proposal sablon.docx

Upload: gilang-rmdhn

Post on 22-Feb-2018

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 PROPOSAL SABLON.docx

    1/7

    DISTRO SABLON KAOS DIGITAL

    Ali Nurdin

    2118120020

    Prodi Pendidikan Matematika

    NI!"RSITAS GAL# $IAMIS

    201%

    ABSTRAK

    Sablon kaos digital memang bukan lagi barang baru di Indonesia saat ini. Boleh dibilang

    sablon kaos dengan teknik digital ini sudah mulai menjamur baik dari segi usaha maupun

    konsumsinya. Tapi di daerah tempat kelahiran saya, tepatnya di kabupaten Ciamis Provinsi Jawa Barat,

    bisnis semaam ini tidak ditemukan. !ang banyak ditemukan adalah kaos"kaos bermerek distro

    ternama saja. #engan melihat situasi seperti ini, kiranya perlu di pikirkan kembali bagaimana ara

    mengembangkan bisnis tersebut supaya menarik perhatian konsumen dan kualitas serta mutunya lebih

    baik dari produk yang lain. Tentu amat berbeda jika untuk sekadar membuat sablon kaos biasa. #esain

    kaos yang biasa ini memang banyak diperjualbelikan di pasar atau toko mana saja karena si$atnya yang

    umum. %isikonya harus bertarung dengan yang lain. &aka meniptakan desain sendiri dengan

    menggunakan so$tware"so$tware desain gra$ish adalah ara yang tepat dan dapat menarik perhatian

    para konsumen.

  • 7/24/2019 PROPOSAL SABLON.docx

    2/7

    BAB I

    P"NDA#LAN

    Bisnis sablon kaos digital ini memang memiliki peluang yang baik. &asih banyak orang yang

    menjadikan T"shirt sebagai endera mata atau pakaian kasual yang memang ook untuk iklim negara

    kita. &ari kita belajar dari pebisnis yang berhasil dalam bidang ini. Sebut saja #agadu dari

    !ogyakarta, Joger dari Bali dan C"'( dari Bandung. Salah satu keberhasilan mereka adalah karena

    mereka memiliki desain yang orisinil dan khas.

    )uni sukses dalam bisnis sablon kaos ini adalah desain. *ah, iptakan desain"desain yang

    menarik dan unik agar menempati posisi yang baik di mata konsumen. Ini penting jika memang ingin

    membangun kekuatan tersendiri. +al lain yag perlu diperhatikan adalah mutu, baik mutu kaos maupun

    mutu pengerjaan sablonnya. #esain yang bagus kalau dikerjakan dengan eroboh tentu akan merusak

    hasil yang diharapkan.

    Jika ditelaah seara ermat sebenarnya bisnis sablon kaos digital ini dapat memberikan peluang

    bisnis yang ukup menjanjikan bagi para pengelolanya. Sebab jika berhitung, keuntungannya ukup

    menjanjikan. #engan melihat keadaan tersebut tentunya ini merupakan peluang emas yang jangan

    sampai disia"siakan. )arena pakaian adalah kebutuhan pokok setiap manusia.

    BAB II

    P"MBA#ASAN

    #alam melakukan bisnis ini, sudah barang tentu membutuhkan proses dan biaya yang tidak

    sedikit. Pengelolan harus dilakukan dengan benar dengan menerapkan $ungsi"$ungsi pengelolan

    dengan baik yaitu, Perenanaan, Pelaksanaan, valuasi +asil, serta Pengembangan.

    A& Peren'anaan

    #alam suatu perenanaan jangka panjang, tujuan dapat dijadikan sebagai titik mula dari suatu

    perenanaan masa depan. Jika bisnis ini ingin dikembangkan maka harus memperhatikan sekaligus

    menganalisisnya dengan menggunakan analisis S-T /Strength, -eakness, pportunity, Threat0 atau

    jika diterjemahkan adalah 1)ekuatan, )elemahan, Peluang, )endala2. Ini bertujuan agar bisnis ini

    terkelola seara pro$essional.

    Kele(i)an Bi*ni* Sa(lon Kao* Di+ital

    Tidak seperti bisnis sablon manual yang membutuhkan bantuan alat yang ukup banyak dan

    proses penyablonan yang ukup lama.3saha sablon digital ini relati$ lebih mudah dan epat.Selain itu,

    tingginya keintaan masyarakat terhadap produk kaos, menjadikan bisnis sablon inimemiliki prospek

    pasar yang masih sangat bagus. Tidak heran bila sekarang ini banyak orang yang menganggap

    prospek usaha sablon ini sebagai salah satu bisnis jangka panjang yang tetap

    akan dibutuhkan untuk mendukung perkembangan bisnis $ashion di Indonesia.

  • 7/24/2019 PROPOSAL SABLON.docx

    3/7

    Kekuran+an Bi*ni* Sa(lon Kao*

    )etatnya persaingan pasar sering kali menghadirkan sebuah kendala bagi para pelaku usaha

    jasa sablon. 3ntuk itu, sebagai pelaku bisnis sablon tentunya 4nda harus pintar"pintar memilih strategi

    pemasaran dan berusaha memberikan nilai lebih kepada para pelanggan.

    +arga printer yang ukup mahal tentunya harus benar"benar dirawat, dan mesin printer ini

    merupakan nyawa dari usaha ini.

    Kon*umen

    #alam menjalankan bisnis usaha sablon kaos, bisa dikatakan target pasar yang bisa 4nda bidik

    tidak terbatas. &ulai dari konsumen individu yang ingin membuat kaos satuan dengan desain yang

    tidak pasaran, menerima pesanan massal seperti untuk seragam perusahaan, seragam panitia aara

    tertentu, seragam organisasi tertentu /unit kegiatan mahasiswa, karang taruna, remaja masjid, dan lain

    sebagainya0, serta bisa juga menjalin kerjasama dengan para pelaku bisnis distro untuk mensuplay

    produk kaos unik di lapak dagang yang mereka miliki.

    Strate+i Pema*aran

    Strategi pemasaran tentunya memegang peranan yang ukup penting dalam mengembangkan

    usaha sablon kaos. )arenanya,perluas relasi bisnis yang 4nda miliki dan promosikan keunggulan

    produk yang 4nda produksi. Selanjutnya, untuk memperkenalkan bisnis sablon kepada khalayak ramai

    ,ada dua pemasaran5

    6.Seara $$line

    &isalnya saja menjalin kerjasama dengan pemilik butik ataupun distro"distro untuk

    menitipkan dagangan kaos yang 4nda produksi, menawarkan jasa 4nda kepada beberapa

    perusahaan, event organi7er, ataupun organisasi kemahasiswaan maupun umum, yang tertarik untuk

    membuat sebuah kaos seragam. Selain membidik konsumen massal, kita bisa menjaring

    konsumen individu dengan menawarkan jasa sablon kaos satuan maupun kaos ouple /pasangan0

    yang belakangan ini mulai digemari kalangan anak muda di Indonesia. 4nda bisa memulainya dengan

    membagikan brosur kepada masyarakat sekitar, serta bisa juga membuat neon bo8 atau spanduk besar

    yang bertuliskan nama usaha dan pelayanan jasa sablon yang 4nda tawarkan, kemudian dipasang di

    depan lokasi bisnis yang 4nda miliki.

    9. Seara nline

    Contohnya saja dengan membuat website di dunia maya, mempromosikan produk kaos 4nda

    di situs jejaring sosial, membuka koneksi di $orum"$orum online yang ukup terkenal, serta membuka

    lapak dagang di $orum jual beli /:JB0 untuk mempromosikan bisnis 4nda di pasar global.

  • 7/24/2019 PROPOSAL SABLON.docx

    4/7

    ;ebih jelasnya,disediakan website untuk ustom design pilihan suka"suka.

    Sistem online memiliki kelebihan