

80 koperasi aktif Persentase 81,76

38 Optimalisasi Kota Bandung sebagai kotatujuan wisata yang berdaya saing

81 Jumlah kunjungan wisatawan Orang 5.367.894

39 Meningkatkan kesempatan kerja 82 Tingkat pengangguran terbuka Persentase 10,7883 Lapangan pekerjaan baru Jumlah 30.000

40 Mendorong upaya peningkatan daya belimasyarakat

84 Indeks Daya Beli Indeks 66,83

85 PDRB/kapita Rp 16.501.354